SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  2
Télécharger pour lire hors ligne
Laporan Tugas Mandiri
Judul : Manusia Sebagai Manajer Kesehatan Diri dan Lingkungan
Nama : Alfian Badrul Isnan
NPM : 1806148643
Data Publikasi : 1. Tim Air-Minum.org. 2016. “Jenis dan Karakteristik Air”
http://air- minum.org/ diakses pada tanggal 30 Oktober 2018.
2. Tim Nicofilter. 2017. “Pengolahan Air minum”
https://www.nicofilter.co.id diakses pada tanggal 30 Oktober
2018
3. https://scele.ui.ac.id/course/view.php?id=11954 diakses pada
tanggal 30 Oktober 2018.
Peta Konsep
Uraian singkat peta konsep :
• Manusia sebagai manajer kesehatan diri dapat dipengaruhi oleh
beberapa faktor antara lain Biomedik (Gen), gaya hidup, dan
lingkungan hidup.
• Gaya hidup yang baik dapat dilakukan dengan cara “Going Green” yaitu
dengan memakan makanan yang segar, menggunakan sepeda dan lari,
serta mengurangi penggunaan kendaraan bermotor.
• Syarat makan sehat untuk menjaga tubuh kita yaitu bergizi (4 Sehat 5
Sempurna), Higienis dan Berkecukupan.
• Memanajeri diri sendiri antara lain sehat fisik, sehat mental, dan sehat
sosial. Ketiga hal tersebut sering disebut segitiga kesehatan.
• Upaya mewujudkan lingkungan sehat dilakukan untuk mengurangi 13
Juta kematian di dunia tiap tahunnya, mencegah ratusan penyakit
berbahaya, penggunaan zat kimia yang baik, serta melakukan
pengolahan sanitasi yang baik.
• Memanajeri lingkungan dapat mewujudkan sumber air bersih serta
rumah dan bangunan bersih dan sehat
• Parameter yang menunjukkan kebersihan air antara lain: parameter
fisik, kimia dan biologis. Syarat yang menunjukkan kebersihan air
antara lain: tidak berbau, tidak mengandung kuman, tidak mengandung
zat berbahaya, jernih, tidak berwarna, dan tidak berasa.
• Kriteria rumah dan bangunan sehat antara lain: adanya pembuangan
sampah, adanya ventilasi yang baik, jamban sehat, memerhatikan
kepadatan hunian, pembuangan air limbah, serta lantai yang tidak
beralaskan tanah.
• Syarat rumah dan bangunan sehat yaitu: bersih, kering, aman, bebas
kontaminasi, terawat, serta berventilasi.
• Manajerial lingkungan dan diri sendiri saat ini telah didukung oleh E-
Healty yang berguna untuk meningkatkan pelayanan kesehatan.

Contenu connexe

Tendances

10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
Agus Candra
 
Pergaulan sehat untuk remaja
Pergaulan sehat untuk remajaPergaulan sehat untuk remaja
Pergaulan sehat untuk remaja
Anna Septiyani
 
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di SekolahPerilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
ladychandrakasih Charsy
 
contoh Proposal kkn
contoh Proposal kkncontoh Proposal kkn
contoh Proposal kkn
dhiendhaaa14
 
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam NegeriPengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
Herlambang Bagus
 
Soal pilihan ganda kepribadian
Soal pilihan ganda kepribadianSoal pilihan ganda kepribadian
Soal pilihan ganda kepribadian
tyaarahman
 

Tendances (20)

Pemasaran Sosial [Sejarah,Definisi, Pemahaman, dan Konsep]
Pemasaran Sosial [Sejarah,Definisi, Pemahaman, dan Konsep]Pemasaran Sosial [Sejarah,Definisi, Pemahaman, dan Konsep]
Pemasaran Sosial [Sejarah,Definisi, Pemahaman, dan Konsep]
 
10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
10. pemasaran sosial dalam promosi kesehatan
 
Menjaga kebersihan
Menjaga kebersihanMenjaga kebersihan
Menjaga kebersihan
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikan
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 
Pergaulan sehat untuk remaja
Pergaulan sehat untuk remajaPergaulan sehat untuk remaja
Pergaulan sehat untuk remaja
 
Ppt pola hidup sehat
Ppt pola hidup sehatPpt pola hidup sehat
Ppt pola hidup sehat
 
Makalah interaksi sosial
Makalah  interaksi sosialMakalah  interaksi sosial
Makalah interaksi sosial
 
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di SekolahPerilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
Perilaku Hidup Bersih & Sehat di Sekolah
 
Distribusi Populasi
Distribusi PopulasiDistribusi Populasi
Distribusi Populasi
 
contoh Proposal kkn
contoh Proposal kkncontoh Proposal kkn
contoh Proposal kkn
 
METODOLOGI PENELITIAN (Contoh Karya Ilmiah)
METODOLOGI PENELITIAN (Contoh Karya Ilmiah)METODOLOGI PENELITIAN (Contoh Karya Ilmiah)
METODOLOGI PENELITIAN (Contoh Karya Ilmiah)
 
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasioContoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
 
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam NegeriPengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
Pengembangan Kelembagaan - Cinta Produk Dalam Negeri
 
Soal pilihan ganda kepribadian
Soal pilihan ganda kepribadianSoal pilihan ganda kepribadian
Soal pilihan ganda kepribadian
 
BAB 9 Epidemiologi Penyakit Menular HIV AIDS
BAB 9 Epidemiologi Penyakit Menular HIV AIDS BAB 9 Epidemiologi Penyakit Menular HIV AIDS
BAB 9 Epidemiologi Penyakit Menular HIV AIDS
 
Penyuluhan Narkoba bagi Pelajar SMA
Penyuluhan Narkoba bagi Pelajar SMA Penyuluhan Narkoba bagi Pelajar SMA
Penyuluhan Narkoba bagi Pelajar SMA
 
Pernikahan dini
Pernikahan diniPernikahan dini
Pernikahan dini
 
MATERI PENYULUHAN PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) DI SEKOLAH DASAR
MATERI PENYULUHAN PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) DI SEKOLAH DASAR MATERI PENYULUHAN PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) DI SEKOLAH DASAR
MATERI PENYULUHAN PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) DI SEKOLAH DASAR
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
 

Similaire à LTM - CL2 - ALFIAN BADRUL ISNAN

Panduan%20kesehatan%20olahraga
Panduan%20kesehatan%20olahragaPanduan%20kesehatan%20olahraga
Panduan%20kesehatan%20olahraga
Ummul Hidayah
 
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
diyanmutyah
 
Pelatihan dokter kecil
Pelatihan dokter kecilPelatihan dokter kecil
Pelatihan dokter kecil
Donny Wahyudi
 
Sukan n rekreasi
Sukan n rekreasiSukan n rekreasi
Sukan n rekreasi
Rubini Rubi
 

Similaire à LTM - CL2 - ALFIAN BADRUL ISNAN (20)

Panduan%20kesehatan%20olahraga
Panduan%20kesehatan%20olahragaPanduan%20kesehatan%20olahraga
Panduan%20kesehatan%20olahraga
 
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
Aktifitas fisik olahraga & kesehatan AKPER PEMKAB MUNA
 
sebuah tulisan singkat untuk mencegah kiamat.docx
sebuah tulisan singkat untuk mencegah kiamat.docxsebuah tulisan singkat untuk mencegah kiamat.docx
sebuah tulisan singkat untuk mencegah kiamat.docx
 
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
LAPORAN SURVEY KEBUTUHAN MASYARAKAT
 
proposal gerakan mahasiswa sehat
proposal gerakan mahasiswa sehatproposal gerakan mahasiswa sehat
proposal gerakan mahasiswa sehat
 
MAKALAH SANITASI MAKANAN
MAKALAH SANITASI MAKANANMAKALAH SANITASI MAKANAN
MAKALAH SANITASI MAKANAN
 
1. KONSEP KEBUTUHAN NUTRISI.pptx
1. KONSEP KEBUTUHAN NUTRISI.pptx1. KONSEP KEBUTUHAN NUTRISI.pptx
1. KONSEP KEBUTUHAN NUTRISI.pptx
 
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )RPL BK FORMAT KLASIKAL (  POLA HIDUP SEHAT )
RPL BK FORMAT KLASIKAL ( POLA HIDUP SEHAT )
 
SAP HIPERTENSI TN Dd.docx
SAP HIPERTENSI TN Dd.docxSAP HIPERTENSI TN Dd.docx
SAP HIPERTENSI TN Dd.docx
 
KTI JOANNE dkk.pptx
KTI JOANNE dkk.pptxKTI JOANNE dkk.pptx
KTI JOANNE dkk.pptx
 
Pelatihan dokter kecil
Pelatihan dokter kecilPelatihan dokter kecil
Pelatihan dokter kecil
 
16911074.ppt
16911074.ppt16911074.ppt
16911074.ppt
 
Sukan n rekreasi
Sukan n rekreasiSukan n rekreasi
Sukan n rekreasi
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
B-IPA-9.pdf
B-IPA-9.pdfB-IPA-9.pdf
B-IPA-9.pdf
 
Makalah cl 2 tanggung jawab kita sebagai manajer alam dari hg 5
Makalah cl 2 tanggung jawab kita sebagai manajer alam dari hg 5Makalah cl 2 tanggung jawab kita sebagai manajer alam dari hg 5
Makalah cl 2 tanggung jawab kita sebagai manajer alam dari hg 5
 
Olah raga
Olah ragaOlah raga
Olah raga
 
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal HygieneSatuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Personal Hygiene
 
Makalah pola hidup sehat dan bersih ilawati
Makalah pola hidup sehat  dan bersih ilawatiMakalah pola hidup sehat  dan bersih ilawati
Makalah pola hidup sehat dan bersih ilawati
 
MAKALAH KESEHATAN LINGKUNGAN.docx
MAKALAH KESEHATAN LINGKUNGAN.docxMAKALAH KESEHATAN LINGKUNGAN.docx
MAKALAH KESEHATAN LINGKUNGAN.docx
 

Plus de Alfian Isnan

Plus de Alfian Isnan (20)

Vidya Dharma Anoraga (Choir Arragement by Alfian Badrul Isnan)
Vidya Dharma Anoraga (Choir Arragement by Alfian Badrul Isnan)Vidya Dharma Anoraga (Choir Arragement by Alfian Badrul Isnan)
Vidya Dharma Anoraga (Choir Arragement by Alfian Badrul Isnan)
 
Pemimpin FG5
Pemimpin FG5Pemimpin FG5
Pemimpin FG5
 
Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Career Day 2019
Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Career Day 2019Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Career Day 2019
Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Career Day 2019
 
INFO SELEKSI MASUK PTN, SNMPTN, SBMPTN, SIMAK UI 2019, UNIVERSITAS INDONESIA
INFO SELEKSI MASUK PTN, SNMPTN, SBMPTN, SIMAK UI 2019, UNIVERSITAS INDONESIAINFO SELEKSI MASUK PTN, SNMPTN, SBMPTN, SIMAK UI 2019, UNIVERSITAS INDONESIA
INFO SELEKSI MASUK PTN, SNMPTN, SBMPTN, SIMAK UI 2019, UNIVERSITAS INDONESIA
 
INTERACTIVE POWERPOINT UI GOES TO SUKABUMI 2019
INTERACTIVE POWERPOINT UI GOES TO SUKABUMI 2019INTERACTIVE POWERPOINT UI GOES TO SUKABUMI 2019
INTERACTIVE POWERPOINT UI GOES TO SUKABUMI 2019
 
UI GOES TO SUKABUMI
UI GOES TO SUKABUMIUI GOES TO SUKABUMI
UI GOES TO SUKABUMI
 
Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor Puncak, Cisarua, Bogor - PBL 2 MPKTB UI
Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor Puncak, Cisarua, Bogor - PBL 2 MPKTB UIRehabilitasi Bencana Tanah Longsor Puncak, Cisarua, Bogor - PBL 2 MPKTB UI
Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor Puncak, Cisarua, Bogor - PBL 2 MPKTB UI
 
Makalah PBL 2 - Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor di Puncak, Cisarua
Makalah PBL 2 - Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor di Puncak, CisaruaMakalah PBL 2 - Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor di Puncak, Cisarua
Makalah PBL 2 - Rehabilitasi Bencana Tanah Longsor di Puncak, Cisarua
 
PPT TIKP 2 ICT FOR D MPKT B
PPT TIKP 2 ICT FOR D MPKT BPPT TIKP 2 ICT FOR D MPKT B
PPT TIKP 2 ICT FOR D MPKT B
 
Program Hijau LifeLeaf Sebagai solusi mengatasi pencemaran lingkungan
Program Hijau LifeLeaf Sebagai solusi mengatasi pencemaran lingkunganProgram Hijau LifeLeaf Sebagai solusi mengatasi pencemaran lingkungan
Program Hijau LifeLeaf Sebagai solusi mengatasi pencemaran lingkungan
 
Tsunami Buoy, Perangkat Pintar Untuk Peringatan Dini Bencana Tsunami - Presen...
Tsunami Buoy, Perangkat Pintar Untuk Peringatan Dini Bencana Tsunami - Presen...Tsunami Buoy, Perangkat Pintar Untuk Peringatan Dini Bencana Tsunami - Presen...
Tsunami Buoy, Perangkat Pintar Untuk Peringatan Dini Bencana Tsunami - Presen...
 
Outline Presentasi LSPB 3
Outline Presentasi LSPB 3Outline Presentasi LSPB 3
Outline Presentasi LSPB 3
 
Makalah MPKT B - Peran Masyarakat dalam Pelestarian Lahan Gambut
Makalah MPKT B - Peran Masyarakat dalam Pelestarian Lahan GambutMakalah MPKT B - Peran Masyarakat dalam Pelestarian Lahan Gambut
Makalah MPKT B - Peran Masyarakat dalam Pelestarian Lahan Gambut
 
Karya Tulis - Digitalisasi Angkutan Umum Konvensional Menggunakan Alat Pelaca...
Karya Tulis - Digitalisasi Angkutan Umum Konvensional Menggunakan Alat Pelaca...Karya Tulis - Digitalisasi Angkutan Umum Konvensional Menggunakan Alat Pelaca...
Karya Tulis - Digitalisasi Angkutan Umum Konvensional Menggunakan Alat Pelaca...
 
Cl1 hg5 global warming dan kerusakan ozon
Cl1 hg5 global warming dan kerusakan ozonCl1 hg5 global warming dan kerusakan ozon
Cl1 hg5 global warming dan kerusakan ozon
 
Data waktu tidur, olahraga, serta pola makan mahasiswa kelas mpkt-12
Data waktu tidur, olahraga, serta pola makan mahasiswa kelas mpkt-12Data waktu tidur, olahraga, serta pola makan mahasiswa kelas mpkt-12
Data waktu tidur, olahraga, serta pola makan mahasiswa kelas mpkt-12
 
Presentasi Global Warming - Colaborated Learning pada Home Group - MPKT B
Presentasi Global Warming - Colaborated Learning pada Home Group - MPKT BPresentasi Global Warming - Colaborated Learning pada Home Group - MPKT B
Presentasi Global Warming - Colaborated Learning pada Home Group - MPKT B
 
LTM - Lahan Gambut - ALFIAN BADRUL ISNAN
LTM - Lahan Gambut - ALFIAN BADRUL ISNANLTM - Lahan Gambut - ALFIAN BADRUL ISNAN
LTM - Lahan Gambut - ALFIAN BADRUL ISNAN
 
LTM Peta KOnsep Struktur dan Karakteristik Bumi - MPKT B Colaborated Learning
LTM Peta KOnsep Struktur dan Karakteristik Bumi - MPKT B Colaborated LearningLTM Peta KOnsep Struktur dan Karakteristik Bumi - MPKT B Colaborated Learning
LTM Peta KOnsep Struktur dan Karakteristik Bumi - MPKT B Colaborated Learning
 
Norang Hasil Diskusi Focus Group MPKTYB
Norang Hasil Diskusi Focus Group MPKTYBNorang Hasil Diskusi Focus Group MPKTYB
Norang Hasil Diskusi Focus Group MPKTYB
 

Dernier

Dernier (10)

PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
tranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energitranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energi
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 

LTM - CL2 - ALFIAN BADRUL ISNAN

  • 1. Laporan Tugas Mandiri Judul : Manusia Sebagai Manajer Kesehatan Diri dan Lingkungan Nama : Alfian Badrul Isnan NPM : 1806148643 Data Publikasi : 1. Tim Air-Minum.org. 2016. “Jenis dan Karakteristik Air” http://air- minum.org/ diakses pada tanggal 30 Oktober 2018. 2. Tim Nicofilter. 2017. “Pengolahan Air minum” https://www.nicofilter.co.id diakses pada tanggal 30 Oktober 2018 3. https://scele.ui.ac.id/course/view.php?id=11954 diakses pada tanggal 30 Oktober 2018. Peta Konsep Uraian singkat peta konsep : • Manusia sebagai manajer kesehatan diri dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain Biomedik (Gen), gaya hidup, dan lingkungan hidup.
  • 2. • Gaya hidup yang baik dapat dilakukan dengan cara “Going Green” yaitu dengan memakan makanan yang segar, menggunakan sepeda dan lari, serta mengurangi penggunaan kendaraan bermotor. • Syarat makan sehat untuk menjaga tubuh kita yaitu bergizi (4 Sehat 5 Sempurna), Higienis dan Berkecukupan. • Memanajeri diri sendiri antara lain sehat fisik, sehat mental, dan sehat sosial. Ketiga hal tersebut sering disebut segitiga kesehatan. • Upaya mewujudkan lingkungan sehat dilakukan untuk mengurangi 13 Juta kematian di dunia tiap tahunnya, mencegah ratusan penyakit berbahaya, penggunaan zat kimia yang baik, serta melakukan pengolahan sanitasi yang baik. • Memanajeri lingkungan dapat mewujudkan sumber air bersih serta rumah dan bangunan bersih dan sehat • Parameter yang menunjukkan kebersihan air antara lain: parameter fisik, kimia dan biologis. Syarat yang menunjukkan kebersihan air antara lain: tidak berbau, tidak mengandung kuman, tidak mengandung zat berbahaya, jernih, tidak berwarna, dan tidak berasa. • Kriteria rumah dan bangunan sehat antara lain: adanya pembuangan sampah, adanya ventilasi yang baik, jamban sehat, memerhatikan kepadatan hunian, pembuangan air limbah, serta lantai yang tidak beralaskan tanah. • Syarat rumah dan bangunan sehat yaitu: bersih, kering, aman, bebas kontaminasi, terawat, serta berventilasi. • Manajerial lingkungan dan diri sendiri saat ini telah didukung oleh E- Healty yang berguna untuk meningkatkan pelayanan kesehatan.