SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  11
MENCARI MEAN KELOMPOK, MEAN MATA PELAJARAN,
DEVIASI STANDAR DAN PENETAPAN RANKING SISWA DI
                     KELAS




        Oleh :
        ayu ningsih
        Maratus sholehah
        Rifatul fitriyah
Mencari Mean Kelompok dan Mean Mata
                  pelajaran




Mean adalah teknik penjelasan kelompok yang
didasarkan atas nilai rata-rata dari kelompok
tersebut (Sugiyono, 2011: 49). Cara menghitung
mean yaitu dengan cara menjumlahkan data
seluruh individu dalam kelompok
tersebut, kemudian dibagi dengan jumlah
individu yang ada pada kelompok tersebut
Pengertian dan Teknik Penentuan Nilai Ahir


Nilai ahir adalah nilai yang berupa angka
maupun huruf sebagai lambang dari
tingkat keberhasilan peserta didik setelah
mengikuti program pendidikan pada
jenjang pendidikan tertentu dan dalam
waktu tertentu (Sudijono, 2009: 431).
Nilai ahir mempunyai empat fungsi
(Sudijono, 2009: 431), yaitu:


a. Fungsi administratif
b. Fungsi informatif
c. Fungsi bimbingan
d. Fungsi instruksional
Faktor-faktor yang Harus
  dipertimbangkan dalam Penentuan Nilai
                   akhir

Menurut Sudijono (2009:434), umumnya ada empat faktor
yang harus dipertimbangkan dalam penentuan nilai
ahir, yaitu:
Faktor pencapaian atau prestasi (Achievement)
Faktor usaha (effort)
Faktor aspek pribadi dan sosial (personal and social
characteristics)
Faktor aspek penilaian kerja (Work habit)
Prosedur penentuan dan penyusunan ranking
                   peserta didik

Prosedur penentuan dan penyusunan ranking peserta didik
dalam suatu kelas atau kelompok , adalah:
Merata-ratakan hasil rata-rata tes formatif dan
sumatif, sebelumnya dibulatkan dulu kedalam angka 1-10
agar mempermudah menghitung (Purwanto, 2010: 116).
Mengurutkan nilai-nilai yang telah dicapai oleh peserta
didik, mulai dari nilai yang paling tinggi sampai dengan nilai
yang paling rendah. Dengan cara ini, maka akan diketahui
urutan dari masing-masing peserta didik.
Jenis-jenis ranking
Menurut Sudijono (2009: 442), menurut prakteknya ada
beberapa jenis ranking, yaitu ranking sederhana (Simple
rank), Ranking persenan (percentile rank), Ranking
berdasarkan mean dan deviasi standar, ranking berdasarkan
nilai standar z (z score), ranking berdasarkan nilai standar T (T
score) Menurut Sudijono (2009: 442), menurut prakteknya
ada beberapa jenis ranking, yaitu ranking sederhana (Simple
rank), Ranking persenan (percentile rank), Ranking
berdasarkan mean dan deviasi standar, ranking berdasarkan
nilai standar z (z score), ranking berdasarkan nilai standar T (T
score)
Ranking sederhana (Simple rank)


Ranking sederhana adalah urutan yang
menunjukkan posisi atau kedudukan
seorang peserta didik di tengah-tengah
kelompoknya, dan dinyatakan dengan
nomor atau angka-angka biasa.
Ranking persenan (percentile rank)


Ranking persenan adalah angka yang
menunjukkan urutan kedudukan seorang
peserta didik di tengah-tengah
kelompoknya, dimana angka tersebut
merupakan persentase dari peserta didik
yang berada dibawahnya.
Ranking berdasarkan mean dan deviasi
                standar
Ada lima jenis ranking yang disusun dengan
menggunakan ukuran mean dan deviasi
standar, yaitu:
a. Penyusunan urutan kedudukan atas tiga ranking.
b. Penyusunan urutan kedudukan atas lima ranking.
c. Penyusunan urutan kedudukan atas sebelas
ranking.
d. Penyusunan urutan kedudukan atas dasar z score.
e. Penyusunan urutan kedudukan atas dasar T score
“Thanks for
your attention”

Contenu connexe

Similaire à Kelompok 10

Framework tugas pak ade
Framework tugas pak adeFramework tugas pak ade
Framework tugas pak adekasiyah
 
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptx
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptxEVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptx
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptxHerdiNanda
 
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02Moon Hameed
 
Kompensasi makalah 1
Kompensasi makalah 1Kompensasi makalah 1
Kompensasi makalah 1fitriyani33
 
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiaji
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiajiSeri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiaji
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiajiDadang Budiaji
 
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1Fuziati
 
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)adpend
 
Evaluasi Pembelajaran (SH)
Evaluasi Pembelajaran (SH)Evaluasi Pembelajaran (SH)
Evaluasi Pembelajaran (SH)eldzikry
 
1. konsep pengukuran dan skala pengukuran
1. konsep pengukuran dan skala pengukuran1. konsep pengukuran dan skala pengukuran
1. konsep pengukuran dan skala pengukuranmadiah jaafar
 
Training and development
Training and developmentTraining and development
Training and developmentFajarHartono3
 
Pengukuran, penilaian dan assesmen Mulyati
Pengukuran, penilaian dan assesmen MulyatiPengukuran, penilaian dan assesmen Mulyati
Pengukuran, penilaian dan assesmen MulyatiMulyati Rahman
 
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docx
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docxEVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docx
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docxandiyuliyanto1
 
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)Lidia Yemima
 
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptx
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptxPPT EVALUASI PEMB. SD.pptx
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptxAniKON
 
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...passmpn2polewali
 
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptx
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptxEvaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptx
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptxlulusarah87
 
3.vina serevina wawan gunawan
3.vina serevina wawan gunawan3.vina serevina wawan gunawan
3.vina serevina wawan gunawanvinaserevina
 

Similaire à Kelompok 10 (20)

Evaluasi pembelajaran
Evaluasi pembelajaran Evaluasi pembelajaran
Evaluasi pembelajaran
 
44821119-horenso.ppt
44821119-horenso.ppt44821119-horenso.ppt
44821119-horenso.ppt
 
Framework tugas pak ade
Framework tugas pak adeFramework tugas pak ade
Framework tugas pak ade
 
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptx
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptxEVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptx
EVALUASI PEMBELAJARAN FISIKA_KELOMPOK 4.pptx
 
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02
Pentaksiranpendidikanmoraldisekolahrendah 111103035447-phpapp02
 
Kompensasi makalah 1
Kompensasi makalah 1Kompensasi makalah 1
Kompensasi makalah 1
 
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiaji
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiajiSeri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiaji
Seri 2 webinar menyusun grading jabatan 29-8-2020 by dadang budiaji
 
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1
Makalah 1 evaluasi kinerja ayyu tugas 1
 
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)
Jurnal ahmad solihinazhari (0907365)
 
Evaluasi Pembelajaran (SH)
Evaluasi Pembelajaran (SH)Evaluasi Pembelajaran (SH)
Evaluasi Pembelajaran (SH)
 
Topik 1
Topik 1Topik 1
Topik 1
 
1. konsep pengukuran dan skala pengukuran
1. konsep pengukuran dan skala pengukuran1. konsep pengukuran dan skala pengukuran
1. konsep pengukuran dan skala pengukuran
 
Training and development
Training and developmentTraining and development
Training and development
 
Pengukuran, penilaian dan assesmen Mulyati
Pengukuran, penilaian dan assesmen MulyatiPengukuran, penilaian dan assesmen Mulyati
Pengukuran, penilaian dan assesmen Mulyati
 
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docx
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docxEVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docx
EVALUASI_PENDIDIKAN_KUALITATIF_dan_EVALU.docx
 
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)
Penilaian Kinerja (Perfomance Appraisal)
 
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptx
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptxPPT EVALUASI PEMB. SD.pptx
PPT EVALUASI PEMB. SD.pptx
 
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...
HUBUNGAN ANATARA KECERDASAN INTRAPERSONAL DAN KECERDASAN NTERPERSONAL DENGAN ...
 
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptx
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptxEvaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptx
Evaluasi_Pembelajaran[1] smstr 5.pptx
 
3.vina serevina wawan gunawan
3.vina serevina wawan gunawan3.vina serevina wawan gunawan
3.vina serevina wawan gunawan
 

Plus de eloklangita (11)

Kelompok 6
Kelompok 6Kelompok 6
Kelompok 6
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 
Kelompok 6
Kelompok 6Kelompok 6
Kelompok 6
 
Kelompok 5
Kelompok 5Kelompok 5
Kelompok 5
 
Kelompok 4
Kelompok 4Kelompok 4
Kelompok 4
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Kelompok 9
Kelompok 9Kelompok 9
Kelompok 9
 
kelompok 8
kelompok 8kelompok 8
kelompok 8
 

Kelompok 10

  • 1. MENCARI MEAN KELOMPOK, MEAN MATA PELAJARAN, DEVIASI STANDAR DAN PENETAPAN RANKING SISWA DI KELAS Oleh : ayu ningsih Maratus sholehah Rifatul fitriyah
  • 2. Mencari Mean Kelompok dan Mean Mata pelajaran Mean adalah teknik penjelasan kelompok yang didasarkan atas nilai rata-rata dari kelompok tersebut (Sugiyono, 2011: 49). Cara menghitung mean yaitu dengan cara menjumlahkan data seluruh individu dalam kelompok tersebut, kemudian dibagi dengan jumlah individu yang ada pada kelompok tersebut
  • 3. Pengertian dan Teknik Penentuan Nilai Ahir Nilai ahir adalah nilai yang berupa angka maupun huruf sebagai lambang dari tingkat keberhasilan peserta didik setelah mengikuti program pendidikan pada jenjang pendidikan tertentu dan dalam waktu tertentu (Sudijono, 2009: 431).
  • 4. Nilai ahir mempunyai empat fungsi (Sudijono, 2009: 431), yaitu: a. Fungsi administratif b. Fungsi informatif c. Fungsi bimbingan d. Fungsi instruksional
  • 5. Faktor-faktor yang Harus dipertimbangkan dalam Penentuan Nilai akhir Menurut Sudijono (2009:434), umumnya ada empat faktor yang harus dipertimbangkan dalam penentuan nilai ahir, yaitu: Faktor pencapaian atau prestasi (Achievement) Faktor usaha (effort) Faktor aspek pribadi dan sosial (personal and social characteristics) Faktor aspek penilaian kerja (Work habit)
  • 6. Prosedur penentuan dan penyusunan ranking peserta didik Prosedur penentuan dan penyusunan ranking peserta didik dalam suatu kelas atau kelompok , adalah: Merata-ratakan hasil rata-rata tes formatif dan sumatif, sebelumnya dibulatkan dulu kedalam angka 1-10 agar mempermudah menghitung (Purwanto, 2010: 116). Mengurutkan nilai-nilai yang telah dicapai oleh peserta didik, mulai dari nilai yang paling tinggi sampai dengan nilai yang paling rendah. Dengan cara ini, maka akan diketahui urutan dari masing-masing peserta didik.
  • 7. Jenis-jenis ranking Menurut Sudijono (2009: 442), menurut prakteknya ada beberapa jenis ranking, yaitu ranking sederhana (Simple rank), Ranking persenan (percentile rank), Ranking berdasarkan mean dan deviasi standar, ranking berdasarkan nilai standar z (z score), ranking berdasarkan nilai standar T (T score) Menurut Sudijono (2009: 442), menurut prakteknya ada beberapa jenis ranking, yaitu ranking sederhana (Simple rank), Ranking persenan (percentile rank), Ranking berdasarkan mean dan deviasi standar, ranking berdasarkan nilai standar z (z score), ranking berdasarkan nilai standar T (T score)
  • 8. Ranking sederhana (Simple rank) Ranking sederhana adalah urutan yang menunjukkan posisi atau kedudukan seorang peserta didik di tengah-tengah kelompoknya, dan dinyatakan dengan nomor atau angka-angka biasa.
  • 9. Ranking persenan (percentile rank) Ranking persenan adalah angka yang menunjukkan urutan kedudukan seorang peserta didik di tengah-tengah kelompoknya, dimana angka tersebut merupakan persentase dari peserta didik yang berada dibawahnya.
  • 10. Ranking berdasarkan mean dan deviasi standar Ada lima jenis ranking yang disusun dengan menggunakan ukuran mean dan deviasi standar, yaitu: a. Penyusunan urutan kedudukan atas tiga ranking. b. Penyusunan urutan kedudukan atas lima ranking. c. Penyusunan urutan kedudukan atas sebelas ranking. d. Penyusunan urutan kedudukan atas dasar z score. e. Penyusunan urutan kedudukan atas dasar T score