SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  26
GOLONGAN IA
A L K A L I
2
Minimal Powerpoint
Nama Kelompok 12 MIA 1
1. Aqila Raihannisa
2. Fitria Surya
3. Mayra Zivanka
LIHAT SELANJUTNYA
SMA AL-FALAH
Th. 2019-2020
Pembimbing 12 MIA 1
Arik Febri Trisnawati
S,Pd.
3
Minimal Powerpoint
UNSUR PENYUSUN
GOLONGAN IA ALKALI
Logam Alkali yaitu logam golongan IA yang terdiri
dari :
• Litium (Li)
• Natrium (Na)
• Kalium (K)
• Rubidium (Rb)
• Sesium (Cs)
• Fransium (Fr)
Lihat selanjutnya
4
Minimal Powerpoint
SIFAT UMUM  Unsur- unsur ini adalah yang paling reaktif dibanding golongan logam
lainnya.
Unsur-unsur ini memiliki susunan elektron pada kulit terluar 𝑛𝑠1
Merupakan reduktor kuat karena mudah melepaskan 1 elektron pada
kulit terluarnya.
Logam-logam golongan IA membentuk basa-basa kuat sehingga
disebut logam alkali.
5
Minimal Powerpoint
SIFAT KIMIA
• Unsur-unsur alkali sangat reaktif atau
mudah bereaksi dengan unsur karena
mudah melepaskan elektron terluarnya.
• Dari atas ke bawah energi ionisasi semakin
rendah, sedangkan kereaktifan logam alkali
meningkat.
• Logam alkali memilki energi ionisasi relatif
rendah.
• Hampir semua senyawa logam alkali
bersifat ionik dan mudah larut dalam air.
SIFAT FISIKA
• Umumnya logam alkali sifatnya beraturan
• Dari atas ke bawah jari – jari atom dan massa jenis
(rapatan) bertambah.
• Titik leleh dan titik didih berkurang dari atas ke
bawah.
• Energi pengionan dan keelektronnegatifan
berkurang dari atas ke bawah
• Potensial elektrode dari atas ke bawah cenderung
bertambah, kecuali Litium karena potensial
elektrode nya paling besar
7
Minimal Powerpoint
MANFAAT
Litium
• Sebagai paduan logam (aloi) bersama-sama dengan
alumunium dan magnesium
• Banyak digunakan untuk membuat komponen pesawat.
Ex: Senyawa spodumen (LiAlSi2O6)
• Sebagai cairan pengisi baterai handphone atau laptop.
• Sebagai zat pewarna pada kembang api (merah terang)
8
Minimal Powerpoint
MANFAAT
Natrium dan Senyawanya
• Membuat produk. Ex : sabun & kertas.
• NaCl digunakan untuk mencairkan salju di jalan raya.
• Sebagai cairan pendingin pada reaktor atom.
• Senyawa Na seperti garam dapat digunakan pada makanan.
• Senyawa Na2Co3 untuk bahan celup tekstil, penyamaan kulit
dan detergen untuk melunakkan air sadah.
• Sebagai bahan pembuatan TEL (Tetra Ethyl Leat), untuk
menaikan angka oktan bensin.
• Uap Na digunakan untuk lampu jalan yang dapat menembus
kabut.
9
Minimal Powerpoint
MANFAAT
Kalium dan Senyawanya
• Unsur Kalium sangat penting bagi pertumbuhan.
• KCl dan K2SO4 digunakan untuk pupuk pada tanaman.
• Kalium Hidroksida sebagai bahan pembuatan sabun mandi, elektrolit batu dan
baterai alkali.
• KNO3 dan KCl sebagai bahan peledak dan kembang api atau petasan.
• Unsur Kalium digunakan untuk pembuatan Kalium Superoksida (KO2)
• Yang digunakan sebagai bahan cadangan oksigen dalam tambang (bawah tanah,
kapal selam, dan untuk memulihkan orang keracunan gas)
• Di dalam tubuh, K dan Na diperlukan sel saraf untuk mengirim sinyal-sinyal listrik
• Didalam dunia kedokteran, gerakan ion Na dan K dalam sel otak digunakan
untuk mengukur gelombang otak.
10
Minimal Powerpoint
2.Sesium
• Sebagai katode pada lampu-lampu
elektronik.
• Cs digunakan pada standar satuan
detik pada jam atomik sesium
standar karena vibrasi atomnya
(<9.000 juta kali/detik) dapat
digunakan untuk mengukur waktu
dengan sangat akurat.
3.Fransium
• Mengukur kadar Aktinum
(Ac) dalam materi alami (Fr
adalah produk peluruhan Ac)
• Dalam peneltian biologi
untuk mempelajari organ
tubuh tikus.
M
A
N
F
A
A
T
• Digunakan pada flamen sel
fotolistrik yang mengubah
energi cahaya menjadi energi
listrik.
1.Rubidium
11
Minimal Powerpoint
Logam natrium dibuat dengan cara elektrolisis leburan (lelehan) NaCl yang dicampur CaCl2 yang berguna untuk
menurunkan titik leleh/cair dari 800 C menjadi sekitar 500 C. Karena potensial reduksi ion Ca2+ lebih negatif dari
potensial reduksi ion Na+ maka pada elektrolisis hanya terjadi reduksi ion Na+. Alat yang digunakan pada
pembuatan logan Na ini disebut sel Down. Persamaan reaksinya :
2NaCl(l) → 2𝑁𝑎+
l) + 2𝐶𝑙−
(l)
Katoda (-)
2𝑁𝑎+
(l) + 2𝑒−
→ 2Na(s)
Anoda (+)
2𝐶𝑙−
(l) → Cl2(g) + 2𝑒−
---------------------------------------------------------
2NaCl(l) → 2Na(s) + Cl2(g)
Pembuatan1. Logam Natrium (Na)
12
Minimal Powerpoint
Litium ( Li) dibuat secara elektrolisis cairan LiCl, logam Li diperoleh di katoda dan gas Cl2 diperoleh di anoda.
2LiCl + 2Li → 2𝐶𝑙−
Katoda (-)
2𝐿𝑖+
+ 2𝑒−
→ 2Li(s)
Anoda (+)
2𝐶𝑙−
(l) → Cl2(g) + 2𝑒−
---------------------------------------------------------
LiCl → 2Li(s) + Cl2(g)
2. Logam Litium (Li)
13
Minimal Powerpoint
Logam ini terbentuk dari elektrolisis lelehan KOH, KCN, reduksi garam kloridanya, dan reduksi KCl dengan
natrium.
Sumber utama logam Kalium adalah silvit (KCl) yaitu reduksi lelehan KCl :
Na + KCl K + NaCl
3. Logam Kalium (K)
14
Minimal Powerpoint
Senyawa natrium hidroksida dapat dibuat dengan cara elektrolisis larutan NaCl. Alat yang digunakan disebut Sel
Nelson.
2NaCl(aq) → 2Na+(aq)+ 2Cl-(aq)
Katoda(-)
2H2O(aq) + 2 e- → 2OH-(aq) +H2(g)
Anoda (+)
2Cl-(aq) → Cl2(g) + 2 e-
------------------------------------------------------------------------------------------------
2NaCl(l) + 2H2O → 2Na+(aq) +2OH-(aq)+ Cl2(g) + H2
Na+ + OH- → NaOH
4. Senyawa NaOH
15
Minimal Powerpoint
1. Berikut ini urutan energi ionisasi
unsur alkali yang benar adalah. . .
PEMBAHASAN ->
A. 376, 403, 419, 496, 520
B. 450, 520, 420, 403, 378
C. 520, 496, 419, 403, 376
D. 378, 420, 450, 403, 520
E. 520, 378, 403, 420, 450
C
O
N
T
O
H
S
O
A
L
(Sains KIMIA 3 SMA/MA, Tine Maria Kuswati
dkk, Bumi Aksara, 2007, hal 111)
16
Minimal Powerpoint
Energi ionisasinya yang relative rendah mengakibatkan logam alkali akan
sangat mudah melepaskan electron valensinya untuk membentuk ion +1.
Energi ionisasi unsur alkali adalah :
Li =520, Na =496, K= 419, Rb= 403, Cs= 376
Maka makin ke bawah makin kecil sehingga jawaban yang tepat adalah C.
Pembahasan
17
Minimal Powerpoint
2. Jika senyawa KNO3 dibakar di atas
api maka warna nyala dari Kalium
adalah….
PEMBAHASAN ->
A. ungu
B. merah
C. biru
D. hijau
E. kuning
(Kimia SMA/MA untuk Kelas XII, Johari dan
Rachmawati, Esis, hal 115)
18
Minimal Powerpoint
Warna nyala yang dihasilkan oleh suatu unsur disebut spectrum emisi. Spectrum emisi
yang dihasilkan berkaitan dengan model atom Niels Bohr. Elektron-elektron berada
pada tingkat –tingkat energi tertentu. Ketika atom diberikan sejumlah energi, elektron-
elektron yang berada pada keadaan dasar akan tereksitasi menuju kulit yang lebih tinggi
dan dapat kembali ke keadaan dasar atau mengemisi dengan memancarkan sejumlah
energi dalam bentuk radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang tertentu.
Spectrum emisi terjadi ketika larutan garamnya dibakar menggunakan nyala bunsen.
Spectrum emisi yang dihasilkan setiap unsur berbeda antara satu dengan yang lainnya.
Ketika dibakar litium menghasilkan warna merah, natrium kuning, kalium ungu, rubidium
ungu dan cesium biru.
Pembahasan
19
Minimal Powerpoint
3. Berikut ini yang merupakan sifat
unsur-unsur logam alkali, kecuali….
PEMBAHASAN ->
A. Titik lelehnya dari atas ke bawah semakin kecil
B. Titik didihnya dari atas ke bawah semakin kecil
C. Energi ionisasinya semakin tinggi
D. Potensial elektroda rendah
E. Massa jenisnya rendah
(KIMIA untuk SMA/MA Kelas XII, Unggul Sudarmo,
Erlangga, hal 108)
20
Minimal Powerpoint
Warna nyala yang dihasilkan oleh suatu unsur disebut spectrum emisi. Spectrum emisi
yang dihasilkan berkaitan dengan model atom Niels Bohr. Elektron-elektron berada
pada tingkat –tingkat energi tertentu. Ketika atom diberikan sejumlah energi, elektron-
elektron yang berada pada keadaan dasar akan tereksitasi menuju kulit yang lebih tinggi
dan dapat kembali ke keadaan dasar atau mengemisi dengan memancarkan sejumlah
energi dalam bentuk radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang tertentu.
Spectrum emisi terjadi ketika larutan garamnya dibakar menggunakan nyala bunsen.
Spectrum emisi yang dihasilkan setiap unsur berbeda antara satu dengan yang lainnya.
Ketika dibakar litium menghasilkan warna merah, natrium kuning, kalium ungu, rubidium
ungu dan cesium biru.
Pembahasan
21
Minimal Powerpoint
4. Urutan yang benar basa unsur alkali
dari yang lemah ke yang semakin kuat
adalah….
PEMBAHASAN ->
A. LiOH-KOH-CsOH-RbOH
B. NaOH-KOH-LiOH-RbOH
C. NaOH-KOH-RbOH-CsOH
D. RbOH-CsOH-LiOH-KOH
E. CsOH-RbOH-KOH-LiOH
(KIMIA untuk SMA/MA Kelas XII, Unggul Sudarmo,
Erlangga, hal 128)
22
Minimal Powerpoint
Dalam satu golongan alkali, dari atas ke bawah jari-jari atom semakin panjang, sehingga
ketika membentuk basa semakin ke bawah semakin mudah melepaskan ion OH– . Basa
kuat adalah basa yang mudah melepaskan ion OH–.
Jadi urutan basa alkali dari lemah adalah LiOH-NaOH-KOH-RbOH-CsOH
Pembahasan
23
Minimal Powerpoint
5. Keteraturan yang tempak pada unsur-
unsur golongan IA (alkali) dari atas
ke bawah adalah….
PEMBAHASAN ->
A. Kerapatan semakin kecil
B. Titik didih kecil
C. Kekerasan semakin besar
D. Jari-jari logam semakin kecil
E. Jari ionic semakin kecil
(Kimia SMA/MA untuk Kelas XII, Johari dan
Rachmawati, Esis, hal 115)
24
Minimal Powerpoint
Kecenderungan sifat alkali sangat beraturan. Dari atas ke bawah, jari-jari logam, jari-jari
ion dan massa jenis (rapatan) bertambah, sedangkan kekerasan, titik cair dan titik didih
berkurang. Sementara itu energi pengionan dan keelektronegatifan berkurang. Potensial
elektrode dari atas ke bawah cenderung bertambah kecuali litium. Litium memiliki
potensial electrode yang paling besar.
Pembahasan
25
Minimal Powerpoint
Media belajar online. (2017). “Logam Alkali (Golongan IA)”.[Online].
https://mediabelajaronline.blogspot.com/2011/09/logam-
alkali-golongan-ia.html
Kimia Space. (2017). “Soal dan Pembahasan Alkali dan Alkali Tanah”.
[Online]. https://kimia.space/soal-dan- pembahasan-
alkali-dan- alkali-tanah/
PEMBAHASAN ->
D
A
F
T
A
R
P
U
S
T
A
K
A
26
Minimal Powerpoint
TERIMA KASIH
Ada pertanyaan?

Contenu connexe

Tendances

Sifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empatSifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empatWina Fajriatin
 
Presentasi Kimia Alkali
Presentasi Kimia AlkaliPresentasi Kimia Alkali
Presentasi Kimia Alkalidefanny
 
PPT Kimia: Gas mulia
PPT Kimia: Gas muliaPPT Kimia: Gas mulia
PPT Kimia: Gas muliaUNESA
 
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Nur Huda
 
Kimia golongan IIa alkali tanah
Kimia golongan IIa alkali tanahKimia golongan IIa alkali tanah
Kimia golongan IIa alkali tanahLutfiiatu Ulfah
 
Unsur-unsur periode ketiga ppt
Unsur-unsur periode ketiga pptUnsur-unsur periode ketiga ppt
Unsur-unsur periode ketiga pptnandaaditya505960
 
Unsur golongan IA IIA IIIA
Unsur golongan IA IIA IIIAUnsur golongan IA IIA IIIA
Unsur golongan IA IIA IIIAEKO SUPRIYADI
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Eva Rahma Indriyani
 
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Ghozali Rois
 
Logam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanahLogam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanahBramantya Krisna
 
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)nurul limsun
 

Tendances (20)

Sifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empatSifat unsur transisi periode ke empat
Sifat unsur transisi periode ke empat
 
Kimia (periode 3)
Kimia (periode 3)Kimia (periode 3)
Kimia (periode 3)
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
 
Presentasi Kimia Alkali
Presentasi Kimia AlkaliPresentasi Kimia Alkali
Presentasi Kimia Alkali
 
Sifat Golongan IA
Sifat Golongan IASifat Golongan IA
Sifat Golongan IA
 
PPT Kimia: Gas mulia
PPT Kimia: Gas muliaPPT Kimia: Gas mulia
PPT Kimia: Gas mulia
 
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
 
Skandium
SkandiumSkandium
Skandium
 
Kimia golongan IIa alkali tanah
Kimia golongan IIa alkali tanahKimia golongan IIa alkali tanah
Kimia golongan IIa alkali tanah
 
Unsur-unsur periode ketiga ppt
Unsur-unsur periode ketiga pptUnsur-unsur periode ketiga ppt
Unsur-unsur periode ketiga ppt
 
Gallium (31 ga)
Gallium (31 ga)Gallium (31 ga)
Gallium (31 ga)
 
Unsur golongan IA IIA IIIA
Unsur golongan IA IIA IIIAUnsur golongan IA IIA IIIA
Unsur golongan IA IIA IIIA
 
kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3kimia unsur Periode 3
kimia unsur Periode 3
 
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
Kimia Unsur Golongan Alkali "Sifat,Kelimpahan ,Kegunaan dan prosesPembuatan"
 
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
 
Kimia unsur, Halogen
Kimia unsur, HalogenKimia unsur, Halogen
Kimia unsur, Halogen
 
Unsur Periode 3
Unsur Periode 3Unsur Periode 3
Unsur Periode 3
 
Logam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanahLogam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanah
 
Golongan IA dan IIA
Golongan IA dan IIAGolongan IA dan IIA
Golongan IA dan IIA
 
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)
Kimia SMA - Bab Alkali (golongan IA)
 

Similaire à Powerpoint Golongan IA Alkali

KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8
KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8
KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8NafisJauhar
 
Kimia unsur sel
Kimia unsur selKimia unsur sel
Kimia unsur selFais Hanip
 
Kimia unsur syamsi firdaus
Kimia unsur syamsi firdausKimia unsur syamsi firdaus
Kimia unsur syamsi firdaussyamsiprop
 
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5RanggaWahyu2
 
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Mutiara Dwi Faiska
 
LAPORAN ALKALI.docx
LAPORAN ALKALI.docxLAPORAN ALKALI.docx
LAPORAN ALKALI.docxHendriIka
 
Alkali XII MIPA 5 2020/2021
Alkali XII MIPA 5 2020/2021Alkali XII MIPA 5 2020/2021
Alkali XII MIPA 5 2020/2021GhinaNurvan
 
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis new
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis newAplikasi sel volta & sel elektrolisis new
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis newAmaliah Agustina
 
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAH
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAHPPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAH
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAHKelompokTigmasis
 
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)Nurul Afdal Haris
 
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptx
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptxALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptx
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptxTedyKapungkur
 
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)Christina McQueeny
 
reaksi redoks dan elektrokimia
reaksi redoks dan elektrokimiareaksi redoks dan elektrokimia
reaksi redoks dan elektrokimiamfebri26
 
Kimia Unsur Oksigen dan Nitrogen
Kimia Unsur Oksigen dan NitrogenKimia Unsur Oksigen dan Nitrogen
Kimia Unsur Oksigen dan NitrogenIma Rahmah
 

Similaire à Powerpoint Golongan IA Alkali (20)

KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8
KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8
KIMIA UNSUR-ALKALI_Kelompok 3_XII MIPA 8
 
Kimia unsur sel
Kimia unsur selKimia unsur sel
Kimia unsur sel
 
Kimia unsur syamsi firdaus
Kimia unsur syamsi firdausKimia unsur syamsi firdaus
Kimia unsur syamsi firdaus
 
ALKALI
ALKALIALKALI
ALKALI
 
Logam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanahLogam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanah
 
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5
Unsur unsur periode ketiga.kelompok 6.xii mipa 5
 
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
 
S E L V O L T A
S E L  V O L T AS E L  V O L T A
S E L V O L T A
 
LAPORAN ALKALI.docx
LAPORAN ALKALI.docxLAPORAN ALKALI.docx
LAPORAN ALKALI.docx
 
Konsep Alkali
Konsep AlkaliKonsep Alkali
Konsep Alkali
 
Alkali XII MIPA 5 2020/2021
Alkali XII MIPA 5 2020/2021Alkali XII MIPA 5 2020/2021
Alkali XII MIPA 5 2020/2021
 
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis new
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis newAplikasi sel volta & sel elektrolisis new
Aplikasi sel volta & sel elektrolisis new
 
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAH
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAHPPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAH
PPT KIMIA UNSUR UNSUR ALKALI TANAH
 
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)
Unsur - Unsur Golongan Alkali (Kimia Dasar)
 
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptx
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptxALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptx
ALKALI KEL AZHAR XII IPA 2.pptx
 
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)
Ppt. kimia kelimpahan unsur dan unsur alkali (gol. 1)
 
reaksi redoks dan elektrokimia
reaksi redoks dan elektrokimiareaksi redoks dan elektrokimia
reaksi redoks dan elektrokimia
 
Kimia Unsur Oksigen dan Nitrogen
Kimia Unsur Oksigen dan NitrogenKimia Unsur Oksigen dan Nitrogen
Kimia Unsur Oksigen dan Nitrogen
 
Logam Alkali
Logam AlkaliLogam Alkali
Logam Alkali
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
 

Dernier

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxboynugraha727
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 

Dernier (20)

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 

Powerpoint Golongan IA Alkali

  • 1. GOLONGAN IA A L K A L I
  • 2. 2 Minimal Powerpoint Nama Kelompok 12 MIA 1 1. Aqila Raihannisa 2. Fitria Surya 3. Mayra Zivanka LIHAT SELANJUTNYA SMA AL-FALAH Th. 2019-2020 Pembimbing 12 MIA 1 Arik Febri Trisnawati S,Pd.
  • 3. 3 Minimal Powerpoint UNSUR PENYUSUN GOLONGAN IA ALKALI Logam Alkali yaitu logam golongan IA yang terdiri dari : • Litium (Li) • Natrium (Na) • Kalium (K) • Rubidium (Rb) • Sesium (Cs) • Fransium (Fr) Lihat selanjutnya
  • 4. 4 Minimal Powerpoint SIFAT UMUM  Unsur- unsur ini adalah yang paling reaktif dibanding golongan logam lainnya. Unsur-unsur ini memiliki susunan elektron pada kulit terluar 𝑛𝑠1 Merupakan reduktor kuat karena mudah melepaskan 1 elektron pada kulit terluarnya. Logam-logam golongan IA membentuk basa-basa kuat sehingga disebut logam alkali.
  • 5. 5 Minimal Powerpoint SIFAT KIMIA • Unsur-unsur alkali sangat reaktif atau mudah bereaksi dengan unsur karena mudah melepaskan elektron terluarnya. • Dari atas ke bawah energi ionisasi semakin rendah, sedangkan kereaktifan logam alkali meningkat. • Logam alkali memilki energi ionisasi relatif rendah. • Hampir semua senyawa logam alkali bersifat ionik dan mudah larut dalam air.
  • 6. SIFAT FISIKA • Umumnya logam alkali sifatnya beraturan • Dari atas ke bawah jari – jari atom dan massa jenis (rapatan) bertambah. • Titik leleh dan titik didih berkurang dari atas ke bawah. • Energi pengionan dan keelektronnegatifan berkurang dari atas ke bawah • Potensial elektrode dari atas ke bawah cenderung bertambah, kecuali Litium karena potensial elektrode nya paling besar
  • 7. 7 Minimal Powerpoint MANFAAT Litium • Sebagai paduan logam (aloi) bersama-sama dengan alumunium dan magnesium • Banyak digunakan untuk membuat komponen pesawat. Ex: Senyawa spodumen (LiAlSi2O6) • Sebagai cairan pengisi baterai handphone atau laptop. • Sebagai zat pewarna pada kembang api (merah terang)
  • 8. 8 Minimal Powerpoint MANFAAT Natrium dan Senyawanya • Membuat produk. Ex : sabun & kertas. • NaCl digunakan untuk mencairkan salju di jalan raya. • Sebagai cairan pendingin pada reaktor atom. • Senyawa Na seperti garam dapat digunakan pada makanan. • Senyawa Na2Co3 untuk bahan celup tekstil, penyamaan kulit dan detergen untuk melunakkan air sadah. • Sebagai bahan pembuatan TEL (Tetra Ethyl Leat), untuk menaikan angka oktan bensin. • Uap Na digunakan untuk lampu jalan yang dapat menembus kabut.
  • 9. 9 Minimal Powerpoint MANFAAT Kalium dan Senyawanya • Unsur Kalium sangat penting bagi pertumbuhan. • KCl dan K2SO4 digunakan untuk pupuk pada tanaman. • Kalium Hidroksida sebagai bahan pembuatan sabun mandi, elektrolit batu dan baterai alkali. • KNO3 dan KCl sebagai bahan peledak dan kembang api atau petasan. • Unsur Kalium digunakan untuk pembuatan Kalium Superoksida (KO2) • Yang digunakan sebagai bahan cadangan oksigen dalam tambang (bawah tanah, kapal selam, dan untuk memulihkan orang keracunan gas) • Di dalam tubuh, K dan Na diperlukan sel saraf untuk mengirim sinyal-sinyal listrik • Didalam dunia kedokteran, gerakan ion Na dan K dalam sel otak digunakan untuk mengukur gelombang otak.
  • 10. 10 Minimal Powerpoint 2.Sesium • Sebagai katode pada lampu-lampu elektronik. • Cs digunakan pada standar satuan detik pada jam atomik sesium standar karena vibrasi atomnya (<9.000 juta kali/detik) dapat digunakan untuk mengukur waktu dengan sangat akurat. 3.Fransium • Mengukur kadar Aktinum (Ac) dalam materi alami (Fr adalah produk peluruhan Ac) • Dalam peneltian biologi untuk mempelajari organ tubuh tikus. M A N F A A T • Digunakan pada flamen sel fotolistrik yang mengubah energi cahaya menjadi energi listrik. 1.Rubidium
  • 11. 11 Minimal Powerpoint Logam natrium dibuat dengan cara elektrolisis leburan (lelehan) NaCl yang dicampur CaCl2 yang berguna untuk menurunkan titik leleh/cair dari 800 C menjadi sekitar 500 C. Karena potensial reduksi ion Ca2+ lebih negatif dari potensial reduksi ion Na+ maka pada elektrolisis hanya terjadi reduksi ion Na+. Alat yang digunakan pada pembuatan logan Na ini disebut sel Down. Persamaan reaksinya : 2NaCl(l) → 2𝑁𝑎+ l) + 2𝐶𝑙− (l) Katoda (-) 2𝑁𝑎+ (l) + 2𝑒− → 2Na(s) Anoda (+) 2𝐶𝑙− (l) → Cl2(g) + 2𝑒− --------------------------------------------------------- 2NaCl(l) → 2Na(s) + Cl2(g) Pembuatan1. Logam Natrium (Na)
  • 12. 12 Minimal Powerpoint Litium ( Li) dibuat secara elektrolisis cairan LiCl, logam Li diperoleh di katoda dan gas Cl2 diperoleh di anoda. 2LiCl + 2Li → 2𝐶𝑙− Katoda (-) 2𝐿𝑖+ + 2𝑒− → 2Li(s) Anoda (+) 2𝐶𝑙− (l) → Cl2(g) + 2𝑒− --------------------------------------------------------- LiCl → 2Li(s) + Cl2(g) 2. Logam Litium (Li)
  • 13. 13 Minimal Powerpoint Logam ini terbentuk dari elektrolisis lelehan KOH, KCN, reduksi garam kloridanya, dan reduksi KCl dengan natrium. Sumber utama logam Kalium adalah silvit (KCl) yaitu reduksi lelehan KCl : Na + KCl K + NaCl 3. Logam Kalium (K)
  • 14. 14 Minimal Powerpoint Senyawa natrium hidroksida dapat dibuat dengan cara elektrolisis larutan NaCl. Alat yang digunakan disebut Sel Nelson. 2NaCl(aq) → 2Na+(aq)+ 2Cl-(aq) Katoda(-) 2H2O(aq) + 2 e- → 2OH-(aq) +H2(g) Anoda (+) 2Cl-(aq) → Cl2(g) + 2 e- ------------------------------------------------------------------------------------------------ 2NaCl(l) + 2H2O → 2Na+(aq) +2OH-(aq)+ Cl2(g) + H2 Na+ + OH- → NaOH 4. Senyawa NaOH
  • 15. 15 Minimal Powerpoint 1. Berikut ini urutan energi ionisasi unsur alkali yang benar adalah. . . PEMBAHASAN -> A. 376, 403, 419, 496, 520 B. 450, 520, 420, 403, 378 C. 520, 496, 419, 403, 376 D. 378, 420, 450, 403, 520 E. 520, 378, 403, 420, 450 C O N T O H S O A L (Sains KIMIA 3 SMA/MA, Tine Maria Kuswati dkk, Bumi Aksara, 2007, hal 111)
  • 16. 16 Minimal Powerpoint Energi ionisasinya yang relative rendah mengakibatkan logam alkali akan sangat mudah melepaskan electron valensinya untuk membentuk ion +1. Energi ionisasi unsur alkali adalah : Li =520, Na =496, K= 419, Rb= 403, Cs= 376 Maka makin ke bawah makin kecil sehingga jawaban yang tepat adalah C. Pembahasan
  • 17. 17 Minimal Powerpoint 2. Jika senyawa KNO3 dibakar di atas api maka warna nyala dari Kalium adalah…. PEMBAHASAN -> A. ungu B. merah C. biru D. hijau E. kuning (Kimia SMA/MA untuk Kelas XII, Johari dan Rachmawati, Esis, hal 115)
  • 18. 18 Minimal Powerpoint Warna nyala yang dihasilkan oleh suatu unsur disebut spectrum emisi. Spectrum emisi yang dihasilkan berkaitan dengan model atom Niels Bohr. Elektron-elektron berada pada tingkat –tingkat energi tertentu. Ketika atom diberikan sejumlah energi, elektron- elektron yang berada pada keadaan dasar akan tereksitasi menuju kulit yang lebih tinggi dan dapat kembali ke keadaan dasar atau mengemisi dengan memancarkan sejumlah energi dalam bentuk radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang tertentu. Spectrum emisi terjadi ketika larutan garamnya dibakar menggunakan nyala bunsen. Spectrum emisi yang dihasilkan setiap unsur berbeda antara satu dengan yang lainnya. Ketika dibakar litium menghasilkan warna merah, natrium kuning, kalium ungu, rubidium ungu dan cesium biru. Pembahasan
  • 19. 19 Minimal Powerpoint 3. Berikut ini yang merupakan sifat unsur-unsur logam alkali, kecuali…. PEMBAHASAN -> A. Titik lelehnya dari atas ke bawah semakin kecil B. Titik didihnya dari atas ke bawah semakin kecil C. Energi ionisasinya semakin tinggi D. Potensial elektroda rendah E. Massa jenisnya rendah (KIMIA untuk SMA/MA Kelas XII, Unggul Sudarmo, Erlangga, hal 108)
  • 20. 20 Minimal Powerpoint Warna nyala yang dihasilkan oleh suatu unsur disebut spectrum emisi. Spectrum emisi yang dihasilkan berkaitan dengan model atom Niels Bohr. Elektron-elektron berada pada tingkat –tingkat energi tertentu. Ketika atom diberikan sejumlah energi, elektron- elektron yang berada pada keadaan dasar akan tereksitasi menuju kulit yang lebih tinggi dan dapat kembali ke keadaan dasar atau mengemisi dengan memancarkan sejumlah energi dalam bentuk radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang tertentu. Spectrum emisi terjadi ketika larutan garamnya dibakar menggunakan nyala bunsen. Spectrum emisi yang dihasilkan setiap unsur berbeda antara satu dengan yang lainnya. Ketika dibakar litium menghasilkan warna merah, natrium kuning, kalium ungu, rubidium ungu dan cesium biru. Pembahasan
  • 21. 21 Minimal Powerpoint 4. Urutan yang benar basa unsur alkali dari yang lemah ke yang semakin kuat adalah…. PEMBAHASAN -> A. LiOH-KOH-CsOH-RbOH B. NaOH-KOH-LiOH-RbOH C. NaOH-KOH-RbOH-CsOH D. RbOH-CsOH-LiOH-KOH E. CsOH-RbOH-KOH-LiOH (KIMIA untuk SMA/MA Kelas XII, Unggul Sudarmo, Erlangga, hal 128)
  • 22. 22 Minimal Powerpoint Dalam satu golongan alkali, dari atas ke bawah jari-jari atom semakin panjang, sehingga ketika membentuk basa semakin ke bawah semakin mudah melepaskan ion OH– . Basa kuat adalah basa yang mudah melepaskan ion OH–. Jadi urutan basa alkali dari lemah adalah LiOH-NaOH-KOH-RbOH-CsOH Pembahasan
  • 23. 23 Minimal Powerpoint 5. Keteraturan yang tempak pada unsur- unsur golongan IA (alkali) dari atas ke bawah adalah…. PEMBAHASAN -> A. Kerapatan semakin kecil B. Titik didih kecil C. Kekerasan semakin besar D. Jari-jari logam semakin kecil E. Jari ionic semakin kecil (Kimia SMA/MA untuk Kelas XII, Johari dan Rachmawati, Esis, hal 115)
  • 24. 24 Minimal Powerpoint Kecenderungan sifat alkali sangat beraturan. Dari atas ke bawah, jari-jari logam, jari-jari ion dan massa jenis (rapatan) bertambah, sedangkan kekerasan, titik cair dan titik didih berkurang. Sementara itu energi pengionan dan keelektronegatifan berkurang. Potensial elektrode dari atas ke bawah cenderung bertambah kecuali litium. Litium memiliki potensial electrode yang paling besar. Pembahasan
  • 25. 25 Minimal Powerpoint Media belajar online. (2017). “Logam Alkali (Golongan IA)”.[Online]. https://mediabelajaronline.blogspot.com/2011/09/logam- alkali-golongan-ia.html Kimia Space. (2017). “Soal dan Pembahasan Alkali dan Alkali Tanah”. [Online]. https://kimia.space/soal-dan- pembahasan- alkali-dan- alkali-tanah/ PEMBAHASAN -> D A F T A R P U S T A K A