SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  12
Silabus pelatihan
3600
Feedback Performance Appraisal
Karyawan
DESKRIPSI PELATIHAN (Durasi 2 hari)
Performance appraisal (penilaian kinerja) merupakan rutinitas yang dijalankan
oleh organisasi/perusahaan dalam mengukur dan mengevaluasi kinerja
karyawan. Dengan adanya performance appraisal ini, perusahaan dapat
mengetahui capaian target dengan lebih terarah. Dengan adanya
performance appraisal maka dapat juga dijadikan sebagai rujukan dalam
kegiatan pemetaan potensi sumber daya manusia. Untuk itu, dalam
pelaksanaannya pun harus menjaga obyektifitas dan harus mencerminkan
kondisi riil yang terjadi di lapangan.
Metode penilaian kinerja dengan pendekatan umpan balik 360o (360 degree
feedback) telah banyak digunakan diberbagai perusahaan untuk memperoleh
hasil yang lebih jujur, adil dan tepat sasaran. Dengan menggunakan metode
ini seorang karyawan dinilai berdasarkan umpan balik dari multisumber (mutli
rater feedback) yang memiliki hubungan kerja dan keterkaitan langsung
dengannya, yaitu atasan, rekan kerja, mitra, bawahan, dan lain sebagainya.
Melalui umpan balik satu lingkaran penuh (full circle feedback) yang berasal
dari banyak pihak ini, maka terhadap karyawan tersebut akan diperoleh
informasi mengenai hal–hal dimana karyawan tersebut telah memiliki kinerja
yang sangat baik dan juga hal–hal apa saja yang masih memerlukan
peningkatan atau perbaikan dari seorang karyawan tersebut. Hasil yang
didapat dari metode ini juga dapat digunakan untuk pengembangan seorang
karyawan melalui program training, coaching maupun counseling.
Kesemuanya ini akan dibahas secara komprehensif dalam pelatihan ini. Guna
memberikan pemahaman yang lengkap dan mendalam tersebut, pilihan
terbaiknya adalah mengikuti pelatihan yang akan kami selenggarakan ini.
TUJUAN PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, para peserta diharapkan dapat:
1. Memahami makna metode penilaian kinerja dengan pendekatan 360-degree
Feedback serta keunggulannya.
2. Mampu mensosialisasikan program 360-degree Feedback kepada semua pihak
terkait di perusahaan masing-masing guna menghindari salah persepsi dan
resistansi.
3. Mampu menerapkannya untuk keperluan pengembangan karyawan di
perusahaan masing-masing.
SASARAN PESERTA
Pelatihan ini sangat cocok diikuti oleh para pimpinan, manager, supervisor dan
karyawan, serta personil lainnya yang ingin meningkatkan ketrampilan dan
kemampuan dalam Penilaian Kinerja Karyawan dengan Metode 360o Feedback
secara efektif.
METODE PELATIHAN
Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka
digunakan beberapa metodologi pembelajaran, antara lain :
1. Secara Online Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi secara online training,
 Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan
model case study & discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat
& efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
2. Secara Offline Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi di dalam ruangan/kelas,
 Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan
model case study & discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat
& efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
MATERI PELATIHAN
Pokok bahasan pelatihan ini meliputi:
1. Konsep dan Definisi Penilaian Kinerja Karyawan dengan Metode 360o
Feedback.
2. Baik buruknya 360o Feedback sebagai sistem Performance Appraisal.
3. Berbagai tujuan penggunaan 360o Feedback dalam Penilaian Kinerja :
Manfaatnya untuk program Training & Counseling, Customer’s Satisfaction
Survey, and Attitude Survey.
4. Apa saja yang perlu dipersiapkan untuk melakukan penilaian kinerja karyawan
dengan Metode 360o Feedback.
5. Elemen dalam penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback.
6. Berbagai masalah dalam penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o
Feedback.
7. Proses penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback.
8. Penulisan laporan penilaian kinerja karyawan.
9. Studi kasus/Simulasi & Games
NARASUMBER/ PEMATERI
KANAIDI, SE., M.Si., cSAP
adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses
beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka
menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya beliau yang
telah dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang
Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Aplications, and Product in Data
Processing (SAP).
Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30
tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN di Indonesia, dengan berbagai posisi
jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di
tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti beberapa jenis bisnis yang juga sangat
inten berhubungan dengan Human Capital Management, Management of Training and
TNA, Business Agility Process, Coaching and Mentoring Skills, Motivating the People ala
Agile, Time Management, Stress & Conflict Management, dan Performance Appraisal,
serta keterkaitannya dengan Revolusi Industri 4.0, dengan berbagai dilema yang
dihadapi. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan
website komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup spektakuler.
Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di
beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di
Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti yang berdedikasi
dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan publikasikan.
-----------------------------------------------------
Contact Narasumber :
Kanaidi,SE., M.Si., cSAP
WA. 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284
e-mail : kanaidi63@gmail.com
-----------------------------------------
Pelatihan Terkait SEBELUMNYA:
Contact Narasumber :
Kanaidi,SE., M.Si., cSAP
WA. 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284
e-mail : kanaidi63@gmail.com
-----------------------------------------

Contenu connexe

Tendances

12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinaslegalakses636
 
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerja
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerjaBuku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerja
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerjaaswel13
 
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen TalentaPendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen TalentaSeta Wicaksana
 
Materi Training Leadership Skills
Materi Training Leadership SkillsMateri Training Leadership Skills
Materi Training Leadership SkillsYodhia Antariksa
 
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni Sundjojo
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni SundjojoContoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni Sundjojo
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni SundjojoDaniel Doni
 
Analisis kebutuhan pelatihan
Analisis kebutuhan pelatihanAnalisis kebutuhan pelatihan
Analisis kebutuhan pelatihanPra Muja
 
Presentasi Situational Leadership
Presentasi Situational LeadershipPresentasi Situational Leadership
Presentasi Situational LeadershipAri Winarno
 
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Kanaidi ken
 
Kamus dan matriks kompetensi
Kamus dan matriks kompetensiKamus dan matriks kompetensi
Kamus dan matriks kompetensiPrimadona Listrik
 
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy  Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy Yodhia Antariksa
 

Tendances (20)

Laporan Bulanan HRD
Laporan Bulanan HRDLaporan Bulanan HRD
Laporan Bulanan HRD
 
CONTOH JOBDES LENGKAP
CONTOH JOBDES LENGKAPCONTOH JOBDES LENGKAP
CONTOH JOBDES LENGKAP
 
Evaluasi Jabatan
Evaluasi JabatanEvaluasi Jabatan
Evaluasi Jabatan
 
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
 
Panduan Membuat Job Description
Panduan Membuat Job DescriptionPanduan Membuat Job Description
Panduan Membuat Job Description
 
Leadership skil
Leadership skilLeadership skil
Leadership skil
 
Coaching counseling
Coaching counseling Coaching counseling
Coaching counseling
 
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerja
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerjaBuku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerja
Buku pedoman karyawan, peraturan perusahaan, dan tata tertib kerja
 
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen TalentaPendekatan Praktis Manajemen Talenta
Pendekatan Praktis Manajemen Talenta
 
General Affairs Officer Program
General Affairs Officer ProgramGeneral Affairs Officer Program
General Affairs Officer Program
 
Materi Training Leadership Skills
Materi Training Leadership SkillsMateri Training Leadership Skills
Materi Training Leadership Skills
 
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni Sundjojo
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni SundjojoContoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni Sundjojo
Contoh Flow Analysis People Development by Daniel Doni Sundjojo
 
Form permintaan tenaga kerja
Form permintaan tenaga kerjaForm permintaan tenaga kerja
Form permintaan tenaga kerja
 
Contoh/Template JOB DESC dalam Perusahaan
Contoh/Template JOB DESC dalam PerusahaanContoh/Template JOB DESC dalam Perusahaan
Contoh/Template JOB DESC dalam Perusahaan
 
Analisis kebutuhan pelatihan
Analisis kebutuhan pelatihanAnalisis kebutuhan pelatihan
Analisis kebutuhan pelatihan
 
Presentasi Situational Leadership
Presentasi Situational LeadershipPresentasi Situational Leadership
Presentasi Situational Leadership
 
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
Leadership Concept _ Materi Training "LEADERSHIP for Manager & Supervisor"
 
Kamus dan matriks kompetensi
Kamus dan matriks kompetensiKamus dan matriks kompetensi
Kamus dan matriks kompetensi
 
Contoh jobdesc
Contoh jobdescContoh jobdesc
Contoh jobdesc
 
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy  Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy
Cara Menyusun Sistem Talent management and Strategy
 

Similaire à (2022) Silabus Training "360-degree Feedback Approach in Performance Appraisal" bagi Karyawan

(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"
(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"
(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...Kanaidi ken
 
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...Kanaidi ken
 
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTION
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTIONSilabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTION
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTIONKanaidi ken
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...Kanaidi ken
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....
(2022) Silabus Pelatihan  "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....(2022) Silabus Pelatihan  "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....
(2022) Silabus Pelatihan "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....Kanaidi ken
 
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"Kanaidi ken
 

Similaire à (2022) Silabus Training "360-degree Feedback Approach in Performance Appraisal" bagi Karyawan (20)

(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"
(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"
(2022) Silabus Pelatihan "Accurate Career Management"
 
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
(2022) Silabus Pelatihan "Design, Development and Implementation of HR Compet...
 
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"
Silabus Training "JOB ANALYSIS and JOB EVALUATION"
 
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
(2022) Silabus Pelatihan "Penyusunan Standard Operating Prosedures (SOP)"
 
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja  yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
Silabus Pelatihan_"Manajemen Kinerja yang Efektif"_ di Era Revolusi Industri...
 
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTION
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTIONSilabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTION
Silabus Training "Effective RECRUITMENT and SELECTION
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0"
 
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...
(2022) Silabus Pelatihan "Manajemen Strategi Bisnis (Business Strategy Manage...
 
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
Silabus Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas dan Kinerja ...
 
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
 
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
Silabus Training "MANAGERIAL & COACHING SKILL di Era Digital 4.0 & Generasi M...
 
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...
(2021) Silabus Pelatihan "Survei dan Teknik Pengukuran EMPLOYEE SATISFACTION ...
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
 
(2022) Silabus Pelatihan "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....
(2022) Silabus Pelatihan  "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....(2022) Silabus Pelatihan  "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....
(2022) Silabus Pelatihan "Effective Appearance & Grooming" di Era Digital 4....
 
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
Silabus Training _"Effective TALENT DEVELOPMENT" dalam Peningkatan Kualitas K...
 
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
Silabus Pelatihan "PROMOSI Kenaikan Jabatan di Era Digital 4.0 & Keberadaan G...
 
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS  (TNA)" di Era Di...
(2021) Silabus Pelatihan "Effective TRAINING NEEDS ANALYSIS (TNA)" di Era Di...
 
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
 
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”
(2022) Silabus Pelatihan "BIHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW”
 
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training _"Effective PRODUCTION dan OPERATION MANAGEMENT"
 

Plus de Kanaidi ken

RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...Kanaidi ken
 
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2 MATERI Training_Effective INVENTORY...
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2  MATERI Training_Effective INVENTORY...RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2  MATERI Training_Effective INVENTORY...
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2 MATERI Training_Effective INVENTORY...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...Kanaidi ken
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Kanaidi ken
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 

Plus de Kanaidi ken (20)

RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek "(Ketentuan TERBARU) PTK 007 Thn 2023 (PENGADAA...
 
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2 MATERI Training_Effective INVENTORY...
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2  MATERI Training_Effective INVENTORY...RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2  MATERI Training_Effective INVENTORY...
RENCANA (di Jkt, 16-17 Mei 2024) + Link2 MATERI Training_Effective INVENTORY...
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "PERDAGANGAN INTERNASIONAL (EXPORT I...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 

Dernier

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Dernier (20)

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

(2022) Silabus Training "360-degree Feedback Approach in Performance Appraisal" bagi Karyawan

  • 1. Silabus pelatihan 3600 Feedback Performance Appraisal Karyawan DESKRIPSI PELATIHAN (Durasi 2 hari) Performance appraisal (penilaian kinerja) merupakan rutinitas yang dijalankan oleh organisasi/perusahaan dalam mengukur dan mengevaluasi kinerja karyawan. Dengan adanya performance appraisal ini, perusahaan dapat mengetahui capaian target dengan lebih terarah. Dengan adanya performance appraisal maka dapat juga dijadikan sebagai rujukan dalam kegiatan pemetaan potensi sumber daya manusia. Untuk itu, dalam pelaksanaannya pun harus menjaga obyektifitas dan harus mencerminkan kondisi riil yang terjadi di lapangan. Metode penilaian kinerja dengan pendekatan umpan balik 360o (360 degree feedback) telah banyak digunakan diberbagai perusahaan untuk memperoleh hasil yang lebih jujur, adil dan tepat sasaran. Dengan menggunakan metode ini seorang karyawan dinilai berdasarkan umpan balik dari multisumber (mutli rater feedback) yang memiliki hubungan kerja dan keterkaitan langsung dengannya, yaitu atasan, rekan kerja, mitra, bawahan, dan lain sebagainya. Melalui umpan balik satu lingkaran penuh (full circle feedback) yang berasal dari banyak pihak ini, maka terhadap karyawan tersebut akan diperoleh informasi mengenai hal–hal dimana karyawan tersebut telah memiliki kinerja yang sangat baik dan juga hal–hal apa saja yang masih memerlukan peningkatan atau perbaikan dari seorang karyawan tersebut. Hasil yang didapat dari metode ini juga dapat digunakan untuk pengembangan seorang karyawan melalui program training, coaching maupun counseling. Kesemuanya ini akan dibahas secara komprehensif dalam pelatihan ini. Guna memberikan pemahaman yang lengkap dan mendalam tersebut, pilihan terbaiknya adalah mengikuti pelatihan yang akan kami selenggarakan ini.
  • 2. TUJUAN PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini, para peserta diharapkan dapat: 1. Memahami makna metode penilaian kinerja dengan pendekatan 360-degree Feedback serta keunggulannya. 2. Mampu mensosialisasikan program 360-degree Feedback kepada semua pihak terkait di perusahaan masing-masing guna menghindari salah persepsi dan resistansi. 3. Mampu menerapkannya untuk keperluan pengembangan karyawan di perusahaan masing-masing. SASARAN PESERTA Pelatihan ini sangat cocok diikuti oleh para pimpinan, manager, supervisor dan karyawan, serta personil lainnya yang ingin meningkatkan ketrampilan dan kemampuan dalam Penilaian Kinerja Karyawan dengan Metode 360o Feedback secara efektif. METODE PELATIHAN Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka digunakan beberapa metodologi pembelajaran, antara lain : 1. Secara Online Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi secara online training,  Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. 2. Secara Offline Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi di dalam ruangan/kelas,  Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. MATERI PELATIHAN Pokok bahasan pelatihan ini meliputi: 1. Konsep dan Definisi Penilaian Kinerja Karyawan dengan Metode 360o Feedback. 2. Baik buruknya 360o Feedback sebagai sistem Performance Appraisal. 3. Berbagai tujuan penggunaan 360o Feedback dalam Penilaian Kinerja : Manfaatnya untuk program Training & Counseling, Customer’s Satisfaction Survey, and Attitude Survey. 4. Apa saja yang perlu dipersiapkan untuk melakukan penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback. 5. Elemen dalam penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback.
  • 3. 6. Berbagai masalah dalam penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback. 7. Proses penilaian kinerja karyawan dengan Metode 360o Feedback. 8. Penulisan laporan penilaian kinerja karyawan. 9. Studi kasus/Simulasi & Games NARASUMBER/ PEMATERI KANAIDI, SE., M.Si., cSAP adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses beberapa kali sebagai Dosen Favorite di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya beliau yang telah dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Aplications, and Product in Data Processing (SAP). Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30 tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN di Indonesia, dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti beberapa jenis bisnis yang juga sangat inten berhubungan dengan Human Capital Management, Management of Training and TNA, Business Agility Process, Coaching and Mentoring Skills, Motivating the People ala Agile, Time Management, Stress & Conflict Management, dan Performance Appraisal, serta keterkaitannya dengan Revolusi Industri 4.0, dengan berbagai dilema yang dihadapi. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan website komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup spektakuler. Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan publikasikan. ----------------------------------------------------- Contact Narasumber : Kanaidi,SE., M.Si., cSAP WA. 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284 e-mail : kanaidi63@gmail.com -----------------------------------------
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12. Contact Narasumber : Kanaidi,SE., M.Si., cSAP WA. 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284 e-mail : kanaidi63@gmail.com -----------------------------------------