SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  20
Télécharger pour lire hors ligne
Algoritma K-Means : Analisis Cluster
pada Data Mining
Dedi Darwis, M.Kom.
Kosep Algoritma K-Means
 Clustering adalah pengelompokan sejumlah obyek yang
besar berdasarkan ciri atau atribut tertentu ke dalam
sejumlah kelompok atau cluster.
 Algoritma K-Mean merupakan algoritma yang relatif
sederhana untuk mengklasifikasikan atau
mengelompokkan sejumlah besar obyek dengan atribut
tertentu ke dalam kelompok-kelompok sebanyak K.
 K-Mean salah satu metode data clustering non hirarki
yang berusaha mempartisi data yang ado ke dalam
bentuk satu atau lebih cluster atau kelompok.
Kosep Algoritma K-Means
 Terdapat dua jenis data clustering yang sering
dipergunakan dalam proses pengelompokan data yaitu
Hierarchical dan Non-Hierarchical, dan K-Means
merupakan salah satu metode data clustering non-
hierarchical atau Partitional Clustering.
Kosep Algoritma K-Means
 Metode K-Means Clustering berusaha
mengelompokkan data yang ada ke dalam beberapa
kelompok, dimana data dalam satu kelompok mempunyai
karakteristik yang sama satu sama lainnya dan mempunyai
karakteristik yang berbeda dengan data yang ada di dalam
kelompok yang lain.
Kosep Algoritma K-Means
 Dengan kata lain, metode K-Means Clustering
bertujuan untuk meminimalisasikan objective
function yang diset dalam proses clustering dengan
cara meminimalkan variasi antar data yang ada di
dalam suatu cluster dan memaksimalkan variasi
dengan data yang ada di cluster lainnya.
Kosep Algoritma K-Means
 K-Means merupakan metode data clustering yang
digolongkan sebagai metode pengklasifikasian
yang bersifat unsupervised (tanpa arahan).
 Pengkategorian metode-metode pengklasifikasian data
antara supervised dan unsupervised classification
didasarkan pada adanya dataset yang data itemnya sudah
sejak awal mempunyai label kelas atau tidak.
 Untuk data yang sudah mempunyai label kelas, metode
pengklasifikasian yang digunakan merupakan
metode supervised classification dan untuk data yang
belum mempunyai label kelas, metode pengklasifikasian
yang digunakan adalah metode unsupervised
classification.
Cara Kerja Algoritma K-Means
1. Tentukan jumlah cluster
2. Alokasikan data ke dalam cluster secara random
3. Hitung centroid/rata-rata dari data yang ada di masing-
masing cluster
4. Alokasikan masing-masing data ke centroid/rata-rata
terdekat
5. Kembali ke Step 3, apabila masih ada data yang
berpindah cluster atau apabila perubahan nilai centroid,
ada yang di atas nilai threshold yang ditentukan atau
apabila perubahan nilai pada objective function yang
digunakan di atas nilai threshold yang ditentukan
Karakteristik K-Means
 K-Means sangat cepat dalam proses clustering
 K-Means sangat sensitif pada pembangkitan centroid awal
secara random
 Memungkinkan suatu cluster tidak mempunyai anggota
 Hasil clustering dengan K-Means bersifat tidak unik (selalu
berubah-ubah) – terkadang baik, terkadang jelek
 K-means sangat sulit untuk mencapai global optimum
Karakteristik K-Means
 Memperhatikan input dalam algoritma K-Means, dapat
dikatakan bahwa algoritma ini hanya mengolah data kuantitatif
atau numerik.
 Sebuah basis data tidak mungkin hanya berisi satu macam tipe
data saja, akan tetapi beragam tipe.
Sebuah basis data dapat berisi data-
data dengan tipe sebagai berikut: binary, nominal, ordinal,
interval dan ratio.
 Berbagai macam atribut dalam basis data yang berbeda tipe
disebut sebagai data multivariate.
Tipe data seperti nominal dan ordinal harus diolah terlebih
dahulu menjadi data numerik (bisa dilakukan dengan cara
diskritisasi), sehingga dapat diberlakukan algoritma K-
Means dalam pembentukan clusternya.
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Ditentukan banyaknya cluster yang dibentuk dua (k=2).
Banyaknya cluster harus lebih kecil dari pada banyaknya
data (k<n).
Contoh Dataset K-Means
Inisialisasi centroid dataset pada tabel dataset diatas
adalah C1 = {1 , 1} dan C2 = {2 , 1}. Inisialiasasi centroid
dapat ditentukan secara manual ataupun random.
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Untuk pengulangan berikutnya (pengulangan ke-1 sampai
selesai), centroid baru dihitung dengan menghitung nilai
rata-rata data pada setiap cluster.
 Jika centroid baru berbeda dengan centroid sebelumnya,
maka proses dilanjutkan ke langkah berikutnya. Namun
jika centroid yang baru dihitung sama dengan centroid
sebelumnya, maka proses clustering selesai.
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Rumus yang digunakan untuk menghitung distance space
atau jarak data dengan centroid menggunakan Euclidiean
Distance.
Persamaan Euclidean Distance :
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Pengulangan ke-1 / Iterasi ke-1
 Jarak data dengan Centroid C1 adalah:
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Jarak data dengan Centroid C2 adalah:
 Untuk seterusnya, hitung jarak pada setiap baris data
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Hasil Perhitungan Pengulangan ke-1
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Kelompokan data sesuai dengan cluster-nya, yaitu data
yang memiliki jarak terpendek.
 Contoh; karena d(x1,c1) < d(x1,c2) maka x1 masuk ke
dalam cluster 1. Pada tabel hasil perhitungan iterasi ke-1,
data n=1 masuk ke dalam cluster 1 karena dc1 < dc2,
sedangkan n=2,3,4 masuk ke dalam cluster 2 karena dc2
< dc1.
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Setelah mendapatkan label cluster untuk masing-masing
data n=1,2,3,4 maka dicari nilai rata-ratanya dengan
menjumlahkan seluruh anggota masing-masing cluster dan
dibagi jumlah anggotanya.
Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-1
C2 (a) = (2+4+5)/3 C2 (b) = (1+3+4)/3
C1 (a) = 1/1 C1 (b) = 1/1
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Pengulangan ke-2 / Iterasi Ke-2
Pengelompokan Data pada Pengulangan ke-2
Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-2
Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering
 Pengulangan ke-3 / Iterasi Ke-3
Pengelompokan Data pada Pengulangan ke-3
Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-3
 Karena centroid tidak mengalami perubahan (sama dengan
centroid sebelumnya) maka proses clustering selesai.
Latihan Analisis Cluster (K-Means)
 Diketahui Dataset sebagai berikut :
Data Ke - i a b
1 1 1
2 4 1
3 6 1
4 1 2
5 2 3
6 5 3
7 2 5
8 3 5
9 2 6
10 3 8
Inisialisasi centroid
dataset pada tabel
dataset adalah C2 =
{4 , 1} , C4 = {1,2}
dan C6 = {5 , 3}.

Contenu connexe

Tendances

Data mining 2 exploratory data analysis
Data mining 2   exploratory data analysisData mining 2   exploratory data analysis
Data mining 2 exploratory data analysisIrwansyahSaputra1
 
Klasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxKlasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxAdam Superman
 
Materi Data Mining.pptx
Materi Data Mining.pptxMateri Data Mining.pptx
Materi Data Mining.pptxvinduatia
 
Kebutuhan Data Warehouse
Kebutuhan Data WarehouseKebutuhan Data Warehouse
Kebutuhan Data Warehousededidarwis
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automataahmad haidaroh
 
Modul 4 representasi pengetahuan
Modul 4   representasi pengetahuanModul 4   representasi pengetahuan
Modul 4 representasi pengetahuanahmad haidaroh
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Greedy
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma GreedyAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Greedy
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma GreedyAdam Mukharil Bachtiar
 
Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5dedidarwis
 
Penjelasan indexing database
Penjelasan indexing databasePenjelasan indexing database
Penjelasan indexing databaseSamsul Arifin
 
Data mining 4 konsep dasar klasifikasi
Data mining 4   konsep dasar klasifikasiData mining 4   konsep dasar klasifikasi
Data mining 4 konsep dasar klasifikasiIrwansyahSaputra1
 
9 dts-transformasi data-univ-gunadarma
9 dts-transformasi data-univ-gunadarma9 dts-transformasi data-univ-gunadarma
9 dts-transformasi data-univ-gunadarmaArdianDwiPraba
 
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptxmelrideswina
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAdam Mukharil Bachtiar
 
13. modul ta dts2021 clustering
13. modul ta dts2021 clustering13. modul ta dts2021 clustering
13. modul ta dts2021 clusteringArdianDwiPraba
 
Contoh peyelesaian logika fuzzy
Contoh peyelesaian logika fuzzyContoh peyelesaian logika fuzzy
Contoh peyelesaian logika fuzzyZaenal Khayat
 
3. metodologi data science dts ta v.1
3. metodologi data science dts ta v.13. metodologi data science dts ta v.1
3. metodologi data science dts ta v.1ArdianDwiPraba
 
Metode statistik multivariat
Metode statistik multivariatMetode statistik multivariat
Metode statistik multivariatkartiko edhi
 

Tendances (20)

Data mining 2 exploratory data analysis
Data mining 2   exploratory data analysisData mining 2   exploratory data analysis
Data mining 2 exploratory data analysis
 
Klasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptxKlasifikasi Data Mining.pptx
Klasifikasi Data Mining.pptx
 
Materi Data Mining.pptx
Materi Data Mining.pptxMateri Data Mining.pptx
Materi Data Mining.pptx
 
Kebutuhan Data Warehouse
Kebutuhan Data WarehouseKebutuhan Data Warehouse
Kebutuhan Data Warehouse
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automata
 
Modul 4 representasi pengetahuan
Modul 4   representasi pengetahuanModul 4   representasi pengetahuan
Modul 4 representasi pengetahuan
 
12 regresi
12 regresi12 regresi
12 regresi
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Greedy
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma GreedyAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Greedy
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Greedy
 
Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5Materi Data Mining - C4.5
Materi Data Mining - C4.5
 
Penjelasan indexing database
Penjelasan indexing databasePenjelasan indexing database
Penjelasan indexing database
 
Data mining 4 konsep dasar klasifikasi
Data mining 4   konsep dasar klasifikasiData mining 4   konsep dasar klasifikasi
Data mining 4 konsep dasar klasifikasi
 
9 dts-transformasi data-univ-gunadarma
9 dts-transformasi data-univ-gunadarma9 dts-transformasi data-univ-gunadarma
9 dts-transformasi data-univ-gunadarma
 
11 ta dts2021-11-v2
11 ta dts2021-11-v211 ta dts2021-11-v2
11 ta dts2021-11-v2
 
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx
01_PENGANTAR DATA DATA SCIENCE.pptx
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
 
13. modul ta dts2021 clustering
13. modul ta dts2021 clustering13. modul ta dts2021 clustering
13. modul ta dts2021 clustering
 
DATA ANALYTIC KELOMPOK 2.pptx
DATA ANALYTIC KELOMPOK 2.pptxDATA ANALYTIC KELOMPOK 2.pptx
DATA ANALYTIC KELOMPOK 2.pptx
 
Contoh peyelesaian logika fuzzy
Contoh peyelesaian logika fuzzyContoh peyelesaian logika fuzzy
Contoh peyelesaian logika fuzzy
 
3. metodologi data science dts ta v.1
3. metodologi data science dts ta v.13. metodologi data science dts ta v.1
3. metodologi data science dts ta v.1
 
Metode statistik multivariat
Metode statistik multivariatMetode statistik multivariat
Metode statistik multivariat
 

Similaire à Data mining 7

Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptx
Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptxAlgoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptx
Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptxanirmakandidagtg15
 
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdf
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdfKlasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdf
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdfElvi Rahmi
 
Machine Learning Diskusi 9.pdf
Machine Learning Diskusi 9.pdfMachine Learning Diskusi 9.pdf
Machine Learning Diskusi 9.pdfHendroGunawan8
 
Machine Learning Diskusi 10.pdf
Machine Learning Diskusi 10.pdfMachine Learning Diskusi 10.pdf
Machine Learning Diskusi 10.pdfHendroGunawan8
 
Belajar mudah algoritma data mining k means
Belajar mudah algoritma data mining k meansBelajar mudah algoritma data mining k means
Belajar mudah algoritma data mining k meansilmuBiner
 
Clustering _IgedeAris.ppt
Clustering _IgedeAris.pptClustering _IgedeAris.ppt
Clustering _IgedeAris.pptPandeKadek3
 
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-means
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-meansJurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-means
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-meansym.ygrex@comp
 
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptx
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptxPertemuan 3 Model Data Mining.pptx
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptxArwansyahDipanegara
 
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena DM adalah suatu ...
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena  DM adalah suatu ...Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena  DM adalah suatu ...
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena DM adalah suatu ...butest
 
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptx
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptxPPT_Data_Mining_Kel_3.pptx
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptxAbdulMajid84127
 
HibahProdi Genap 2012/2013
HibahProdi Genap 2012/2013HibahProdi Genap 2012/2013
HibahProdi Genap 2012/2013achmad fauzan
 

Similaire à Data mining 7 (20)

Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptx
Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptxAlgoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptx
Algoritma Klasifikasi K-Means Clustering.pptx
 
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdf
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdfKlasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdf
Klasterisasi - Algoritma K-Means Clustering.pdf
 
K-MEANS CLUSTERING.pptx
K-MEANS CLUSTERING.pptxK-MEANS CLUSTERING.pptx
K-MEANS CLUSTERING.pptx
 
Machine Learning Diskusi 9.pdf
Machine Learning Diskusi 9.pdfMachine Learning Diskusi 9.pdf
Machine Learning Diskusi 9.pdf
 
Machine Learning Diskusi 10.pdf
Machine Learning Diskusi 10.pdfMachine Learning Diskusi 10.pdf
Machine Learning Diskusi 10.pdf
 
Belajar mudah algoritma data mining k means
Belajar mudah algoritma data mining k meansBelajar mudah algoritma data mining k means
Belajar mudah algoritma data mining k means
 
LN s10-machine vision-s2
LN s10-machine vision-s2LN s10-machine vision-s2
LN s10-machine vision-s2
 
Clustering _IgedeAris.ppt
Clustering _IgedeAris.pptClustering _IgedeAris.ppt
Clustering _IgedeAris.ppt
 
k-mean_clustering.pptx
k-mean_clustering.pptxk-mean_clustering.pptx
k-mean_clustering.pptx
 
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-means
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-meansJurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-means
Jurnal 15235 pengelompokan kayu kelapa menggunakan algoritma k-means
 
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptx
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptxPertemuan 3 Model Data Mining.pptx
Pertemuan 3 Model Data Mining.pptx
 
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena DM adalah suatu ...
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena  DM adalah suatu ...Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena  DM adalah suatu ...
Jawaban No. 2 Tahap-Tahap Data Mining Karena DM adalah suatu ...
 
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptx
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptxPPT_Data_Mining_Kel_3.pptx
PPT_Data_Mining_Kel_3.pptx
 
8186 8 reduksi data
8186 8 reduksi data8186 8 reduksi data
8186 8 reduksi data
 
PPT KEL 3 DAI - 007.pptx
PPT KEL 3 DAI - 007.pptxPPT KEL 3 DAI - 007.pptx
PPT KEL 3 DAI - 007.pptx
 
HibahProdi Genap 2012/2013
HibahProdi Genap 2012/2013HibahProdi Genap 2012/2013
HibahProdi Genap 2012/2013
 
Modul klasifikasi decission tree modul klasifikasi
Modul klasifikasi decission tree modul klasifikasiModul klasifikasi decission tree modul klasifikasi
Modul klasifikasi decission tree modul klasifikasi
 
teknik-teknik data mining
teknik-teknik data miningteknik-teknik data mining
teknik-teknik data mining
 
fuzzyShp
fuzzyShpfuzzyShp
fuzzyShp
 
10
1010
10
 

Plus de dedidarwis

Cv dedi darwis
Cv dedi darwisCv dedi darwis
Cv dedi darwisdedidarwis
 
Manajemen pengetahuan
Manajemen pengetahuanManajemen pengetahuan
Manajemen pengetahuandedidarwis
 
Metadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data WarehouseMetadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data Warehousededidarwis
 
Siklus Pendapatan
Siklus PendapatanSiklus Pendapatan
Siklus Pendapatandedidarwis
 
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis KomputerPengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis Komputerdedidarwis
 
Sistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian InternalSistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian Internaldedidarwis
 
Model data dan desain database
Model data dan desain databaseModel data dan desain database
Model data dan desain databasededidarwis
 
Pengantar e-business
Pengantar e-businessPengantar e-business
Pengantar e-businessdedidarwis
 
Siklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansiSiklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansidedidarwis
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansidedidarwis
 
Pert 14 publikasi hasil penelitian
Pert 14 publikasi hasil penelitianPert 14 publikasi hasil penelitian
Pert 14 publikasi hasil penelitiandedidarwis
 
Pert 13 pengujian hasil penelitian
Pert 13  pengujian hasil penelitianPert 13  pengujian hasil penelitian
Pert 13 pengujian hasil penelitiandedidarwis
 
Pert 13 pengujian hasil penelitian
Pert 13  pengujian hasil penelitianPert 13  pengujian hasil penelitian
Pert 13 pengujian hasil penelitiandedidarwis
 
Pert 12 metode eksperimen
Pert 12   metode eksperimenPert 12   metode eksperimen
Pert 12 metode eksperimendedidarwis
 
Pert 11 kesalahan penelitian
Pert 11  kesalahan penelitianPert 11  kesalahan penelitian
Pert 11 kesalahan penelitiandedidarwis
 
Slide trik skripsi ftik s1
Slide trik skripsi ftik s1Slide trik skripsi ftik s1
Slide trik skripsi ftik s1dedidarwis
 
Pert 9 proposal penelitian
Pert 9 proposal penelitianPert 9 proposal penelitian
Pert 9 proposal penelitiandedidarwis
 
Pert 6 literatur review
Pert 6 literatur reviewPert 6 literatur review
Pert 6 literatur reviewdedidarwis
 
Pert 5 pengolahan data
Pert 5 pengolahan dataPert 5 pengolahan data
Pert 5 pengolahan datadedidarwis
 
Pert 5 pengumpulan-data
Pert 5 pengumpulan-dataPert 5 pengumpulan-data
Pert 5 pengumpulan-datadedidarwis
 

Plus de dedidarwis (20)

Cv dedi darwis
Cv dedi darwisCv dedi darwis
Cv dedi darwis
 
Manajemen pengetahuan
Manajemen pengetahuanManajemen pengetahuan
Manajemen pengetahuan
 
Metadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data WarehouseMetadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data Warehouse
 
Siklus Pendapatan
Siklus PendapatanSiklus Pendapatan
Siklus Pendapatan
 
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis KomputerPengendalian SIA Berbasis Komputer
Pengendalian SIA Berbasis Komputer
 
Sistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian InternalSistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian Internal
 
Model data dan desain database
Model data dan desain databaseModel data dan desain database
Model data dan desain database
 
Pengantar e-business
Pengantar e-businessPengantar e-business
Pengantar e-business
 
Siklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansiSiklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansi
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
 
Pert 14 publikasi hasil penelitian
Pert 14 publikasi hasil penelitianPert 14 publikasi hasil penelitian
Pert 14 publikasi hasil penelitian
 
Pert 13 pengujian hasil penelitian
Pert 13  pengujian hasil penelitianPert 13  pengujian hasil penelitian
Pert 13 pengujian hasil penelitian
 
Pert 13 pengujian hasil penelitian
Pert 13  pengujian hasil penelitianPert 13  pengujian hasil penelitian
Pert 13 pengujian hasil penelitian
 
Pert 12 metode eksperimen
Pert 12   metode eksperimenPert 12   metode eksperimen
Pert 12 metode eksperimen
 
Pert 11 kesalahan penelitian
Pert 11  kesalahan penelitianPert 11  kesalahan penelitian
Pert 11 kesalahan penelitian
 
Slide trik skripsi ftik s1
Slide trik skripsi ftik s1Slide trik skripsi ftik s1
Slide trik skripsi ftik s1
 
Pert 9 proposal penelitian
Pert 9 proposal penelitianPert 9 proposal penelitian
Pert 9 proposal penelitian
 
Pert 6 literatur review
Pert 6 literatur reviewPert 6 literatur review
Pert 6 literatur review
 
Pert 5 pengolahan data
Pert 5 pengolahan dataPert 5 pengolahan data
Pert 5 pengolahan data
 
Pert 5 pengumpulan-data
Pert 5 pengumpulan-dataPert 5 pengumpulan-data
Pert 5 pengumpulan-data
 

Dernier

Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfGambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfYoyokSuwiknyo
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxAndimarini2
 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturAhmadAffandi36
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptxilanarespatinovitari1
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxarifyudianto3
 
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxPPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxssuserdfcb68
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfIftitahKartika
 
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...rororasiputra
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptarifyudianto3
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptxVinaAmelia23
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxArisatrianingsih
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdffitriAnnisa54
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxyoodika046
 
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfGambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfYoyokSuwiknyo
 
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxperbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxMuhamadIrfan190120
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptDellaEkaPutri2
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPusatKeteknikanKehut
 
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptKalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptAchmadDwitamaKarisma
 

Dernier (19)

Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfGambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxPPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
 
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfGambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
 
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxperbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
 
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptKalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
 

Data mining 7

  • 1. Algoritma K-Means : Analisis Cluster pada Data Mining Dedi Darwis, M.Kom.
  • 2. Kosep Algoritma K-Means  Clustering adalah pengelompokan sejumlah obyek yang besar berdasarkan ciri atau atribut tertentu ke dalam sejumlah kelompok atau cluster.  Algoritma K-Mean merupakan algoritma yang relatif sederhana untuk mengklasifikasikan atau mengelompokkan sejumlah besar obyek dengan atribut tertentu ke dalam kelompok-kelompok sebanyak K.  K-Mean salah satu metode data clustering non hirarki yang berusaha mempartisi data yang ado ke dalam bentuk satu atau lebih cluster atau kelompok.
  • 3. Kosep Algoritma K-Means  Terdapat dua jenis data clustering yang sering dipergunakan dalam proses pengelompokan data yaitu Hierarchical dan Non-Hierarchical, dan K-Means merupakan salah satu metode data clustering non- hierarchical atau Partitional Clustering.
  • 4. Kosep Algoritma K-Means  Metode K-Means Clustering berusaha mengelompokkan data yang ada ke dalam beberapa kelompok, dimana data dalam satu kelompok mempunyai karakteristik yang sama satu sama lainnya dan mempunyai karakteristik yang berbeda dengan data yang ada di dalam kelompok yang lain.
  • 5. Kosep Algoritma K-Means  Dengan kata lain, metode K-Means Clustering bertujuan untuk meminimalisasikan objective function yang diset dalam proses clustering dengan cara meminimalkan variasi antar data yang ada di dalam suatu cluster dan memaksimalkan variasi dengan data yang ada di cluster lainnya.
  • 6. Kosep Algoritma K-Means  K-Means merupakan metode data clustering yang digolongkan sebagai metode pengklasifikasian yang bersifat unsupervised (tanpa arahan).  Pengkategorian metode-metode pengklasifikasian data antara supervised dan unsupervised classification didasarkan pada adanya dataset yang data itemnya sudah sejak awal mempunyai label kelas atau tidak.  Untuk data yang sudah mempunyai label kelas, metode pengklasifikasian yang digunakan merupakan metode supervised classification dan untuk data yang belum mempunyai label kelas, metode pengklasifikasian yang digunakan adalah metode unsupervised classification.
  • 7. Cara Kerja Algoritma K-Means 1. Tentukan jumlah cluster 2. Alokasikan data ke dalam cluster secara random 3. Hitung centroid/rata-rata dari data yang ada di masing- masing cluster 4. Alokasikan masing-masing data ke centroid/rata-rata terdekat 5. Kembali ke Step 3, apabila masih ada data yang berpindah cluster atau apabila perubahan nilai centroid, ada yang di atas nilai threshold yang ditentukan atau apabila perubahan nilai pada objective function yang digunakan di atas nilai threshold yang ditentukan
  • 8. Karakteristik K-Means  K-Means sangat cepat dalam proses clustering  K-Means sangat sensitif pada pembangkitan centroid awal secara random  Memungkinkan suatu cluster tidak mempunyai anggota  Hasil clustering dengan K-Means bersifat tidak unik (selalu berubah-ubah) – terkadang baik, terkadang jelek  K-means sangat sulit untuk mencapai global optimum
  • 9. Karakteristik K-Means  Memperhatikan input dalam algoritma K-Means, dapat dikatakan bahwa algoritma ini hanya mengolah data kuantitatif atau numerik.  Sebuah basis data tidak mungkin hanya berisi satu macam tipe data saja, akan tetapi beragam tipe. Sebuah basis data dapat berisi data- data dengan tipe sebagai berikut: binary, nominal, ordinal, interval dan ratio.  Berbagai macam atribut dalam basis data yang berbeda tipe disebut sebagai data multivariate. Tipe data seperti nominal dan ordinal harus diolah terlebih dahulu menjadi data numerik (bisa dilakukan dengan cara diskritisasi), sehingga dapat diberlakukan algoritma K- Means dalam pembentukan clusternya.
  • 10. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Ditentukan banyaknya cluster yang dibentuk dua (k=2). Banyaknya cluster harus lebih kecil dari pada banyaknya data (k<n). Contoh Dataset K-Means Inisialisasi centroid dataset pada tabel dataset diatas adalah C1 = {1 , 1} dan C2 = {2 , 1}. Inisialiasasi centroid dapat ditentukan secara manual ataupun random.
  • 11. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Untuk pengulangan berikutnya (pengulangan ke-1 sampai selesai), centroid baru dihitung dengan menghitung nilai rata-rata data pada setiap cluster.  Jika centroid baru berbeda dengan centroid sebelumnya, maka proses dilanjutkan ke langkah berikutnya. Namun jika centroid yang baru dihitung sama dengan centroid sebelumnya, maka proses clustering selesai.
  • 12. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Rumus yang digunakan untuk menghitung distance space atau jarak data dengan centroid menggunakan Euclidiean Distance. Persamaan Euclidean Distance :
  • 13. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Pengulangan ke-1 / Iterasi ke-1  Jarak data dengan Centroid C1 adalah:
  • 14. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Jarak data dengan Centroid C2 adalah:  Untuk seterusnya, hitung jarak pada setiap baris data
  • 15. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Hasil Perhitungan Pengulangan ke-1
  • 16. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Kelompokan data sesuai dengan cluster-nya, yaitu data yang memiliki jarak terpendek.  Contoh; karena d(x1,c1) < d(x1,c2) maka x1 masuk ke dalam cluster 1. Pada tabel hasil perhitungan iterasi ke-1, data n=1 masuk ke dalam cluster 1 karena dc1 < dc2, sedangkan n=2,3,4 masuk ke dalam cluster 2 karena dc2 < dc1.
  • 17. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Setelah mendapatkan label cluster untuk masing-masing data n=1,2,3,4 maka dicari nilai rata-ratanya dengan menjumlahkan seluruh anggota masing-masing cluster dan dibagi jumlah anggotanya. Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-1 C2 (a) = (2+4+5)/3 C2 (b) = (1+3+4)/3 C1 (a) = 1/1 C1 (b) = 1/1
  • 18. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Pengulangan ke-2 / Iterasi Ke-2 Pengelompokan Data pada Pengulangan ke-2 Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-2
  • 19. Contoh Kasus Perhitungan K-Means Clustering  Pengulangan ke-3 / Iterasi Ke-3 Pengelompokan Data pada Pengulangan ke-3 Nilai Rata-Rata Centroid pada Pengulangan ke-3  Karena centroid tidak mengalami perubahan (sama dengan centroid sebelumnya) maka proses clustering selesai.
  • 20. Latihan Analisis Cluster (K-Means)  Diketahui Dataset sebagai berikut : Data Ke - i a b 1 1 1 2 4 1 3 6 1 4 1 2 5 2 3 6 5 3 7 2 5 8 3 5 9 2 6 10 3 8 Inisialisasi centroid dataset pada tabel dataset adalah C2 = {4 , 1} , C4 = {1,2} dan C6 = {5 , 3}.