SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  21
PENGEMBANGAN 
PROGRAM 
TERSTRUKTUR 
Meriska Defriani, S.Komp
3 Paradigma Pemrograman 
Imperative / Algorithmic Paradigm 
• Program merupakan sebuah runtutan 
instruksi/perintah 
• Komputer melakukan sederetan langkah-langkah 
dimana setiap langkah terjadi 
perubahan isi dan status sebagian memori 
• Bahasa pemrograman : machine code, 
assembly, FORTRAN, COBOL, ALGOL, 
Pascal, Basic, C, C++, Java,etc
Declarative Paradigm 
• Program berisi deklarasi/pernyataan fungsi 
dan/atau fakta 
• Terbagi menjadi 2 subparadigma : 
functional/applicative dan logic 
programming 
• Bahasa subparadigma aplikatif : Haskell, 
LISP, Miranda, Logo, dan APL 
• Bahasa subparadigma logika : PROLOG
Object-Oriented Paradigm 
• Setiap objek yang ada dalam 
program merupakan sebuah 
entitas yang merepresentasikan 
status dan arti 
• Bahasa pemrograman : Smalltalk, 
Simula, C++, Oberon, dan Java
 Pada tahun 1960-1970 terjadi software crisis 
yang disebabkan pemecahan masalah yang 
semakin rumit sehingga : 
Penjadwalan dan estimasi biaya sering tidak 
akurat 
Produktivitas program rendah 
Kualitas perangkat lunak yang tidak baik
 Untuk mengatasi krisis tersebut dikembangkan 2 
metoda, yaitu : 
Portability  meminimalisasi machine dependency 
Peningkatan program correctness 
 Structured Programming 
 Menghasilkan program yang readability dan mantainability 
 Hanya menggunakan sequences, conditions, dan repetitions, tanpa 
perintah jump atau goto 
 Modular Programming 
 Mencacah program menjadi modul-modul yang bertingkat sesuai 
hirarki 
 Information Hiding 
 Melengkapi modular programming 
 Modul di desain agar informasi yang ada pada suatu modul tidak 
tampak oleh modul yang lain
 Pada 1980-an dikembangkan teknik object 
orientation dan functional programming 
 Dua dekade selanjutnya dikembangkan 3 teknik 
baru, yaitu: 
Parallel programming  algoritma didekomposisi 
menjadi banyak task yang kemudian dikerjaan oleh 
banyak prosesor secara simultan 
Genetic programming  untuk memproses hasil 
proses parse tree, contoh : LISP 
Bio-computing  penggunaan komputer dalam riset 
biologi
Langkah-Langkah Pengembangan 
Program Terstruktur 
1. Pendefinisian masalah hingga rinci dan dipahami 
agar pemecahaannya benar 
2. Deskripsi metoda formal, mencari rumus-rumus bila 
ada dan bila diperlukan 
3. Penyusunan algoritma/flowchart 
4. Penulisan instruksi/coding menggunakan bahasa 
pemrograman yang sesuai 
5. Uji coba dengan sebagian data dan perbaikan 
kesalahan (debuging) 
6. Menjalankan keseluruhan program untuk 
memproses seluruh data 
7. Mendokumentasikan seluruh aktifitas (poin 1-6)
Contoh 
 Perusahaan Sinar Cahaya Terang Benderang 
ingin membuat suatu program untuk 
menampilkan gambar deretan bintang-bintang 
sesuai dengan nilai input seperti gambar di 
bawah ini :
Apa yang harus 
dilakukan developer?
Mendeskripsikan masalah 
 Menampilkan gambar bintang-bintang 
 Misal input : 5, maka hasilnya : 
i/j 0 1 2 3 4 
0 * 
1 * * 
2 * * * 
3 * * * * 
4 * * * * * 
Pada saat nilai (i,j) sebesar : 
(0,0) 
(1,0) (1,1) 
(2,0) (2,1) (2,2) 
(3,0) (3,1) (3,2) (3,3) 
(4,0) (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) 
Komputer akan menampilkan “ * 
” 
Jadi, “ * “ akan dicetak sebanyak mulai nilai i=0 sampai i<n dan 
mulai nilai j=0 sampai j<=i
Rumus?
Algoritma 
 Masukkan nilai n 
 Nilai i=0 dan j=0 
 Tampilkan “ * ” selama nilai i<n dan nilai j<=i
Coding 
#include <stdio.h> 
#include <conio.h> 
main(){ 
int i,j,n; 
printf("Masukkan sebuah nilai bilangan bulat : "); 
scanf("%d", &n); 
for(i=0; i<n; i++){ 
for(j=0; j<i; j++){ 
printf("* "); 
} printf("n"); } 
getch(); 
return 0; 
}
Uji Coba 
OK ?
Debugging 
#include <stdio.h> 
#include <conio.h> 
main(){ 
int i,j,n; 
printf("Masukkan sebuah nilai bilangan bulat : "); 
scanf("%d", &n); 
for(i=0; i<n; i++){ 
for(j=0; j<=i; j++){ 
printf("* "); 
} printf("n"); } 
getch(); 
return 0; 
}
RUN & 
DOKUMENTASI
 Buatlah sebuah kelompok yang terdiri dari 3-4 
orang 
 Setiap kelompok adalah user yang ingin 
membuat suatu program sederhana dengan 
menggunakan bahasa pemrograman C
 Setiap kelompok adalah pihak developer yang 
akan membangun sebuah program yang 
sesuai dengan permintaan user 
 Pihak developer wajib membuat program 
dengan langkah-langkah untuk 
mengembangkan program secara terstruktur 
yang telah diberikan 
 Pihak developer memiliki waktu 2 minggu
Dokumentasi : Diketik di kertas 
A4 
 Cover : Judul program dan nama kelompok 
 1. Deskripsi Masalah : Dijelaskan secara detail 
apa permintaan user, input, dan output 
 2. Rumus : Jika ada 
 3. Algoritma program : flowchart 
 4. Coding : Dicantumkan sourcecode-nya, 
menggunakan bahasa dan software apa 
 5. Uji Coba : Dijelaskan berapa kali perbaikan, 
bagianmana yang diperbaiki, letak kesulitannya 
dimana, screenshoot hasilnya 
 6. Keberhasilan program : berhasil/tidaknya 
program, screenshoot hasil

Contenu connexe

Tendances

Tugas 5 - MPPL - Project Charter
Tugas  5 - MPPL -  Project CharterTugas  5 - MPPL -  Project Charter
Tugas 5 - MPPL - Project CharterRaden Kusuma
 
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascal
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascalLaporan hasil praktikum modul i pengenalan pascal
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascalMeycelino A. T
 
Bab 5 perencanaan proyek
Bab 5 perencanaan proyekBab 5 perencanaan proyek
Bab 5 perencanaan proyekRif'at Hm
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.pptTriEvelina1
 
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptxPresentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx12DirgaEkaPrasetya
 
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananProject Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananPutriAprilliandini
 
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11Philo Mushofi El Haries
 
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...Basri Yasin
 
06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptx06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptxEdi Nur Rochman
 
Menejemen Proyek
Menejemen ProyekMenejemen Proyek
Menejemen ProyekUmi Lestari
 
basis data lanjut modul
 basis data lanjut modul basis data lanjut modul
basis data lanjut modulDenny Safardan
 
Contoh Slide Presentasi Penawaran Produk
Contoh Slide Presentasi Penawaran ProdukContoh Slide Presentasi Penawaran Produk
Contoh Slide Presentasi Penawaran ProdukFe Bri
 
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas WidyatamaMakalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas WidyatamaDEDE IRYAWAN
 
Arsitektur komputer paralel
Arsitektur komputer paralelArsitektur komputer paralel
Arsitektur komputer paraleledjimel
 

Tendances (20)

PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN Lembar kerja gambar kerja untuk pembuatan pr...
PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN Lembar kerja gambar kerja untuk pembuatan pr...PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN Lembar kerja gambar kerja untuk pembuatan pr...
PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN Lembar kerja gambar kerja untuk pembuatan pr...
 
Tugas 5 - MPPL - Project Charter
Tugas  5 - MPPL -  Project CharterTugas  5 - MPPL -  Project Charter
Tugas 5 - MPPL - Project Charter
 
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascal
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascalLaporan hasil praktikum modul i pengenalan pascal
Laporan hasil praktikum modul i pengenalan pascal
 
Bab 5 perencanaan proyek
Bab 5 perencanaan proyekBab 5 perencanaan proyek
Bab 5 perencanaan proyek
 
Microsoft Word.ppt
Microsoft Word.pptMicrosoft Word.ppt
Microsoft Word.ppt
 
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptxPresentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx
Presentasi Kelompok 6 Tentang Front End & Back End.pptx
 
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko KeamananProject Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
Project Charter Sistem Informasi Posko Keamanan
 
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11
Demo Komparasi Row dan Table Locking pada MySQL dengan Oracleg11
 
Ice Cream Woro-Woro (proposal)
Ice Cream Woro-Woro (proposal)Ice Cream Woro-Woro (proposal)
Ice Cream Woro-Woro (proposal)
 
Produk kreatif dan kewirausahaan proses kerja pembuatan prototype produk bara...
Produk kreatif dan kewirausahaan proses kerja pembuatan prototype produk bara...Produk kreatif dan kewirausahaan proses kerja pembuatan prototype produk bara...
Produk kreatif dan kewirausahaan proses kerja pembuatan prototype produk bara...
 
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...
EVALUASI KOMPRESI DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA LEMPEL-ZIV-MARKOV CHAIN DENGAN A...
 
06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptx06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptx
 
Menejemen Proyek
Menejemen ProyekMenejemen Proyek
Menejemen Proyek
 
PPT Microsoft office
PPT Microsoft officePPT Microsoft office
PPT Microsoft office
 
basis data lanjut modul
 basis data lanjut modul basis data lanjut modul
basis data lanjut modul
 
Contoh Slide Presentasi Penawaran Produk
Contoh Slide Presentasi Penawaran ProdukContoh Slide Presentasi Penawaran Produk
Contoh Slide Presentasi Penawaran Produk
 
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas WidyatamaMakalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
Makalah Peranan Semaphore Sistem Operasi - Universitas Widyatama
 
Arsitektur komputer paralel
Arsitektur komputer paralelArsitektur komputer paralel
Arsitektur komputer paralel
 
microsoft project
microsoft projectmicrosoft project
microsoft project
 
Spanning tree protocol
Spanning tree protocolSpanning tree protocol
Spanning tree protocol
 

Similaire à PENGEMBANGAN PROGRAM TERSTRUKTUR

Pemrograman terstruktur
Pemrograman terstrukturPemrograman terstruktur
Pemrograman terstrukturMeiland Meebo
 
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdf
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdfDasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdf
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdfRizaJr
 
Struktur dasar input dan output aritmatika
Struktur dasar input dan output aritmatikaStruktur dasar input dan output aritmatika
Struktur dasar input dan output aritmatikaandhycicau
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010eddie Ismantoe
 
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMANPENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMANNur Kholifah Hidayah
 
Laporan Praktikum DPK Dasar
Laporan Praktikum DPK DasarLaporan Praktikum DPK Dasar
Laporan Praktikum DPK DasarNadiaRN
 
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamar
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamarTugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamar
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamarFaisal Zamar
 
Modul dasar pemrograman
Modul dasar pemrogramanModul dasar pemrograman
Modul dasar pemrogramanlidyanamaria
 
m01-struktur-dasar-c.ppt
m01-struktur-dasar-c.pptm01-struktur-dasar-c.ppt
m01-struktur-dasar-c.pptmisrianaputri1
 
pengenalan c+
pengenalan c+pengenalan c+
pengenalan c+aks247
 
Pemrograman c-wakuadratn
Pemrograman c-wakuadratnPemrograman c-wakuadratn
Pemrograman c-wakuadratnLanoy Jr.
 
Praktikum fix 2
Praktikum fix 2Praktikum fix 2
Praktikum fix 2inggar tri
 

Similaire à PENGEMBANGAN PROGRAM TERSTRUKTUR (20)

Pemrograman terstruktur
Pemrograman terstrukturPemrograman terstruktur
Pemrograman terstruktur
 
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdf
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdfDasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdf
Dasar-Pemrograman-Modul-1-Pengenalan-Pemrograman.pdf
 
Modul c++
Modul c++Modul c++
Modul c++
 
Struktur dasar input dan output aritmatika
Struktur dasar input dan output aritmatikaStruktur dasar input dan output aritmatika
Struktur dasar input dan output aritmatika
 
Modul prak-algo
Modul prak-algoModul prak-algo
Modul prak-algo
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
 
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMANPENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
 
Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1
 
Laporan Praktikum DPK Dasar
Laporan Praktikum DPK DasarLaporan Praktikum DPK Dasar
Laporan Praktikum DPK Dasar
 
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
E1 e117049 nurfadhila fahmi_tugas3
 
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamar
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamarTugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamar
Tugas praktikum algoritma modul 1 faisal al zamar
 
Algoritma dan Pemrograman
Algoritma dan Pemrograman Algoritma dan Pemrograman
Algoritma dan Pemrograman
 
Modul dasar pemrograman
Modul dasar pemrogramanModul dasar pemrograman
Modul dasar pemrograman
 
m01-struktur-dasar-c.ppt
m01-struktur-dasar-c.pptm01-struktur-dasar-c.ppt
m01-struktur-dasar-c.ppt
 
Modul latihan-c -
Modul latihan-c -Modul latihan-c -
Modul latihan-c -
 
pengenalan c+
pengenalan c+pengenalan c+
pengenalan c+
 
Pertemuan I Teori
Pertemuan I TeoriPertemuan I Teori
Pertemuan I Teori
 
Pemrograman c-wakuadratn
Pemrograman c-wakuadratnPemrograman c-wakuadratn
Pemrograman c-wakuadratn
 
Praktikum fix 2
Praktikum fix 2Praktikum fix 2
Praktikum fix 2
 
Cocomo
CocomoCocomo
Cocomo
 

Plus de EDIS BLOG

DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUM
DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUMDESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUM
DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUMEDIS BLOG
 
Efective Communication (Communication Skill)
Efective Communication (Communication Skill)Efective Communication (Communication Skill)
Efective Communication (Communication Skill)EDIS BLOG
 
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanTerjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanEDIS BLOG
 
FAMILY THEACEA
FAMILY THEACEAFAMILY THEACEA
FAMILY THEACEAEDIS BLOG
 
Makalah sosiologi hutan dan lingkungan
Makalah sosiologi hutan dan lingkunganMakalah sosiologi hutan dan lingkungan
Makalah sosiologi hutan dan lingkunganEDIS BLOG
 
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGIEDIS BLOG
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGIEDIS BLOG
 
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...EDIS BLOG
 
Klimatologi hutan
Klimatologi hutanKlimatologi hutan
Klimatologi hutanEDIS BLOG
 
KELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAKELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAEDIS BLOG
 
RADIASI MATAHARI
RADIASI MATAHARIRADIASI MATAHARI
RADIASI MATAHARIEDIS BLOG
 
KELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAKELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAEDIS BLOG
 
HIDROLOGI HUTAN
HIDROLOGI HUTANHIDROLOGI HUTAN
HIDROLOGI HUTANEDIS BLOG
 
PENGERTIAN LIMBAH
PENGERTIAN LIMBAHPENGERTIAN LIMBAH
PENGERTIAN LIMBAHEDIS BLOG
 
DIABETES MALITUS
DIABETES MALITUSDIABETES MALITUS
DIABETES MALITUSEDIS BLOG
 
PENGANTAR EPIDEMILOGI
PENGANTAR EPIDEMILOGIPENGANTAR EPIDEMILOGI
PENGANTAR EPIDEMILOGIEDIS BLOG
 
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009EDIS BLOG
 
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATPENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATEDIS BLOG
 

Plus de EDIS BLOG (20)

DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUM
DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUMDESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUM
DESKRIPSI PALAQUIUM ABOVATUM
 
Efective Communication (Communication Skill)
Efective Communication (Communication Skill)Efective Communication (Communication Skill)
Efective Communication (Communication Skill)
 
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanTerjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
 
FAMILY THEACEA
FAMILY THEACEAFAMILY THEACEA
FAMILY THEACEA
 
Makalah sosiologi hutan dan lingkungan
Makalah sosiologi hutan dan lingkunganMakalah sosiologi hutan dan lingkungan
Makalah sosiologi hutan dan lingkungan
 
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI KEHUTANAN PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
 
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGILAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENALAN ALAT-ALAT MIKROBIOLOGI
 
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
 
Klimatologi hutan
Klimatologi hutanKlimatologi hutan
Klimatologi hutan
 
KELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAKELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARA
 
RADIASI MATAHARI
RADIASI MATAHARIRADIASI MATAHARI
RADIASI MATAHARI
 
KELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARAKELEMBAPAN UDARA
KELEMBAPAN UDARA
 
HIDROLOGI HUTAN
HIDROLOGI HUTANHIDROLOGI HUTAN
HIDROLOGI HUTAN
 
PENGERTIAN LIMBAH
PENGERTIAN LIMBAHPENGERTIAN LIMBAH
PENGERTIAN LIMBAH
 
DIABETES MALITUS
DIABETES MALITUSDIABETES MALITUS
DIABETES MALITUS
 
EPIDEMILOGI
EPIDEMILOGIEPIDEMILOGI
EPIDEMILOGI
 
PENGANTAR EPIDEMILOGI
PENGANTAR EPIDEMILOGIPENGANTAR EPIDEMILOGI
PENGANTAR EPIDEMILOGI
 
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009
BUKU AJAR MANAJEMEN HUTAN 2009
 
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKATPENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
PENGERTIAN KESEHATAN MASYARAKAT
 
Tipe buah
Tipe buahTipe buah
Tipe buah
 

Dernier

MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Dernier (20)

MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

PENGEMBANGAN PROGRAM TERSTRUKTUR

  • 1. PENGEMBANGAN PROGRAM TERSTRUKTUR Meriska Defriani, S.Komp
  • 2. 3 Paradigma Pemrograman Imperative / Algorithmic Paradigm • Program merupakan sebuah runtutan instruksi/perintah • Komputer melakukan sederetan langkah-langkah dimana setiap langkah terjadi perubahan isi dan status sebagian memori • Bahasa pemrograman : machine code, assembly, FORTRAN, COBOL, ALGOL, Pascal, Basic, C, C++, Java,etc
  • 3. Declarative Paradigm • Program berisi deklarasi/pernyataan fungsi dan/atau fakta • Terbagi menjadi 2 subparadigma : functional/applicative dan logic programming • Bahasa subparadigma aplikatif : Haskell, LISP, Miranda, Logo, dan APL • Bahasa subparadigma logika : PROLOG
  • 4. Object-Oriented Paradigm • Setiap objek yang ada dalam program merupakan sebuah entitas yang merepresentasikan status dan arti • Bahasa pemrograman : Smalltalk, Simula, C++, Oberon, dan Java
  • 5.  Pada tahun 1960-1970 terjadi software crisis yang disebabkan pemecahan masalah yang semakin rumit sehingga : Penjadwalan dan estimasi biaya sering tidak akurat Produktivitas program rendah Kualitas perangkat lunak yang tidak baik
  • 6.  Untuk mengatasi krisis tersebut dikembangkan 2 metoda, yaitu : Portability  meminimalisasi machine dependency Peningkatan program correctness  Structured Programming  Menghasilkan program yang readability dan mantainability  Hanya menggunakan sequences, conditions, dan repetitions, tanpa perintah jump atau goto  Modular Programming  Mencacah program menjadi modul-modul yang bertingkat sesuai hirarki  Information Hiding  Melengkapi modular programming  Modul di desain agar informasi yang ada pada suatu modul tidak tampak oleh modul yang lain
  • 7.  Pada 1980-an dikembangkan teknik object orientation dan functional programming  Dua dekade selanjutnya dikembangkan 3 teknik baru, yaitu: Parallel programming  algoritma didekomposisi menjadi banyak task yang kemudian dikerjaan oleh banyak prosesor secara simultan Genetic programming  untuk memproses hasil proses parse tree, contoh : LISP Bio-computing  penggunaan komputer dalam riset biologi
  • 8.
  • 9. Langkah-Langkah Pengembangan Program Terstruktur 1. Pendefinisian masalah hingga rinci dan dipahami agar pemecahaannya benar 2. Deskripsi metoda formal, mencari rumus-rumus bila ada dan bila diperlukan 3. Penyusunan algoritma/flowchart 4. Penulisan instruksi/coding menggunakan bahasa pemrograman yang sesuai 5. Uji coba dengan sebagian data dan perbaikan kesalahan (debuging) 6. Menjalankan keseluruhan program untuk memproses seluruh data 7. Mendokumentasikan seluruh aktifitas (poin 1-6)
  • 10. Contoh  Perusahaan Sinar Cahaya Terang Benderang ingin membuat suatu program untuk menampilkan gambar deretan bintang-bintang sesuai dengan nilai input seperti gambar di bawah ini :
  • 11. Apa yang harus dilakukan developer?
  • 12. Mendeskripsikan masalah  Menampilkan gambar bintang-bintang  Misal input : 5, maka hasilnya : i/j 0 1 2 3 4 0 * 1 * * 2 * * * 3 * * * * 4 * * * * * Pada saat nilai (i,j) sebesar : (0,0) (1,0) (1,1) (2,0) (2,1) (2,2) (3,0) (3,1) (3,2) (3,3) (4,0) (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) Komputer akan menampilkan “ * ” Jadi, “ * “ akan dicetak sebanyak mulai nilai i=0 sampai i<n dan mulai nilai j=0 sampai j<=i
  • 14. Algoritma  Masukkan nilai n  Nilai i=0 dan j=0  Tampilkan “ * ” selama nilai i<n dan nilai j<=i
  • 15. Coding #include <stdio.h> #include <conio.h> main(){ int i,j,n; printf("Masukkan sebuah nilai bilangan bulat : "); scanf("%d", &n); for(i=0; i<n; i++){ for(j=0; j<i; j++){ printf("* "); } printf("n"); } getch(); return 0; }
  • 17. Debugging #include <stdio.h> #include <conio.h> main(){ int i,j,n; printf("Masukkan sebuah nilai bilangan bulat : "); scanf("%d", &n); for(i=0; i<n; i++){ for(j=0; j<=i; j++){ printf("* "); } printf("n"); } getch(); return 0; }
  • 19.  Buatlah sebuah kelompok yang terdiri dari 3-4 orang  Setiap kelompok adalah user yang ingin membuat suatu program sederhana dengan menggunakan bahasa pemrograman C
  • 20.  Setiap kelompok adalah pihak developer yang akan membangun sebuah program yang sesuai dengan permintaan user  Pihak developer wajib membuat program dengan langkah-langkah untuk mengembangkan program secara terstruktur yang telah diberikan  Pihak developer memiliki waktu 2 minggu
  • 21. Dokumentasi : Diketik di kertas A4  Cover : Judul program dan nama kelompok  1. Deskripsi Masalah : Dijelaskan secara detail apa permintaan user, input, dan output  2. Rumus : Jika ada  3. Algoritma program : flowchart  4. Coding : Dicantumkan sourcecode-nya, menggunakan bahasa dan software apa  5. Uji Coba : Dijelaskan berapa kali perbaikan, bagianmana yang diperbaiki, letak kesulitannya dimana, screenshoot hasilnya  6. Keberhasilan program : berhasil/tidaknya program, screenshoot hasil