SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  9
Télécharger pour lire hors ligne
WEBINAR
PEDOMAN LAPORAN KEUANGAN
BUM DESA/BUM DESA BERSAMA
(KEBIJAKAN AKUNTANSI)
Disampaiakan Oleh:
Akhmad Priharjanto
Andy P. Hamzah
Perkenalan
Akhmad Priharjanto
Dosen PKN STAN
08161369101
Riwayat Pekerjaan
2017 – Sekarang (Dosen PKN STAN)
2019 - 2020 (Kepala Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat)
2015 – 2017 (Kepala BAAK – PKN STAN)
2013 – 2015 (Kepala Bidang Pendidikan Akuntan – STAN)
2011 – 2012 (Kepala Bagian Tata Usaha Pusdik Pajak)
Pendidikan
S2 – Akuntansi UGM
D3 – Akuntansi PKN STAN
Bidang yang ditekuni
Akuntansi Komersial
Akuntansi Pemerintahan
Ilmu Pemerintahan
PERAN LAPORAN KEUANGAN
• mempertanggungjawabkan pengelolaan dan
pelaksanaan kebijakan sumber daya dalam
mencapai tujuan
Akuntabilitas
• memudahkan fungsi perencanaan, pengelolaan
dan pengendalian atas aset, kewajiban dan
ekuitas dana pemerintah
Manajemen
• memberikan informasi keuangan yang terbuka,
jujur, menyeluruh kepada stakeholders
Transparansi
• mengevaluasi kinerja entitas pelaporan,
terutama dalam menggunakan sumber daya
ekonomi untuk mencapai kinerja Transparansi
Evaluasi Kinerja
 Acuan bagi Badan Usaha Milik Desa dalam
melaksanakan kegiatan pengakuan, pengukuran,
penyajian, pengungkapan transaksi atau peristiwa
keuangan, serta penyusunan laporan keuangan.
PEDOMAN AKUNTANSI
➢ Pendahuluan
➢ Kebijakan Akuntansi
➢ Bagan Akun
➢ Perlakuan Akuntansi
➢ Penyusunan Laporan Keuangan
➢ Format Laporan
SISTEMATIKA PEDOMAN AKUNTANSI
KEBIJAKAN AKUNTANSI - 1
Komponen Laporan Keuangan
❑Laporan Posisi Keuangan (Neraca);
❑Laporan Laba Rugi;
❑Laporan Perubahan Ekuitas;
❑Laporan Arus Kas;
❑Catatan atas Laporan Keuangan
KEBIJAKAN AKUNTANSI - 2
❑Periode Pelaporan: 1 Januari - 31 Desember
❑Frekuensi Pelaporan: Minimal 2 kali dalam 1 tahun
(semester-1 dan akhir tahun)
❑Basis/Dasar Akuntansi: Akrual
❑Mata uang: Rupiah dengan pembulatan penuh
(>=0,5 ke atas dan <0,5 ke bawah)
❑Penyajian Informasi: Disajikan secara komparatif
KEBIJAKAN AKUNTANSI - 3
❑Asumsi: Kelangsungan Usaha, Materialitas, dan Konsistensi
❑Pengunaan Estimasi
❑Penyajian Aset: Lancar & Tidak Lancar
❑Penyajian Kewajiaban: Jangka Pendek & Jangka Panjang
❑Kebijakan per Akun:
❑ Definisi
❑ Pengakuan
❑ Pengukuran
❑ Penyajian
❑ Pengungkapan
TERIMA KASIH

Contenu connexe

Similaire à Webinar Pedoman Akuntansi - Webinar BPI Vol 10.pdf

Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidarPaparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
mizi1980
 
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
NezarAbdillah
 
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptxRAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
DepockTrj1
 

Similaire à Webinar Pedoman Akuntansi - Webinar BPI Vol 10.pdf (20)

Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidarPaparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
Paparan implementasi-sakip-kemenristekdikti-sosialisasi-untidar
 
Lakip pemko
Lakip pemkoLakip pemko
Lakip pemko
 
CURRICULUM VITAE ernitha
CURRICULUM VITAE ernithaCURRICULUM VITAE ernitha
CURRICULUM VITAE ernitha
 
Rktm pengelolaan administrasi keuangan ok
Rktm pengelolaan administrasi keuangan okRktm pengelolaan administrasi keuangan ok
Rktm pengelolaan administrasi keuangan ok
 
Lakin bptp sumsel 2019
Lakin bptp sumsel 2019Lakin bptp sumsel 2019
Lakin bptp sumsel 2019
 
Lakip 2016 kemenkeu
Lakip 2016 kemenkeuLakip 2016 kemenkeu
Lakip 2016 kemenkeu
 
R bdan tatakelola dalam rpjmn 2015-2019
R bdan tatakelola dalam rpjmn 2015-2019R bdan tatakelola dalam rpjmn 2015-2019
R bdan tatakelola dalam rpjmn 2015-2019
 
SAPP - Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
SAPP - Sistem Akuntansi Pemerintah PusatSAPP - Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
SAPP - Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
 
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
 
Presentation PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024.pdf
Presentation PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024.pdfPresentation PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024.pdf
Presentation PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2024.pdf
 
SAPP
SAPPSAPP
SAPP
 
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptxRAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
RAKORWASDA JATIM 2022 (PPBR) Edit (1).pptx
 
Presentasi Prodi AKL 15 Mei 2023.pptx
Presentasi Prodi AKL 15 Mei 2023.pptxPresentasi Prodi AKL 15 Mei 2023.pptx
Presentasi Prodi AKL 15 Mei 2023.pptx
 
6. standar pengelolaan keuangan (pelaporan)
6. standar pengelolaan keuangan (pelaporan)6. standar pengelolaan keuangan (pelaporan)
6. standar pengelolaan keuangan (pelaporan)
 
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
Bahan Paparan BPIW untuk CPNS PU-PR 2015
 
Model Pembel dan Penyel PKA 2022_PPSDM Bukittinggi 2022.pdf
Model Pembel dan Penyel PKA 2022_PPSDM Bukittinggi 2022.pdfModel Pembel dan Penyel PKA 2022_PPSDM Bukittinggi 2022.pdf
Model Pembel dan Penyel PKA 2022_PPSDM Bukittinggi 2022.pdf
 
RPJMD prioritas pendidikan.pptx
RPJMD prioritas pendidikan.pptxRPJMD prioritas pendidikan.pptx
RPJMD prioritas pendidikan.pptx
 
Akuntabilitas kinerja-pka-workshop
Akuntabilitas kinerja-pka-workshopAkuntabilitas kinerja-pka-workshop
Akuntabilitas kinerja-pka-workshop
 
CV Abdullah
CV AbdullahCV Abdullah
CV Abdullah
 
Paparan klarifikasi
Paparan klarifikasiPaparan klarifikasi
Paparan klarifikasi
 

Webinar Pedoman Akuntansi - Webinar BPI Vol 10.pdf

  • 1. WEBINAR PEDOMAN LAPORAN KEUANGAN BUM DESA/BUM DESA BERSAMA (KEBIJAKAN AKUNTANSI) Disampaiakan Oleh: Akhmad Priharjanto Andy P. Hamzah
  • 2. Perkenalan Akhmad Priharjanto Dosen PKN STAN 08161369101 Riwayat Pekerjaan 2017 – Sekarang (Dosen PKN STAN) 2019 - 2020 (Kepala Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat) 2015 – 2017 (Kepala BAAK – PKN STAN) 2013 – 2015 (Kepala Bidang Pendidikan Akuntan – STAN) 2011 – 2012 (Kepala Bagian Tata Usaha Pusdik Pajak) Pendidikan S2 – Akuntansi UGM D3 – Akuntansi PKN STAN Bidang yang ditekuni Akuntansi Komersial Akuntansi Pemerintahan Ilmu Pemerintahan
  • 3. PERAN LAPORAN KEUANGAN • mempertanggungjawabkan pengelolaan dan pelaksanaan kebijakan sumber daya dalam mencapai tujuan Akuntabilitas • memudahkan fungsi perencanaan, pengelolaan dan pengendalian atas aset, kewajiban dan ekuitas dana pemerintah Manajemen • memberikan informasi keuangan yang terbuka, jujur, menyeluruh kepada stakeholders Transparansi • mengevaluasi kinerja entitas pelaporan, terutama dalam menggunakan sumber daya ekonomi untuk mencapai kinerja Transparansi Evaluasi Kinerja
  • 4.  Acuan bagi Badan Usaha Milik Desa dalam melaksanakan kegiatan pengakuan, pengukuran, penyajian, pengungkapan transaksi atau peristiwa keuangan, serta penyusunan laporan keuangan. PEDOMAN AKUNTANSI
  • 5. ➢ Pendahuluan ➢ Kebijakan Akuntansi ➢ Bagan Akun ➢ Perlakuan Akuntansi ➢ Penyusunan Laporan Keuangan ➢ Format Laporan SISTEMATIKA PEDOMAN AKUNTANSI
  • 6. KEBIJAKAN AKUNTANSI - 1 Komponen Laporan Keuangan ❑Laporan Posisi Keuangan (Neraca); ❑Laporan Laba Rugi; ❑Laporan Perubahan Ekuitas; ❑Laporan Arus Kas; ❑Catatan atas Laporan Keuangan
  • 7. KEBIJAKAN AKUNTANSI - 2 ❑Periode Pelaporan: 1 Januari - 31 Desember ❑Frekuensi Pelaporan: Minimal 2 kali dalam 1 tahun (semester-1 dan akhir tahun) ❑Basis/Dasar Akuntansi: Akrual ❑Mata uang: Rupiah dengan pembulatan penuh (>=0,5 ke atas dan <0,5 ke bawah) ❑Penyajian Informasi: Disajikan secara komparatif
  • 8. KEBIJAKAN AKUNTANSI - 3 ❑Asumsi: Kelangsungan Usaha, Materialitas, dan Konsistensi ❑Pengunaan Estimasi ❑Penyajian Aset: Lancar & Tidak Lancar ❑Penyajian Kewajiaban: Jangka Pendek & Jangka Panjang ❑Kebijakan per Akun: ❑ Definisi ❑ Pengakuan ❑ Pengukuran ❑ Penyajian ❑ Pengungkapan