SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  36
NEXT
By: Riko Pernandes
MATERI
FAKTA
SOAL
PETUNJUK
TUJUAN
BACKTO
MENU
MATER
I
PENGERTIAN
BENTUK SIKLUS AIR
DAMPAK SIKLUS AIR
KEGIATAN MANUSIA
YANG
MEMPENGARUHI
SIKLUS AIR
PENGERTIAN
MATERI
Air yang jatuh jkedaratan akan
berusaha kembali ke
laut/sungai/danau, sebagian
akan diserap tanah dan akar-
akar pepohonan disekitarnya
Klik gambar (animasi-
animasi, sungai kecil dekat
gunung untuk keterangan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Penebangan hutan yang
berlebihan menyebabkan hutan
menjadi gundul. Hutan yang
gundul tidak dapat menyerap air.
Ketika turun hujan, air akan
langsung mengalir ke sungai dan
akhirnya ke laut. Karena tidak
ada penahannya, aliran itu deras
sehingga dapat mengikis tanah
lapisan atas dan humus.
Akibatnya tanah menjadi tandus.
Selain itu, hutan gundul dapat
menyebabkan banjir.
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Pencemaran yang sangat
mempengaruhi daur air adalah
pencemaran yang terjadi di
laut, karena laut adalah bagian
terbesar dari bumi. Misalnya
pencemaran minyak di laut
menyebabkan laut tertutup
oleh minyak. Minyak akan
menghambat proses
penguapan, akibatnya jumlah
uap air yang membentuk awan
akan semakin berkurang
sehingga hujan yang turun pun
semakin sedikit.
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Penggunaan pestisida dan pupuk
kimia yang berlebihan dapat
menyebabkan pencemaran air. Sisa
pestisida dan pupuk kimia akan
terbawa air ke sungai dan
menyebabkan polusi perairan.
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Gas-gas beracun dapat berasal dari
gas buangan bahan bakar kendaraan
bermotor dan mesin pabrik. Gas-gas
tersebut akan bercampur dengan
uap air di atmosfer menghasilkan
air hujan yang bersifat asam. Hujan
asam dapat merusak bangunan,
tumbuhan, dan melukai hewan serta
manusia.
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
KEGIATAN MANUSIA YANG
MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
Daerah perkotaan menjadi
semakin sempit karena banyak
dibangun rumah, gedung dan
jalan beraspal. Akibatnya
semakin sempit pula lahan hijau
yang berfungsi untuk menyerap
air hujan, sehingga dapat
mengganggu siklus air.
Penebangan hutan
Pencemaran
Penggunaan pestisida dan
pupuk kimia yang
berlebihan
Pembuangan gas-gas
beracun
Pembangunan daerah
perkotaan
MATERI
DAMPAK
SIKLUS
AIR
Siklus air mempengaruhi peristiwa di bumi dan kelangsungan
hidup makhluk hidup. Siklus air menyediakan air yang
dibutuhkan oleh makhluk hidup. Siklus air juga mempengaruhi
kelembaban, suhu, curah hujan dan iklim di bumi. Uap air
hasil evaporasi yang ada di atmosfer akan mempengaruhi
kelembaban dan suhu. Uap air akan mengurangi suhu di bumi
sehingga tidak terlalu panas. Air yang turun sebagai hujan
menghasilkan air tawar yang dibutuhkan makhluk hidup untuk
dapat bertahan hidup. Banyaknya curah hujan yang turun
juga dipengaruhi oleh banyaknya air yang mengalami
penguapan dalam siklus air.
MATERI
FAKTA AIR
Air meliputi Bumi hingga 70 persen
yang terus-menerus menghidupi
manusia dan alam sekitar secara
berulang melalui siklus air mulai
dari air tanah, sungai, air laut, awan
hingga kembali lagi menjadi air
tanah lewat hujan.
Bahkan, air merupakan unsur
penting tubuh hingga lebh dari 60
persen. Maka tak heran tanpa air,
manusia tak ada apa-apanya, atau
lebih parahnya tanpa air, maka
kehidupan di Bumi pun akan punah.
SOAL- SOAL
01 03
02 04 05
15
06 07 08 09 10
14
13
12
11
KLIK PADA
KLIK PADA
KUIS
01
Air di bumi tidak pernah
habis walaupun terus-
terusan digunakan. Hal ini
dikarenakan air mengalami ...
A. Penambahan
B.
C.
D.
Perputaran
Percampuran
Pengurangan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
02
Berikut ini adalah kegiatan
manusia yang
mempengaruhi siklus
air, kecuali….
A.
pendakian
gunung
B.
C.
D.
penebangan
hutan
pembangunan
perkotaan
pencemaran
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
03
Air hujan sanggup menjadi
air tanah lantaran proses ...
A. Penguapan
B.
C.
D.
Pengembunan
Pengendapan
Peresapan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
04
Uap air naik ke udara
membentuk ...
A. Awan
B.
C.
D.
Hujan
Pelangi
Es
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
05
Betonisasi jalan-jalan
sanggup mengganggu daur
air lantaran ...
A.
Mengurangi
penyerapan air
B.
C.
D.
Membuat jalan terasa
panas
Dapat mencegah banjir
Air sanggup merembes
dengan cepat
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
06
Uap air yang suhunya turun
akan berkembang menjadi
air. Air ini akan berkumpul
di angkasa kemudian turun
menjadi...
A. Kabut
B.
C.
D.
Angin
Hujan
Pelangi
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
07
Air di permukaan bumi
mengalami penguapan
lantaran mendapat ...
A. Panas bumi
B.
C.
D.
Panas
matahari
Tiupan angin
Terpaan
hujan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
08
Air di bumi selalu tersedia
lantaran adanya ...
A. Lautan
B.
C.
D.
Hujan
Mata air
Daur air
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
09
Pohon-pohon mempunyai
tugas penting dalam daur
air. Pohon-pohon tersebut
berfungsi untuk ...
A.
Menyimpan air
hujan
B.
C.
D.
Menurunkan
penguapan air
Menghasilkan
air tanah
Mengendapkan
air hujan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
10
Salah satu pola tindakan
yang sanggup menghemat
air yaitu ...
A.
Mencuci pakaian tiap hari
dalam jumlah sedikit
B.
C.
D.
Mencuci kendaraan rutin
setiap hari
Menyiram tumbuhan
dengan air keran
Mematikan keran
sesudah digunakan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
11
Berikut ini yang bukan
merupakan manfaat air
dalam kehidupan sehari-
hari manusia, kecuali ...
A. Mencuci
B.
C.
D.
Mandi
Minum
Mengecat
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
12
Makhluk hidup sangat
membutuhkan air, lantaran
air merupakan sumber dari
...
A. Kehidupan
B.
C.
D.
Kematian
Kekacauan
Kebanjiran
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
13
Dalam kehidupan sehari-
hari, penggunaan air untuk
mencuci, mandi, masak, dan
lain-lain harus ...
A. Boros
B.
C.
D.
Hemat
Seenaknya
Berlebihan
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
14
Unsur paling berperan
dalam daur air adalah ... .
A. Matahari
B.
C.
D.
Bintang
Bulan
Planet
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
15
Kegiatan manusia yang
dapat mengganggu proses
daur air adalah, kecuali ....
A.
membiarkan lahan kosong tidak
ditanami dengan tumbuhan
B.
C.
D.
menggunakan air secara berlebihan
untuk kegiatan sehari-hari
Mengubah daerah resapan air
menjadi bangunan-bangunan lain
Membuang sampah pada tempatnya
KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
1. Klik pada menu yang ada setelah itu kalian akan diantarkan ke
dalam isi menu tersebut
2. Dalam materi (kegiatan manusia yang mempengaruhi daur air
)klik pada macam- macam kegiatannya, nanti akan muncul
penjelasan tentang kegatan tersebut
3. untuk kembali ke menu materi, bisa klik tombol
4. Soal- soal, untuk menjawabnya klik pada pilihan huruf(a,b,c,d)
nanti akan ada benar atau salah jawaban tersebut
5. Untuk kembali ke soal klik tombol
untuk lanjut ke soal berkutnya klik tombol
untuk kembali ke menu soal klik tombol
PETUNJUK
PENGGUNAAN PPT
INTERAKTIF
MATERI
TUJUAN PEMBUATAN PPT
INTERAKTIF DAUR AIR :
untuk memudahkan peserta
didik mengerti dan memahami
materi siklus air
ppt interaktif ini juga dilengkapi
soal-soal supaya peserta didik
tidak bosan dalam
pembelajaran
Klik pada tanda
AYO
BERMAIN
PETUNJUK :
PILIH HURUF YANG INGIN
DISUSUN, DENGAN CARA
KLIK HURUF TERSEBUT
SELAMAT MENCOBA
NEXT
D A U R
A I R
S
D
A
U
R
A
I
R
H
Siklus air = ........
Membuang sampah disungai termasuk kegiatan
yang merugikan karena dapat .... air sungai
C
E
M
E
N
R
A
M
I
C
E
M E
N R
A
M I
I
Air akan menguap karena terkena ....
matahari
R
U
L
M A H
N
S
I R
A
N
S
SEKIAN DAN TERIMAKASIH
By: Riko Pernandes

Contenu connexe

Similaire à RIKO%20PERNANDES.pptx

Slide softskill anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill   anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Slide softskill   anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Rizky Ananda
 
Slide softskill - anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill -  anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Slide softskill -  anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill - anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Rizky Ananda
 
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...PT. Srikandi Pitaloka Dinamika
 
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirMakalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirYudhi Al' Basier
 
Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografiRezha Ting
 
Macam2 kerusakan air by mister bowo
Macam2 kerusakan air by mister bowoMacam2 kerusakan air by mister bowo
Macam2 kerusakan air by mister bowoIndar Prabowo
 
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa ppt
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa pptKonsep Dasar Bumi dan Antariksa ppt
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa pptDWI P.H
 
PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIANPPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIANangga_sipitt
 
Presentasion ipa
Presentasion ipaPresentasion ipa
Presentasion ipafay Rafida
 
0825162002141. sumber daya-air
0825162002141. sumber daya-air0825162002141. sumber daya-air
0825162002141. sumber daya-airFerli Dian SAputra
 
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depan
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depanMakalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depan
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depanHibaten Wafiroh
 

Similaire à RIKO%20PERNANDES.pptx (20)

Ipa7 kd11-c
Ipa7 kd11-cIpa7 kd11-c
Ipa7 kd11-c
 
Slide softskill anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill   anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Slide softskill   anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
 
Slide softskill - anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill -  anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.Slide softskill -  anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
Slide softskill - anandya deasyandra - dika mandala p. - rizky ananda p.
 
HIDROFER.pptx
HIDROFER.pptxHIDROFER.pptx
HIDROFER.pptx
 
Air dalam Kehidupan
Air dalam KehidupanAir dalam Kehidupan
Air dalam Kehidupan
 
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...
Memanen air kondensasi sebagai salah satu upaya konservasi air masyarakat per...
 
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjirMakalah psda penanggulangan masalah banjir
Makalah psda penanggulangan masalah banjir
 
Air dalam Kehidupan Manusia
Air dalam Kehidupan ManusiaAir dalam Kehidupan Manusia
Air dalam Kehidupan Manusia
 
Tugas geografi
Tugas geografiTugas geografi
Tugas geografi
 
Air
AirAir
Air
 
Macam2 kerusakan air by mister bowo
Macam2 kerusakan air by mister bowoMacam2 kerusakan air by mister bowo
Macam2 kerusakan air by mister bowo
 
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa ppt
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa pptKonsep Dasar Bumi dan Antariksa ppt
Konsep Dasar Bumi dan Antariksa ppt
 
hidrologi
hidrologihidrologi
hidrologi
 
PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIANPPT TUGAS BANGGA BERLIAN
PPT TUGAS BANGGA BERLIAN
 
Presentasion ipa
Presentasion ipaPresentasion ipa
Presentasion ipa
 
Pengaruh penggundulan hutan terhadap krisis air
Pengaruh penggundulan hutan terhadap krisis airPengaruh penggundulan hutan terhadap krisis air
Pengaruh penggundulan hutan terhadap krisis air
 
WaterCycleReview.ppt
WaterCycleReview.pptWaterCycleReview.ppt
WaterCycleReview.ppt
 
0825162002141. sumber daya-air
0825162002141. sumber daya-air0825162002141. sumber daya-air
0825162002141. sumber daya-air
 
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depan
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depanMakalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depan
Makalah pengetahuan lingkungan air untuk masa depan
 
Sumber daya air1
Sumber daya air1Sumber daya air1
Sumber daya air1
 

Dernier

persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...ahmadirhamni
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptDAVIDSTEVENSONSIMBOL
 
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamaTIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamalitaseptiana2
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvademahdiyyah
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docLaelaSafitri7
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...achmadwalidi444
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASAfrilyakurniarezki
 

Dernier (7)

persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
 
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamaTIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
 

RIKO%20PERNANDES.pptx

  • 3. BACKTO MENU MATER I PENGERTIAN BENTUK SIKLUS AIR DAMPAK SIKLUS AIR KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR
  • 5. Air yang jatuh jkedaratan akan berusaha kembali ke laut/sungai/danau, sebagian akan diserap tanah dan akar- akar pepohonan disekitarnya Klik gambar (animasi- animasi, sungai kecil dekat gunung untuk keterangan MATERI
  • 6. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 7. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Penebangan hutan yang berlebihan menyebabkan hutan menjadi gundul. Hutan yang gundul tidak dapat menyerap air. Ketika turun hujan, air akan langsung mengalir ke sungai dan akhirnya ke laut. Karena tidak ada penahannya, aliran itu deras sehingga dapat mengikis tanah lapisan atas dan humus. Akibatnya tanah menjadi tandus. Selain itu, hutan gundul dapat menyebabkan banjir. Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 8. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Pencemaran yang sangat mempengaruhi daur air adalah pencemaran yang terjadi di laut, karena laut adalah bagian terbesar dari bumi. Misalnya pencemaran minyak di laut menyebabkan laut tertutup oleh minyak. Minyak akan menghambat proses penguapan, akibatnya jumlah uap air yang membentuk awan akan semakin berkurang sehingga hujan yang turun pun semakin sedikit. Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 9. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan dapat menyebabkan pencemaran air. Sisa pestisida dan pupuk kimia akan terbawa air ke sungai dan menyebabkan polusi perairan. Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 10. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Gas-gas beracun dapat berasal dari gas buangan bahan bakar kendaraan bermotor dan mesin pabrik. Gas-gas tersebut akan bercampur dengan uap air di atmosfer menghasilkan air hujan yang bersifat asam. Hujan asam dapat merusak bangunan, tumbuhan, dan melukai hewan serta manusia. Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 11. KEGIATAN MANUSIA YANG MEMPENGARUHI SIKLUS AIR Daerah perkotaan menjadi semakin sempit karena banyak dibangun rumah, gedung dan jalan beraspal. Akibatnya semakin sempit pula lahan hijau yang berfungsi untuk menyerap air hujan, sehingga dapat mengganggu siklus air. Penebangan hutan Pencemaran Penggunaan pestisida dan pupuk kimia yang berlebihan Pembuangan gas-gas beracun Pembangunan daerah perkotaan MATERI
  • 12. DAMPAK SIKLUS AIR Siklus air mempengaruhi peristiwa di bumi dan kelangsungan hidup makhluk hidup. Siklus air menyediakan air yang dibutuhkan oleh makhluk hidup. Siklus air juga mempengaruhi kelembaban, suhu, curah hujan dan iklim di bumi. Uap air hasil evaporasi yang ada di atmosfer akan mempengaruhi kelembaban dan suhu. Uap air akan mengurangi suhu di bumi sehingga tidak terlalu panas. Air yang turun sebagai hujan menghasilkan air tawar yang dibutuhkan makhluk hidup untuk dapat bertahan hidup. Banyaknya curah hujan yang turun juga dipengaruhi oleh banyaknya air yang mengalami penguapan dalam siklus air. MATERI
  • 13. FAKTA AIR Air meliputi Bumi hingga 70 persen yang terus-menerus menghidupi manusia dan alam sekitar secara berulang melalui siklus air mulai dari air tanah, sungai, air laut, awan hingga kembali lagi menjadi air tanah lewat hujan. Bahkan, air merupakan unsur penting tubuh hingga lebh dari 60 persen. Maka tak heran tanpa air, manusia tak ada apa-apanya, atau lebih parahnya tanpa air, maka kehidupan di Bumi pun akan punah.
  • 14. SOAL- SOAL 01 03 02 04 05 15 06 07 08 09 10 14 13 12 11 KLIK PADA KLIK PADA KUIS
  • 15. 01 Air di bumi tidak pernah habis walaupun terus- terusan digunakan. Hal ini dikarenakan air mengalami ... A. Penambahan B. C. D. Perputaran Percampuran Pengurangan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 16. 02 Berikut ini adalah kegiatan manusia yang mempengaruhi siklus air, kecuali…. A. pendakian gunung B. C. D. penebangan hutan pembangunan perkotaan pencemaran KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 17. 03 Air hujan sanggup menjadi air tanah lantaran proses ... A. Penguapan B. C. D. Pengembunan Pengendapan Peresapan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 18. 04 Uap air naik ke udara membentuk ... A. Awan B. C. D. Hujan Pelangi Es KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 19. 05 Betonisasi jalan-jalan sanggup mengganggu daur air lantaran ... A. Mengurangi penyerapan air B. C. D. Membuat jalan terasa panas Dapat mencegah banjir Air sanggup merembes dengan cepat KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 20. 06 Uap air yang suhunya turun akan berkembang menjadi air. Air ini akan berkumpul di angkasa kemudian turun menjadi... A. Kabut B. C. D. Angin Hujan Pelangi KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 21. 07 Air di permukaan bumi mengalami penguapan lantaran mendapat ... A. Panas bumi B. C. D. Panas matahari Tiupan angin Terpaan hujan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 22. 08 Air di bumi selalu tersedia lantaran adanya ... A. Lautan B. C. D. Hujan Mata air Daur air KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 23. 09 Pohon-pohon mempunyai tugas penting dalam daur air. Pohon-pohon tersebut berfungsi untuk ... A. Menyimpan air hujan B. C. D. Menurunkan penguapan air Menghasilkan air tanah Mengendapkan air hujan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 24. 10 Salah satu pola tindakan yang sanggup menghemat air yaitu ... A. Mencuci pakaian tiap hari dalam jumlah sedikit B. C. D. Mencuci kendaraan rutin setiap hari Menyiram tumbuhan dengan air keran Mematikan keran sesudah digunakan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 25. 11 Berikut ini yang bukan merupakan manfaat air dalam kehidupan sehari- hari manusia, kecuali ... A. Mencuci B. C. D. Mandi Minum Mengecat KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 26. 12 Makhluk hidup sangat membutuhkan air, lantaran air merupakan sumber dari ... A. Kehidupan B. C. D. Kematian Kekacauan Kebanjiran KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 27. 13 Dalam kehidupan sehari- hari, penggunaan air untuk mencuci, mandi, masak, dan lain-lain harus ... A. Boros B. C. D. Hemat Seenaknya Berlebihan KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 28. 14 Unsur paling berperan dalam daur air adalah ... . A. Matahari B. C. D. Bintang Bulan Planet KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 29. 15 Kegiatan manusia yang dapat mengganggu proses daur air adalah, kecuali .... A. membiarkan lahan kosong tidak ditanami dengan tumbuhan B. C. D. menggunakan air secara berlebihan untuk kegiatan sehari-hari Mengubah daerah resapan air menjadi bangunan-bangunan lain Membuang sampah pada tempatnya KLIK PADA HURUF PILIHAN GANDA
  • 30. 1. Klik pada menu yang ada setelah itu kalian akan diantarkan ke dalam isi menu tersebut 2. Dalam materi (kegiatan manusia yang mempengaruhi daur air )klik pada macam- macam kegiatannya, nanti akan muncul penjelasan tentang kegatan tersebut 3. untuk kembali ke menu materi, bisa klik tombol 4. Soal- soal, untuk menjawabnya klik pada pilihan huruf(a,b,c,d) nanti akan ada benar atau salah jawaban tersebut 5. Untuk kembali ke soal klik tombol untuk lanjut ke soal berkutnya klik tombol untuk kembali ke menu soal klik tombol PETUNJUK PENGGUNAAN PPT INTERAKTIF MATERI
  • 31. TUJUAN PEMBUATAN PPT INTERAKTIF DAUR AIR : untuk memudahkan peserta didik mengerti dan memahami materi siklus air ppt interaktif ini juga dilengkapi soal-soal supaya peserta didik tidak bosan dalam pembelajaran Klik pada tanda
  • 32. AYO BERMAIN PETUNJUK : PILIH HURUF YANG INGIN DISUSUN, DENGAN CARA KLIK HURUF TERSEBUT SELAMAT MENCOBA NEXT
  • 33. D A U R A I R S D A U R A I R H Siklus air = ........
  • 34. Membuang sampah disungai termasuk kegiatan yang merugikan karena dapat .... air sungai C E M E N R A M I C E M E N R A M I
  • 35. I Air akan menguap karena terkena .... matahari R U L M A H N S I R A N S
  • 36. SEKIAN DAN TERIMAKASIH By: Riko Pernandes