SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  14
REDS 2017
Reborn of Entrepreneur Day with
Solidarity
GRAND CONCEPT
VISI
“ Menjadikan generasi selanjutnya (AGB 53) sebagai
gnerasi yang lebih baik dari generasi sebelumnya. baik
dalam segala sesuatu hal yang mencakup akademik dan
non akademik.”
Misi
1. Meningkatkan kreatifitas dan inovasi dengan memperluas
wawasan Agribisnis.
2. Menumbuhkan jiwa kepemimpinan dan menumbuhkan rasa
kepedulian serta kecintaan terhadap sesama civitas
Agribisnis.
3. Menumbuhkan jiwa entrepreneurship secara dini.
4. Meningkatkan hubungan persaudaraan antara sesama
mahasiswa Agribisnis angkatan 53 maupun dengan
mahasiswa Agribisnis angkatan lainnya, serta
memperkenalkan lingkungan Departemen Agribisnis
Susunan Panitia
Ketua pelaksana &
Wakil Ketua
Divisi Lapang
(KomDis, PJK, Medis)
Divisi Acara
Divisi Dana Usaha
Divisi Konsumsi
Divisi Humas
Divisi Multimedia, Design, dan Dekorasi
Divisi Logstran
Divisi Publikasi dan Dokumentasi
Kesekertariatan
Timeline Reds
Soehardjo Agribusiness
Lecture
31 Agustus 2017
The Redsventure
2 September 2017
Story of My
Business
3 September 2017
Agribusiness Goes
to Field
10 September 2017
REDS
Day 1 :
Soeharjo Agribusiness Lecture, Enlighting The Future
Goals :
 Memberikan gambaran terhadap peserta akan kondisi
pertanian dan dunia agribisnis Indonesia secara aktual
 Memotivasi peserta untuk dapat membuat karya dan
mencapai karier yang diidamkan
 Memeberi arahan kepada peserta agar mampu mengelola apa
yang disebut “dream management”
Pembicara yang hadir pada Soehardjo Agribusiness
Lecture :
 Dr. Bayu Krisnamurthi, M.Si (Dosen Dept AGB)*
 Agus Ali Nurdin, SE (CEO Okiagaru Farm)
 Dida Praja Sukmawan, SE (PT Pertamina)
 Priscilla Siregar (Global TV)
 Hadi, SE (Bank Indonesia) *
* Dalam Konfirmasi
REDS
Day 2 :
Solidarity in Harmony, REDSventure
Goals :
 Membangun relasi pertemanan antar mahasiswa Agribisnis
baik reguler maupun alih jenis.
 Melatih empati dan sense of belonging antar peserta dan
panitia
 Menumbuhkan jiwa kepemimpinan peserta
The Content
RedsVenture kali ini mengusung konsep
Peserta diberikan petunjuk untuk lokasi untuk
menyelesaikan rute petualangan.
Kesiapan :
- Konsep dan tim sudah siap
- Akan segera dilakukan survey rute dan tempat
REDS
Day 3 :
Story of My Business
Goals :
 Membangun kekompakan antar peserta
 Mengasah kemampuan peserta dalam berwirausaha
 Mengenalkan aspek social benefit dalam berwirausaha kepada
peserta
The Content
Peserta akan mengikuti tantangan berbisnis. Setiap
kelompok ditantang untuk menjual produk kepada
khalayak umum yang sedang menghabiskan akhir pekan
di lingkungan IPB
Kesiapan :
- Sistem dan syarat penjualan sudah ditentukan
- Konsep dan tim sudah siap
- Komoditas sudah dipilih yaitu getuk
REDS
Day 5 :
Agribusiness Goes to Field
Goals :
 Memberi pengetahuan peserta tentang gambaran
agribisnis secara aktual
 Menumbuhkan kecintaan peserta agar mau turun ke
sektor agribisnis
The Content :
Peserta akan diajak mengunjungi desa binaan
departemen Agribisnis dan melakukan praktik langsung
produksi muffin.
Kesiapan :
- Panitia telah melakukan survei ke Desa Cikarawang
- Telah dipersiapkan skema tur (dikarenakan kapasitas
lokasi yang terbatas)
TERIMA KASIH

Contenu connexe

Similaire à Reds 2017 1 terbaru

PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdf
PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdfPEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdf
PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdfFajar Baskoro
 
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdf
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdfRUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdf
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdfHenyAkbarMarwiana
 
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...ShantiUmar1
 
Peta Harapan Adgi
Peta Harapan AdgiPeta Harapan Adgi
Peta Harapan AdgiAdgiNext
 
Laporan KKN (Ainun Sa'diyah)
 Laporan KKN  (Ainun Sa'diyah) Laporan KKN  (Ainun Sa'diyah)
Laporan KKN (Ainun Sa'diyah)AinunSadiyah1
 
Tugas 4 tik nindy melinda 2 d
Tugas 4 tik nindy melinda 2 dTugas 4 tik nindy melinda 2 d
Tugas 4 tik nindy melinda 2 dnindymelinda5
 
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019[New update] selayang pandang formadiksi um 2019
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019JushitaUstadyana
 
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptx
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptxKanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptx
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptxmasagus_ict
 
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptx
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptxRencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptx
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptxAndy547086
 
Format ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmFormat ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmswirawan
 
Format ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmFormat ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmswirawan
 
Pengantar Corporate Social innovation.pptx
Pengantar Corporate Social innovation.pptxPengantar Corporate Social innovation.pptx
Pengantar Corporate Social innovation.pptxAkuatSupriyanto1
 
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docx
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docxLPJ HIMA PBI 21.22. CC.docx
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docxDedenSyaifulloh
 
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD Purbalingga
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD PurbalinggaProgram Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD Purbalingga
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD PurbalinggaBudi Rahardjo
 
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptxRUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptxHenyAkbarMarwiana
 
Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1masdhofar
 
Modul proses desain topik
Modul proses desain   topikModul proses desain   topik
Modul proses desain topiksafiqur rohman
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdf
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdfRuang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdf
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdfIbnuHarisWidiantoro
 

Similaire à Reds 2017 1 terbaru (20)

Materi Konsinyasi ICD.pptx
Materi Konsinyasi ICD.pptxMateri Konsinyasi ICD.pptx
Materi Konsinyasi ICD.pptx
 
PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdf
PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdfPEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdf
PEDOMAN FIKSI 2022 130522.pdf
 
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdf
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdfRUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdf
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 Kelompok 1.pdf
 
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...
Modul Projek Kewirausahaan - Memanfaatkan Bahan di Sekitar Kita Yang Memiliki...
 
Peta Harapan Adgi
Peta Harapan AdgiPeta Harapan Adgi
Peta Harapan Adgi
 
Laporan KKN (Ainun Sa'diyah)
 Laporan KKN  (Ainun Sa'diyah) Laporan KKN  (Ainun Sa'diyah)
Laporan KKN (Ainun Sa'diyah)
 
Prakerin eko2019
Prakerin eko2019Prakerin eko2019
Prakerin eko2019
 
Tugas 4 tik nindy melinda 2 d
Tugas 4 tik nindy melinda 2 dTugas 4 tik nindy melinda 2 d
Tugas 4 tik nindy melinda 2 d
 
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019[New update] selayang pandang formadiksi um 2019
[New update] selayang pandang formadiksi um 2019
 
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptx
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptxKanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptx
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_Agus Setya A_Kelas L2-REVISI 14 NOV 2023.pptx
 
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptx
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptxRencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptx
Rencana Aksi Lima Tahun PRINT.pptx
 
Format ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmFormat ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdm
 
Format ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdmFormat ppt raker divisi psdm
Format ppt raker divisi psdm
 
Pengantar Corporate Social innovation.pptx
Pengantar Corporate Social innovation.pptxPengantar Corporate Social innovation.pptx
Pengantar Corporate Social innovation.pptx
 
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docx
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docxLPJ HIMA PBI 21.22. CC.docx
LPJ HIMA PBI 21.22. CC.docx
 
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD Purbalingga
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD PurbalinggaProgram Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD Purbalingga
Program Pelatihan & Pengembangan SDM PMBTI MPD Purbalingga
 
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptxRUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
 
Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1
 
Modul proses desain topik
Modul proses desain   topikModul proses desain   topik
Modul proses desain topik
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdf
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdfRuang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdf
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Kelompok 3.pdf
 

Reds 2017 1 terbaru

  • 1. REDS 2017 Reborn of Entrepreneur Day with Solidarity GRAND CONCEPT
  • 2. VISI “ Menjadikan generasi selanjutnya (AGB 53) sebagai gnerasi yang lebih baik dari generasi sebelumnya. baik dalam segala sesuatu hal yang mencakup akademik dan non akademik.”
  • 3. Misi 1. Meningkatkan kreatifitas dan inovasi dengan memperluas wawasan Agribisnis. 2. Menumbuhkan jiwa kepemimpinan dan menumbuhkan rasa kepedulian serta kecintaan terhadap sesama civitas Agribisnis. 3. Menumbuhkan jiwa entrepreneurship secara dini. 4. Meningkatkan hubungan persaudaraan antara sesama mahasiswa Agribisnis angkatan 53 maupun dengan mahasiswa Agribisnis angkatan lainnya, serta memperkenalkan lingkungan Departemen Agribisnis
  • 4. Susunan Panitia Ketua pelaksana & Wakil Ketua Divisi Lapang (KomDis, PJK, Medis) Divisi Acara Divisi Dana Usaha Divisi Konsumsi Divisi Humas Divisi Multimedia, Design, dan Dekorasi Divisi Logstran Divisi Publikasi dan Dokumentasi Kesekertariatan
  • 5. Timeline Reds Soehardjo Agribusiness Lecture 31 Agustus 2017 The Redsventure 2 September 2017 Story of My Business 3 September 2017 Agribusiness Goes to Field 10 September 2017
  • 6. REDS Day 1 : Soeharjo Agribusiness Lecture, Enlighting The Future Goals :  Memberikan gambaran terhadap peserta akan kondisi pertanian dan dunia agribisnis Indonesia secara aktual  Memotivasi peserta untuk dapat membuat karya dan mencapai karier yang diidamkan  Memeberi arahan kepada peserta agar mampu mengelola apa yang disebut “dream management”
  • 7. Pembicara yang hadir pada Soehardjo Agribusiness Lecture :  Dr. Bayu Krisnamurthi, M.Si (Dosen Dept AGB)*  Agus Ali Nurdin, SE (CEO Okiagaru Farm)  Dida Praja Sukmawan, SE (PT Pertamina)  Priscilla Siregar (Global TV)  Hadi, SE (Bank Indonesia) * * Dalam Konfirmasi
  • 8. REDS Day 2 : Solidarity in Harmony, REDSventure Goals :  Membangun relasi pertemanan antar mahasiswa Agribisnis baik reguler maupun alih jenis.  Melatih empati dan sense of belonging antar peserta dan panitia  Menumbuhkan jiwa kepemimpinan peserta
  • 9. The Content RedsVenture kali ini mengusung konsep Peserta diberikan petunjuk untuk lokasi untuk menyelesaikan rute petualangan. Kesiapan : - Konsep dan tim sudah siap - Akan segera dilakukan survey rute dan tempat
  • 10. REDS Day 3 : Story of My Business Goals :  Membangun kekompakan antar peserta  Mengasah kemampuan peserta dalam berwirausaha  Mengenalkan aspek social benefit dalam berwirausaha kepada peserta
  • 11. The Content Peserta akan mengikuti tantangan berbisnis. Setiap kelompok ditantang untuk menjual produk kepada khalayak umum yang sedang menghabiskan akhir pekan di lingkungan IPB Kesiapan : - Sistem dan syarat penjualan sudah ditentukan - Konsep dan tim sudah siap - Komoditas sudah dipilih yaitu getuk
  • 12. REDS Day 5 : Agribusiness Goes to Field Goals :  Memberi pengetahuan peserta tentang gambaran agribisnis secara aktual  Menumbuhkan kecintaan peserta agar mau turun ke sektor agribisnis
  • 13. The Content : Peserta akan diajak mengunjungi desa binaan departemen Agribisnis dan melakukan praktik langsung produksi muffin. Kesiapan : - Panitia telah melakukan survei ke Desa Cikarawang - Telah dipersiapkan skema tur (dikarenakan kapasitas lokasi yang terbatas)