SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  25
1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMA
Mata Pelajaran : Sejarah
Kelas/Semester : XII/2
Materi Pokok : Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara
Kesatuan Republik Indonesia
Waktu : 6 x 4 JP
A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, dan damai), santun, responsif dan proaktif, serta menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar
1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal
kemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal
kemerdekaan.
3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara
tahun 1948 – 1965.
4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang
ekonomi, politik dan militer pada awalkemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan
pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan.
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu:
1. Memahami tentang proses integrasi dan pembentukan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
2. Menjelaskan upaya mempertahankan integrasi NKRI melalui kekuatan bersenjata dan
diplomasi, serta
3. Menjelaskan sejumlah tantangan dan hambatan dalam bentuk pemberontakan dalam negeri
yang mengancam integritas Negara.
D. Materi Pembelajaran :
1. Proses Integrasi dan Pembentukan Negara Republik Indonesia
Proses integrasi Indonesia diawali dengan pernyataan kemerdekaan Indonesia tanggal 17
Agustus 1945. Setelah berlangsungnya kemerdekaan, segera dibentuklah kelengkapan Negara
seperti kabinet, Komite nasional Indonesia Pusat, dan Badan Keamanan Rakyat melalui
siding-sidang PPKI yang berlangsung secara terus menerus sejak 18 hingga 21 Agustus 1945.
2. Mempertahankan Integritas dan kedaulatan Negara republik Indonesia
2
Salah satu faktor penghambat proses integrasi Negara Republik Indonesia adalah besarnya
ancaman, tantangan, hambatan, dan gangguan yang merongrong keutuhan dan persatuan
bangsa.
3. Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950
Hal-hal yang menjadi pemicu dari terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-1950 karena
didorong oeh adanya kelompok-kelompok yang ingin membentuk Negara sendiri terlepas dari
Negara kesatuan Republik Indonesia, mempertahankan bentuk Negara federal, dan
keengganan kesatuan tentara APRIS dibeberapa Negara bagian untuk bergabung dengan
Tentara Nasional Indonesia.
4. Revolusi Sosial
Revolusi ini umumnya terjadi sebagai bentuk pelampiasan amarah atau kebencian-kebencian
terhadap kaum bangsawan (pangreh praja) dan polisi yang dinilai sebagai antek penjajah.
E. Metode Pembelajaran
Metode pembelajaran yang digunakan adalah:
1. Diskusi
2. Tanya Jawab
3. Penugasan (membuat resume/rekonstruksi yang sudah dipelajari)
F. Media, Alat, Sumber Pembelajaran
1. Buku Teks Pelajaran Sejarah Kelas XII
2. Buku-buku penunjang yang relevan
3. Media massa cetak/ elektronik
4. Gambar peristiwa PKI Madiun 1948, DI/TII, APRA, Andi Aziz, RMS, PRRI/Permesta, G-
30-S/PKI
5. Peta Indonesia
6. Media/sumber lain yang tersedia
G. Karakter Kebangsaan
1. Cinta Tanah Air
Kemerdekaan yang didapat dan dipertahankan dengan susah payah dapat membuat siswa
menghargai arti sebuah kemerdekaan. Sikap menghargai kemerdekaan dapat ditunjukkan oleh
siswa dengan cinta terhadap tanah iar. Contohnya menjaga kelestarian alam Indonesia dan
belajar dengan giat agar dapat membangun tanah air menjadi Negara yang maju tanpa
menghilangkan kepribadian bangssa yang berbudaya, ramah, dan santun.
2. Rasa Nasionalisme
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan memotivasi rasa nasionalisme siswa. Rasa
nasionalisme sangat berperan agar siswa dapat mencintai bangsa dan membuat karya yang
nantinya akan membanggakan bangsa dan Negara.
3
H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Memberikan motivasi tentang
pentingnya belajar sejarah.
 Guru menggali pengetahuan
siswa mengenai Perjuangan
Mempertahankan Integritas
Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih dan rapi. Dan
melanjutkan berdoa untuk
memulai pelajaran, agar diberi
kelancaran oleh Tuhan YME.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menyimak motivasi yang
disampaikan guru untuk
menghantarkan pemahaman
kepada materi pembelajaran.
 Siswa mencoba
mengomunikasikan
pengetahuannya mengenai
Perjuangan Mempertahankan
Integritas Negara Kesatuan
Republik Indonesia.
15 menit
4
I
N
T
I
 Guru mengarahkan siswa untuk
mengamati (membaca) buku
text tentang Proses Integrasidan
Pembentukan Negara Republik
Indonesia
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) sehubungan dengan
materi yang sedang dipelajari.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat analisis mengenai
Proses Integrasidan
Pembentukan Negara Republik
Indonesia.
 Guru meminta siswa untuk
memaparkan hasil analisisnya
di depan kelas.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
 Siswa mengamati buku text
tentang Proses Integrasidan
Pembentukan Negara Republik
Indonesia.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
sehubungan dengan materi yang
sedang dipelajari.
 Siswa mencoba untuk
mengeksplorasi dengan cara
mencatat dan mengidentifikasi
mengenai Proses Integrasidan
Pembentukan Negara Republik
Indonesia.
 Siswa mengomunikasikan dengan
cara memaparkan hasil analisisnya
di depan kelas.
 Siswa menyimak dan memahami
dengan baik mengenai umpan balik
yang diberikan oleh guru.
150 menit
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
mengenai materi yang sedang
dipelajari.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
mengenai materi yang sedang
dipelajari.
 Guru meminta siswa untuk
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran.
 Guru memberikan pekerjaan
rumah individu.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajara ini (postes).
 Siswa mencoba
mengkomunikasikan hasil
pengetahuannya mengenai materi
yang sudah dipelajari.
 Siswa mendengarkan dan mencatat
pekerjaan rumah yang akan dikaji
pada kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
5
Pertemuan II
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru meminta siswa merefleksi
hasil pertemuan sebelumnya.
 Guru menagih dan membahas
PR yang ditugaskan pada
pertemuan sebelumnya.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Guru menggali pengetahuan
siswa dengan mengajukan
pertanyaan tentang pertemuan
sebelumnya.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih, rapi. Dan melanjutkan
berdoa untuk memulai pelajaran,
agar diberi kelancaran oleh Tuhan
YME.
 Siswa merefleksi hasil pertemuan
sebelumnya.
 Siswa memberikan hasil PR
kepada guru untuk dinilai.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menjawab pretes dengan
jujur untuk mengingat
pembelajaran yang disajikan pada
pertemuan sebelumnya.
15 menit
6
I
N
T
I
 Guru meminta siswa untuk
memaparkan hasil
eksplorasinya mengenai
Mempertahankan Integritas dan
Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) terhadap hasil
pemaparan yang diberikan oleh
temannya.
 Siswa diminta untuk membagi
kelompok sesuai jumlah siswa
untuk mencoba
mengeksplorasi artikelyang
ada diinternet mengenai materi
Mempertahankan Integritas dan
Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat presentasi mengenai
materi yang didapatnya tentang
materi Mempertahankan
Integritas dan Kedaulatan
Negara Republik Indonesia.
 Guru dan siswa melakukan
tanya-jawab (berdiskusi)
tentang materi Mempertahankan
Integritas dan Kedaulatan
Negara Republik Indonesia.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
 Siswa mencoba
mengomunikasikan hasil
eksplorasinya mengenai
Mempertahankan Integritas dan
Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi Mempertahankan
Integritas dan Kedaulatan Negara
Republik Indonesia.
 Siswa berdiskusi kelompok
mencoba untuk mengeksplorasi
artikel yang ada diinternet
mengenai materi Mempertahankan
Integritas dan Kedaulatan Negara
Republik Indonesia.
 Siswa mengomunikasikan dengan
cara memaparkan hasil
pengamatan dan eksplorasi tentang
materi Mempertahankan Integritas
dan Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi Mempertahankan
Integritas dan Kedaulatan Negara
Republik Indonesia.
 Siswa menyimak dengan baik
umpan balik yang diberikan kepada
guru.
150 menit
7
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
mengenai materi yang sedang
dipelajari yaitu
Mempertahankan Integritas dan
Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
tentang konsep-konsep yang
dipelajari dan perilaku apa saja
yang harus dijalankan siswa
sehubungan dengan pencapaian
kompetensi sosial dalam materi
pembelajaran tersebut.
 Guru meminta siswa
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran
 Guru memberikan pekerjaan
rumah individu berupa
penulisan (rekonstruksi) tentang
Mempertahankan Integritas dan
Kedaulatan Negara Republik
Indonesia.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajarna ini (postes).
 Siswa mencoba memaparkan
evaluasi dan kesimpulan terhadap
materi yang telah dipelajari.
 Siswa mendengarkan dan mencatat
pekerjaan rumah yang akan dikaji
pada kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
8
Pertemuan III
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru meminta siswa merefleksi
hasil pertemuan sebelumnya.
 Guru menagih dan membahas
PR yang ditugaskan pada
pertemuan sebelumnya.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Guru menggali pengetahuan
siswa dengan mengajukan
pertanyaan tentang pertemuan
sebelumnya.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih, rapi. Dan melanjutkan
berdoa untuk memulai pelajaran,
agar diberi kelancaran oleh Tuhan
YME.
 Siswa merefleksi hasil pertemuan
sebelumnya.
 Siswa memberikan hasil PR
kepada guru untuk dinilai.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menjawab pretes dengan
jujur untuk mengingat
pembelajaran yang disajikan pada
pertemuan sebelumnya.
15 menit
9
I
N
T
I
 Guru meminta siswa untuk
memaparkan hasil
eksplorasinya mengenai
Hubungan Kausalitas Kebijakan
Politik dan Pemberontakan
antara Tahun 1945-1950 bagian
1.
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) terhadap hasil
pemaparan yang diberikan oleh
temannya.
 Siswa diminta untuk membagi
kelompok sesuai jumlah siswa
untuk mencoba
mengeksplorasi artikelyang
ada diinternet mengenai materi
Hubungan Kausalitas Kebijakan
Politik dan Pemberontakan
antara Tahun 1945-1950 bagian
1.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat presentasi mengenai
materi yang didapatnya tentang
materi Hubungan Kausalitas
Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Guru dan siswa melakukan
tanya-jawab (berdiskusi)
tentang materi Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik
dan Pemberontakan antara
Tahun 1945-1950 bagian 1.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
 Siswa mencoba
mengomunikasikan hasil
eksplorasinya mengenai Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Siswa berdiskusi kelompok
mencoba untuk mengeksplorasi
artikel yang ada diinternet
mengenai materi Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Siswa mengomunikasikan dengan
cara memaparkan hasil
pengamatan dan eksplorasi tentang
materi Hubungan Kausalitas
Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 1.
 Siswa menyimak dengan baik
umpan balik yang diberikan kepada
guru.
150 menit
10
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
mengenai materi yang sedang
dipelajari yaitu Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik
dan Pemberontakan antara
Tahun 1945-1950 bagian 1.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
tentang konsep-konsep yang
dipelajari dan perilaku apa saja
yang harus dijalankan siswa
sehubungan dengan pencapaian
kompetensi sosial dalam materi
pembelajaran tersebut.
 Guru meminta siswa
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran.
 Guru memberikan pekerjaan
rumah individu berupa
penulisan (rekonstruksi) tentang
Hubungan Kausalitas Kebijakan
Politik dan Pemberontakan
antara Tahun 1945-1950 bagian
1.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajarna ini (postes).
 Siswa mencoba memaparkan
evaluasi dan kesimpulan terhadap
materi yang telah dipelajari.
 Siswa mendengarkan dan mencatat
pekerjaan rumah yang akan dikaji
pada kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
11
Pertemuan IV
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru meminta siswa merefleksi
hasil pertemuan sebelumnya.
 Guru menagih dan membahas
PR yang ditugaskan pada
pertemuan sebelumnya.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Guru menggali pengetahuan
siswa dengan mengajukan
pertanyaan tentang pertemuan
sebelumnya.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih, rapi. Dan melanjutkan
berdoa untuk memulai pelajaran,
agar diberi kelancaran oleh Tuhan
YME.
 Siswa merefleksi hasil pertemuan
sebelumnya.
 Siswa memberikan hasil PR
kepada guru untuk dinilai.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menjawab pretes dengan
jujur untuk mengingat
pembelajaran yang disajikan pada
pertemuan sebelumnya.
15 menit
12
I
N
T
I
 Guru mengarahkan siswa untuk
mengamati (membaca) buku
text tentang Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik
dan Pemberontakan antara
Tahun 1945-1950 bagian 2.
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) sehubungan dengan
materi yang sedang dipelajari.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat analisis mengenai
Hubungan Kausalitas Kebijakan
Politik dan Pemberontakan
antara Tahun 1945-1950 bagian
2.
 Guru meminta siswa untuk
memaparkan hasil analisisnya
di depan kelas.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
Siswa mengamati buku text
tentang Hubungan Kausalitas
Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 2.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
sehubungan dengan materi yang
sedang dipelajari.
 Siswa mencoba untuk
mengeksplorasi dengan cara
mencatat dan mengidentifikasi
mengenai Hubungan Kausalitas
Kebijakan Politik dan
Pemberontakan antara Tahun
1945-1950 bagian 2.
 Siswa mengomunikasikan dengan
cara memaparkan hasil analisisnya
di depan kelas.
 Siswa menyimak dan memahami
dengan baik mengenai umpan balik
yang diberikan oleh guru.
150 menit
13
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
mengenai materi yang sedang
dipelajari yaitu Hubungan
Kausalitas Kebijakan Politik
dan Pemberontakan antara
Tahun 1945-1950 bagian 2.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
tentang konsep-konsep yang
dipelajari dan perilaku apa saja
yang harus dijalankan siswa
sehubungan dengan pencapaian
kompetensi sosial dalam materi
pembelajaran tersebut.
 Guru meminta siswa
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran.
 Guru memberikan pekerjaan
rumah individu berupa
penulisan (rekonstruksi) tentang
Hubungan Kausalitas Kebijakan
Politik dan Pemberontakan
antara Tahun 1945-1950 bagian
2.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajarna ini (postes).
 Siswa mencoba memaparkan
evaluasi dan kesimpulan terhadap
materi yang telah dipelajari.
 Siswa mendengarkan dan mencatat
pekerjaan rumah yang akan dikaji
pada kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
14
Pertemuan V
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru meminta siswa merefleksi
hasil pertemuan sebelumnya.
 Guru menagih dan membahas
PR yang ditugaskan pada
pertemuan sebelumnya.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Guru menggali pengetahuan
siswa dengan mengajukan
pertanyaan tentang pertemuan
sebelumnya.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih, rapi. Dan melanjutkan
berdoa untuk memulai pelajaran,
agar diberi kelancaran oleh Tuhan
YME.
 Siswa merefleksi hasil pertemuan
sebelumnya.
 Siswa memberikan hasil PR
kepada guru untuk dinilai.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menjawab pretes dengan
jujur untuk mengingat
pembelajaran yang disajikan pada
pertemuan sebelumnya.
15 menit
15
I
N
T
I
 Gruru meminta siswa untuk
memaparkan hasil
eksplorasinya mengenai
Revolusi Sosial.
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) terhadap hasil
pemaparan yang diberikan oleh
temannya.
 Siswa diminta untuk membagi
kelompok sesuai jumlah siswa
untuk mencoba
mengeksplorasi artikelyang
ada diinternet mengenai
Revolusi Sosial.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat presentasi mengenai
materi yang didapatnya tentang
Revolusi Sosial.
 Guru dan siswa melakukan
tanya-jawab (berdiskusi)
tentang Revolusi Sosial.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
 Siswa mencoba
mengomunikasikan hasil
eksplorasinya mengenai Revolusi
Sosial.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi Revolusi Sosial.
 Siswa berdiskusi kelompok
mencoba untuk mengeksplorasi
artikel yang ada diinternet
mengenai Revolusi Sosial.
 Siswa mengomunikasikan dengan
cara memaparkan hasil
pengamatan dan eksplorasi
mengenai Revolusi Sosial.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang materi yang telah
dijelaskan.
 Siswa menyimak dengan baik
umpan balik yang diberikan kepada
guru.
150 menit
16
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
mengenai materi yang sedang
dipelajari yaitu Revolusi Sosial.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
tentang konsep-konsep yang
dipelajari dan perilaku apa saja
yang harus dijalankan siswa
sehubungan dengan pencapaian
kompetensi sosial dalam materi
pembelajaran tersebut.
 Guru meminta siswa
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran
 Guru memberikan pekerjaan
rumah individu berupa
penulisan (rekonstruksi) tentang
Revolusi Sosial.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajarna ini (postes).
 Siswa mencoba memaparkan
evaluasi dan kesimpulan terhadap
materi yang telah dipelajari.
 Siswa mendengarkan dan mencatat
pekerjaan rumah yang akan dikaji
pada kegiatan pembelajaran yang
akan datang.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
17
Pertemuan VI
KEGI-
ATAN
URAIAN KEGIATAN ALOKASI
WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa
P
E
N
D
A
H
U
L
U
A
N
 Guru menyapa selanjutnya,
mengkondisikan kelas,
memeriksa kehadiran siswa dan
kesiapan siswa belajar termasuk
kebersihan ruang belajar.
 Guru meminta siswa merefleksi
hasil pertemuan sebelumnya.
 Guru menagih dan membahas
PR yang ditugaskan pada
pertemuan sebelumnya.
 Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran dan proses
pembelajaran secara singkat.
 Guru menjelaskan secara garis
besar materi pembelajaran yang
akan dikaji, tujuan
pembelajaran, rambu-rambu
pembelajaran dan metode
penilaian yang akan terapkan.
 Guru menginformasikan
sumber belajar berupa; buku,
ensiklopedia, artikel koran dan
sumber belajar lainnya.
 Guru menggali pengetahuan
siswa dengan mengajukan
pertanyaan tentang pertemuan
sebelumnya.
 Siswa mendengarkan, menjawab
sapaan,semua siswa bertanggung
jawab menjaga kebersihan kelas,
dan mewujudkan lingkungan kelas
yang bersih, rapi. Dan melanjutkan
berdoa untuk memulai pelajaran,
agar diberi kelancaran oleh Tuhan
YME.
 Siswa merefleksi hasil pertemuan
sebelumnya.
 Siswa memberikan hasil PR
kepada guru untuk dinilai.
 Siswa menyimak dan
menanyakan jika ada penjelasan
yang tidak dimengerti.
 Siswa menyimak penjelasan guru
tentang materi pembelajaran, dan
mengajukan pertanyaan untuk hal-
hal yang belum jelas.
 Siswa menyiapkan buku sumber
dan sumber belajar lainnya untuk
mencapai penguasaan kompetensi
religius, sosial, pengetahuan dan
keterampilan.
 Siswa menjawab pretes dengan
jujur untuk mengkaji materi
pembelajaran.
15 menit
18
I
N
T
I
 Guru memfasilitasi siswa
melakukan tanya-jawab
(berdiskusi) sehubungan dengan
keseluruhan materi BAB 4 yaitu
Perjuangan Mempertahankan
Integritas Negara Kesatuan
Republik Indonesia.
 Siswa diminta untuk membagi
kelompok sesuai jumlah siswa
untuk mencoba
mengeksplorasi keseluruhan
materi BAB 4 yaitu Perjuangan
Mempertahankan Integritas
Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
 Guru menugaskan siswa untuk
membuat presentase berisi poin-
poin mengenai keseluruhan
materi BAB 4 yaitu Perjuangan
Mempertahankan Integritas
Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
 Guru memberikan umpan balik
berdasarkan hasil pemaparan
siswa.
 Siswa menanyakan dan
menjawab pertanyaan-pertanyaan
tentang seputar materi yang telah
dijelaskan.
 Siswa berdiskusi kelompok
mencoba untuk mengeksplorasi
keseluruhan materi BAB 4 yaitu
Perjuangan Mempertahankan
Integritas Negara Kesatuan
Republik Indonesia.
 Siswa membuat presentase dan
mengomunikasikan hasil
eksplorasinya.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru, dan
mencatatnya di buku catatan
harian.
150 menit
19
P
E
N
U
T
U
P
 Guru memberikan penguatan
pada konsep-konsep esensial
mengenai keseluruhan materi
BAB 4 yaitu Perjuangan
Mempertahankan Integritas
Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
 Guru mengajukan beberapa
pertanyaan singkat untuk
menguji pemahaman siswa
tentang konsep-konsep yang
dipelajari dan perilaku apa saja
yang harus dijalankan siswa
sehubungan dengan pencapaian
kompetensi sosial dalam materi
pembelajaran tersebut.
 Guru meminta siswa
memberikan kesimpulan dan
evaluasi pembelajaran
keseluruhan materi.
 Guru menanyakan nilai-nilai
karakter bangsa apa saja yang
didapat dari pelajaran hari ini.
 Siswa menyimak penguatan
konsep yang disampaikan guru,
dan mencatatnya di buku catatan
harian.
 Siswa menjawab secara cepat
pertanyaan guru berkaitan dengan
konsep-konsep penting yang telah
dipahami dalam kegiatan
pembelajaran ini (postes).
 Siswa memaparkan kesimpulan
dan evaluasi pembelajaran
keseluruhan materi yang telah
dipelajari.
 Secara jujur siswa menyampaikan
nilai karakter apa saja yang
diperoleh setelah proses
pembelajaran hari ini.
15 menit
20
I. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik : tes dan non tes
2. Bentuk : uraian
3. Instrumen : soal dan lembar observasi kegiatan diskusi
Tes tertulis
Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan partai politik yang secara resmi didirikan setelah dikeluarkannya maklumat tentang
pembentukan partai politik pada 3 November 1945!
2. Sebutkan program anggota FDR!
3. Jelaskan pemicu terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-19501
4. Jelaskan latarbelakang terjadinya revolusi sosial!
Kunci Jawaban
1. Masyumi, PKI, PBI, Partai Rakyat Jelata, Parkindo, PSI, PRS, PKRI, Permai, dan PNI.
2. Melakukan nasionalisasi terhadap perusahaan-perusahaan Belanda, menuntut pembubaran
Kabinet Hatta, Membentuk cabinet parlementer.
3. Hal-hal yang menjadi pemicu dari terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-1950 karena
didorong oeh adanya kelompok-kelompok yang ingin membentuk Negara sendiri terlepas dari
Negara kesatuan Republik Indonesia, mempertahankan bentuk Negara federal, dan
keengganan kesatuan tentara APRIS dibeberapa Negara bagian untuk bergabung dengan
Tentara Nasional Indonesia.
4. Revolusi ini umumnya terjadi sebagai bentuk pelampiasan amarah atau kebencian-kebencian
terhadap kaum bangsawan (pangreh praja) dan polisi yang dinilai sebagai antek penjajah.
Pedoman penilaian
1) Setiap soal apabila dijawab benar sempurna diberi nilai 25
2) Setiap soal apabila dijawab mendekati benar diberi nilai 20
3) Setiap soal apabila dijawab setengah benar diberi nilai 15
4) Setiap soal apabila dijawab tapi salah diberi nilai 5
5) Setiap soal apabila yang tidak dijawab diberi nilai 0
21
LEMBAR PENGAMATAN/ OBSERVASI DISKUSI KELOMPOK
Mata Pelajaran : Sejarah
Kelas/Semester : XII / 2
Kompetensi Dasar:
1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal
kemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal
kemerdekaan.
3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara
tahun 1948 – 1965.
4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang
ekonomi, politik dan militer pada awalkemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan
pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan.
Materi Pokok:
1. Proses Integrasi dan Pembentukan Negara Republik Indonesia
2. Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia
3. Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950
4. Revolusi Sosial
Hari/tanggal pengamatan:
1) Penilaian dilakukan selama kegiatan diskusi
2) Hasil penilaian ini digunakan untuk mengetahui tingkat aktivitas peserta didik
3) Aspek yang dinilai:
- Tanggung jawab
- Kerja sama
- Keberanian mengajukan pertanyaan
- Kemampuan menyampaikan informasi/ menjawab pertanyaan
- Menghargai pendapat orang lain
4) Keterangan Skor dan Katagori skor
Skor 1 = sangat kurang Jumlah skor 1- 5 kategori tidak aktif
Skor 2= kurang Jumlah skor 5-10 kategori kurang aktif
Skor 3= cukup Jumlah Skor11-15 kategori cukup aktif
Skor 4= baik Jumlah skor 16-20 kategori aktif
Skor 5 = baik sekali Jumlah skor 21 -25 kategori sangat aktif
22
Berilah skor untuk setiap aspek!
NO
NAMA PESERTA
DIDIK
ASPEK PENILAIAN JUMLAH
SKOR
KATEGORI
1 2 3 4 5
1
2
3
4
5
6
7
Dst
JUMLAH SKOR
RERATA SKOR
23
Penilaian Sikap
 Penilaian dilakukan selama kegiatan pembelajaran yaitu penilaian sikap, pengetahuan, dan
keterampilan.
 Instrumen penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan terlampir.
No Aspek yang dinilai
Teknik
Penilaian
Waktu Penilaian
1. Sikap
Observasidengan mengamati proses pengumpulan
data, analisis data dan pembuatan laporan. tentang
kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial
pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita
antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun
1948-1965.
Observasi Selama
pembelajaran dan
saat diskusi
2. Pengetahuan
 Tes tertulis tentang kebijakan pemerintah, revolusi
nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta
hubungan kausalita antara kebijakan politik dan
pemberontakan tahun 1948-1965.
 Tugas dalam membuat rekonstruksi dalam bentuk
tulisan tentang kebijakan pemerintah, revolusi
nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta
hubungan kausalita antara kebijakan politik dan
pemberontakan tahun 1948-1965. Peserta didik
boleh memilih salah satu peristiwa sejarah yang
tercakup dalam materi pokok.
Penugasan Penyelesaian
pribadi
3. Keterampilan
Portofolio dalam penulisan (rekonstruksi) tentang
kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial
pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita
antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun
1948-1965.
Unjuk
Kegiatan
Penyelesaian
kelompok
I. Instrumen Penilaian hasil Belajar
1. Penilaian Sikap : Observasi
2. Penilaian Pengetahuan : Penugasan
3. Penilaian Keterampilan : Unjuk Kegiatan
24
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP
Penilaian Observasi
Satuan Pendidikan : SMA
Mata Pelajaran : Sejarah
Kelas/Semester : XII / 2
Tahun Pelajaran :
Waktu Pengamatan : Pada saat pelaksanaan pembelajaran.
Kompetensi dasar :
1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal
kemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal
kemerdekaan.
3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara
tahun 1948 – 1965.
4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang
ekonomi, politik dan militer pada awal kemerdekaan sampai dengan tahun 1950.
5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan
pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan.
Indikator : 1. Cinta Tanah Air
2. Rasa Nasionalisme
Rubrik:
Indikator sikap cinta tanah air dalam pembelajaran:
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali sikap cinta tanah air dalam pembelajaran
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit sikap cinta tanah air dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada sikap cinta tanah air dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
4. Sangat baik jika sudah menunjukan sikap cinta tanah air secara terus menerus dan ajeg/konsisten
Indikator sikap rasa nasionalisme dalam kegiatan kelompok.
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali rasa nasionalisme dalam pembelajaran
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit rasa nasionalisme dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada rasa nasionalisme dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
4. Sangat baik jika sudah menunjukan rasa nasionalisme secara terus menerus dan ajeg/konsisten
25
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan
N
o
Nama siswa
Sikap
Cinta Tanah Air Rasa Nasionalisme
K C B BS K C B BS
1 2 3 4 1 2 3 4
K : Kurang
C : Cukup
B : Baik
BS : Baik Sekali
...............,.......................... 2015
Mengetahui Guru Mata Pelajaran Sejarah
Kepala SMA ....
NIP. NIP.
Catatan Kepala Sekolah

Contenu connexe

Tendances

RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPKusmiati
 
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesia
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesiaPermasalahan pembelajaran sejarah di indonesia
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesiaSejarah Akademika
 
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950Azizatul Qolbi
 
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar Dewantara
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar DewantaraBiografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar Dewantara
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar DewantaraFirdika Arini
 
Manusia dan sejarah
Manusia dan sejarahManusia dan sejarah
Manusia dan sejarahmunir ikhwan
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalErika N. D
 
Lembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaLembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaRizky Aji
 
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarah
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarahKonsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarah
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarahGungun Misbah Gunawan
 
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masa
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masaPerjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masa
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masaarlanridfan farid
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IV
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IVRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IV
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IVKusmiati
 
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaRahmad Wijanarko
 
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...FransiskusXaveriusKa1
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIUniversitas Jember
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPKusmiati
 
Revolusi indonesia
Revolusi indonesiaRevolusi indonesia
Revolusi indonesiaFachroel07
 
Kegunaan Sejarah
Kegunaan SejarahKegunaan Sejarah
Kegunaan SejarahNafiah RR
 
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa barat
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa baratPerlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa barat
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa baratinabel mardelin
 
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesia
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesiaBab 7 memelihara semangat persatuan indonesia
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesiaCatharina School
 

Tendances (20)

RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
 
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesia
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesiaPermasalahan pembelajaran sejarah di indonesia
Permasalahan pembelajaran sejarah di indonesia
 
15. perang bali tahun 1846 1849
15. perang bali tahun 1846 184915. perang bali tahun 1846 1849
15. perang bali tahun 1846 1849
 
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950
Keadaan politik dan ekonomi Indonesia pasca Kemerdekaan sampai tahun 1950
 
Perjanjian renville
Perjanjian renvillePerjanjian renville
Perjanjian renville
 
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar Dewantara
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar DewantaraBiografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar Dewantara
Biografi Pangeran Diponegoro Dan Ki Hajar Dewantara
 
Manusia dan sejarah
Manusia dan sejarahManusia dan sejarah
Manusia dan sejarah
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
 
Lembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaLembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purba
 
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarah
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarahKonsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarah
Konsep manusia, ruang dan waktu dalam sejarah
 
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masa
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masaPerjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masa
Perjuangan mempertahankan dan mengisi kemerdekaan indonesia di masa
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IV
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IVRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IV
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER IV
 
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan dan Mengisi Kemerdekaan Indonesia
 
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...
MODUL 10.1 LKPD, LEMBAR ASESMEN, LEMBAR REFLEKSI, PENGAYAAN REMIDIAL CARA BER...
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
 
Revolusi indonesia
Revolusi indonesiaRevolusi indonesia
Revolusi indonesia
 
Kegunaan Sejarah
Kegunaan SejarahKegunaan Sejarah
Kegunaan Sejarah
 
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa barat
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa baratPerlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa barat
Perlawanan bangsa indonesia terhadap penjajahan bangsa barat
 
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesia
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesiaBab 7 memelihara semangat persatuan indonesia
Bab 7 memelihara semangat persatuan indonesia
 

Similaire à SEJARAH INTEGRASI

Rpp sejarah xii peminatan bab 5 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan  bab 5 sejarahRpp sejarah xii peminatan  bab 5 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan bab 5 sejaraheli priyatna laidan
 
Rpp sejarah xii peminatan bab 6 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan  bab 6 sejarahRpp sejarah xii peminatan  bab 6 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan bab 6 sejaraheli priyatna laidan
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4Rpp bahas indonesia sma xii bab 4
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4eli priyatna laidan
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...eli priyatna laidan
 
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdfRPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdfHusnadiah
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6eli priyatna laidan
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1eli priyatna laidan
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11eli priyatna laidan
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03eli priyatna laidan
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02eli priyatna laidan
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08eli priyatna laidan
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10eli priyatna laidan
 
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnas
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnasRpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnas
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnaseli priyatna laidan
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraRpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraeli priyatna laidan
 
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraBab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraeli priyatna laidan
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...eli priyatna laidan
 
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)eli priyatna laidan
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaeli priyatna laidan
 

Similaire à SEJARAH INTEGRASI (20)

Rpp sejarah xii peminatan bab 5 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan  bab 5 sejarahRpp sejarah xii peminatan  bab 5 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan bab 5 sejarah
 
Rpp sejarah xii peminatan bab 6 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan  bab 6 sejarahRpp sejarah xii peminatan  bab 6 sejarah
Rpp sejarah xii peminatan bab 6 sejarah
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4Rpp bahas indonesia sma xii bab 4
Rpp bahas indonesia sma xii bab 4
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
 
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdfRPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
RPP KELAS X SEMESTER 2 baru.pdf
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
Rpp bahas indonesia sma xii bab 1
 
Rpp ppkn xii bab 3
Rpp ppkn xii bab 3Rpp ppkn xii bab 3
Rpp ppkn xii bab 3
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 11
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 03
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 02
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 08
 
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10
Ekonomi esis kur 2013 rpp kelas xi bab 10
 
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnas
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnasRpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnas
Rpp bab 2 ppkn sma kelas x kurnas
 
RPP IPS Kelas VIII
RPP IPS Kelas VIIIRPP IPS Kelas VIII
RPP IPS Kelas VIII
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraRpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
 
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negaraBab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 8-menelusuri-dinamika-kehidupan-bernegara-dlm-konte...
 
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)
Bab 4-mengupas-penyelenggaraan-kekuasaan-negara(1)
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
 

Plus de eli priyatna laidan

Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2eli priyatna laidan
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1eli priyatna laidan
 
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)eli priyatna laidan
 
Soal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didikSoal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didikeli priyatna laidan
 
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017eli priyatna laidan
 
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2eli priyatna laidan
 

Plus de eli priyatna laidan (20)

Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
Up ppg daljab latihan soal-pgsd-set-2
 
Soal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.netSoal utn plus kunci gurusd.net
Soal utn plus kunci gurusd.net
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5Soal up sosial kepribadian pendidik 5
Soal up sosial kepribadian pendidik 5
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4Soal up sosial kepribadian pendidik 4
Soal up sosial kepribadian pendidik 4
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3Soal up sosial kepribadian pendidik 3
Soal up sosial kepribadian pendidik 3
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2Soal up sosial kepribadian pendidik 2
Soal up sosial kepribadian pendidik 2
 
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1Soal up sosial kepribadian pendidik 1
Soal up sosial kepribadian pendidik 1
 
Soal up akmal
Soal up akmalSoal up akmal
Soal up akmal
 
Soal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannyaSoal tkp serta kunci jawabannya
Soal tkp serta kunci jawabannya
 
Soal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaanSoal tes wawasan kebangsaan
Soal tes wawasan kebangsaan
 
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
Soal sospri ukm ulang i 2017 1 (1)
 
Soal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didikSoal perkembangan kognitif peserta didik
Soal perkembangan kognitif peserta didik
 
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
Soal latihan utn pedagogik plpg 2017
 
Rekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogiRekap soal kompetensi pedagogi
Rekap soal kompetensi pedagogi
 
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
Bank soal pedagogik terbaru 175 soal-v2
 
Bank soal ppg
Bank soal ppgBank soal ppg
Bank soal ppg
 
Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17Soal cpns-paket-17
Soal cpns-paket-17
 
Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14Soal cpns-paket-14
Soal cpns-paket-14
 
Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13Soal cpns-paket-13
Soal cpns-paket-13
 
Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12Soal cpns-paket-12
Soal cpns-paket-12
 

Dernier

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 

Dernier (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 

SEJARAH INTEGRASI

  • 1. 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA Mata Pelajaran : Sejarah Kelas/Semester : XII/2 Materi Pokok : Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia Waktu : 6 x 4 JP A. Kompetensi Inti 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, dan damai), santun, responsif dan proaktif, serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar 1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal kemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal kemerdekaan. 3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965. 4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awalkemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan. C. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu: 1. Memahami tentang proses integrasi dan pembentukan Negara Kesatuan Republik Indonesia. 2. Menjelaskan upaya mempertahankan integrasi NKRI melalui kekuatan bersenjata dan diplomasi, serta 3. Menjelaskan sejumlah tantangan dan hambatan dalam bentuk pemberontakan dalam negeri yang mengancam integritas Negara. D. Materi Pembelajaran : 1. Proses Integrasi dan Pembentukan Negara Republik Indonesia Proses integrasi Indonesia diawali dengan pernyataan kemerdekaan Indonesia tanggal 17 Agustus 1945. Setelah berlangsungnya kemerdekaan, segera dibentuklah kelengkapan Negara seperti kabinet, Komite nasional Indonesia Pusat, dan Badan Keamanan Rakyat melalui siding-sidang PPKI yang berlangsung secara terus menerus sejak 18 hingga 21 Agustus 1945. 2. Mempertahankan Integritas dan kedaulatan Negara republik Indonesia
  • 2. 2 Salah satu faktor penghambat proses integrasi Negara Republik Indonesia adalah besarnya ancaman, tantangan, hambatan, dan gangguan yang merongrong keutuhan dan persatuan bangsa. 3. Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 Hal-hal yang menjadi pemicu dari terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-1950 karena didorong oeh adanya kelompok-kelompok yang ingin membentuk Negara sendiri terlepas dari Negara kesatuan Republik Indonesia, mempertahankan bentuk Negara federal, dan keengganan kesatuan tentara APRIS dibeberapa Negara bagian untuk bergabung dengan Tentara Nasional Indonesia. 4. Revolusi Sosial Revolusi ini umumnya terjadi sebagai bentuk pelampiasan amarah atau kebencian-kebencian terhadap kaum bangsawan (pangreh praja) dan polisi yang dinilai sebagai antek penjajah. E. Metode Pembelajaran Metode pembelajaran yang digunakan adalah: 1. Diskusi 2. Tanya Jawab 3. Penugasan (membuat resume/rekonstruksi yang sudah dipelajari) F. Media, Alat, Sumber Pembelajaran 1. Buku Teks Pelajaran Sejarah Kelas XII 2. Buku-buku penunjang yang relevan 3. Media massa cetak/ elektronik 4. Gambar peristiwa PKI Madiun 1948, DI/TII, APRA, Andi Aziz, RMS, PRRI/Permesta, G- 30-S/PKI 5. Peta Indonesia 6. Media/sumber lain yang tersedia G. Karakter Kebangsaan 1. Cinta Tanah Air Kemerdekaan yang didapat dan dipertahankan dengan susah payah dapat membuat siswa menghargai arti sebuah kemerdekaan. Sikap menghargai kemerdekaan dapat ditunjukkan oleh siswa dengan cinta terhadap tanah iar. Contohnya menjaga kelestarian alam Indonesia dan belajar dengan giat agar dapat membangun tanah air menjadi Negara yang maju tanpa menghilangkan kepribadian bangssa yang berbudaya, ramah, dan santun. 2. Rasa Nasionalisme Perjuangan mempertahankan kemerdekaan memotivasi rasa nasionalisme siswa. Rasa nasionalisme sangat berperan agar siswa dapat mencintai bangsa dan membuat karya yang nantinya akan membanggakan bangsa dan Negara.
  • 3. 3 H. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan I KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Memberikan motivasi tentang pentingnya belajar sejarah.  Guru menggali pengetahuan siswa mengenai Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih dan rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menyimak motivasi yang disampaikan guru untuk menghantarkan pemahaman kepada materi pembelajaran.  Siswa mencoba mengomunikasikan pengetahuannya mengenai Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia. 15 menit
  • 4. 4 I N T I  Guru mengarahkan siswa untuk mengamati (membaca) buku text tentang Proses Integrasidan Pembentukan Negara Republik Indonesia  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) sehubungan dengan materi yang sedang dipelajari.  Guru menugaskan siswa untuk membuat analisis mengenai Proses Integrasidan Pembentukan Negara Republik Indonesia.  Guru meminta siswa untuk memaparkan hasil analisisnya di depan kelas.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa.  Siswa mengamati buku text tentang Proses Integrasidan Pembentukan Negara Republik Indonesia.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan sehubungan dengan materi yang sedang dipelajari.  Siswa mencoba untuk mengeksplorasi dengan cara mencatat dan mengidentifikasi mengenai Proses Integrasidan Pembentukan Negara Republik Indonesia.  Siswa mengomunikasikan dengan cara memaparkan hasil analisisnya di depan kelas.  Siswa menyimak dan memahami dengan baik mengenai umpan balik yang diberikan oleh guru. 150 menit P E N U T U P  Guru memberikan penguatan mengenai materi yang sedang dipelajari.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa mengenai materi yang sedang dipelajari.  Guru meminta siswa untuk memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran.  Guru memberikan pekerjaan rumah individu.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajara ini (postes).  Siswa mencoba mengkomunikasikan hasil pengetahuannya mengenai materi yang sudah dipelajari.  Siswa mendengarkan dan mencatat pekerjaan rumah yang akan dikaji pada kegiatan pembelajaran yang akan datang.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 5. 5 Pertemuan II KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru meminta siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Guru menagih dan membahas PR yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Guru menggali pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan tentang pertemuan sebelumnya.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih, rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Siswa memberikan hasil PR kepada guru untuk dinilai.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menjawab pretes dengan jujur untuk mengingat pembelajaran yang disajikan pada pertemuan sebelumnya. 15 menit
  • 6. 6 I N T I  Guru meminta siswa untuk memaparkan hasil eksplorasinya mengenai Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) terhadap hasil pemaparan yang diberikan oleh temannya.  Siswa diminta untuk membagi kelompok sesuai jumlah siswa untuk mencoba mengeksplorasi artikelyang ada diinternet mengenai materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru menugaskan siswa untuk membuat presentasi mengenai materi yang didapatnya tentang materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru dan siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) tentang materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa.  Siswa mencoba mengomunikasikan hasil eksplorasinya mengenai Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Siswa berdiskusi kelompok mencoba untuk mengeksplorasi artikel yang ada diinternet mengenai materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Siswa mengomunikasikan dengan cara memaparkan hasil pengamatan dan eksplorasi tentang materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Siswa menyimak dengan baik umpan balik yang diberikan kepada guru. 150 menit
  • 7. 7 P E N U T U P  Guru memberikan penguatan mengenai materi yang sedang dipelajari yaitu Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa tentang konsep-konsep yang dipelajari dan perilaku apa saja yang harus dijalankan siswa sehubungan dengan pencapaian kompetensi sosial dalam materi pembelajaran tersebut.  Guru meminta siswa memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran  Guru memberikan pekerjaan rumah individu berupa penulisan (rekonstruksi) tentang Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajarna ini (postes).  Siswa mencoba memaparkan evaluasi dan kesimpulan terhadap materi yang telah dipelajari.  Siswa mendengarkan dan mencatat pekerjaan rumah yang akan dikaji pada kegiatan pembelajaran yang akan datang.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 8. 8 Pertemuan III KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru meminta siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Guru menagih dan membahas PR yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Guru menggali pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan tentang pertemuan sebelumnya.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih, rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Siswa memberikan hasil PR kepada guru untuk dinilai.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menjawab pretes dengan jujur untuk mengingat pembelajaran yang disajikan pada pertemuan sebelumnya. 15 menit
  • 9. 9 I N T I  Guru meminta siswa untuk memaparkan hasil eksplorasinya mengenai Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) terhadap hasil pemaparan yang diberikan oleh temannya.  Siswa diminta untuk membagi kelompok sesuai jumlah siswa untuk mencoba mengeksplorasi artikelyang ada diinternet mengenai materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru menugaskan siswa untuk membuat presentasi mengenai materi yang didapatnya tentang materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru dan siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) tentang materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa.  Siswa mencoba mengomunikasikan hasil eksplorasinya mengenai Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Siswa berdiskusi kelompok mencoba untuk mengeksplorasi artikel yang ada diinternet mengenai materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Siswa mengomunikasikan dengan cara memaparkan hasil pengamatan dan eksplorasi tentang materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Siswa menyimak dengan baik umpan balik yang diberikan kepada guru. 150 menit
  • 10. 10 P E N U T U P  Guru memberikan penguatan mengenai materi yang sedang dipelajari yaitu Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa tentang konsep-konsep yang dipelajari dan perilaku apa saja yang harus dijalankan siswa sehubungan dengan pencapaian kompetensi sosial dalam materi pembelajaran tersebut.  Guru meminta siswa memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran.  Guru memberikan pekerjaan rumah individu berupa penulisan (rekonstruksi) tentang Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 1.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajarna ini (postes).  Siswa mencoba memaparkan evaluasi dan kesimpulan terhadap materi yang telah dipelajari.  Siswa mendengarkan dan mencatat pekerjaan rumah yang akan dikaji pada kegiatan pembelajaran yang akan datang.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 11. 11 Pertemuan IV KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru meminta siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Guru menagih dan membahas PR yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Guru menggali pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan tentang pertemuan sebelumnya.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih, rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Siswa memberikan hasil PR kepada guru untuk dinilai.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menjawab pretes dengan jujur untuk mengingat pembelajaran yang disajikan pada pertemuan sebelumnya. 15 menit
  • 12. 12 I N T I  Guru mengarahkan siswa untuk mengamati (membaca) buku text tentang Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) sehubungan dengan materi yang sedang dipelajari.  Guru menugaskan siswa untuk membuat analisis mengenai Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Guru meminta siswa untuk memaparkan hasil analisisnya di depan kelas.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa. Siswa mengamati buku text tentang Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan sehubungan dengan materi yang sedang dipelajari.  Siswa mencoba untuk mengeksplorasi dengan cara mencatat dan mengidentifikasi mengenai Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Siswa mengomunikasikan dengan cara memaparkan hasil analisisnya di depan kelas.  Siswa menyimak dan memahami dengan baik mengenai umpan balik yang diberikan oleh guru. 150 menit
  • 13. 13 P E N U T U P  Guru memberikan penguatan mengenai materi yang sedang dipelajari yaitu Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa tentang konsep-konsep yang dipelajari dan perilaku apa saja yang harus dijalankan siswa sehubungan dengan pencapaian kompetensi sosial dalam materi pembelajaran tersebut.  Guru meminta siswa memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran.  Guru memberikan pekerjaan rumah individu berupa penulisan (rekonstruksi) tentang Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 bagian 2.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajarna ini (postes).  Siswa mencoba memaparkan evaluasi dan kesimpulan terhadap materi yang telah dipelajari.  Siswa mendengarkan dan mencatat pekerjaan rumah yang akan dikaji pada kegiatan pembelajaran yang akan datang.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 14. 14 Pertemuan V KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru meminta siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Guru menagih dan membahas PR yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Guru menggali pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan tentang pertemuan sebelumnya.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih, rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Siswa memberikan hasil PR kepada guru untuk dinilai.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menjawab pretes dengan jujur untuk mengingat pembelajaran yang disajikan pada pertemuan sebelumnya. 15 menit
  • 15. 15 I N T I  Gruru meminta siswa untuk memaparkan hasil eksplorasinya mengenai Revolusi Sosial.  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) terhadap hasil pemaparan yang diberikan oleh temannya.  Siswa diminta untuk membagi kelompok sesuai jumlah siswa untuk mencoba mengeksplorasi artikelyang ada diinternet mengenai Revolusi Sosial.  Guru menugaskan siswa untuk membuat presentasi mengenai materi yang didapatnya tentang Revolusi Sosial.  Guru dan siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) tentang Revolusi Sosial.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa.  Siswa mencoba mengomunikasikan hasil eksplorasinya mengenai Revolusi Sosial.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi Revolusi Sosial.  Siswa berdiskusi kelompok mencoba untuk mengeksplorasi artikel yang ada diinternet mengenai Revolusi Sosial.  Siswa mengomunikasikan dengan cara memaparkan hasil pengamatan dan eksplorasi mengenai Revolusi Sosial.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang telah dijelaskan.  Siswa menyimak dengan baik umpan balik yang diberikan kepada guru. 150 menit
  • 16. 16 P E N U T U P  Guru memberikan penguatan mengenai materi yang sedang dipelajari yaitu Revolusi Sosial.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa tentang konsep-konsep yang dipelajari dan perilaku apa saja yang harus dijalankan siswa sehubungan dengan pencapaian kompetensi sosial dalam materi pembelajaran tersebut.  Guru meminta siswa memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran  Guru memberikan pekerjaan rumah individu berupa penulisan (rekonstruksi) tentang Revolusi Sosial.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajarna ini (postes).  Siswa mencoba memaparkan evaluasi dan kesimpulan terhadap materi yang telah dipelajari.  Siswa mendengarkan dan mencatat pekerjaan rumah yang akan dikaji pada kegiatan pembelajaran yang akan datang.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 17. 17 Pertemuan VI KEGI- ATAN URAIAN KEGIATAN ALOKASI WAKTUKegiatan Guru Kegiatan Siswa P E N D A H U L U A N  Guru menyapa selanjutnya, mengkondisikan kelas, memeriksa kehadiran siswa dan kesiapan siswa belajar termasuk kebersihan ruang belajar.  Guru meminta siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Guru menagih dan membahas PR yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya.  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran secara singkat.  Guru menjelaskan secara garis besar materi pembelajaran yang akan dikaji, tujuan pembelajaran, rambu-rambu pembelajaran dan metode penilaian yang akan terapkan.  Guru menginformasikan sumber belajar berupa; buku, ensiklopedia, artikel koran dan sumber belajar lainnya.  Guru menggali pengetahuan siswa dengan mengajukan pertanyaan tentang pertemuan sebelumnya.  Siswa mendengarkan, menjawab sapaan,semua siswa bertanggung jawab menjaga kebersihan kelas, dan mewujudkan lingkungan kelas yang bersih, rapi. Dan melanjutkan berdoa untuk memulai pelajaran, agar diberi kelancaran oleh Tuhan YME.  Siswa merefleksi hasil pertemuan sebelumnya.  Siswa memberikan hasil PR kepada guru untuk dinilai.  Siswa menyimak dan menanyakan jika ada penjelasan yang tidak dimengerti.  Siswa menyimak penjelasan guru tentang materi pembelajaran, dan mengajukan pertanyaan untuk hal- hal yang belum jelas.  Siswa menyiapkan buku sumber dan sumber belajar lainnya untuk mencapai penguasaan kompetensi religius, sosial, pengetahuan dan keterampilan.  Siswa menjawab pretes dengan jujur untuk mengkaji materi pembelajaran. 15 menit
  • 18. 18 I N T I  Guru memfasilitasi siswa melakukan tanya-jawab (berdiskusi) sehubungan dengan keseluruhan materi BAB 4 yaitu Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Siswa diminta untuk membagi kelompok sesuai jumlah siswa untuk mencoba mengeksplorasi keseluruhan materi BAB 4 yaitu Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Guru menugaskan siswa untuk membuat presentase berisi poin- poin mengenai keseluruhan materi BAB 4 yaitu Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Guru memberikan umpan balik berdasarkan hasil pemaparan siswa.  Siswa menanyakan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang seputar materi yang telah dijelaskan.  Siswa berdiskusi kelompok mencoba untuk mengeksplorasi keseluruhan materi BAB 4 yaitu Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Siswa membuat presentase dan mengomunikasikan hasil eksplorasinya.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian. 150 menit
  • 19. 19 P E N U T U P  Guru memberikan penguatan pada konsep-konsep esensial mengenai keseluruhan materi BAB 4 yaitu Perjuangan Mempertahankan Integritas Negara Kesatuan Republik Indonesia.  Guru mengajukan beberapa pertanyaan singkat untuk menguji pemahaman siswa tentang konsep-konsep yang dipelajari dan perilaku apa saja yang harus dijalankan siswa sehubungan dengan pencapaian kompetensi sosial dalam materi pembelajaran tersebut.  Guru meminta siswa memberikan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran keseluruhan materi.  Guru menanyakan nilai-nilai karakter bangsa apa saja yang didapat dari pelajaran hari ini.  Siswa menyimak penguatan konsep yang disampaikan guru, dan mencatatnya di buku catatan harian.  Siswa menjawab secara cepat pertanyaan guru berkaitan dengan konsep-konsep penting yang telah dipahami dalam kegiatan pembelajaran ini (postes).  Siswa memaparkan kesimpulan dan evaluasi pembelajaran keseluruhan materi yang telah dipelajari.  Secara jujur siswa menyampaikan nilai karakter apa saja yang diperoleh setelah proses pembelajaran hari ini. 15 menit
  • 20. 20 I. Penilaian Hasil Belajar 1. Teknik : tes dan non tes 2. Bentuk : uraian 3. Instrumen : soal dan lembar observasi kegiatan diskusi Tes tertulis Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan benar! 1. Sebutkan partai politik yang secara resmi didirikan setelah dikeluarkannya maklumat tentang pembentukan partai politik pada 3 November 1945! 2. Sebutkan program anggota FDR! 3. Jelaskan pemicu terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-19501 4. Jelaskan latarbelakang terjadinya revolusi sosial! Kunci Jawaban 1. Masyumi, PKI, PBI, Partai Rakyat Jelata, Parkindo, PSI, PRS, PKRI, Permai, dan PNI. 2. Melakukan nasionalisasi terhadap perusahaan-perusahaan Belanda, menuntut pembubaran Kabinet Hatta, Membentuk cabinet parlementer. 3. Hal-hal yang menjadi pemicu dari terjadinya pemberontakan antara tahun 1945-1950 karena didorong oeh adanya kelompok-kelompok yang ingin membentuk Negara sendiri terlepas dari Negara kesatuan Republik Indonesia, mempertahankan bentuk Negara federal, dan keengganan kesatuan tentara APRIS dibeberapa Negara bagian untuk bergabung dengan Tentara Nasional Indonesia. 4. Revolusi ini umumnya terjadi sebagai bentuk pelampiasan amarah atau kebencian-kebencian terhadap kaum bangsawan (pangreh praja) dan polisi yang dinilai sebagai antek penjajah. Pedoman penilaian 1) Setiap soal apabila dijawab benar sempurna diberi nilai 25 2) Setiap soal apabila dijawab mendekati benar diberi nilai 20 3) Setiap soal apabila dijawab setengah benar diberi nilai 15 4) Setiap soal apabila dijawab tapi salah diberi nilai 5 5) Setiap soal apabila yang tidak dijawab diberi nilai 0
  • 21. 21 LEMBAR PENGAMATAN/ OBSERVASI DISKUSI KELOMPOK Mata Pelajaran : Sejarah Kelas/Semester : XII / 2 Kompetensi Dasar: 1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal kemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal kemerdekaan. 3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965. 4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awalkemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan. Materi Pokok: 1. Proses Integrasi dan Pembentukan Negara Republik Indonesia 2. Mempertahankan Integritas dan Kedaulatan Negara Republik Indonesia 3. Hubungan Kausalitas Kebijakan Politik dan Pemberontakan antara Tahun 1945-1950 4. Revolusi Sosial Hari/tanggal pengamatan: 1) Penilaian dilakukan selama kegiatan diskusi 2) Hasil penilaian ini digunakan untuk mengetahui tingkat aktivitas peserta didik 3) Aspek yang dinilai: - Tanggung jawab - Kerja sama - Keberanian mengajukan pertanyaan - Kemampuan menyampaikan informasi/ menjawab pertanyaan - Menghargai pendapat orang lain 4) Keterangan Skor dan Katagori skor Skor 1 = sangat kurang Jumlah skor 1- 5 kategori tidak aktif Skor 2= kurang Jumlah skor 5-10 kategori kurang aktif Skor 3= cukup Jumlah Skor11-15 kategori cukup aktif Skor 4= baik Jumlah skor 16-20 kategori aktif Skor 5 = baik sekali Jumlah skor 21 -25 kategori sangat aktif
  • 22. 22 Berilah skor untuk setiap aspek! NO NAMA PESERTA DIDIK ASPEK PENILAIAN JUMLAH SKOR KATEGORI 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 6 7 Dst JUMLAH SKOR RERATA SKOR
  • 23. 23 Penilaian Sikap  Penilaian dilakukan selama kegiatan pembelajaran yaitu penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan.  Instrumen penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan terlampir. No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian 1. Sikap Observasidengan mengamati proses pengumpulan data, analisis data dan pembuatan laporan. tentang kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun 1948-1965. Observasi Selama pembelajaran dan saat diskusi 2. Pengetahuan  Tes tertulis tentang kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun 1948-1965.  Tugas dalam membuat rekonstruksi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun 1948-1965. Peserta didik boleh memilih salah satu peristiwa sejarah yang tercakup dalam materi pokok. Penugasan Penyelesaian pribadi 3. Keterampilan Portofolio dalam penulisan (rekonstruksi) tentang kebijakan pemerintah, revolusi nasional dan sosial pada awal kemerdekaan serta hubungan kausalita antara kebijakan politik dan pemberontakan tahun 1948-1965. Unjuk Kegiatan Penyelesaian kelompok I. Instrumen Penilaian hasil Belajar 1. Penilaian Sikap : Observasi 2. Penilaian Pengetahuan : Penugasan 3. Penilaian Keterampilan : Unjuk Kegiatan
  • 24. 24 LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP Penilaian Observasi Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Sejarah Kelas/Semester : XII / 2 Tahun Pelajaran : Waktu Pengamatan : Pada saat pelaksanaan pembelajaran. Kompetensi dasar : 1. Mengevaluasi kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal kemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 2. Mengevaluasi secara kritis peristiwa revolusi nasional dan sosial yang terjadi pada awal-awal kemerdekaan. 3. Mengevaluasi secara kritis hubungan kausalitas kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965. 4. Menyajikan informasi dalam bentuk tulisan tentang kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi, politik dan militer pada awal kemerdekaan sampai dengan tahun 1950. 5. Merekonstruksi hubungan kausalitas secara kritis hubungan antara kebijakan politik dan pemberontakan antara tahun 1948 – 1965, dalam bentuk tulisan. Indikator : 1. Cinta Tanah Air 2. Rasa Nasionalisme Rubrik: Indikator sikap cinta tanah air dalam pembelajaran: 1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali sikap cinta tanah air dalam pembelajaran 2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit sikap cinta tanah air dalam pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten 3. Baik jika menunjukkan sudah ada sikap cinta tanah air dalam pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten 4. Sangat baik jika sudah menunjukan sikap cinta tanah air secara terus menerus dan ajeg/konsisten Indikator sikap rasa nasionalisme dalam kegiatan kelompok. 1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali rasa nasionalisme dalam pembelajaran 2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit rasa nasionalisme dalam pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten 3. Baik jika menunjukkan sudah ada rasa nasionalisme dalam pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten 4. Sangat baik jika sudah menunjukan rasa nasionalisme secara terus menerus dan ajeg/konsisten
  • 25. 25 Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan N o Nama siswa Sikap Cinta Tanah Air Rasa Nasionalisme K C B BS K C B BS 1 2 3 4 1 2 3 4 K : Kurang C : Cukup B : Baik BS : Baik Sekali ...............,.......................... 2015 Mengetahui Guru Mata Pelajaran Sejarah Kepala SMA .... NIP. NIP. Catatan Kepala Sekolah