SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  44
Télécharger pour lire hors ligne
KOMUNIKASI
MASSA
DR. MIRA VERANITA ., M.SI
Bittner dalam bukunya Mass
Communication: An Introduction (1980).
Dia mengatakan bahwa “komunikasi
massa adalah pesan-pesan yang
dikomunikasikan melalui media massa
kepada sejumlah besar orang”
Definisi ini memberikan batasan pada
komponen-komponen dari komunikasi
massa. Komponen-komponen itu
mencakup adanya pesan-pesan, media
massa (koran, majalah, televisi, radio
dan film), dan klalayak.
DeFleur dan Dennis dalam bukunya
Understanding Mass Communicationa (1985),
bahwa “komunikasi massa adalah suatu proses
dalam mana komunikator-komunikator
menggunakan media untuk menyebarkan pesan-
pesan secara luas , dan secara terus menerus
menciptakan makna-makna yang diharapkan
dapat mempengaruhi khalayak yang besar dan
berbeda-beda dengan melalui berbagai cara.”
Definisi ini memberikan gambaran yang lebih
luas dibandingkan dengan definisinya Bittner.
Penonjolan definisi ini terutama pada bagaimana
sumber informasi (media massa) mengemas dan
menyajikan isi pesan. Dengan cara dan gaya
tertentu menciptakan makna terhadap suatu
peristiwa, sehingga mempengaruhi khalayak.
KESIMPULAN :
Komunikasi massa
adalah proses dimana
organisasi media
memproduksi dan
menyampaikan pesan
kepada khalayak yang
luas dimana pesan
media tersebut dicari,
digunakan, dan
dikonsumsi oleh
khalayak.
CIRI – CIRI
KOMUNIKASI MASSA
Komunikator bersifat melembaga
Komunikan bersifat anonim dan heterogen.
Pesan bersifat umum.
Komunikasinya berlangsung satu arah.
Menimbulkan keserempakan.
Mengandalkan peralatan teknis.
Dikontrol oleh Gatekeeper
KOMUNIKATOR
BERSIFAT MELEMBAGA
Komunikator dalam komunikasi massa itu bukan satu orang,
tetapi kumpulan orang-orang. Artinya gabungan antara
berbagai macam unsur dan bekerja satu sama lain dalam
sebuah lembaga. Didalam komunikasi massa, komunikator
adalah lembaga media massa itu sendiri.
Komunikator dalam komunikasi massa biasanya adalah
media massa (surat kabar, televisi, stasiun radio, majalah dan
penerbit buku. Media massa disebut sebagai organisasi sosial
karena merupakan kumpulan beberapa individu yang dalam
proses komunikasi massa tersebut. (Nurudin,2004:16-18)
KOMUNIKAN BERSIFAT
ANONIM DAN HETEROGEN.
Komunikan dalam komunikasi massa sifatnya
heterogen, artinya pengguna media itu
beragam pendidikan, umur, jenis kelamin,
status sosial, tingkat ekonomi, latar belakang
budaya, punya agama atau kepercayaan yang
tidak sama pula. Selain itu dalam komunikasi
massa, komunikator tidak mengenal
komunikan (anonim) karena komunikasinya
menggunakan media dan tidak tatap muka.
(Ardianto,2004:9)
PESAN BERSIFAT
UMUM
Pesan-pesan dalam komunikasi massa itu tidak
ditujukan kepada satu orang atau satu
kelompok masyarakat tertentu. Dengan kata
lain, pesanpesan itu ditujukan kepada khalayak
yang plural. Oleh karena itu pesanpesan yang
dikemukakan tidak boleh bersifat khusus.
KOMUNIKASINYA
BERLANGSUNG SATU ARAH
Karena komunikasi massa itu melalui media
massa , maka komunikator dan komunikannya
tidak dapat melakukan kontak langsung.
Komunikator aktif menyampaikan pesan dan
komunikanpun aktif menerima pesan, namun
diantara keduanya tidak dapat melakukan
dialog sebagaimana halnya terjadi dalam
komunikasi antarpribadi. Dengan demikian
komunikasi massa itu bersifat satu arah.
MENIMBULKAN
KESEREMPAKAN.
Dalam komunikasi massa itu ada keserempakan
dalam proses penyebaran pesan-pesannya.
Serempak disini berarti khalayak bisa menikmati
media massa tersebut hampir bersamaan.
Effendi (1999), mengartikan keserempakan
media massa itu ialah kontak denagn sejumlah
besar penduduk dalam jarak yang jauh dari
komunikator, dan penduduk tersebut satu sama
lainnya berada dalam keadaan terpisah.
MENGANDALKAN
PERALATAN TEKNIS
Media massa sebagai alat utama dalam
menyampaikan pesan kepada
khalayaknya sangat membutuhkan
bantuan peralatan teknis.
DIKONTROL OLEH
GATEKEEPER
Gatekeeper atau penjaga gawang adalah orang
yang berfungsi sebagai orang yang ikut
menambah atau mengurangi,
menyederhanakan, mengemas agar semua
informasi yang disebarkan lebih mudah
dipahami.
Gatekeeper juga berfungsi untuk
menginterpretasikan pesan, menganalisis,
menambah atau mengurangi pesan-pesannya.
Intinya adalah pihak yang ikut menentukan
pengemasan sebuah pesan dari media massa.
MOTIF MEMILIH
MEDIA
1. Congnition (Pengamatan)
2. Diversion (Diversi)
3. Social Utility (Kegunaan Sosial)
4. Withdraw (Menarik)
5. Linkage (Pertalian)
COGNITION
(PENGAMATAN)
Media digunakan sebagai alat untuk
memuaskan kebutuhan masyarakat
terhadap pengetahuan dan
wawasan bahkan beberapa
masyarakat menggunakan media
untuk membangkitkan ide.
DIVERSION (DIVERSI)
Media digunakan sebagai sarana untuk
relax dan memuaskan kebutuhan secara
emosional bahkan bisa membangkitkan
semangat setelah begitu jenuh dari
rutintas hidup sehari-hari.
SOCIAL UTILITY
(KEGUNAAN SOSIAL)
Media digunakan sebagai alat untuk
mempererat kontak atau hubungan
dengan teman, keluarga, dan
masyarakat, misalnya membahas
cerita hangat yang sedang terjadi
dengan keluarga.
WITHDRAW
(MENARIK)
Media juga digunakan sebagai alas an
untuk tidak melakukan tugas dan untuk
menjaga privacy agar tidak diganggu
orang lain.
LINKAGE (PERTALIAN)
Media massa dapat menyatukan
khlayak yang beragam sehingga
membentuk suatu pertalian yang
berdasarkan minat dan kepentingan
yang sama
PROSES KOMUNIKASI
MASSA
Komunikasi massa dalam prosesnya melibatkan banyak orang
yang bersifat kompleks dan rumit. Menurut McQuail
(1999) proses komunikasi massa terlihat berproses dalam
bentuk:
1. melakukan distribusi dan penerimaan informasi
dalam skala besar.
2. proses komunikasi massa cenderung dilakukan
melalui model satu arah yaitu dari komunikator
kepada komunikan atau media kepada
khalayak. Interaksi yang terjadi sifatnya terbatas.
3. proses komunikasi massa berlangsung secara
asimetris antara komunikator dengan
komunikan. Ini menyebabkan komunikasi antara
mereka berlangsung datar dan bersifat sementara.
Kalau terjadi sensasi emosional sifatnya sementara
dan tidak permanen.
4. proses komunikasi massa juga berlangsung
impersonal atau non pribadi dan anonim.
5. proses komunikasi massa juga berlangsung
didasarkan pada hubungan kebutuhan-kebutuhan
di masyarakat. Misalnya program akan ditentukan
oleh apa yang dibutuhkan pemirsa.
FUNGSI
KOMUNIKASI
MASSA
FUNGSI
PENGAWASAN
Media massa dapat digunakan untuk
pengawasan terhadap aktivitas masyarakat
pada umumnya. Fungsi pengawasan ini bisa
berupa peringatan dan kontrol sosial
maupun kegiatan persuasif. Pengawasan
dan kontrol sosial dapat dilakukan untuk
aktivitas preventif untuk mencegah
terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.
FUNGSI SOCIAL
LEARNING
Fungsi utama dari komunikasi massa melalui media
massa adalah melakukan guiding dan pendidikan
sosial kepada seluruh masyarakat. Media massa
bertugas untuk memberikan pencerahan-pencerahan
kepada masyarakat di mana komunikasi massa itu
berlangsung. Komunikasi massa itu dimaksukan agar
proses pencerahan itu berlangsung efektif dan efisien
dan menyebar secara bersamaan di masyarakat
secara luas.
FUNGSI PENYAMPAIAN
INFORMASI
Komunikasi massa yang mengandalkan media
massa, emiliki fungsi utama, yaitu menjadi
proses penyampaian informai kepada
masyarakat luas. Komunikasi massa
memungkinkan informasi dari institusi publik
tersampaikan kepada masyarakat secara luas
dalam waktu cepat sehingga fungsi informasi
tercapai dalam waktu cepat dan singkat.
FUNGSI TRANSFORMASI
BUDAYA
Fungsi informatif adalah fungsi-fungsi yang bersifat
statis, namun fungsi-fungsi lain yang lebih dinamis
adalah fungsi transformasi budaya. Komunikasi
massa sebagaimana difat-sifat budaya massa, maka
yang terpentin adalah komunikasi massa menjadi
proses transormai budaya yang dilakukan bersama-
sama oleh semua komponen komunikasi massa,
terutama yang dilakukan oleh media massa.
HIBURAN
Fungsi lain dari komunikasi adalah hiburan, bahwa
seirama dengan fungsi-fungsi lain, komunikasi massa
juga digunakan sebagai medium hiburan, terutama
karena komuniasi massa menggunakan media massa,
adi fungsi-fungsi hiburan yang ada pada media massa
juga merupakan bagian dari fungsi komunikasi massa.
Transformasi budaya yang dilaksanakan oleh
komunikasi massa mengikut-sertakan fungsi hiburan
ini sebagai bagian penting dalam fungsi komunikasi
massa.
PERAN MEDIA MASSA
Sebagai institusi pencerahan masyarakat, yaitu perannya
sebagai media edukasi, media massa menjadi media yang
setiap saat mendidik masyarakat supaya cerdas, terbuka
pikirannya, dan menjadi masyarakat yang maju.
Media massa menjadi media informasi bagi masyarakat.
Dengan banyak informasi masyarakat menjadi lebih mampu
berpartisipasi dalam setiap aktivitasnya.
Media massa sebagai media hiburan. Sebagai agent of
change, media massa juga menjadi institusi budaya, menjadi
corong kebudayaan, katalisator perkembangan budaya.
EFEK KOMUNIKASI MASA
TERHADAP INDIVIDU
Menurut Steven A. Chafee :
• Efek ekonomis: menyediakan pekerjaan, menggerakkan ekonomi
(contoh: dengan adanya industri media massa membuka lowongan
pekerjaan)
• Efek sosial: menunjukkan status (contoh: seseorang kadang-kadang
dinilai dari media massa yang ia baca, seperti surat kabar pos kota
memiliki pembaca berbeda dibandingkan dengan pembaca surat kabar
Kompas.
• Efek penjadwalan kegiatan
• Efek penyaluran/ penghilang perasaan
• Efek perasaan terhadap jenis media
JENIS-JENIS MEDIA
MASSA
Media Massa
Cetak (Printed
Media)
• koran atau
suratkabar,
tabloid, majalah,
buku, newsletter,
buletin opini, dan
feature.
• Isi media massa
umumnya terbagi
tiga bagian atau
tiga jenis tulisan:
berita, opini, dan
feature.
Media Massa
Elektronik
(Electronic Media)
• isinya
disebarluaskan
melalui suara atau
gambar dan suara
dengan
menggunakan
teknologi elektro,
seperti radio,
televisi, dan film.
Media Online
(Online Media,
Cybermedia)
• media massa yang
dapat kita
temukan di
internet (situs
web).
SURAT KABAR
merupakan media cetak yang terbit setiap hari secara teratur . Tulisannya
dalam bentuk berita, artikel, feature (cerita human interest atau profil), tajuk.
Informasi yang disajikan lengkap menjawab pertanyaan rumusan 5 W + 1 H
(What, Who, When, Where, Why dan How) . Isi informasi ditujukan untuk
mempengaruhi atau mempersuasifkan secara rasional/pikiran.
KARAKTERISTIK
SURAT KABAR
• Periodesitas : menunjukkan pada
keteraturan terbitnya, bisa harian,
mingguan atau dwi mingguan
• Universalitas : menunjukkan
pada kesemestaan isinya, yang
beraneka ragam dan dari seluruh
dunia
• Aktualita : menunjukkan pada
keadaan yang “kini” dan
“sebenarnya”
• Terdokumentasikan
MAJALAH
Majalah : adalah media yang digunakan untuk menghasilkan
gagasan feature dan publisitas bergambar untuk bahan referensi
di masa mendatang. Majalah biasanya terbit seminggu sekali dan
dapat dibaca pada saat senggang atau santai.
KLASIFIKASI
MAJALAH
GENERAL COSTUMER MAGAZINE
Konsumen majalah ini siapa saja, mereka dapat membeli majalah tersebut di sudut-sudut
outlet, mall, supermall atau toko buku lokal
BUSINESS PUBLICATION
Melayani secara khusus informasi bisnis, industri atau propesi
LITERACY REVIEWS AND ACADEMIC JOURNAL
terdapat ribuan nama majalah kritik sastra dan majalah ilmiah, yang pada umumnya memiliki
sirkulasi dibawah 10 ribu, dan banyak diterbitkan oleh organisasi nonprofit, universitas,
yayasan atau organisasi profesional
NEWSLETTER
Media ini dipublikasikan dengan bentuk khusus, 4-8 halaman dengan perwajahan khususnya
pula
PUBLIC RELATIONS MAGAZINE
majalah PR ini diterbitkan oleh perusahaan, dan dirancang untuk sirkulasi pada karyawan
perusahaan, agen, pelanggan dan pemegang saham
KARAKTERISTIK
MAJALAH
• penyajian lebih dalam
• Nilai aktualitas lebih lama
• Gambar atau foto lebih
banyak
• Cover sebagai daya tarik
RADIO SIARAN
Radio sifatnya audiotif (hanya dapat didengar)
Radio adalah media yang menyampaikan pesan melalui
stimuli indera pendengaran.
KARAKTERISTIK
RADIO SIARAN
• audiotori: untuk didengar
• radio is the now: ditinjau dari nilai aktualitas
berita, mestinya radio siaran dibandingkan
dengan media masa lainnya adalah yang
paling akurat
• imajinatif: karena hanya indra pendengaran
yang digunakan oleh khalayak, dan pesannya
pun selintas, maka radio siaran dapat
mengajak komunikan untuk berimajinasi
• akrab: sifat radio siaran yang lainnya adalah
akrab atau intim
• gaya percakapan: “keep it simple, short, and
conversational”
• menjaga mobilitas: kita jarang mendengarkan
acara radio siaran dengan cara duduk dan
mendekatkan telinga pada pesawat radio
TELEVISI
Televisi: adalah media yang mampu menyajikan
pesan dalam bentuk suara , gerak, pandangan dan
warna secara bersamaan, sehingga mampu
menstimuli indera pendengaran dan penglihatan.
KARAKTERISTIK
TELEVISI
1. audiovisual: Televisi memiliki kelebihan
yang dapat didengar sekaligus dilihat
2. berfikir dalam gambar
3. pengoprasian lebih kompleks: melibatkan
banyak orang
FILM
Gambar bergerak (film) adalah bentuk dominan
dari komunikasi massa visual di belahan dunia ini.
Lebih dari ratusan juta orang menonton film di
bioskop, film televisi dan film video laser setiap
minggunya. Di Amerika Serikat dan Kanada lebih
dari juta tiket terjual setiap tahunnya(Agee, et. Al.,
2001:364)
KARAKTER FILM
• layanan yang luas/lebar
• Pengambilan gambar
pemandangan menyeluruh
• Konsentrasi penuh
• Identifikasi psikologi
KOMPUTER DAN
INTERNET
Lebih dari lima orang Amerika
dewasa menggunakan internet
di rumah, kantor atau sekolah
dan 10% menggunakannya
setiap hari. Bisnis perangkat
keras komputer terbagi
menjadi empat bidang umum:
• the computer (terdiri dari
supercomputer, mainframes,
minicomputers, workstation,
dan personal computers
• strorage devices(seperti disk
drivers
• peripherals(seperti printer
dan modem)
• komponen atau material
komputer, misalnya untuk
merakit komputer
KARAKTERISTIK
MEDIA INTERNET:
• Sifat komunikasinya dua arah
(interaktif)
• Komunikatornya bisa lembaga dan
personal.
• Isi pesannya lebih
personal/individual
• Informasi diterima publiknya tidak
serentak namun sesuai dengan
kebutuhan komunikannya.
• Publiknya bisa homogen.
THANK YOU...
bukubekas21@gmail.com
_mirave21
Mirave21
Mira Veranita

Contenu connexe

Tendances

Makalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaMakalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaAnisa Rochmiana
 
Teori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompokTeori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompokKentos2069
 
Public Opinion Theory
Public Opinion TheoryPublic Opinion Theory
Public Opinion Theorymankoma2012
 
Sistem komunikasi massa.ppt
Sistem komunikasi massa.pptSistem komunikasi massa.ppt
Sistem komunikasi massa.pptEka Ariyanti
 
Komunikasi antar budaya 1
Komunikasi antar budaya 1Komunikasi antar budaya 1
Komunikasi antar budaya 1maneicon22
 
Konsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaKonsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaReni Kurniati
 
Prinsip, Model dan Mazhab Komunikasi
Prinsip, Model dan Mazhab KomunikasiPrinsip, Model dan Mazhab Komunikasi
Prinsip, Model dan Mazhab KomunikasiErwin Rasyid
 
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?kholid harras
 
Teori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatTeori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatSirajuddin Lathif
 
Media Richness Theory
Media Richness TheoryMedia Richness Theory
Media Richness Theorymankoma2012
 
Cultivation Theory
Cultivation TheoryCultivation Theory
Cultivation TheoryTivani28
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikmankoma2013
 

Tendances (20)

Ppt komunikasi
Ppt komunikasiPpt komunikasi
Ppt komunikasi
 
Makalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaMakalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi Massa
 
Teori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompokTeori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompok
 
Public Opinion Theory
Public Opinion TheoryPublic Opinion Theory
Public Opinion Theory
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
Sistem komunikasi massa.ppt
Sistem komunikasi massa.pptSistem komunikasi massa.ppt
Sistem komunikasi massa.ppt
 
Asal usul komunikasi massa
Asal usul komunikasi massaAsal usul komunikasi massa
Asal usul komunikasi massa
 
Digital Media
Digital MediaDigital Media
Digital Media
 
Komunikasi antar budaya 1
Komunikasi antar budaya 1Komunikasi antar budaya 1
Komunikasi antar budaya 1
 
Konsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massaKonsep dan model komunikasi massa
Konsep dan model komunikasi massa
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
Prinsip, Model dan Mazhab Komunikasi
Prinsip, Model dan Mazhab KomunikasiPrinsip, Model dan Mazhab Komunikasi
Prinsip, Model dan Mazhab Komunikasi
 
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
Mengapa Komunikasi yang Efektif Penting?
 
Komunikasi Interpersonal
Komunikasi InterpersonalKomunikasi Interpersonal
Komunikasi Interpersonal
 
Teori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakatTeori media dan teori masyarakat
Teori media dan teori masyarakat
 
Media Richness Theory
Media Richness TheoryMedia Richness Theory
Media Richness Theory
 
Materi komunikasi
Materi komunikasiMateri komunikasi
Materi komunikasi
 
Efek media
Efek mediaEfek media
Efek media
 
Cultivation Theory
Cultivation TheoryCultivation Theory
Cultivation Theory
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermik
 

Similaire à Komunikasi Massa

PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptxPENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptxashrafkhairulAzam
 
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)TashaKorompis
 
Materi 10 - SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdf
Materi 10 -  SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdfMateri 10 -  SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdf
Materi 10 - SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdfAdePutraTunggali
 
komunikasi massa
komunikasi massakomunikasi massa
komunikasi massaRatih Aini
 
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers ppt
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers pptJurnalistik, Komunikasi, dan Pers ppt
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers pptJaya Purnama
 
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdf
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdfAZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdf
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdfashrafkhairulAzam
 
essay done.docx
essay done.docxessay done.docx
essay done.docxCIkumparan
 
Pengenalan kepada komunikasi massa
Pengenalan kepada komunikasi massaPengenalan kepada komunikasi massa
Pengenalan kepada komunikasi massaAWAN PUTIH
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "suciwijayanti18
 
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptxEkoBintiLestari1
 
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdf
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdfProses komunikasi dalam masyarakat.pdf
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdfBenjaminAriel1
 
2013-bab2-mc-kom
2013-bab2-mc-kom2013-bab2-mc-kom
2013-bab2-mc-komSt Promez
 
peranan komunikasi massa dalam peran warga negara
peranan komunikasi massa dalam peran warga negaraperanan komunikasi massa dalam peran warga negara
peranan komunikasi massa dalam peran warga negarafauziprsty
 
Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaHanum Ilmi
 

Similaire à Komunikasi Massa (20)

PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptxPENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pptx
 
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)
Tasha Korompis (44222010234_Sosiologi Komunikasi)
 
Materi 10 - SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdf
Materi 10 -  SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdfMateri 10 -  SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdf
Materi 10 - SISTEM KOMUNIKASI MASSA.pdf
 
komunikasi massa
komunikasi massakomunikasi massa
komunikasi massa
 
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers ppt
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers pptJurnalistik, Komunikasi, dan Pers ppt
Jurnalistik, Komunikasi, dan Pers ppt
 
Bab 10 teori komunikasi
Bab 10 teori komunikasiBab 10 teori komunikasi
Bab 10 teori komunikasi
 
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdf
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdfAZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdf
AZ-PENGANTAR KOMUNIKASI MASSA.pdf
 
essay done.docx
essay done.docxessay done.docx
essay done.docx
 
Pengenalan kepada komunikasi massa
Pengenalan kepada komunikasi massaPengenalan kepada komunikasi massa
Pengenalan kepada komunikasi massa
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
 
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx
20211_2018_PB12_1-PPB-A_15_2_543012_2.pptx
 
Teori Media Massa
Teori Media MassaTeori Media Massa
Teori Media Massa
 
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdf
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdfProses komunikasi dalam masyarakat.pdf
Proses komunikasi dalam masyarakat.pdf
 
2013-bab2-mc-kom
2013-bab2-mc-kom2013-bab2-mc-kom
2013-bab2-mc-kom
 
Komunikasi massa
Komunikasi massaKomunikasi massa
Komunikasi massa
 
Presentasi jurnalistik
Presentasi jurnalistikPresentasi jurnalistik
Presentasi jurnalistik
 
peranan komunikasi massa dalam peran warga negara
peranan komunikasi massa dalam peran warga negaraperanan komunikasi massa dalam peran warga negara
peranan komunikasi massa dalam peran warga negara
 
pembahasan
pembahasanpembahasan
pembahasan
 
komunikasi massa
komunikasi massakomunikasi massa
komunikasi massa
 
Model Komunikasi Massa
Model Komunikasi MassaModel Komunikasi Massa
Model Komunikasi Massa
 

Plus de Mira Veranita

Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptxPerubahan dan Pengembangan Organisasi.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptxMira Veranita
 
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)Mira Veranita
 
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiPeran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiMira Veranita
 
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif Kebangsaan
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif KebangsaanWawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif Kebangsaan
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif KebangsaanMira Veranita
 
Jenis-jenis Budaya Organisasi
Jenis-jenis Budaya OrganisasiJenis-jenis Budaya Organisasi
Jenis-jenis Budaya OrganisasiMira Veranita
 
Materi 5. Hak dan Kewajiban WN
Materi 5. Hak dan Kewajiban WNMateri 5. Hak dan Kewajiban WN
Materi 5. Hak dan Kewajiban WNMira Veranita
 
SIKAP DAN PERILAKU.pdf
SIKAP DAN PERILAKU.pdfSIKAP DAN PERILAKU.pdf
SIKAP DAN PERILAKU.pdfMira Veranita
 
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdf
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdfKARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdf
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdfMira Veranita
 
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)Mira Veranita
 
Menciptakan Budaya Beretika.pdf
Menciptakan Budaya Beretika.pdfMenciptakan Budaya Beretika.pdf
Menciptakan Budaya Beretika.pdfMira Veranita
 
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023Mira Veranita
 
KONFLIK DAN STRESS KERJA.
KONFLIK DAN STRESS KERJA. KONFLIK DAN STRESS KERJA.
KONFLIK DAN STRESS KERJA. Mira Veranita
 
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdf
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdfMenciptakan Budaya Kebhinekaan .pdf
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdfMira Veranita
 
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...Mira Veranita
 
Materi 3. Integrasi Nasional.pdf
Materi 3. Integrasi Nasional.pdfMateri 3. Integrasi Nasional.pdf
Materi 3. Integrasi Nasional.pdfMira Veranita
 
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASIPERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASIMira Veranita
 
Materi 2 : Identitas Nasional
Materi 2 : Identitas NasionalMateri 2 : Identitas Nasional
Materi 2 : Identitas NasionalMira Veranita
 
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptx
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptxPertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptx
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptxMira Veranita
 

Plus de Mira Veranita (20)

Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptxPerubahan dan Pengembangan Organisasi.pptx
Perubahan dan Pengembangan Organisasi.pptx
 
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
STRESS KERJA PADA SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
 
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiPeran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
 
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif Kebangsaan
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif KebangsaanWawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif Kebangsaan
Wawasan Nusantara sebagai Konsepsi dan Pandangan Kolektif Kebangsaan
 
TEORI ORGANISASI
TEORI ORGANISASITEORI ORGANISASI
TEORI ORGANISASI
 
Jenis-jenis Budaya Organisasi
Jenis-jenis Budaya OrganisasiJenis-jenis Budaya Organisasi
Jenis-jenis Budaya Organisasi
 
Materi 5. Hak dan Kewajiban WN
Materi 5. Hak dan Kewajiban WNMateri 5. Hak dan Kewajiban WN
Materi 5. Hak dan Kewajiban WN
 
SIKAP DAN PERILAKU.pdf
SIKAP DAN PERILAKU.pdfSIKAP DAN PERILAKU.pdf
SIKAP DAN PERILAKU.pdf
 
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdf
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdfKARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdf
KARAKTERISTIK DAN HAKIKAT MANUSIA.pdf
 
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
 
Konstitusi
Konstitusi Konstitusi
Konstitusi
 
Menciptakan Budaya Beretika.pdf
Menciptakan Budaya Beretika.pdfMenciptakan Budaya Beretika.pdf
Menciptakan Budaya Beretika.pdf
 
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023
SOAL PRA UTS NOVEMBER 2023
 
KONFLIK DAN STRESS KERJA.
KONFLIK DAN STRESS KERJA. KONFLIK DAN STRESS KERJA.
KONFLIK DAN STRESS KERJA.
 
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdf
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdfMenciptakan Budaya Kebhinekaan .pdf
Menciptakan Budaya Kebhinekaan .pdf
 
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...
Organisasi sebagai Sistem Sosial, Karakteristik Organisasi dan Pengaruhnya te...
 
Materi 3. Integrasi Nasional.pdf
Materi 3. Integrasi Nasional.pdfMateri 3. Integrasi Nasional.pdf
Materi 3. Integrasi Nasional.pdf
 
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASIPERT.2 PERILAKU ORGANISASI
PERT.2 PERILAKU ORGANISASI
 
Materi 2 : Identitas Nasional
Materi 2 : Identitas NasionalMateri 2 : Identitas Nasional
Materi 2 : Identitas Nasional
 
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptx
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptxPertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptx
Pertemuan 2 Konsep dasar Budaya Organisasi.pptx
 

Dernier

LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxAnissaPratiwi3
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUsayangkamuu240203
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tanikwtkelurahanmekarsar
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTRikoMappedeceng1
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...unikbetslotbankmaybank
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx20931002
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxItaaNurlianaSiregar
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1alvinjasindo
 
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptxPERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptxinichaneldhea
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptJhonSutarka1
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNajlaNazhira
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfAgusyunus2
 

Dernier (20)

LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptxPERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
 

Komunikasi Massa

  • 2. Bittner dalam bukunya Mass Communication: An Introduction (1980). Dia mengatakan bahwa “komunikasi massa adalah pesan-pesan yang dikomunikasikan melalui media massa kepada sejumlah besar orang” Definisi ini memberikan batasan pada komponen-komponen dari komunikasi massa. Komponen-komponen itu mencakup adanya pesan-pesan, media massa (koran, majalah, televisi, radio dan film), dan klalayak.
  • 3. DeFleur dan Dennis dalam bukunya Understanding Mass Communicationa (1985), bahwa “komunikasi massa adalah suatu proses dalam mana komunikator-komunikator menggunakan media untuk menyebarkan pesan- pesan secara luas , dan secara terus menerus menciptakan makna-makna yang diharapkan dapat mempengaruhi khalayak yang besar dan berbeda-beda dengan melalui berbagai cara.” Definisi ini memberikan gambaran yang lebih luas dibandingkan dengan definisinya Bittner. Penonjolan definisi ini terutama pada bagaimana sumber informasi (media massa) mengemas dan menyajikan isi pesan. Dengan cara dan gaya tertentu menciptakan makna terhadap suatu peristiwa, sehingga mempengaruhi khalayak.
  • 4. KESIMPULAN : Komunikasi massa adalah proses dimana organisasi media memproduksi dan menyampaikan pesan kepada khalayak yang luas dimana pesan media tersebut dicari, digunakan, dan dikonsumsi oleh khalayak.
  • 5. CIRI – CIRI KOMUNIKASI MASSA Komunikator bersifat melembaga Komunikan bersifat anonim dan heterogen. Pesan bersifat umum. Komunikasinya berlangsung satu arah. Menimbulkan keserempakan. Mengandalkan peralatan teknis. Dikontrol oleh Gatekeeper
  • 6. KOMUNIKATOR BERSIFAT MELEMBAGA Komunikator dalam komunikasi massa itu bukan satu orang, tetapi kumpulan orang-orang. Artinya gabungan antara berbagai macam unsur dan bekerja satu sama lain dalam sebuah lembaga. Didalam komunikasi massa, komunikator adalah lembaga media massa itu sendiri. Komunikator dalam komunikasi massa biasanya adalah media massa (surat kabar, televisi, stasiun radio, majalah dan penerbit buku. Media massa disebut sebagai organisasi sosial karena merupakan kumpulan beberapa individu yang dalam proses komunikasi massa tersebut. (Nurudin,2004:16-18)
  • 7. KOMUNIKAN BERSIFAT ANONIM DAN HETEROGEN. Komunikan dalam komunikasi massa sifatnya heterogen, artinya pengguna media itu beragam pendidikan, umur, jenis kelamin, status sosial, tingkat ekonomi, latar belakang budaya, punya agama atau kepercayaan yang tidak sama pula. Selain itu dalam komunikasi massa, komunikator tidak mengenal komunikan (anonim) karena komunikasinya menggunakan media dan tidak tatap muka. (Ardianto,2004:9)
  • 8. PESAN BERSIFAT UMUM Pesan-pesan dalam komunikasi massa itu tidak ditujukan kepada satu orang atau satu kelompok masyarakat tertentu. Dengan kata lain, pesanpesan itu ditujukan kepada khalayak yang plural. Oleh karena itu pesanpesan yang dikemukakan tidak boleh bersifat khusus.
  • 9. KOMUNIKASINYA BERLANGSUNG SATU ARAH Karena komunikasi massa itu melalui media massa , maka komunikator dan komunikannya tidak dapat melakukan kontak langsung. Komunikator aktif menyampaikan pesan dan komunikanpun aktif menerima pesan, namun diantara keduanya tidak dapat melakukan dialog sebagaimana halnya terjadi dalam komunikasi antarpribadi. Dengan demikian komunikasi massa itu bersifat satu arah.
  • 10. MENIMBULKAN KESEREMPAKAN. Dalam komunikasi massa itu ada keserempakan dalam proses penyebaran pesan-pesannya. Serempak disini berarti khalayak bisa menikmati media massa tersebut hampir bersamaan. Effendi (1999), mengartikan keserempakan media massa itu ialah kontak denagn sejumlah besar penduduk dalam jarak yang jauh dari komunikator, dan penduduk tersebut satu sama lainnya berada dalam keadaan terpisah.
  • 11. MENGANDALKAN PERALATAN TEKNIS Media massa sebagai alat utama dalam menyampaikan pesan kepada khalayaknya sangat membutuhkan bantuan peralatan teknis.
  • 12. DIKONTROL OLEH GATEKEEPER Gatekeeper atau penjaga gawang adalah orang yang berfungsi sebagai orang yang ikut menambah atau mengurangi, menyederhanakan, mengemas agar semua informasi yang disebarkan lebih mudah dipahami. Gatekeeper juga berfungsi untuk menginterpretasikan pesan, menganalisis, menambah atau mengurangi pesan-pesannya. Intinya adalah pihak yang ikut menentukan pengemasan sebuah pesan dari media massa.
  • 13. MOTIF MEMILIH MEDIA 1. Congnition (Pengamatan) 2. Diversion (Diversi) 3. Social Utility (Kegunaan Sosial) 4. Withdraw (Menarik) 5. Linkage (Pertalian)
  • 14. COGNITION (PENGAMATAN) Media digunakan sebagai alat untuk memuaskan kebutuhan masyarakat terhadap pengetahuan dan wawasan bahkan beberapa masyarakat menggunakan media untuk membangkitkan ide.
  • 15. DIVERSION (DIVERSI) Media digunakan sebagai sarana untuk relax dan memuaskan kebutuhan secara emosional bahkan bisa membangkitkan semangat setelah begitu jenuh dari rutintas hidup sehari-hari.
  • 16. SOCIAL UTILITY (KEGUNAAN SOSIAL) Media digunakan sebagai alat untuk mempererat kontak atau hubungan dengan teman, keluarga, dan masyarakat, misalnya membahas cerita hangat yang sedang terjadi dengan keluarga.
  • 17. WITHDRAW (MENARIK) Media juga digunakan sebagai alas an untuk tidak melakukan tugas dan untuk menjaga privacy agar tidak diganggu orang lain.
  • 18. LINKAGE (PERTALIAN) Media massa dapat menyatukan khlayak yang beragam sehingga membentuk suatu pertalian yang berdasarkan minat dan kepentingan yang sama
  • 19. PROSES KOMUNIKASI MASSA Komunikasi massa dalam prosesnya melibatkan banyak orang yang bersifat kompleks dan rumit. Menurut McQuail (1999) proses komunikasi massa terlihat berproses dalam bentuk:
  • 20. 1. melakukan distribusi dan penerimaan informasi dalam skala besar. 2. proses komunikasi massa cenderung dilakukan melalui model satu arah yaitu dari komunikator kepada komunikan atau media kepada khalayak. Interaksi yang terjadi sifatnya terbatas. 3. proses komunikasi massa berlangsung secara asimetris antara komunikator dengan komunikan. Ini menyebabkan komunikasi antara mereka berlangsung datar dan bersifat sementara. Kalau terjadi sensasi emosional sifatnya sementara dan tidak permanen. 4. proses komunikasi massa juga berlangsung impersonal atau non pribadi dan anonim. 5. proses komunikasi massa juga berlangsung didasarkan pada hubungan kebutuhan-kebutuhan di masyarakat. Misalnya program akan ditentukan oleh apa yang dibutuhkan pemirsa.
  • 22. FUNGSI PENGAWASAN Media massa dapat digunakan untuk pengawasan terhadap aktivitas masyarakat pada umumnya. Fungsi pengawasan ini bisa berupa peringatan dan kontrol sosial maupun kegiatan persuasif. Pengawasan dan kontrol sosial dapat dilakukan untuk aktivitas preventif untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.
  • 23. FUNGSI SOCIAL LEARNING Fungsi utama dari komunikasi massa melalui media massa adalah melakukan guiding dan pendidikan sosial kepada seluruh masyarakat. Media massa bertugas untuk memberikan pencerahan-pencerahan kepada masyarakat di mana komunikasi massa itu berlangsung. Komunikasi massa itu dimaksukan agar proses pencerahan itu berlangsung efektif dan efisien dan menyebar secara bersamaan di masyarakat secara luas.
  • 24. FUNGSI PENYAMPAIAN INFORMASI Komunikasi massa yang mengandalkan media massa, emiliki fungsi utama, yaitu menjadi proses penyampaian informai kepada masyarakat luas. Komunikasi massa memungkinkan informasi dari institusi publik tersampaikan kepada masyarakat secara luas dalam waktu cepat sehingga fungsi informasi tercapai dalam waktu cepat dan singkat.
  • 25. FUNGSI TRANSFORMASI BUDAYA Fungsi informatif adalah fungsi-fungsi yang bersifat statis, namun fungsi-fungsi lain yang lebih dinamis adalah fungsi transformasi budaya. Komunikasi massa sebagaimana difat-sifat budaya massa, maka yang terpentin adalah komunikasi massa menjadi proses transormai budaya yang dilakukan bersama- sama oleh semua komponen komunikasi massa, terutama yang dilakukan oleh media massa.
  • 26. HIBURAN Fungsi lain dari komunikasi adalah hiburan, bahwa seirama dengan fungsi-fungsi lain, komunikasi massa juga digunakan sebagai medium hiburan, terutama karena komuniasi massa menggunakan media massa, adi fungsi-fungsi hiburan yang ada pada media massa juga merupakan bagian dari fungsi komunikasi massa. Transformasi budaya yang dilaksanakan oleh komunikasi massa mengikut-sertakan fungsi hiburan ini sebagai bagian penting dalam fungsi komunikasi massa.
  • 27. PERAN MEDIA MASSA Sebagai institusi pencerahan masyarakat, yaitu perannya sebagai media edukasi, media massa menjadi media yang setiap saat mendidik masyarakat supaya cerdas, terbuka pikirannya, dan menjadi masyarakat yang maju. Media massa menjadi media informasi bagi masyarakat. Dengan banyak informasi masyarakat menjadi lebih mampu berpartisipasi dalam setiap aktivitasnya. Media massa sebagai media hiburan. Sebagai agent of change, media massa juga menjadi institusi budaya, menjadi corong kebudayaan, katalisator perkembangan budaya.
  • 28. EFEK KOMUNIKASI MASA TERHADAP INDIVIDU Menurut Steven A. Chafee : • Efek ekonomis: menyediakan pekerjaan, menggerakkan ekonomi (contoh: dengan adanya industri media massa membuka lowongan pekerjaan) • Efek sosial: menunjukkan status (contoh: seseorang kadang-kadang dinilai dari media massa yang ia baca, seperti surat kabar pos kota memiliki pembaca berbeda dibandingkan dengan pembaca surat kabar Kompas. • Efek penjadwalan kegiatan • Efek penyaluran/ penghilang perasaan • Efek perasaan terhadap jenis media
  • 29. JENIS-JENIS MEDIA MASSA Media Massa Cetak (Printed Media) • koran atau suratkabar, tabloid, majalah, buku, newsletter, buletin opini, dan feature. • Isi media massa umumnya terbagi tiga bagian atau tiga jenis tulisan: berita, opini, dan feature. Media Massa Elektronik (Electronic Media) • isinya disebarluaskan melalui suara atau gambar dan suara dengan menggunakan teknologi elektro, seperti radio, televisi, dan film. Media Online (Online Media, Cybermedia) • media massa yang dapat kita temukan di internet (situs web).
  • 30. SURAT KABAR merupakan media cetak yang terbit setiap hari secara teratur . Tulisannya dalam bentuk berita, artikel, feature (cerita human interest atau profil), tajuk. Informasi yang disajikan lengkap menjawab pertanyaan rumusan 5 W + 1 H (What, Who, When, Where, Why dan How) . Isi informasi ditujukan untuk mempengaruhi atau mempersuasifkan secara rasional/pikiran.
  • 31. KARAKTERISTIK SURAT KABAR • Periodesitas : menunjukkan pada keteraturan terbitnya, bisa harian, mingguan atau dwi mingguan • Universalitas : menunjukkan pada kesemestaan isinya, yang beraneka ragam dan dari seluruh dunia • Aktualita : menunjukkan pada keadaan yang “kini” dan “sebenarnya” • Terdokumentasikan
  • 32. MAJALAH Majalah : adalah media yang digunakan untuk menghasilkan gagasan feature dan publisitas bergambar untuk bahan referensi di masa mendatang. Majalah biasanya terbit seminggu sekali dan dapat dibaca pada saat senggang atau santai.
  • 33. KLASIFIKASI MAJALAH GENERAL COSTUMER MAGAZINE Konsumen majalah ini siapa saja, mereka dapat membeli majalah tersebut di sudut-sudut outlet, mall, supermall atau toko buku lokal BUSINESS PUBLICATION Melayani secara khusus informasi bisnis, industri atau propesi LITERACY REVIEWS AND ACADEMIC JOURNAL terdapat ribuan nama majalah kritik sastra dan majalah ilmiah, yang pada umumnya memiliki sirkulasi dibawah 10 ribu, dan banyak diterbitkan oleh organisasi nonprofit, universitas, yayasan atau organisasi profesional NEWSLETTER Media ini dipublikasikan dengan bentuk khusus, 4-8 halaman dengan perwajahan khususnya pula PUBLIC RELATIONS MAGAZINE majalah PR ini diterbitkan oleh perusahaan, dan dirancang untuk sirkulasi pada karyawan perusahaan, agen, pelanggan dan pemegang saham
  • 34. KARAKTERISTIK MAJALAH • penyajian lebih dalam • Nilai aktualitas lebih lama • Gambar atau foto lebih banyak • Cover sebagai daya tarik
  • 35. RADIO SIARAN Radio sifatnya audiotif (hanya dapat didengar) Radio adalah media yang menyampaikan pesan melalui stimuli indera pendengaran.
  • 36. KARAKTERISTIK RADIO SIARAN • audiotori: untuk didengar • radio is the now: ditinjau dari nilai aktualitas berita, mestinya radio siaran dibandingkan dengan media masa lainnya adalah yang paling akurat • imajinatif: karena hanya indra pendengaran yang digunakan oleh khalayak, dan pesannya pun selintas, maka radio siaran dapat mengajak komunikan untuk berimajinasi • akrab: sifat radio siaran yang lainnya adalah akrab atau intim • gaya percakapan: “keep it simple, short, and conversational” • menjaga mobilitas: kita jarang mendengarkan acara radio siaran dengan cara duduk dan mendekatkan telinga pada pesawat radio
  • 37. TELEVISI Televisi: adalah media yang mampu menyajikan pesan dalam bentuk suara , gerak, pandangan dan warna secara bersamaan, sehingga mampu menstimuli indera pendengaran dan penglihatan.
  • 38. KARAKTERISTIK TELEVISI 1. audiovisual: Televisi memiliki kelebihan yang dapat didengar sekaligus dilihat 2. berfikir dalam gambar 3. pengoprasian lebih kompleks: melibatkan banyak orang
  • 39. FILM Gambar bergerak (film) adalah bentuk dominan dari komunikasi massa visual di belahan dunia ini. Lebih dari ratusan juta orang menonton film di bioskop, film televisi dan film video laser setiap minggunya. Di Amerika Serikat dan Kanada lebih dari juta tiket terjual setiap tahunnya(Agee, et. Al., 2001:364)
  • 40. KARAKTER FILM • layanan yang luas/lebar • Pengambilan gambar pemandangan menyeluruh • Konsentrasi penuh • Identifikasi psikologi
  • 41. KOMPUTER DAN INTERNET Lebih dari lima orang Amerika dewasa menggunakan internet di rumah, kantor atau sekolah dan 10% menggunakannya setiap hari. Bisnis perangkat keras komputer terbagi menjadi empat bidang umum: • the computer (terdiri dari supercomputer, mainframes, minicomputers, workstation, dan personal computers • strorage devices(seperti disk drivers • peripherals(seperti printer dan modem) • komponen atau material komputer, misalnya untuk merakit komputer
  • 42. KARAKTERISTIK MEDIA INTERNET: • Sifat komunikasinya dua arah (interaktif) • Komunikatornya bisa lembaga dan personal. • Isi pesannya lebih personal/individual • Informasi diterima publiknya tidak serentak namun sesuai dengan kebutuhan komunikannya. • Publiknya bisa homogen.
  • 43.