SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  17
ASAL USUL
KEHIDUPAN
Loloanes Aprilya Barutu
XII IPA 6
15
ASAL USUL KEHIDUPAN
TEORI
ABIOGENESIS

TEORI
BIOGENESIS

TEORI
EVOLUSI KIMIA

TEORI
COSMOZOIC

TEORI
PENCIPTAAN

TEORI
EVOLUSI
BIOLOGI
TEORI
ABIOGENESIS
teori ini juga disebut generatio spontanea,
yang menerangkan bahwa makhluk hidup
berasal dari benda mati.
tokoh yang mendukung teori ini adalah :
Aristoteles, Anthony van Leuwenhoek
contohnya:
ikan dan katak berasal dari lumpur,
cacing berasal dari tanah, lalat berasal
dari belatung dan belatung dari
daging busuk, serta kuman dari
makanan basi.
TEORI
BIOGENESIS
teori ini berkebalikan dengan abiogenesis.
Teori ini menerangkan bahwa makhluk hidup
berasal dari makhluk hidup.
teori ini dikemukakan oleh 3 tokoh:
Francesco Redi, Lazzaro Spallanzani, dan
Louis Pasteur.
Percobaan Fransisco Redi (1626-1697)
Tujuan:
Untuk membuktikan
bawa belatung yang
tumbuh dari daging
adalah karena induk
lalat yang bertelur
menghasilkan
belatung di atas
daging.

Percobaan:
Digunakan 3
kelompok toples A,
B, dan C. Toples A
diisi sepotong daging
lalu ditutup rapat.
Toples B diisi daging
dan ditutup kain
kasa. Sedangkan
toples C dibiarkan
terbuka dengan
daging di dalamnya.

Hasil:
Toples A tidak
tumbuh belatung.
Toples B, lalat
hinggap di atas kasa
dan ada sedikit yang
tumbuh di atas
daging. Toples C,
lalat hinggap di atas
daging dan banyak
belatung tumbuh di
daging.

Kesimpulan:
Belatung hanya
tumbuh dari daging
yang disinggahi lalat
(untuk bertelur)
Percobaan Lazzaro Spallanzani (1729-1799)
Tujuan:
Untuk membuktikan
bahwa kuman tidak
tumbuh dari kaldu
daging yang steril.

Percobaan:
Digunakan 2
kelompok labu.
Kelompok 1 berisi
cairan kaldu daging
yang dipanaskan dan
dibiarkan terbuka.
Kelompok 2
dipanaskan dan
ditutup rapat.

Hasil:
Kelompok 1, kaldu
berubah keruh yang
menandakan ada
kuman. Sedangkan
kelompok 2 kaldu
tampak jernih.

Kesimpulan:
Kardu keruh karena
tidak steril, yang
disebabkan oleh
pertumbuhan kuman
yang terbawa oleh
udara.
Percobaan Louis Pasteur (1822-1895)
percobaan pasteur yang menggunakan kaldu labu berpipa
bentuk leher angsa.
Teori biogenesis berisi tiga pernyataan:
1. omne vivum ex ovo, yaitu makhluk hidup
berasal dari telur
2. omne ovum ex vivo, yaitu setiap telur
berasal dari makhluk hidup
3. omne vivum ex vivo, yaitu makhluk hidup
berasal dari makhluk hidup
TEORI EVOLUSI
teori ini menjelaskan bagaimana proses
KIMIA
terbentuknya makhluk hidup yang pertama
kali di muka bumi.

tokoh yang mengemukakan teori ini adalah
Alexander Oparin, Haldane, Stanley Miller, dan
Harold Urey.
Dari evolusi kimia dapat kita simpulkan
bahwa senyawa anorganik yang ada di
atmosfer mengalami perubahan sedikit
demi sedikit membentuk senyawa
organik. Senyawa organik itulah yang
merupakan komponen dasar makhluk
hidup.
TEORI
COSMOZOIC di
teori ini menyatakan bahwa makhluk hidup
bumi berasal dari spora kehidupan dari luar
angkasa.
Spora kehidupan tidak dapat bertahan di
planet ruang angkasa, yang akhirnya spora
tersebut jatuh dan hidup di bumi.
TEORI
PENCIPTAAN
teori ini tidak diperoleh dengan jalan
eksperimen.
teori ini beranggapan bahwa makhluk hidup
diciptakan oleh Tuhan Yang Maha Esa seperti
apa adanya.
TEORI EVOLUSI
BIOLOGI satu sel
teori ini menjelaskan bagaimana dari
purba (yang telah membentuk molekul teori
evolusi kimia) bisa berkembang menjadi
berbagai macam organisme yang ada di muka
bumi ini.
Bagan kemunculan sel eukariotik evolusi purba
H2O, CH2, H2, NH3
Monomer Organik
Polimer Organik (protenoid)
Protobion
Protosel (sel purba)

Sel prokariotik purba
Sel eukariotik purba
Thank
you ...

Contenu connexe

Tendances

Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanArika Sari
 
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibiBab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibiNana Citra
 
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilLaporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilSelly Noviyanty Yunus
 
Asal usul kehidupan di bumi
Asal usul kehidupan di bumiAsal usul kehidupan di bumi
Asal usul kehidupan di bumiPotpotya Fitri
 
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi Biologi
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi BiologiTeori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi Biologi
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi BiologiMuhammad Amal
 
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambahSofyan Dwi Nugroho
 
Bab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatBab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatAan Khoirudin
 
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesisLaporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesisfahmiganteng
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi AlkoholLaporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi AlkoholDhiarrafii Bintang Matahari
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaRian Maulana
 

Tendances (20)

Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasan
 
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibiBab 8.  Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
Bab 8. Morfologi, anatomi, sifat, karakteristik amfibi
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
 
Bukti–Bukti Evolusi
Bukti–Bukti EvolusiBukti–Bukti Evolusi
Bukti–Bukti Evolusi
 
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilLaporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
 
Asal usul kehidupan di bumi
Asal usul kehidupan di bumiAsal usul kehidupan di bumi
Asal usul kehidupan di bumi
 
Biologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XIBiologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XI
 
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi Biologi
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi BiologiTeori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi Biologi
Teori Abiogenesis Modern (Evolusi Kimia) dan Evolusi Biologi
 
Fermentasi anaerob
Fermentasi anaerobFermentasi anaerob
Fermentasi anaerob
 
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah
8. laporan praktikum biologi respirasi kecambah
 
Bab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatBab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifat
 
Laporan Praktikum 3 Amphibia
Laporan Praktikum 3 AmphibiaLaporan Praktikum 3 Amphibia
Laporan Praktikum 3 Amphibia
 
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesisLaporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
 
Presentasi Bioteknologi
Presentasi BioteknologiPresentasi Bioteknologi
Presentasi Bioteknologi
 
PPT M2 KB4
PPT M2 KB4PPT M2 KB4
PPT M2 KB4
 
Hewan Transgenik
Hewan Transgenik Hewan Transgenik
Hewan Transgenik
 
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPABab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
 
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi AlkoholLaporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
Laporan Resmi Praktikum Biologi Fermentasi Alkohol
 
Mekanisme Spesiasi dan Kepunahan
Mekanisme Spesiasi dan KepunahanMekanisme Spesiasi dan Kepunahan
Mekanisme Spesiasi dan Kepunahan
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
 

En vedette

BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupan
BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupanBIOLOGI-Teori Asal usul kehidupan
BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupanAndisa Fadhila
 
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)Azier Nadhir
 
Penciptaan vs evolusi
Penciptaan vs evolusiPenciptaan vs evolusi
Penciptaan vs evolusiDecky Reyani
 
Kontroversi teori evolusi
Kontroversi teori evolusiKontroversi teori evolusi
Kontroversi teori evolusiFathur Rosi
 
Asal usul-kehidupan
Asal usul-kehidupanAsal usul-kehidupan
Asal usul-kehidupanGURU
 
Teori Evolusi Charles Darwin
Teori Evolusi Charles DarwinTeori Evolusi Charles Darwin
Teori Evolusi Charles Darwinazzaazza50746
 
1444371 634751487386257500
1444371 6347514873862575001444371 634751487386257500
1444371 634751487386257500Krisna Mustofa
 
PPT ILMU KEALAMAN DASAR
PPT ILMU KEALAMAN DASARPPT ILMU KEALAMAN DASAR
PPT ILMU KEALAMAN DASARClaudy Zoldycs
 
Teori Asal Usul Kehidupan.
Teori Asal Usul Kehidupan.Teori Asal Usul Kehidupan.
Teori Asal Usul Kehidupan.Hadika Kresna
 
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...Kalisthiana Yi Ku
 
Unesa presentasi
Unesa presentasiUnesa presentasi
Unesa presentasiadysintang
 

En vedette (17)

BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupan
BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupanBIOLOGI-Teori Asal usul kehidupan
BIOLOGI-Teori Asal usul kehidupan
 
Teori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupanTeori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupan
 
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)
Asal Mula Kehidupan Di Bumi (Alamiah dasar)
 
Penciptaan vs evolusi
Penciptaan vs evolusiPenciptaan vs evolusi
Penciptaan vs evolusi
 
Kontroversi teori evolusi
Kontroversi teori evolusiKontroversi teori evolusi
Kontroversi teori evolusi
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
 
Template ppt fik-unesa
Template ppt fik-unesaTemplate ppt fik-unesa
Template ppt fik-unesa
 
Evolusi biologi salsul
Evolusi biologi salsulEvolusi biologi salsul
Evolusi biologi salsul
 
Asal usul-kehidupan
Asal usul-kehidupanAsal usul-kehidupan
Asal usul-kehidupan
 
Buddhism
BuddhismBuddhism
Buddhism
 
Teori Evolusi Charles Darwin
Teori Evolusi Charles DarwinTeori Evolusi Charles Darwin
Teori Evolusi Charles Darwin
 
1444371 634751487386257500
1444371 6347514873862575001444371 634751487386257500
1444371 634751487386257500
 
PPT ILMU KEALAMAN DASAR
PPT ILMU KEALAMAN DASARPPT ILMU KEALAMAN DASAR
PPT ILMU KEALAMAN DASAR
 
Teori Asal Usul Kehidupan.
Teori Asal Usul Kehidupan.Teori Asal Usul Kehidupan.
Teori Asal Usul Kehidupan.
 
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...
PPT Keanekaragaman hayati, biogeografi, klasifikasi dan taksonomi - BIOLOGI F...
 
Unesa presentasi
Unesa presentasiUnesa presentasi
Unesa presentasi
 
Bukti bukti evolusi
Bukti bukti evolusiBukti bukti evolusi
Bukti bukti evolusi
 

Similaire à Evolusi Kehidupan

Asal usul kehidupan
Asal usul kehidupanAsal usul kehidupan
Asal usul kehidupanLya youli
 
Biologi asal usul kehidupan
Biologi asal usul kehidupanBiologi asal usul kehidupan
Biologi asal usul kehidupankoko ryannur
 
Asal usul kehidupan ppt 2
Asal usul kehidupan ppt 2Asal usul kehidupan ppt 2
Asal usul kehidupan ppt 2ninaagustiana2
 
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdfAsyuraPutri
 
Kajian awal mengenai kehidupan.
Kajian awal mengenai kehidupan.Kajian awal mengenai kehidupan.
Kajian awal mengenai kehidupan.Ahmad Fitri
 
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiAlya Titania Annisaa
 
teori manusia.docx
teori manusia.docxteori manusia.docx
teori manusia.docxHendriIka
 
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islamPerkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islamElfa Ma'rifah
 
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaKeanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaCecep Kustandi
 
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agamaTeori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agamaginanurulazhar
 
4. teori asal usul kehidupan
4. teori asal usul kehidupan4. teori asal usul kehidupan
4. teori asal usul kehidupanretnoprihantini
 
2. asal usul kehidupan 1
2. asal usul kehidupan 12. asal usul kehidupan 1
2. asal usul kehidupan 1istrikyungso
 
Teori evolusi.ppt
Teori evolusi.pptTeori evolusi.ppt
Teori evolusi.pptYuneris1
 
Biologi asal usul kehidupan teori umum k
Biologi asal usul kehidupan teori umum kBiologi asal usul kehidupan teori umum k
Biologi asal usul kehidupan teori umum ksantasaid
 

Similaire à Evolusi Kehidupan (20)

Asal usul kehidupan
Asal usul kehidupanAsal usul kehidupan
Asal usul kehidupan
 
Biologi asal usul kehidupan
Biologi asal usul kehidupanBiologi asal usul kehidupan
Biologi asal usul kehidupan
 
Asal usul kehidupan ppt 2
Asal usul kehidupan ppt 2Asal usul kehidupan ppt 2
Asal usul kehidupan ppt 2
 
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf
1._Konsep_Dasar_Kehidupan1_.pdf
 
Kajian awal mengenai kehidupan.
Kajian awal mengenai kehidupan.Kajian awal mengenai kehidupan.
Kajian awal mengenai kehidupan.
 
ASAL USUL KEHIDUPAN (BIOLOGI SMA)
ASAL USUL KEHIDUPAN (BIOLOGI SMA)ASAL USUL KEHIDUPAN (BIOLOGI SMA)
ASAL USUL KEHIDUPAN (BIOLOGI SMA)
 
Naruto
NarutoNaruto
Naruto
 
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
 
Evolusi
EvolusiEvolusi
Evolusi
 
teori manusia.docx
teori manusia.docxteori manusia.docx
teori manusia.docx
 
biologi umum
biologi umum biologi umum
biologi umum
 
1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup
 
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptxBIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
 
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islamPerkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
 
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan PersebarannyaKeanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
Keanekaragaman Makhluk Hidup dan Persebarannya
 
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agamaTeori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
 
4. teori asal usul kehidupan
4. teori asal usul kehidupan4. teori asal usul kehidupan
4. teori asal usul kehidupan
 
2. asal usul kehidupan 1
2. asal usul kehidupan 12. asal usul kehidupan 1
2. asal usul kehidupan 1
 
Teori evolusi.ppt
Teori evolusi.pptTeori evolusi.ppt
Teori evolusi.ppt
 
Biologi asal usul kehidupan teori umum k
Biologi asal usul kehidupan teori umum kBiologi asal usul kehidupan teori umum k
Biologi asal usul kehidupan teori umum k
 

Dernier

MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 

Dernier (20)

MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 

Evolusi Kehidupan

  • 2. ASAL USUL KEHIDUPAN TEORI ABIOGENESIS TEORI BIOGENESIS TEORI EVOLUSI KIMIA TEORI COSMOZOIC TEORI PENCIPTAAN TEORI EVOLUSI BIOLOGI
  • 3. TEORI ABIOGENESIS teori ini juga disebut generatio spontanea, yang menerangkan bahwa makhluk hidup berasal dari benda mati. tokoh yang mendukung teori ini adalah : Aristoteles, Anthony van Leuwenhoek
  • 4. contohnya: ikan dan katak berasal dari lumpur, cacing berasal dari tanah, lalat berasal dari belatung dan belatung dari daging busuk, serta kuman dari makanan basi.
  • 5. TEORI BIOGENESIS teori ini berkebalikan dengan abiogenesis. Teori ini menerangkan bahwa makhluk hidup berasal dari makhluk hidup. teori ini dikemukakan oleh 3 tokoh: Francesco Redi, Lazzaro Spallanzani, dan Louis Pasteur.
  • 6. Percobaan Fransisco Redi (1626-1697) Tujuan: Untuk membuktikan bawa belatung yang tumbuh dari daging adalah karena induk lalat yang bertelur menghasilkan belatung di atas daging. Percobaan: Digunakan 3 kelompok toples A, B, dan C. Toples A diisi sepotong daging lalu ditutup rapat. Toples B diisi daging dan ditutup kain kasa. Sedangkan toples C dibiarkan terbuka dengan daging di dalamnya. Hasil: Toples A tidak tumbuh belatung. Toples B, lalat hinggap di atas kasa dan ada sedikit yang tumbuh di atas daging. Toples C, lalat hinggap di atas daging dan banyak belatung tumbuh di daging. Kesimpulan: Belatung hanya tumbuh dari daging yang disinggahi lalat (untuk bertelur)
  • 7. Percobaan Lazzaro Spallanzani (1729-1799) Tujuan: Untuk membuktikan bahwa kuman tidak tumbuh dari kaldu daging yang steril. Percobaan: Digunakan 2 kelompok labu. Kelompok 1 berisi cairan kaldu daging yang dipanaskan dan dibiarkan terbuka. Kelompok 2 dipanaskan dan ditutup rapat. Hasil: Kelompok 1, kaldu berubah keruh yang menandakan ada kuman. Sedangkan kelompok 2 kaldu tampak jernih. Kesimpulan: Kardu keruh karena tidak steril, yang disebabkan oleh pertumbuhan kuman yang terbawa oleh udara.
  • 8. Percobaan Louis Pasteur (1822-1895) percobaan pasteur yang menggunakan kaldu labu berpipa bentuk leher angsa.
  • 9. Teori biogenesis berisi tiga pernyataan: 1. omne vivum ex ovo, yaitu makhluk hidup berasal dari telur 2. omne ovum ex vivo, yaitu setiap telur berasal dari makhluk hidup 3. omne vivum ex vivo, yaitu makhluk hidup berasal dari makhluk hidup
  • 10. TEORI EVOLUSI teori ini menjelaskan bagaimana proses KIMIA terbentuknya makhluk hidup yang pertama kali di muka bumi. tokoh yang mengemukakan teori ini adalah Alexander Oparin, Haldane, Stanley Miller, dan Harold Urey.
  • 11.
  • 12. Dari evolusi kimia dapat kita simpulkan bahwa senyawa anorganik yang ada di atmosfer mengalami perubahan sedikit demi sedikit membentuk senyawa organik. Senyawa organik itulah yang merupakan komponen dasar makhluk hidup.
  • 13. TEORI COSMOZOIC di teori ini menyatakan bahwa makhluk hidup bumi berasal dari spora kehidupan dari luar angkasa. Spora kehidupan tidak dapat bertahan di planet ruang angkasa, yang akhirnya spora tersebut jatuh dan hidup di bumi.
  • 14. TEORI PENCIPTAAN teori ini tidak diperoleh dengan jalan eksperimen. teori ini beranggapan bahwa makhluk hidup diciptakan oleh Tuhan Yang Maha Esa seperti apa adanya.
  • 15. TEORI EVOLUSI BIOLOGI satu sel teori ini menjelaskan bagaimana dari purba (yang telah membentuk molekul teori evolusi kimia) bisa berkembang menjadi berbagai macam organisme yang ada di muka bumi ini.
  • 16. Bagan kemunculan sel eukariotik evolusi purba H2O, CH2, H2, NH3 Monomer Organik Polimer Organik (protenoid) Protobion Protosel (sel purba) Sel prokariotik purba Sel eukariotik purba