SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  11
NAMA: RENI FAZIRA
NIM: 22103111023
OSMOSIS
• Osmosis adalah bagian
khusus dari difusi.
• Osmosis ialah pergerakan
air dari konsentrasi yang
lebih tinggi ke rendah
melewati membran
semipermeabel.
• Osmosis terjadi pada hewan
maupun tumbuhan
Osmosis pada hewan dibagi menjadi dua
jenis yaitu :
• Hemolisis
• Krenasi
Osmosis pada tumbuhan dibagi
menjadi dua jenis yaitu :
• Turgid
• Plasmolisis
Osmosis Pada Sel Hewan
dan Sel Tumbuhan
Fungsi Osmosis
• Fungsi osmosis adalah menyeimbangkan
konsentrasi larutan yang berpindah dari
konsentrasi tinggi ke rendah. contoh :
apabila segelas air di tetesi dengan tinta
warna, maka akan menyebar dan
berwarna.
• Adalah peristiwa lepasnya membran sel dari
dinding tumbuhan. Plasmolisis terjadi apabila
sel tumbuhan dimasukan ke dalam suatu
larutan hipertonis
Adalah kontraksi atau pembentukan nokta tidak normal
di sekitar pinggir sel setelah dimasukkan ke dalam larutan
hipertonik, karena kehilangan air melalui osmosis.
Krenasi terjadi karena lingkungan hipertonik, (sel
memiliki larutan dengan konsentrasi yang lebih rendah
dibandingkan larutan di sekitar luar sel), osmosis (difusi air)
menyebabkan pergerakan air keluar dari sel, menyebabkan
sitoplasma berkurang volumenya. Sebagai akibatnya, sel
mengecil.
Proses sama yang terjadi pada tumbuhan
adalah plasmolosis di mana sel tumbuhan juga mengecil
karena dimasukkan ke dalam larutan hipertonik.
Adalah peristiwa lepasanya membran plasma sel.
Lisis terjadi apabila sel tersebut berada pada
larutan hipertonis.
PTT OMOSIS.pptx
PTT OMOSIS.pptx

Contenu connexe

Similaire à PTT OMOSIS.pptx

laporan praktikum fistum
laporan praktikum fistumlaporan praktikum fistum
laporan praktikum fistumchristian tabun
 
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)aris trea
 
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasma
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasmaBiologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasma
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasmaJANGAN TENGOK
 
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptx
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptxHUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptx
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptxAgathaHaselvin
 
Mekanisme transpor membran plasma
Mekanisme transpor membran plasmaMekanisme transpor membran plasma
Mekanisme transpor membran plasmaNur Syarifah Arifin
 
Transpirasi & stomata
Transpirasi & stomataTranspirasi & stomata
Transpirasi & stomataSiska Purba
 
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptxnopi27
 
Ppt bio transpor
Ppt bio transporPpt bio transpor
Ppt bio transporMaeko Kaoin
 
Mekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membranMekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membranlievict
 
Topik 3 pergerakan merentas membran plasma
Topik 3  pergerakan merentas membran plasmaTopik 3  pergerakan merentas membran plasma
Topik 3 pergerakan merentas membran plasmaISMALIZA ISHAK
 
Review Materi Transpor materi dan energi
Review Materi Transpor materi dan energiReview Materi Transpor materi dan energi
Review Materi Transpor materi dan energiemahalas123
 
Transportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanTransportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanAnggi Setiawan
 
Praktikum difusi dan osmosis
Praktikum difusi dan osmosisPraktikum difusi dan osmosis
Praktikum difusi dan osmosiskurniawancahyadi
 

Similaire à PTT OMOSIS.pptx (20)

laporan praktikum fistum
laporan praktikum fistumlaporan praktikum fistum
laporan praktikum fistum
 
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)
Praktikum ii sel darah ayam (http://arisnagan.blogspot.co.id)
 
Hub.sel&lingkungan
Hub.sel&lingkunganHub.sel&lingkungan
Hub.sel&lingkungan
 
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasma
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasmaBiologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasma
Biologi topik 3 t4 pergerakan bahan merentasi membran plasma
 
Osmosis dan difusi
Osmosis dan difusiOsmosis dan difusi
Osmosis dan difusi
 
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptx
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptxHUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptx
HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR-HUBUNGAN_TUMBUHAN_DENGAN_AIR.pptx
 
Mekanisme transpor membran plasma
Mekanisme transpor membran plasmaMekanisme transpor membran plasma
Mekanisme transpor membran plasma
 
Sistem endomembran
Sistem endomembranSistem endomembran
Sistem endomembran
 
Transpirasi & stomata
Transpirasi & stomataTranspirasi & stomata
Transpirasi & stomata
 
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx
1. KESEIMBANGAN CAIRAN, ELEKTROLIT, & ASAM BASA.pptx
 
Ppt bio transpor
Ppt bio transporPpt bio transpor
Ppt bio transpor
 
Mekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membranMekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membran
 
Topik 3 pergerakan merentas membran plasma
Topik 3  pergerakan merentas membran plasmaTopik 3  pergerakan merentas membran plasma
Topik 3 pergerakan merentas membran plasma
 
Plasmolisis
PlasmolisisPlasmolisis
Plasmolisis
 
Review Materi Transpor materi dan energi
Review Materi Transpor materi dan energiReview Materi Transpor materi dan energi
Review Materi Transpor materi dan energi
 
Mekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membranMekanisme transport pada membran
Mekanisme transport pada membran
 
Transportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanTransportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanaman
 
Penyerapan dan Transpor Zat Hara
Penyerapan dan Transpor Zat HaraPenyerapan dan Transpor Zat Hara
Penyerapan dan Transpor Zat Hara
 
Bahan jaringan pengangkut_air
Bahan jaringan pengangkut_airBahan jaringan pengangkut_air
Bahan jaringan pengangkut_air
 
Praktikum difusi dan osmosis
Praktikum difusi dan osmosisPraktikum difusi dan osmosis
Praktikum difusi dan osmosis
 

PTT OMOSIS.pptx

  • 2. OSMOSIS • Osmosis adalah bagian khusus dari difusi. • Osmosis ialah pergerakan air dari konsentrasi yang lebih tinggi ke rendah melewati membran semipermeabel. • Osmosis terjadi pada hewan maupun tumbuhan
  • 3. Osmosis pada hewan dibagi menjadi dua jenis yaitu : • Hemolisis • Krenasi
  • 4. Osmosis pada tumbuhan dibagi menjadi dua jenis yaitu : • Turgid • Plasmolisis
  • 5. Osmosis Pada Sel Hewan dan Sel Tumbuhan
  • 6. Fungsi Osmosis • Fungsi osmosis adalah menyeimbangkan konsentrasi larutan yang berpindah dari konsentrasi tinggi ke rendah. contoh : apabila segelas air di tetesi dengan tinta warna, maka akan menyebar dan berwarna.
  • 7. • Adalah peristiwa lepasnya membran sel dari dinding tumbuhan. Plasmolisis terjadi apabila sel tumbuhan dimasukan ke dalam suatu larutan hipertonis
  • 8. Adalah kontraksi atau pembentukan nokta tidak normal di sekitar pinggir sel setelah dimasukkan ke dalam larutan hipertonik, karena kehilangan air melalui osmosis. Krenasi terjadi karena lingkungan hipertonik, (sel memiliki larutan dengan konsentrasi yang lebih rendah dibandingkan larutan di sekitar luar sel), osmosis (difusi air) menyebabkan pergerakan air keluar dari sel, menyebabkan sitoplasma berkurang volumenya. Sebagai akibatnya, sel mengecil. Proses sama yang terjadi pada tumbuhan adalah plasmolosis di mana sel tumbuhan juga mengecil karena dimasukkan ke dalam larutan hipertonik.
  • 9. Adalah peristiwa lepasanya membran plasma sel. Lisis terjadi apabila sel tersebut berada pada larutan hipertonis.