SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  23
KOMUNISME 
Oleh: 
KELOMPOK 2 
 Budi Rahman Lubis 140904077 
 Talitha Nur Zhafira 140904078 
 Alishka Zuhra 140904079 
 Dewi Annisa Putri 140904080 
 Dita Andriani 140904081 
 Fitri Hariani 140904082 
 Arie Arma Putra 140904083 
 Ulfah Mayasari 140904133
APA ITU KOMUNISME??? 
Komunisme adalah sebuah ideologi. 
Penganut paham ini berasal dari Manifest der 
Kommunistischen, sebuah manifesto politik yang 
pertama kali terbit pada 21 Februari 1848, di 
London, Inggris ditulis oleh Karl Marx dan Friedrich 
Engels.
Manifesto Politik 
 Manifesto adalah pernyataan sikap sebuah 
kelompok yang diumumkan kepada publik dan 
sering bermuatan politis. 
 Edisi pertama Manifesto Komunis dalam bahasa 
Jerman: Das Manifest der Kommunistischen 
Partei 
 Manifesto Komunis disebut juga Manifesto 
Partai Komunis adalah manifesto yang ditulis 
oleh Karl Marx dan Friedrich Engels. Pada 
awalnya, manifesto ini ditujukan untuk Liga 
Komunis.
PENGERTIAN KOMUNIS 
Karl Marx dan Frederich Engels adalah tokoh 
utama yang memperkenalkan pemahaman ini. 
Esensinya komunisme adalah sebuah pola aliran 
berpikir berlandaskan kepada atheisme yang 
menjadikan materi sebagai asal segala-galanya.
SEJARAH KOMUNIS 
Komunisme pada awal kelahiran adalah sebuah 
koreksi terhadap paham kapitalisme di awal abad 
ke-19. 
Komunis Internasional sebagai teori ideologi mulai 
diterapkan setelah meletusnya Revolusi Bolshevik di 
Rusia, 7 November 1917. 
Sejak saat itu komunisme diterapkan sebagai 
sebuah ideologi dan disebarluaskan ke negara lain.
SEJARAH LAHIRNYA 
KOMUNIS 
Ketika Marx mulai menyerukan model 
sosialismenya, keadaan di Eropa sedang terjadi 
eksploitasi kaum borjus (kapital) kepada para buruh 
(proletar). 
Marx, seorang yahudi yang dilahirkan di Trier, 
Jerman, dengan wataknya yang sombong, keras 
kepala, memiliki kelebihan yang membuatnya 
menjadi berani. 
Ia menjadi seorang revolusioner dengan gagasan 
dan gerakannya untuk melakukan perubahan 
berdasarkan suatu idelogi baru, yakni komunisme.
CIRI-CIRI KOMUNISME 
 Bidang ekonomi memberlakukan sistem ekonomi yang 
dikuasai oleh negara. Seluruhnya terpimpin dari pusat 
(etatisme). 
 Bidang politik, memberlakukan iklim ketertutupan. Kelompok 
yang berkuasa adalah para pucuk pimpinan partai komunis. 
Di negara komunis hanya ada satu partai yaitu partai 
komunis. 
 Kebebasan terhambat sehingga hak-hak politik rakyat 
terkekang dan rakyat hanya sebagai objek negara sehingga 
banyak menimbulkan berbagai macam kekhawatiran. 
 Bidang sosial memberlakukan doktrin bahwa semua orang 
harus merasakan sama rata sama rasa. 
 Tidak percaya dan tidak mengenal adanya Tuhan
KOMUNISME SEBAGAI 
IDEOLOGI TOTALITER 
Komunisme adalah ideologi totaliter, karena menuntut 
diakui sebagai satu-satunya pandangan hidup yang 
mencakup sepenuhnya seluruh kehidupan manusia. 
Dengan demikian, komunisme bukan saja mau 
memberikan pedoman dalam bidang sosial, ekonomi, 
politik, dan budaya, melainkan juga merupakan sumber 
pemikiran ilmiah
SISTEM POLITIK 
KOMUNISME 
Secara teoritas, pemerintahan komunis yang 
didasarkan ideologinya memperlakukan semua 
negara bagian mereka, rakyat, dan cita-citanya 
menciptakan masyarakat sama rata sama rasa. 
Dalam kenyataanya “jauh panggang dari api” 
kekerasan, penyingkiran lawan lawan, pembuangan, 
pengasingan, agotasi dan propaganda untuk 
menghancurkan bagi mereka yang tidak sejalan 
merupakan tindakan yang biasa dan harus dijalankan 
dengan cara revolusioner dan radikal.
Ciri-Ciri Sistem Politik Negara 
Komunis 
1. Tidak ada ketentuan politik bagi rakyat. 
2. Kekuasaan terpusat pada negara (elit politik). 
3. Menolak keyakinan atau agama. 
4. Hukum ditegakkan demi kepentingan negara (elit 
politik). 
5. Pemerintahan dijalankan secara tertutup. 
6. Partisipasi rakyat dipaksakan
SISTEM EKONOMI 
KOMUNISME 
Berdasarkan faham karl marx , yaitu nasib para kaum buru 
yang menyedihkan akibat ulah para kapitalis.oleh sebab itu 
untuk memperbaiki kondisi masyarakat harus dilakukan 
perubahan secara radikal melalui pendobrakan sendi sendi 
kapitalis.maka dari itu kaumproletae harus memainkan 
peranan penting dalam merebut kekuasaan dari tangan 
kapitalis.dimana adanya revolusi indusri barang barang 
kebutuhan dapat diproduksi secara massal oleh upah yang 
diterima.sehingga dikatakan sistem ekonomi komunisme 
adalah negara yang mempunyai kekuasaan penuh dalam 
pengaturan produksi dan konsumsi.
CIRI CIRI SISTEM EKONOMI 
KOMUNIS 
1. Pemilikan alat-alat produksi dikuasai oleh negara 
2. Dilakukan mekanisme dibidang industri, dimana 
industri dimiliki oleh seluruh negara secara kolektif 
3. Pengusaha dan petani yang merdeka dipaksa untuk 
terikat sehingga mudah diawasi dan diatus oeh 
negara atau swasta kehilangan hak untuk 
berproduksi 
4. Distribusi dan konsumsi diatur oleh negara 
5. Pembaharuan sosial dilakukan dengan jalan 
kekerasaan (revolusi) dan perpolitikan di kuasai oleh 
minoritas.
Kelemahan Sistem Ekonomi 
Komunisme 
1. Antara idealisme dan realita berbeda. Misalnya 
komunisme berusaha untuk kepentingan rakyat. Namun 
dilihat di sisi lain melakukan dengan cara kekerasan atau 
pemaksaan. 
2. Warga kehilangan kebebasan memilih barang konsumsi 
karena pemerintah memeberikan jatah keperluan hidup. 
3. Tidak adanya kebebasan memilik pekerjaan yang 
diminati atau disukai. 
4. Ekonomi dan control ekonomi bersifat kaku dan terpusat. 
5. Terdapat standarisasi terhadap statis dan mode. 
6. Memiliki birokrasi yang ketat,sehingga boros akan 
anggaran. 
7. Upah yang diterima sangat rendah.
Negara Komunis 
Negara komunis yang masih ada: 
 Republik Rakyat Tiongkok 
 Transnistia 
 Kuba 
 Korea Utara 
 Laos 
 Vietnam
Negara komunis yang pernah ada: 
 Uni Soviet (1922-1991) 
 Jerman Timur (1949-1990) 
 Republik Rakyat Hongaria (1949-1989) 
 Republik Rakyat Bulgaria (1946-1990) 
 Republik Rakyat Polandia (1944-1989) 
 Republik Sosialis Rumania (1947-1989) 
 Republik Sosialis Rakyat Albania (1944-1992) 
 Republik Federal Sosialis Yugoslavia (1943- 
1992) 
 Republik Sosialis Cekoslowakia (1948-1989) 
 Republik Rakyat Angola (1975–1992)
Paham Komunis Internasional 
Komunis internasional sebagai teori ideologi mulai 
diterapkan setelah meletusnya Revolusi Bolshevik di 
Rusia tanggal 7 November 1917. Sejak saat itu 
komunisme diterapkan sebagai sebuah ideologi dan 
disebarluaskan ke negara lain. Pada tahun 2005 
negara yang masih menganut paham komunis adalah 
Tiongkok, Vietnam, Korea Utara, Kuba dan Laos. 
Komunis internasional adalah teori yang disebutkan 
oleh Karl Marx.
Paham Maoisme 
Ideologi komunisme di Tiongkok agak lain daripada dengan 
Marxisme-Leninisme yang diadopsi bekas Uni Soviet. 
Mao Zedong menyatukan berbagai filsafat kuno dari 
Tiongkok dengan Marxisme yang kemudian ia sebut 
sebagai Maoisme. 
Perbedaan mendasar dari komunisme Tiongkok dengan 
komunisme di negara lainnya adalah bahwa komunisme di 
Tiongkok lebih mementingkan peran petani daripada buruh. 
Ini disebabkan karena kondisi Tiongkok yang khusus di 
mana buruh dianggap sebagai bagian tak terpisahkan dari 
kapitalisme.
Indonesia dan Komunis 
Indonesia pernah menjadi salah satu kekuatan 
besar komunisme dunia. Kelahiran PKI pada tahun 
1920an adalah kelanjutan fase awal dominasi 
komunisme di negara ini, bahkan di Asia.
PKI 
Partai Komunis Indonesia (PKI) adalah 
partai politik di Indonesia. PKI adalah partai 
komunis non-penguasa terbesar di dunia 
sebelum dihancurkan pada tahun 1965 dan 
dinyatakan sebagai partai terlarang pada 
tahun berikutnya.
Lahirnya PKI di Indonesia 
Partai ini didirikan atas inisiatif tokoh sosialis Belanda, Henk 
Sneevliet dan Pak Yahya pada 1914, dengan nama Indische 
Social-Democratische Vereeniging (ISDV) (atau Persatuan 
Sosial Demokrat Hindia Belanda). 
Keanggotaan awal ISDV pada dasarnya terdiri atas 85 
anggota dari dua partai sosialis Belanda, yaitu SDAP (Partai 
Buruh Sosial Demokratis) dan SDP (Partai Sosial 
Demokratis), yang aktif di Hindia Belanda. 
Yaitu adanya penolakan yang dilakukan mereka terhadap 
situasi yang dikontrol kapitalis belanda. 
Sebelumnya, PKI bernama PDSH lalu berganti nama 
smenjadi PKH dan akhirnya PKI pada 1924.
PKT 
Partai Komunis Tiongkok (PKT) adalah partai 
politik berhaluan komunis yang sekarang 
memerintah di Republik Rakyat Tiongkok. Partai ini 
didirikan pada tahun 1921 oleh Mao Zedong dan 
aktivis-aktivis revolusi lainnya semasa kekacauan 
melanda Tiongkok yang dicabik-cabik perang 
saudara antarjenderal perang sesaat setelah 
Dinasti Qing runtuh. 
Dengan lebih dari 63 juta anggota di seluruh dunia, 
partai ini merupakan partai politik terbesar di dunia
PKM 
Partai Komunis Malaya (PKM) adalah sebuah partai 
politik berhaluan komunis yang didirikan pada tahun 
1930 di Kuala Pilah, Negeri Sembilan dengan 
keanggotaan yang sebagian besar diisi warga 
Tionghoa. 
Partai ini membubarkan unit-unit bersenjatanya 
pada tahun 1989 setelah mencapai kesepakatan 
damai dengan pemerintah Malaysia dan Thailand. 
Mereka melakukan pemberontakan bersenjata 
antara tahun 1948-1989.
THANK YOU 

Contenu connexe

Tendances

Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem EtikaEsensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etikadayurikaperdana19
 
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)rogensamuel
 
Orde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasiOrde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasiNanda Aditasia
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIUniversitas Jember
 
Makalah demokrasi terpimpin
Makalah demokrasi terpimpinMakalah demokrasi terpimpin
Makalah demokrasi terpimpinWarnet Raha
 
Aktualisasi Pancasila Di Kampus
Aktualisasi Pancasila Di KampusAktualisasi Pancasila Di Kampus
Aktualisasi Pancasila Di KampusAbida Muttaqiena
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalErika N. D
 
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1aswansetiawan
 
Tugas uud 1945 pasal 28 a
Tugas  uud 1945 pasal 28 aTugas  uud 1945 pasal 28 a
Tugas uud 1945 pasal 28 apycnat
 
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"bawon15505124020
 
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikaIdeologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikafira aini
 
Nasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaNasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaIfan Islami
 
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUMPERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUMMuhamad Yogi
 
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908YABES HULU
 

Tendances (20)

Demokrasi Terpimpin
Demokrasi TerpimpinDemokrasi Terpimpin
Demokrasi Terpimpin
 
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem EtikaEsensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
Esensi dan Urgensi Pancasila Sebagai Sistem Etika
 
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
 
Orde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasiOrde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasi
 
Ideologi politik komunis.
Ideologi politik komunis.Ideologi politik komunis.
Ideologi politik komunis.
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
 
Makalah demokrasi terpimpin
Makalah demokrasi terpimpinMakalah demokrasi terpimpin
Makalah demokrasi terpimpin
 
Aktualisasi Pancasila Di Kampus
Aktualisasi Pancasila Di KampusAktualisasi Pancasila Di Kampus
Aktualisasi Pancasila Di Kampus
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
 
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
 
Tugas uud 1945 pasal 28 a
Tugas  uud 1945 pasal 28 aTugas  uud 1945 pasal 28 a
Tugas uud 1945 pasal 28 a
 
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"
Makalah PKN "Masalah HAM di Orde Lama"
 
Sistem ekonomi liberal
Sistem ekonomi liberalSistem ekonomi liberal
Sistem ekonomi liberal
 
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikaIdeologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
 
Nasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di IndonesiaNasionalisme di Indonesia
Nasionalisme di Indonesia
 
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUMPERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM
PERLINDUNGAN DAN PENEGAKAN HUKUM
 
Ppt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi IndonesiaPpt Demokrasi Indonesia
Ppt Demokrasi Indonesia
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
 
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908
Penggalian nilai nilai pancasila di masa sebelum 1908
 
Demokrasi Terpimpin
Demokrasi TerpimpinDemokrasi Terpimpin
Demokrasi Terpimpin
 

En vedette

Tugas kwn-komunisme
Tugas kwn-komunismeTugas kwn-komunisme
Tugas kwn-komunismezetza
 
PKI (Partai Komunis Indonesia)
PKI (Partai Komunis Indonesia)PKI (Partai Komunis Indonesia)
PKI (Partai Komunis Indonesia)Anita Yuza
 
Materi Pki
Materi PkiMateri Pki
Materi Pkicuken
 
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISME
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISMESISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISME
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISMETinta Pena
 
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan SosialisPengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialiswahidulkholis
 
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحر
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحرفؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحر
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحرMountasser Choukri
 
الشيوعية
الشيوعيةالشيوعية
الشيوعيةAmr Selim
 
Kelompok 3 renaisance dan merkantilisme
Kelompok 3 renaisance dan merkantilismeKelompok 3 renaisance dan merkantilisme
Kelompok 3 renaisance dan merkantilismeFatihatul Nuraini
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaxNet8
 
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Suci Mairoza Sya
 

En vedette (20)

Tugas kwn-komunisme
Tugas kwn-komunismeTugas kwn-komunisme
Tugas kwn-komunisme
 
Komunisme
KomunismeKomunisme
Komunisme
 
PKI (Partai Komunis Indonesia)
PKI (Partai Komunis Indonesia)PKI (Partai Komunis Indonesia)
PKI (Partai Komunis Indonesia)
 
Materi Pki
Materi PkiMateri Pki
Materi Pki
 
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISME
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISMESISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISME
SISTEM KAPITALISME,SOSIALISME,DAN KOMUNISME
 
Liberalisme
LiberalismeLiberalisme
Liberalisme
 
Sejarah G 30 S/PKI ppt
Sejarah G 30 S/PKI pptSejarah G 30 S/PKI ppt
Sejarah G 30 S/PKI ppt
 
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan SosialisPengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
 
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحر
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحرفؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحر
فؤاد مطر..الحزب الشيوعي السوداني نحروه أم انتحر
 
الشيوعية
الشيوعيةالشيوعية
الشيوعية
 
Kelompok 3 renaisance dan merkantilisme
Kelompok 3 renaisance dan merkantilismeKelompok 3 renaisance dan merkantilisme
Kelompok 3 renaisance dan merkantilisme
 
Gerakan wanita
Gerakan wanitaGerakan wanita
Gerakan wanita
 
Komunisme
KomunismeKomunisme
Komunisme
 
G 30 s pki
G 30 s pkiG 30 s pki
G 30 s pki
 
Bay tawarruq
Bay tawarruqBay tawarruq
Bay tawarruq
 
Fasisme di italia
Fasisme di italiaFasisme di italia
Fasisme di italia
 
G 30S PKI
G 30S PKIG 30S PKI
G 30S PKI
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
 
Sejarah dan Sistem Ekonomi (Perekonomian Indonesia BAB 2)
Sejarah dan Sistem Ekonomi (Perekonomian Indonesia BAB 2)Sejarah dan Sistem Ekonomi (Perekonomian Indonesia BAB 2)
Sejarah dan Sistem Ekonomi (Perekonomian Indonesia BAB 2)
 
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2
 

Similaire à Komunisme..

Makalah bisnis sosialisme dan komunisme
Makalah bisnis   sosialisme dan komunismeMakalah bisnis   sosialisme dan komunisme
Makalah bisnis sosialisme dan komunismeErwin Sugito
 
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptx
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptxMengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptx
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptxActivizuitAlwiind
 
PPT Paham besar dunia
PPT Paham besar duniaPPT Paham besar dunia
PPT Paham besar duniabachroeni39
 
Ideologi ideologi besar
Ideologi ideologi besarIdeologi ideologi besar
Ideologi ideologi besaridbloginfo
 
04-FUNGSI dan KEDUDUKAN PANCASILA.pptx
04-FUNGSI dan  KEDUDUKAN PANCASILA.pptx04-FUNGSI dan  KEDUDUKAN PANCASILA.pptx
04-FUNGSI dan KEDUDUKAN PANCASILA.pptxViraPradita
 
TUGAS IDIOLOGI .pptx
TUGAS IDIOLOGI .pptxTUGAS IDIOLOGI .pptx
TUGAS IDIOLOGI .pptxagussundawa
 
teks materi g 30 s pki.docx
teks materi g 30 s pki.docxteks materi g 30 s pki.docx
teks materi g 30 s pki.docxekieki
 
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di DuniaSejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunianorma 28
 
Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1rizki indah
 
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinya
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinyaKomunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinya
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinyarohmadhani72
 
Ideologi Pancasila
Ideologi PancasilaIdeologi Pancasila
Ideologi PancasilaFaisal Amir
 
88838080 ideologi-liberalisme
88838080 ideologi-liberalisme88838080 ideologi-liberalisme
88838080 ideologi-liberalismeMuhammad Junaidi
 
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan Umat
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan UmatKomunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan Umat
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan UmatAnas Wibowo
 
Perkembangan paham2 di dunia
Perkembangan paham2 di duniaPerkembangan paham2 di dunia
Perkembangan paham2 di duniaRinana Nanae
 
Pendidikan Kewarganegaraan
Pendidikan Kewarganegaraan Pendidikan Kewarganegaraan
Pendidikan Kewarganegaraan Oktaviani Barut
 
Liberal, Konsevatif, Sosialis
Liberal, Konsevatif, SosialisLiberal, Konsevatif, Sosialis
Liberal, Konsevatif, SosialisCaa Caa
 

Similaire à Komunisme.. (20)

Makalah bisnis sosialisme dan komunisme
Makalah bisnis   sosialisme dan komunismeMakalah bisnis   sosialisme dan komunisme
Makalah bisnis sosialisme dan komunisme
 
TNI AD Mengenai Komunis
TNI AD Mengenai KomunisTNI AD Mengenai Komunis
TNI AD Mengenai Komunis
 
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptx
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptxMengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptx
Mengenal Paham-Paham Besar Dunia.pptx
 
PPT Paham besar dunia
PPT Paham besar duniaPPT Paham besar dunia
PPT Paham besar dunia
 
Ideologi ideologi besar
Ideologi ideologi besarIdeologi ideologi besar
Ideologi ideologi besar
 
04-FUNGSI dan KEDUDUKAN PANCASILA.pptx
04-FUNGSI dan  KEDUDUKAN PANCASILA.pptx04-FUNGSI dan  KEDUDUKAN PANCASILA.pptx
04-FUNGSI dan KEDUDUKAN PANCASILA.pptx
 
Maharani syafi'i
Maharani syafi'iMaharani syafi'i
Maharani syafi'i
 
TUGAS IDIOLOGI .pptx
TUGAS IDIOLOGI .pptxTUGAS IDIOLOGI .pptx
TUGAS IDIOLOGI .pptx
 
teks materi g 30 s pki.docx
teks materi g 30 s pki.docxteks materi g 30 s pki.docx
teks materi g 30 s pki.docx
 
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di DuniaSejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
 
Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1
 
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinya
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinyaKomunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinya
Komunisme, ciri-ciri komunisme, dan interkasinya
 
materi poin 3.docx
materi poin 3.docxmateri poin 3.docx
materi poin 3.docx
 
Pancasilafaisal
PancasilafaisalPancasilafaisal
Pancasilafaisal
 
Ideologi Pancasila
Ideologi PancasilaIdeologi Pancasila
Ideologi Pancasila
 
88838080 ideologi-liberalisme
88838080 ideologi-liberalisme88838080 ideologi-liberalisme
88838080 ideologi-liberalisme
 
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan Umat
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan UmatKomunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan Umat
Komunisme VS Dakwah Menuju Kebangkitan Umat
 
Perkembangan paham2 di dunia
Perkembangan paham2 di duniaPerkembangan paham2 di dunia
Perkembangan paham2 di dunia
 
Pendidikan Kewarganegaraan
Pendidikan Kewarganegaraan Pendidikan Kewarganegaraan
Pendidikan Kewarganegaraan
 
Liberal, Konsevatif, Sosialis
Liberal, Konsevatif, SosialisLiberal, Konsevatif, Sosialis
Liberal, Konsevatif, Sosialis
 

Plus de Dewi Annisa

Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalDewi Annisa
 
Tour Guide Presentation
Tour Guide PresentationTour Guide Presentation
Tour Guide PresentationDewi Annisa
 
Pertemuan Ilmiah
Pertemuan IlmiahPertemuan Ilmiah
Pertemuan IlmiahDewi Annisa
 
Mobilitas Sosial
Mobilitas SosialMobilitas Sosial
Mobilitas SosialDewi Annisa
 
Peta Konsep: Mobilitas Sosial
Peta Konsep: Mobilitas SosialPeta Konsep: Mobilitas Sosial
Peta Konsep: Mobilitas SosialDewi Annisa
 
Makalah Analisis Pancasila
Makalah Analisis PancasilaMakalah Analisis Pancasila
Makalah Analisis PancasilaDewi Annisa
 

Plus de Dewi Annisa (6)

Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
 
Tour Guide Presentation
Tour Guide PresentationTour Guide Presentation
Tour Guide Presentation
 
Pertemuan Ilmiah
Pertemuan IlmiahPertemuan Ilmiah
Pertemuan Ilmiah
 
Mobilitas Sosial
Mobilitas SosialMobilitas Sosial
Mobilitas Sosial
 
Peta Konsep: Mobilitas Sosial
Peta Konsep: Mobilitas SosialPeta Konsep: Mobilitas Sosial
Peta Konsep: Mobilitas Sosial
 
Makalah Analisis Pancasila
Makalah Analisis PancasilaMakalah Analisis Pancasila
Makalah Analisis Pancasila
 

Dernier

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMRiniGela
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 

Dernier (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Komunisme..

  • 1. KOMUNISME Oleh: KELOMPOK 2  Budi Rahman Lubis 140904077  Talitha Nur Zhafira 140904078  Alishka Zuhra 140904079  Dewi Annisa Putri 140904080  Dita Andriani 140904081  Fitri Hariani 140904082  Arie Arma Putra 140904083  Ulfah Mayasari 140904133
  • 2. APA ITU KOMUNISME??? Komunisme adalah sebuah ideologi. Penganut paham ini berasal dari Manifest der Kommunistischen, sebuah manifesto politik yang pertama kali terbit pada 21 Februari 1848, di London, Inggris ditulis oleh Karl Marx dan Friedrich Engels.
  • 3. Manifesto Politik  Manifesto adalah pernyataan sikap sebuah kelompok yang diumumkan kepada publik dan sering bermuatan politis.  Edisi pertama Manifesto Komunis dalam bahasa Jerman: Das Manifest der Kommunistischen Partei  Manifesto Komunis disebut juga Manifesto Partai Komunis adalah manifesto yang ditulis oleh Karl Marx dan Friedrich Engels. Pada awalnya, manifesto ini ditujukan untuk Liga Komunis.
  • 4. PENGERTIAN KOMUNIS Karl Marx dan Frederich Engels adalah tokoh utama yang memperkenalkan pemahaman ini. Esensinya komunisme adalah sebuah pola aliran berpikir berlandaskan kepada atheisme yang menjadikan materi sebagai asal segala-galanya.
  • 5. SEJARAH KOMUNIS Komunisme pada awal kelahiran adalah sebuah koreksi terhadap paham kapitalisme di awal abad ke-19. Komunis Internasional sebagai teori ideologi mulai diterapkan setelah meletusnya Revolusi Bolshevik di Rusia, 7 November 1917. Sejak saat itu komunisme diterapkan sebagai sebuah ideologi dan disebarluaskan ke negara lain.
  • 6. SEJARAH LAHIRNYA KOMUNIS Ketika Marx mulai menyerukan model sosialismenya, keadaan di Eropa sedang terjadi eksploitasi kaum borjus (kapital) kepada para buruh (proletar). Marx, seorang yahudi yang dilahirkan di Trier, Jerman, dengan wataknya yang sombong, keras kepala, memiliki kelebihan yang membuatnya menjadi berani. Ia menjadi seorang revolusioner dengan gagasan dan gerakannya untuk melakukan perubahan berdasarkan suatu idelogi baru, yakni komunisme.
  • 7. CIRI-CIRI KOMUNISME  Bidang ekonomi memberlakukan sistem ekonomi yang dikuasai oleh negara. Seluruhnya terpimpin dari pusat (etatisme).  Bidang politik, memberlakukan iklim ketertutupan. Kelompok yang berkuasa adalah para pucuk pimpinan partai komunis. Di negara komunis hanya ada satu partai yaitu partai komunis.  Kebebasan terhambat sehingga hak-hak politik rakyat terkekang dan rakyat hanya sebagai objek negara sehingga banyak menimbulkan berbagai macam kekhawatiran.  Bidang sosial memberlakukan doktrin bahwa semua orang harus merasakan sama rata sama rasa.  Tidak percaya dan tidak mengenal adanya Tuhan
  • 8. KOMUNISME SEBAGAI IDEOLOGI TOTALITER Komunisme adalah ideologi totaliter, karena menuntut diakui sebagai satu-satunya pandangan hidup yang mencakup sepenuhnya seluruh kehidupan manusia. Dengan demikian, komunisme bukan saja mau memberikan pedoman dalam bidang sosial, ekonomi, politik, dan budaya, melainkan juga merupakan sumber pemikiran ilmiah
  • 9. SISTEM POLITIK KOMUNISME Secara teoritas, pemerintahan komunis yang didasarkan ideologinya memperlakukan semua negara bagian mereka, rakyat, dan cita-citanya menciptakan masyarakat sama rata sama rasa. Dalam kenyataanya “jauh panggang dari api” kekerasan, penyingkiran lawan lawan, pembuangan, pengasingan, agotasi dan propaganda untuk menghancurkan bagi mereka yang tidak sejalan merupakan tindakan yang biasa dan harus dijalankan dengan cara revolusioner dan radikal.
  • 10. Ciri-Ciri Sistem Politik Negara Komunis 1. Tidak ada ketentuan politik bagi rakyat. 2. Kekuasaan terpusat pada negara (elit politik). 3. Menolak keyakinan atau agama. 4. Hukum ditegakkan demi kepentingan negara (elit politik). 5. Pemerintahan dijalankan secara tertutup. 6. Partisipasi rakyat dipaksakan
  • 11. SISTEM EKONOMI KOMUNISME Berdasarkan faham karl marx , yaitu nasib para kaum buru yang menyedihkan akibat ulah para kapitalis.oleh sebab itu untuk memperbaiki kondisi masyarakat harus dilakukan perubahan secara radikal melalui pendobrakan sendi sendi kapitalis.maka dari itu kaumproletae harus memainkan peranan penting dalam merebut kekuasaan dari tangan kapitalis.dimana adanya revolusi indusri barang barang kebutuhan dapat diproduksi secara massal oleh upah yang diterima.sehingga dikatakan sistem ekonomi komunisme adalah negara yang mempunyai kekuasaan penuh dalam pengaturan produksi dan konsumsi.
  • 12. CIRI CIRI SISTEM EKONOMI KOMUNIS 1. Pemilikan alat-alat produksi dikuasai oleh negara 2. Dilakukan mekanisme dibidang industri, dimana industri dimiliki oleh seluruh negara secara kolektif 3. Pengusaha dan petani yang merdeka dipaksa untuk terikat sehingga mudah diawasi dan diatus oeh negara atau swasta kehilangan hak untuk berproduksi 4. Distribusi dan konsumsi diatur oleh negara 5. Pembaharuan sosial dilakukan dengan jalan kekerasaan (revolusi) dan perpolitikan di kuasai oleh minoritas.
  • 13. Kelemahan Sistem Ekonomi Komunisme 1. Antara idealisme dan realita berbeda. Misalnya komunisme berusaha untuk kepentingan rakyat. Namun dilihat di sisi lain melakukan dengan cara kekerasan atau pemaksaan. 2. Warga kehilangan kebebasan memilih barang konsumsi karena pemerintah memeberikan jatah keperluan hidup. 3. Tidak adanya kebebasan memilik pekerjaan yang diminati atau disukai. 4. Ekonomi dan control ekonomi bersifat kaku dan terpusat. 5. Terdapat standarisasi terhadap statis dan mode. 6. Memiliki birokrasi yang ketat,sehingga boros akan anggaran. 7. Upah yang diterima sangat rendah.
  • 14. Negara Komunis Negara komunis yang masih ada:  Republik Rakyat Tiongkok  Transnistia  Kuba  Korea Utara  Laos  Vietnam
  • 15. Negara komunis yang pernah ada:  Uni Soviet (1922-1991)  Jerman Timur (1949-1990)  Republik Rakyat Hongaria (1949-1989)  Republik Rakyat Bulgaria (1946-1990)  Republik Rakyat Polandia (1944-1989)  Republik Sosialis Rumania (1947-1989)  Republik Sosialis Rakyat Albania (1944-1992)  Republik Federal Sosialis Yugoslavia (1943- 1992)  Republik Sosialis Cekoslowakia (1948-1989)  Republik Rakyat Angola (1975–1992)
  • 16. Paham Komunis Internasional Komunis internasional sebagai teori ideologi mulai diterapkan setelah meletusnya Revolusi Bolshevik di Rusia tanggal 7 November 1917. Sejak saat itu komunisme diterapkan sebagai sebuah ideologi dan disebarluaskan ke negara lain. Pada tahun 2005 negara yang masih menganut paham komunis adalah Tiongkok, Vietnam, Korea Utara, Kuba dan Laos. Komunis internasional adalah teori yang disebutkan oleh Karl Marx.
  • 17. Paham Maoisme Ideologi komunisme di Tiongkok agak lain daripada dengan Marxisme-Leninisme yang diadopsi bekas Uni Soviet. Mao Zedong menyatukan berbagai filsafat kuno dari Tiongkok dengan Marxisme yang kemudian ia sebut sebagai Maoisme. Perbedaan mendasar dari komunisme Tiongkok dengan komunisme di negara lainnya adalah bahwa komunisme di Tiongkok lebih mementingkan peran petani daripada buruh. Ini disebabkan karena kondisi Tiongkok yang khusus di mana buruh dianggap sebagai bagian tak terpisahkan dari kapitalisme.
  • 18. Indonesia dan Komunis Indonesia pernah menjadi salah satu kekuatan besar komunisme dunia. Kelahiran PKI pada tahun 1920an adalah kelanjutan fase awal dominasi komunisme di negara ini, bahkan di Asia.
  • 19. PKI Partai Komunis Indonesia (PKI) adalah partai politik di Indonesia. PKI adalah partai komunis non-penguasa terbesar di dunia sebelum dihancurkan pada tahun 1965 dan dinyatakan sebagai partai terlarang pada tahun berikutnya.
  • 20. Lahirnya PKI di Indonesia Partai ini didirikan atas inisiatif tokoh sosialis Belanda, Henk Sneevliet dan Pak Yahya pada 1914, dengan nama Indische Social-Democratische Vereeniging (ISDV) (atau Persatuan Sosial Demokrat Hindia Belanda). Keanggotaan awal ISDV pada dasarnya terdiri atas 85 anggota dari dua partai sosialis Belanda, yaitu SDAP (Partai Buruh Sosial Demokratis) dan SDP (Partai Sosial Demokratis), yang aktif di Hindia Belanda. Yaitu adanya penolakan yang dilakukan mereka terhadap situasi yang dikontrol kapitalis belanda. Sebelumnya, PKI bernama PDSH lalu berganti nama smenjadi PKH dan akhirnya PKI pada 1924.
  • 21. PKT Partai Komunis Tiongkok (PKT) adalah partai politik berhaluan komunis yang sekarang memerintah di Republik Rakyat Tiongkok. Partai ini didirikan pada tahun 1921 oleh Mao Zedong dan aktivis-aktivis revolusi lainnya semasa kekacauan melanda Tiongkok yang dicabik-cabik perang saudara antarjenderal perang sesaat setelah Dinasti Qing runtuh. Dengan lebih dari 63 juta anggota di seluruh dunia, partai ini merupakan partai politik terbesar di dunia
  • 22. PKM Partai Komunis Malaya (PKM) adalah sebuah partai politik berhaluan komunis yang didirikan pada tahun 1930 di Kuala Pilah, Negeri Sembilan dengan keanggotaan yang sebagian besar diisi warga Tionghoa. Partai ini membubarkan unit-unit bersenjatanya pada tahun 1989 setelah mencapai kesepakatan damai dengan pemerintah Malaysia dan Thailand. Mereka melakukan pemberontakan bersenjata antara tahun 1948-1989.