SlideShare une entreprise Scribd logo
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa

                                         SOAL LATIHAN UAS
1. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan P = 100 - Q
   a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga Q = 30
   b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi

2. Jika diketahui fungsi biaya total TC = Q3 - 120Q2 + 2100Q + 1000
        a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal!
        b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut?
        c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut?

3. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 200 + 30Q dan fungsi harga P = 100 – 0.1Q
        a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba?
        b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut?
        c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut?
        d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan?
        e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan?

4. Jika diketahui pasangan fungsi permintaan untuk produk X dan Y berikut ini: (done)
         Qx = Px-1.5Py-0.4 dan Qy = Px-0.5Py-0.4

     Tentukan elastisitas permintaan parsial dan hubungan produk X dan Y! (done)

5. Morgan akan membuat topi (A) dan terompet (B) untuk perayaan tahun baru dengan anggaran
   biaya Rp 1.000,-. Biaya bahan baku topi (A) Rp 25,- per unit dan terompet (B) Rp 50,- per unit.
   Misalkan fungsi produksi P = A2B3, tentukan:
   a. Jumlah kedua terompet supaya produksi optimum?
   b. Berapakah produksi optimum tersebut?

6.    Ryn akan membeli gelang dan cincin untuk persiapan pernikahannya dengan harga Rp 4,- per
     gelang dan Rp 3,- per cincin. Misalkan fungsi utilitas U = 12GC (G gelang dan C cincin), tentukan:
     a. Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang!
     b. Utilitas marjinal untuk pembelian 12 gelang dan 16 cincin!
     c. Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)?

7. Jika fungsi utilitas dari mengkonsumsi suatu barang adalah U = 4XY – Y2 dan persamaan anggaran
   dari seorang konsumen adalah 2X + Y = 6, maka tentukanlah nilai X dan Y yang dapat
   memaksimumkan utilitas.
8. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qd = 150 – 3P
   a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga P = 40 dan P = 25
   b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi

9. Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qs=-700+0.2P2.
   a. Tentukan elastisitas penawarannya pada tingkat harga P=10 dan P=100!
   b. Tentukan apakah tidak elastis, uniter, atau elastis? Selanjutnya, interpretasikanlah nilai
      elastis tersebut ke dalam bahasa ekonomi.

10. Hitunglah nilai elastisitas permintaan pada P = 5 dan P = 10, jika titik A (20,80) dan B (10,100),
    kemudian sebutkan jenis elastisitas dan artinya.
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa

11. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 30 – 15Q – 6Q2 + Q3.
         a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal!
         b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut?
         c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut?

12. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 50 +20Q dan fungsi harga P = 100 – 0.5Q – 0.5Q2.
         a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba?
         b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut?
         c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut?
         d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan?
         e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan?
13. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan P = 100 - Q
    a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga Q = 30
    b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi

14. Jika diketahui fungsi biaya total TC = Q3 - 120Q2 + 2100Q + 1000
         a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal!
         b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut?
         c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut?

15. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 200 + 30Q dan fungsi harga P = 100 – 0.1Q
         a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba?
         b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut?
         c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut?
         d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan?
         e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan?

16. Rizky akan membuat topi (A) dan terompet (B) untuk perayaan tahun baru dengan anggaran
    biaya Rp 1.000,-. Biaya bahan baku topi (A) Rp 25,- per unit dan terompet (B) Rp 50,- per unit.
    Misalkan fungsi produksi P = A2B3, tentukan:
    c. Jumlah topi dan terompet supaya produksi optimum?
    d. Berapakah produksi optimum tersebut?

17. Diar akan membeli gelang dan cincin untuk persiapan pernikahannya dengan harga Rp 4,- per
    gelang dan Rp 3,- per cincin. Misalkan fungsi utilitas U = 12GC (G gelang dan C cincin), tentukan:
    d. Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang!
    e. Utilitas marjinal untuk pembelian 12 gelang dan 16 cincin!
    f. Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)?

18. Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qs=-700+0.2P2.
         a. Tentukan elastisitas penawarannya pada tingkat harga P=10 dan P=15!
         b. Tentukan apakah tidak elastis, uniter, atau elastis? Selanjutnya, interpretasikanlah nilai
             elastis tersebut ke dalam bahasa ekonomi.
19. Jika suatu perusahaan manufaktur ingin menghasilkan suatu produk, dimana fungsi biaya
    totalnya
         TC = 0.2 Q3 – 20 Q2 + 1500 Q + 12.750

        a. Tentukan fungsi biaya marjinal!
        b. Berapakah jumlah produk yg dihasilkan agar biaya marjinal minimum?
        c. Berapakah nilai biaya marjinal minimum tersebut?
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa

20 Jika diketahui fungsi permintaan suatu perusahaan, P = 100Q-1 - 2,5 + 5Q dan fungsi biayanya, TC
   = 60 + 8Q + 2Q2, maka tentukan:
        a. TR dan TC maksimum atau minimum serta berapa besar TR dan TC pada saat itu?
        b. Persamaan fungsi keuntungan atau labanya!
        c. Laba akan mencapai nilai maksimum atau minimum?
        d. Berapa besarnya laba pada kondisi tersebut?
        21. Rizky akan membuat 2 (dua) jenis suvenir dengan anggaran biaya Rp 2.500.000,-. Biaya
            bahan baku suvenir A Rp 3.500,- per unit dan suvenir B Rp 50.000,- per unit. Misalkan
            fungsi produksi P = 500AB, tentukan:
            a. Jumlah kedua suvenir supaya produksi optimum?
            b. Hasil produksinya!
        22. Navy akan membuat 2 (dua) jenis suvenir dengan anggaran biaya                       .
            Biaya bahan baku suvenir A                per unit dan suvenir B                per unit.
            Misalkan fungsi produksi             , tentukan:
            a) Jumlah kedua suvenir supaya produksi optimum?
            b) Hasil produksinya!
        23. Hana akan membeli kasur dan lemari untuk perlengkapan asrama mahasiswa dengan
            harga                    per kasur dan                  per lemari. Misalkan fungsi
            utilitas            ( kasur dan lemari), tentukan:
            a) Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang!
            b) Utilitas marjinal untuk pembelian 10 kasur dan 5 lemari!
            c) Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)?
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa

Ini jawaban yang ngerjain yunus dan reza.Mampunya cuma segitu.Tolong diberitahu klo ada
kekeliruan.Terima kasih dan selamat belajar.
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa
Source by Osa Omar Sharif
Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa

Contenu connexe

Tendances

Riset operasional
Riset operasionalRiset operasional
Riset operasional
Henry Guns
 
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomiKuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
Mukhrizal Effendi
 
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi TerlengkapBab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Aditya Panim
 
Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannya
Kana Outlier
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
Yousuf Kurniawan
 
Bab vi konsep dasar teori diferensial
Bab vi    konsep dasar teori diferensialBab vi    konsep dasar teori diferensial
Bab vi konsep dasar teori diferensial
Tajus Yamani
 
Makalah kelompok 4 metode simpleks
Makalah kelompok 4 metode simpleksMakalah kelompok 4 metode simpleks
Makalah kelompok 4 metode simpleks
Nila Aulia
 
Tugas 3 produk bersama dan produk sampingan
Tugas 3 produk bersama dan produk sampinganTugas 3 produk bersama dan produk sampingan
Tugas 3 produk bersama dan produk sampingan
Ownskin
 
Contoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode SimpleksContoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode Simpleks
Reza Mahendra
 

Tendances (20)

Elastisitas
ElastisitasElastisitas
Elastisitas
 
Riset operasional
Riset operasionalRiset operasional
Riset operasional
 
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
 
Pertemuan vi pengaruh pajak dan subsidi
Pertemuan vi pengaruh pajak dan subsidiPertemuan vi pengaruh pajak dan subsidi
Pertemuan vi pengaruh pajak dan subsidi
 
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIANPENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
PENYELESAIAN MASALAH PENUGASAN DENGAN METODE HUNGARIAN
 
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomiKuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
Kuliah 2 penerapan matriks dalam ekonomi
 
Bab IV Teori Perilaku Konsumen
Bab IV Teori Perilaku KonsumenBab IV Teori Perilaku Konsumen
Bab IV Teori Perilaku Konsumen
 
Efek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatanEfek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatan
 
Bab 8 multiplier
Bab 8   multiplierBab 8   multiplier
Bab 8 multiplier
 
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi TerlengkapBab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
 
Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannya
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
 
Matematika ekonomi - pajak dan subsidi
Matematika ekonomi - pajak dan subsidiMatematika ekonomi - pajak dan subsidi
Matematika ekonomi - pajak dan subsidi
 
Bab vi konsep dasar teori diferensial
Bab vi    konsep dasar teori diferensialBab vi    konsep dasar teori diferensial
Bab vi konsep dasar teori diferensial
 
Makalah kelompok 4 metode simpleks
Makalah kelompok 4 metode simpleksMakalah kelompok 4 metode simpleks
Makalah kelompok 4 metode simpleks
 
Tugas 3 produk bersama dan produk sampingan
Tugas 3 produk bersama dan produk sampinganTugas 3 produk bersama dan produk sampingan
Tugas 3 produk bersama dan produk sampingan
 
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUILatihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
Latihan + jawaban mikro 1 (uts) - FEUI
 
Tugas makro
Tugas makroTugas makro
Tugas makro
 
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka PendekBiaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
 
Contoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode SimpleksContoh soal Metode Simpleks
Contoh soal Metode Simpleks
 

En vedette (6)

Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya MarginalMatematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
 
Latihan Soal Matematika Ekonomi Pra-UTS
Latihan Soal Matematika Ekonomi Pra-UTSLatihan Soal Matematika Ekonomi Pra-UTS
Latihan Soal Matematika Ekonomi Pra-UTS
 
Ekonomi teknik
Ekonomi teknikEkonomi teknik
Ekonomi teknik
 
Teori biaya-produksi
Teori biaya-produksiTeori biaya-produksi
Teori biaya-produksi
 
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
Makalah  fungsi biaya dan penerimaanMakalah  fungsi biaya dan penerimaan
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
 
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksimateri uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
 

Plus de Yunus Thariq

Interkoneksi, Peering, and settlements
Interkoneksi, Peering, and settlementsInterkoneksi, Peering, and settlements
Interkoneksi, Peering, and settlements
Yunus Thariq
 
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communication
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communicationBringing broadband connectivity to trains with satellite communication
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communication
Yunus Thariq
 
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui websiteProposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
Yunus Thariq
 
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkomRencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
Yunus Thariq
 
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringanPengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
Yunus Thariq
 
Emerging data base technologies and application
Emerging data base technologies and applicationEmerging data base technologies and application
Emerging data base technologies and application
Yunus Thariq
 
How marketing strategic influences students behaviour
How marketing strategic influences students behaviourHow marketing strategic influences students behaviour
How marketing strategic influences students behaviour
Yunus Thariq
 
Analisis business ethics
Analisis business ethics Analisis business ethics
Analisis business ethics
Yunus Thariq
 
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian IndonesiaPerkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
Yunus Thariq
 
Nikah, Connecting People
Nikah, Connecting PeopleNikah, Connecting People
Nikah, Connecting People
Yunus Thariq
 
"Adverstation" | you will be never famous without us
"Adverstation" | you will be never famous without us"Adverstation" | you will be never famous without us
"Adverstation" | you will be never famous without us
Yunus Thariq
 
Manajemen Keuangan Adverstation
Manajemen Keuangan AdverstationManajemen Keuangan Adverstation
Manajemen Keuangan Adverstation
Yunus Thariq
 
Kenapa Harus Merokok?
Kenapa Harus Merokok?Kenapa Harus Merokok?
Kenapa Harus Merokok?
Yunus Thariq
 
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Yunus Thariq
 
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
Yunus Thariq
 
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen TelkomRancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
Yunus Thariq
 

Plus de Yunus Thariq (20)

4G Technology
4G Technology4G Technology
4G Technology
 
Interkoneksi, Peering, and settlements
Interkoneksi, Peering, and settlementsInterkoneksi, Peering, and settlements
Interkoneksi, Peering, and settlements
 
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communication
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communicationBringing broadband connectivity to trains with satellite communication
Bringing broadband connectivity to trains with satellite communication
 
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui websiteProposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
Proposal aplikasi permainan online edukatif dan interaktif melalui website
 
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkomRencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
Rencana migrasi nim mahasiswa universitas telkom
 
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringanPengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
Pengaruh tarif telekomunikasi terhadap kualitas jaringan
 
Emerging data base technologies and application
Emerging data base technologies and applicationEmerging data base technologies and application
Emerging data base technologies and application
 
How marketing strategic influences students behaviour
How marketing strategic influences students behaviourHow marketing strategic influences students behaviour
How marketing strategic influences students behaviour
 
Analisis business ethics
Analisis business ethics Analisis business ethics
Analisis business ethics
 
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian IndonesiaPerkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
Perkembangan Industri dan Pengaruh terhadap Perekonomian Indonesia
 
Nikah, Connecting People
Nikah, Connecting PeopleNikah, Connecting People
Nikah, Connecting People
 
"Adverstation" | you will be never famous without us
"Adverstation" | you will be never famous without us"Adverstation" | you will be never famous without us
"Adverstation" | you will be never famous without us
 
Manajemen Keuangan Adverstation
Manajemen Keuangan AdverstationManajemen Keuangan Adverstation
Manajemen Keuangan Adverstation
 
Kenapa Harus Merokok?
Kenapa Harus Merokok?Kenapa Harus Merokok?
Kenapa Harus Merokok?
 
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
Manajemen Pemasaran: PT Adverstation adv.
 
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
Manajemen Sumber Daya Manusia: PT Adverstation adv.
 
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Sejarah
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang SejarahModul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Sejarah
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Sejarah
 
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen TelkomRancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
Rancangan Pembelajaran Mata Kuliah Agama Islam Institut Manajemen Telkom
 
Modul Mata Kuliah Agama Islam: What Islam Is?
Modul Mata Kuliah Agama Islam: What Islam Is?Modul Mata Kuliah Agama Islam: What Islam Is?
Modul Mata Kuliah Agama Islam: What Islam Is?
 
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Ibadah
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang IbadahModul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Ibadah
Modul Mata Kuliah Agama Islam: Tentang Ibadah
 

Dernier

noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
akunoppoa31rhn
 
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
riko406765
 
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
sukman241
 

Dernier (20)

perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfDhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
 
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
 
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
 
piktogram 12345. pdf
piktogram 12345.                     pdfpiktogram 12345.                     pdf
piktogram 12345. pdf
 
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 

Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)

  • 1. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa SOAL LATIHAN UAS 1. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan P = 100 - Q a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga Q = 30 b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi 2. Jika diketahui fungsi biaya total TC = Q3 - 120Q2 + 2100Q + 1000 a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal! b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut? c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut? 3. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 200 + 30Q dan fungsi harga P = 100 – 0.1Q a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba? b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut? c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut? d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan? e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan? 4. Jika diketahui pasangan fungsi permintaan untuk produk X dan Y berikut ini: (done) Qx = Px-1.5Py-0.4 dan Qy = Px-0.5Py-0.4 Tentukan elastisitas permintaan parsial dan hubungan produk X dan Y! (done) 5. Morgan akan membuat topi (A) dan terompet (B) untuk perayaan tahun baru dengan anggaran biaya Rp 1.000,-. Biaya bahan baku topi (A) Rp 25,- per unit dan terompet (B) Rp 50,- per unit. Misalkan fungsi produksi P = A2B3, tentukan: a. Jumlah kedua terompet supaya produksi optimum? b. Berapakah produksi optimum tersebut? 6. Ryn akan membeli gelang dan cincin untuk persiapan pernikahannya dengan harga Rp 4,- per gelang dan Rp 3,- per cincin. Misalkan fungsi utilitas U = 12GC (G gelang dan C cincin), tentukan: a. Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang! b. Utilitas marjinal untuk pembelian 12 gelang dan 16 cincin! c. Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)? 7. Jika fungsi utilitas dari mengkonsumsi suatu barang adalah U = 4XY – Y2 dan persamaan anggaran dari seorang konsumen adalah 2X + Y = 6, maka tentukanlah nilai X dan Y yang dapat memaksimumkan utilitas. 8. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qd = 150 – 3P a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga P = 40 dan P = 25 b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi 9. Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qs=-700+0.2P2. a. Tentukan elastisitas penawarannya pada tingkat harga P=10 dan P=100! b. Tentukan apakah tidak elastis, uniter, atau elastis? Selanjutnya, interpretasikanlah nilai elastis tersebut ke dalam bahasa ekonomi. 10. Hitunglah nilai elastisitas permintaan pada P = 5 dan P = 10, jika titik A (20,80) dan B (10,100), kemudian sebutkan jenis elastisitas dan artinya.
  • 2. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa 11. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 30 – 15Q – 6Q2 + Q3. a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal! b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut? c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut? 12. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 50 +20Q dan fungsi harga P = 100 – 0.5Q – 0.5Q2. a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba? b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut? c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut? d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan? e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan? 13. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan P = 100 - Q a. Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga Q = 30 b. Tentukan jenis elastisitasnya dan interprestasikan ke dalam bahasa ekonomi 14. Jika diketahui fungsi biaya total TC = Q3 - 120Q2 + 2100Q + 1000 a. Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimumkan biaya marjinal! b. Berapakah biaya marjinal di tingkat produksi tersebut? c. Berapakah biaya rata-rata di tingkat produksi tersebut? 15. Jika diketahui fungsi biaya total TC = 200 + 30Q dan fungsi harga P = 100 – 0.1Q a. Carilah jumlah produksi yang dapat memaksimalkan laba? b. Berapalah nilai laba maksimum tersebut? c. Berapakah harga jual per unit dari produk tersebut? d. Berapakah biaya total yang dikeluarkan perusahaan? e. Berapakah penerimaan total yang diperoleh perusahaan? 16. Rizky akan membuat topi (A) dan terompet (B) untuk perayaan tahun baru dengan anggaran biaya Rp 1.000,-. Biaya bahan baku topi (A) Rp 25,- per unit dan terompet (B) Rp 50,- per unit. Misalkan fungsi produksi P = A2B3, tentukan: c. Jumlah topi dan terompet supaya produksi optimum? d. Berapakah produksi optimum tersebut? 17. Diar akan membeli gelang dan cincin untuk persiapan pernikahannya dengan harga Rp 4,- per gelang dan Rp 3,- per cincin. Misalkan fungsi utilitas U = 12GC (G gelang dan C cincin), tentukan: d. Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang! e. Utilitas marjinal untuk pembelian 12 gelang dan 16 cincin! f. Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)? 18. Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Qs=-700+0.2P2. a. Tentukan elastisitas penawarannya pada tingkat harga P=10 dan P=15! b. Tentukan apakah tidak elastis, uniter, atau elastis? Selanjutnya, interpretasikanlah nilai elastis tersebut ke dalam bahasa ekonomi. 19. Jika suatu perusahaan manufaktur ingin menghasilkan suatu produk, dimana fungsi biaya totalnya TC = 0.2 Q3 – 20 Q2 + 1500 Q + 12.750 a. Tentukan fungsi biaya marjinal! b. Berapakah jumlah produk yg dihasilkan agar biaya marjinal minimum? c. Berapakah nilai biaya marjinal minimum tersebut?
  • 3. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa 20 Jika diketahui fungsi permintaan suatu perusahaan, P = 100Q-1 - 2,5 + 5Q dan fungsi biayanya, TC = 60 + 8Q + 2Q2, maka tentukan: a. TR dan TC maksimum atau minimum serta berapa besar TR dan TC pada saat itu? b. Persamaan fungsi keuntungan atau labanya! c. Laba akan mencapai nilai maksimum atau minimum? d. Berapa besarnya laba pada kondisi tersebut? 21. Rizky akan membuat 2 (dua) jenis suvenir dengan anggaran biaya Rp 2.500.000,-. Biaya bahan baku suvenir A Rp 3.500,- per unit dan suvenir B Rp 50.000,- per unit. Misalkan fungsi produksi P = 500AB, tentukan: a. Jumlah kedua suvenir supaya produksi optimum? b. Hasil produksinya! 22. Navy akan membuat 2 (dua) jenis suvenir dengan anggaran biaya . Biaya bahan baku suvenir A per unit dan suvenir B per unit. Misalkan fungsi produksi , tentukan: a) Jumlah kedua suvenir supaya produksi optimum? b) Hasil produksinya! 23. Hana akan membeli kasur dan lemari untuk perlengkapan asrama mahasiswa dengan harga per kasur dan per lemari. Misalkan fungsi utilitas ( kasur dan lemari), tentukan: a) Fungsi utilitas marjinal untuk kedua barang! b) Utilitas marjinal untuk pembelian 10 kasur dan 5 lemari! c) Apakah kepuasan konsumen optimum dengan pembelian pada poin (b)?
  • 4. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa Ini jawaban yang ngerjain yunus dan reza.Mampunya cuma segitu.Tolong diberitahu klo ada kekeliruan.Terima kasih dan selamat belajar.
  • 5. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa
  • 6. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa
  • 7. Source by Osa Omar Sharif Answered by Yunus Thariq Rizky & Reza Ayasa