SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  28
Oleh:
Ajeng Putri Naradita(166020202111004)
Olyvia Resyana Citra (166020202111009)
Mohamad Fariz Dwi Permana (166020202111011)
Ni Putu Ayu Dhita Apsari (166020202111016)
RISK & RETURN
RISK
RISK (RISIKO)
Kemungkinan terjadinya
hasil yang tidak
diinginkan
Berlawanan dari yang
diinginkan
1. Penyuka / pencari risiko (risk seeker
/ lover / taker)
2. Netral terhadap risiko (risk
neutral)
3. Tdk menyukai / menghindari risiko
(risk averter)
RISK
RISK (RISIKO)
On a stand alone basis
(risiko tunggal)
In a portfolio context
(risiko aset dalam suatu
portofolio)
Risiko Tunggal (Stand
Alone Risk)
Mengukur risiko tunggal:
• Return yang diharapkan (Expected Return)
• Deviasi standar return
• Koefisien variasi
RISIKO TUNGGAL INVESTOR
MENGADAKAN
SATU ASSET.
1. Risiko dalam konteks aset tunggal.
 Risiko yang harus ditanggung jika
berinvestasi hanya pada satu aset saja.
2. Risiko dalam konteks portofolio
aset.
a. Risiko sistematis (risiko pasar/risiko umum).
 Terkait dengan perubahan yang terjadi di
pasar dan mempengaruhi return seluruh
saham yang ada di pasar.
b. Risiko tidak sistematis (risiko spesifik).
 Terkait dengan perubahan kondisi mikro
perusahaan, dan bisa diminimalkan dengan
melakukan diversifikasi.
semua
kemungkinan nilai
& masing2
probabilitas. Semakin
rapat
distribusi
probabilita
s,
Risiko
semakin
kecil
Return yang diharapkan (Expected Rate of Return)
E (R) = Return yang diharapkan dari suatu sekuritas
Ri = Return ke-i yang mungkin terjadi
pri = Probabilitas kejadian return ke-i
n = Banyaknya return yang mungkin terjadi
rata2 tertimbang dari distribusi
probabilitas
E(R) =
n
i
ii prR
1
Berikut ini akan diberikan contoh perhitungan return yang diharapkan dari
suatu sekuritas ABC berdasarkan skenario kondisi ekonomi seperti dalam Tabel
1 di bawah ini:
Kondisi Ekonomi Probabilitas Return
Ekonomi kuat 0,30 0,20
Ekonomi sedang 0,40 0,15
Resesi 0,30 0,10
Tabel 1
Distribusi Probabilitas Sekuritas ABC
Penghitungan return yang diharapkan dari sekuritas ABC tersebut
bisa dihitung dengan rumus di atas, seperti berikut ini :
E (R)= [(0,30) (0,20)] +  (0,4) (0,15)  + (0,30 (0,10)]
= 0,15
Jadi, return yang diharapkan dari sekuritas ABC adalah sebesar 0,15 atau
15%.
Menghitung Resiko
Investor harus mampu menghitung risiko dari suatu
investasi.
Untuk menghitung besarnya risiko total yang
dikaitkan dengan return yang diharapkan dari suatu
investasi, bisa kita lakukan dengan menghitung
varians dan standar deviasi return investasi
bersangkutan.
Dimana :
 2 = Varians return
  = Standar deviasi
 E (R) = Return yang diharapkan dari suatu sekuritas
 Ri = Return ke-i yang mungkin terjadi
 pri = probabilitas kejadian return ke-i
Varians return = 2 = [RI – E (R)]2pri
Standar deviasi =  = (2)12
Rumus Varians Return :
Rumus Standar Deviasi :
Dalam Tabel 2 berikut ini diberikan contoh perhitungan varians dan standar
deviasi saham DEF.
Tabel 2
Penghitungan Varians dan Standar Deviasi Saham DEF
(1)
Return
(Ri)
(2)
Probabilitas
(pri)
(3)
(1) x (2)
(4)
Ri – E (R)
(5)
[(Ri – E(R)]2
(6)
[(ri – E(R)]2 pri
0,07 0,2 0,014 -0,010 0,0001 0,00002
0,01 0,2 0,002 -0,070 0,0049 0,00098
0,08 0,3 0,024 0,000 0,0000 0,00000
0,10 0,1 0,010 0,020 0,0004 0,00004
0,15 0,2 0,030 0,070 0,0049 0,00098
1,0 E (R) =
0,080
Varians =
0,00202
Standar deviasi =  = (2)1/2 = (0,00202)1/2 = 0,0449 = 4,49%
 Dalam pengukuran risiko sekuritas kita juga perlu
menghitung risiko relatif sekuritas tersebut. Risiko
relatif ini menunjukkan risiko per unit return yang
diharapkan. Hal ini diperlukan karena informasi risiko
yang hanya berupa varians dan standar deviasi
kadangkala bisa menyesatkan, terutama jika terdapat
penyebaran return diharapkan yang sangat besar.
Ukuran risiko relatif yang bisa dipakai adalah
koefisien variasi.
Terdapat dua pilihan investasi, yaitu A dengan return yg diharapkan
lebih tinggi dan B mempunyai deviasi standar lebih rendah.
PROYEK A PROYEK B
Return yang diharapkan 60% 8%
Deviasi standar 15% 3%
Koefisien Variasi
15 = 0.25
60
3 = 0.37
8
0.37 > 0.25 berarti proyek B lebih berisiko daripada
proyek A
Contoh: Apabila terdapat 2 proyek, A&B
Contoh Lain
PORTOFOLIO
KOMBINASI
DUAATAU
LEBIH ASSET.
RISIKO ASET
LEBIH KECIL
Risiko Aset dalam Suatu Portofolio (Risk in
Portopolio Context)
Analisis Risiko Portofolio
TINGKAT
RESIKO
Rumus untuk menghitung varians portofolio
p =
2/1
n
i
Contoh: Misalnya risiko setiap sekuritas sebesar 0,20, maka risiko
portofolio akan menurun terus jika semakin banyak jumlah sekuritas yang
dimasukkan dalam portofolio. Misalnya, jika kita memasukkan 100 saham
dalam portofolio tersebut maka risiko portofolio akan berkurang dari 0,20
menjadi 0,02
02,0
100
20,0
2/1
p
PENGARUH PENAMBAHAN JENIS ASET
TERHADAP RESIKO PORTOFOLIO
DIVERSIFIKASI
 Untuk menurunkan risiko portofolio, investor perlu
melakukan ‘diversifikasi’, dengan membentuk portofolio
sedemikian rupa hingga risiko dapat diminimalkan tanpa
mengurangi return yang diharapkan.
 Diversifikasi bisa dilakukan dengan:
1. Diversifikasi random.
- Memilih aset yang akan dimasukkan dalam portofolio secara
acak.
2. Diversifikasi model Markowitz.
- Memilih aset yang dimasukkan dalam portofolio berdasar
berbagai informasi dan karakteristik aset.
Risiko Portofolio
Koefisien Korelasi Kovarians
Perhitungan Risiko Portofolio
Return yang
Diharapkan
Ukuran korelasi biasanya dilambangkan dengan
(i,j) dan berjarak (berkorelasi) antara +1,0
sampai –1,0, dimana:
Korelasi Vs manfaat pengurangan risiko:
 Penggabungan dua sekuritas yang
berkorelasi positif sempurna (+1,0) tidak
akan memberikan manfaat pengurangan
risiko.
 Penggabungan dua sekuritas yang
berkorelasi nol, akan mengurangi risiko
portofolio secara signifikan.
 Korelasi Vs manfaat pengurangan risiko :
 Penggabungan dua buah sekuritas yang
berkorelasi negatif sempurna (-1,0) akan
menghilangkan risiko kedua sekuritas
tersebut.
 Dalam dunia nyata, ketiga jenis korelasi
ekstrem tersebut (+1,0; 0,0; dan –1,0) sangat
jarang terjadi. Oleh karena itu, investor tidak
akan bisa menghilangkan sama sekali risiko
portofolio. Hal yang bisa dilakukan adalah
‘mengurangi’ risiko portofolio.
KOVARIANS
Kovarians menunjukkan sejauhmana return dari dua
sekuritas mempunyai kecenderungan bergerak
bersama-sama. Kovarians bisa berbentuk angka
positif, negatif ataupun nol.
Secara matematis, rumus untuk menghitung kovarians
dua buah sekuritas A dan B adalah :
CovAB =   iBiBAiA prRERRER )]()][([ ,,
ESTIMASI RETURN PORTOFOLIO
 Return yang diharapkan dari suatu portofolio bisa
diestimasi dengan menghitung rata-rata
tertimbang dari return yang diharapkan dari
masing-masing aset individual yang ada dalam
portofolio.
 Rumusnya adalah :


n
1i
)E(RW)E(R iip
Estimasi Return Portofolio
 Sebuah portofolio yang terdiri dari 3 jenis saham
ABC, DEF dan GHI menawarkan return yang
diharapkan masing-masing sebesar 15%, 20%
dan 25%.
 Misalnya, prosentase dana yang diinvestasikan
pada saham ABC sebesar 40%, saham DEF
30% dan saham GHI 30%.
 Maka, return yang diharapkan:
E(Rp) = 0,4 (0,15) + 0,3 (0,2) + 0,3 (0,25)
= 0,195 atau 19,5%
Estimasi Risiko Portofolio
Dalam menghitung risiko portofolio, ada tiga
hal yang perlu ditentukan, yaitu :
1. Varians setiap sekuritas
2. Kovarians antara satu sekuritas dengan
sekuritas lainnya.
3. Bobot portofolio untuk masing-masing
sekuritas.
Terima Kasih

Contenu connexe

Tendances

Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolioPortofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
Judianto Nugroho
 
Model indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal pptModel indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal ppt
Anisa Kirana
 
risiko dan tingkat pengembalian
risiko dan tingkat pengembalianrisiko dan tingkat pengembalian
risiko dan tingkat pengembalian
Amrul Rizal
 
Risiko dan return investasi
Risiko dan return investasiRisiko dan return investasi
Risiko dan return investasi
Throne Rush Indo
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasi
Fransisco Laben
 

Tendances (20)

Ppt risk n return (financial management)
Ppt risk n return (financial management)Ppt risk n return (financial management)
Ppt risk n return (financial management)
 
Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolioPortofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
Portofolio investasi-bab-4-return-yang-diharapkan-resiko-portofolio
 
Portofolio investasi-bab-6-model-model-keseimbangan
Portofolio investasi-bab-6-model-model-keseimbanganPortofolio investasi-bab-6-model-model-keseimbangan
Portofolio investasi-bab-6-model-model-keseimbangan
 
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko PortofolioReturn Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
 
Model Indeks Tunggal
Model Indeks TunggalModel Indeks Tunggal
Model Indeks Tunggal
 
Portofolio investasi-bab-19-evaluasi-kinerja-portofolio
Portofolio investasi-bab-19-evaluasi-kinerja-portofolioPortofolio investasi-bab-19-evaluasi-kinerja-portofolio
Portofolio investasi-bab-19-evaluasi-kinerja-portofolio
 
Portofolio investasi-bab-17-analisis-opsi
Portofolio investasi-bab-17-analisis-opsiPortofolio investasi-bab-17-analisis-opsi
Portofolio investasi-bab-17-analisis-opsi
 
Model indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal pptModel indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal ppt
 
Teori markowitz ppt
Teori markowitz pptTeori markowitz ppt
Teori markowitz ppt
 
risiko dan tingkat pengembalian
risiko dan tingkat pengembalianrisiko dan tingkat pengembalian
risiko dan tingkat pengembalian
 
Kontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi SahamKontrak Opsi Saham
Kontrak Opsi Saham
 
PRESENTASI RISK AND RETURN (TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN)
PRESENTASI RISK AND RETURN (TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN)PRESENTASI RISK AND RETURN (TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN)
PRESENTASI RISK AND RETURN (TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN)
 
Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5Manajemen keuangan part 4 of 5
Manajemen keuangan part 4 of 5
 
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamSuku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
 
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
 
Risiko dan return investasi
Risiko dan return investasiRisiko dan return investasi
Risiko dan return investasi
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasi
 
Portofolio investasi-bab-20-investasi-international
Portofolio investasi-bab-20-investasi-internationalPortofolio investasi-bab-20-investasi-international
Portofolio investasi-bab-20-investasi-international
 
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resikoManajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
Manajemen Risiko 13 teknik manajemen resiko
 
Capital Budgeting
Capital Budgeting Capital Budgeting
Capital Budgeting
 

En vedette

Session 7 risk and return & portofolio
Session 7   risk and return & portofolioSession 7   risk and return & portofolio
Session 7 risk and return & portofolio
iyandri tiluk wahyono
 
Risk, return, and portfolio theory
Risk, return, and portfolio theoryRisk, return, and portfolio theory
Risk, return, and portfolio theory
Latha Chilukamarri C
 

En vedette (20)

Rate of return dan penerapannya
Rate of return dan penerapannyaRate of return dan penerapannya
Rate of return dan penerapannya
 
Mutu dabholkar
Mutu dabholkarMutu dabholkar
Mutu dabholkar
 
10 definisi kualitas
10 definisi kualitas10 definisi kualitas
10 definisi kualitas
 
Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani Jurnal Sutinah Andaryani
Jurnal Sutinah Andaryani
 
Diktat manajemen investasi
Diktat manajemen investasiDiktat manajemen investasi
Diktat manajemen investasi
 
Nuri kamilia Portofolio
Nuri kamilia PortofolioNuri kamilia Portofolio
Nuri kamilia Portofolio
 
Bab8 kel10 manajemen investasi_akt4
Bab8 kel10 manajemen investasi_akt4Bab8 kel10 manajemen investasi_akt4
Bab8 kel10 manajemen investasi_akt4
 
pasar modal
pasar modalpasar modal
pasar modal
 
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS P...
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS P...ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS P...
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS P...
 
Corporate Strategy
Corporate StrategyCorporate Strategy
Corporate Strategy
 
Modul Management Investasi & Portofolio 2011
Modul Management Investasi & Portofolio 2011Modul Management Investasi & Portofolio 2011
Modul Management Investasi & Portofolio 2011
 
Session 7 risk and return & portofolio
Session 7   risk and return & portofolioSession 7   risk and return & portofolio
Session 7 risk and return & portofolio
 
Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan
Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelangganPengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan
Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan
 
Jurnal pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pengguna jasa ...
Jurnal pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pengguna jasa ...Jurnal pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pengguna jasa ...
Jurnal pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pengguna jasa ...
 
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar ModalEKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
 
EKSI 4203 - Modul 2 Risk & Return
EKSI 4203  - Modul 2 Risk & ReturnEKSI 4203  - Modul 2 Risk & Return
EKSI 4203 - Modul 2 Risk & Return
 
Risk, return, and portfolio theory
Risk, return, and portfolio theoryRisk, return, and portfolio theory
Risk, return, and portfolio theory
 
Analisis risiko kuantitatif
Analisis risiko kuantitatifAnalisis risiko kuantitatif
Analisis risiko kuantitatif
 
24.11.2010 The role of emerging markets in meeting the worlds commodity deman...
24.11.2010 The role of emerging markets in meeting the worlds commodity deman...24.11.2010 The role of emerging markets in meeting the worlds commodity deman...
24.11.2010 The role of emerging markets in meeting the worlds commodity deman...
 
Kualitas Layanan (Service Quality - SERVQUAL)
Kualitas Layanan (Service Quality - SERVQUAL)Kualitas Layanan (Service Quality - SERVQUAL)
Kualitas Layanan (Service Quality - SERVQUAL)
 

Similaire à risk and return

ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIOANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
Donny Agung
 
risk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
risk dan01 return.pptrisk dan return.pptrisk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
risk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
haris916240
 
Manajemen keuangan bab 08
Manajemen keuangan bab 08Manajemen keuangan bab 08
Manajemen keuangan bab 08
Lia Ivvana
 
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptxAminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah Assagaf
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
Aminullah Assagaf
 

Similaire à risk and return (20)

Bab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.pptBab 3_Risiko & Return.ppt
Bab 3_Risiko & Return.ppt
 
011SEMINAR INVESTASI-BUDI SUTRISNO.pptx
011SEMINAR INVESTASI-BUDI SUTRISNO.pptx011SEMINAR INVESTASI-BUDI SUTRISNO.pptx
011SEMINAR INVESTASI-BUDI SUTRISNO.pptx
 
Resiko investasi ppt dhea
Resiko investasi ppt dheaResiko investasi ppt dhea
Resiko investasi ppt dhea
 
PPT PART 11 MK.ppt
PPT PART 11 MK.pptPPT PART 11 MK.ppt
PPT PART 11 MK.ppt
 
ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIOANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN PORTOFOLIO
 
risk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
risk dan01 return.pptrisk dan return.pptrisk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
risk dan01 return.pptrisk dan return.ppt
 
Manajemen keuangan bab 08
Manajemen keuangan bab 08Manajemen keuangan bab 08
Manajemen keuangan bab 08
 
Inisiasi 2.1 materi portofolio
Inisiasi 2.1 materi portofolioInisiasi 2.1 materi portofolio
Inisiasi 2.1 materi portofolio
 
Handout-MAN-308-Return-yang-Diharapkan-Resiko-Portofolio.pptx
Handout-MAN-308-Return-yang-Diharapkan-Resiko-Portofolio.pptxHandout-MAN-308-Return-yang-Diharapkan-Resiko-Portofolio.pptx
Handout-MAN-308-Return-yang-Diharapkan-Resiko-Portofolio.pptx
 
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialInvestment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
 
Diversifikasi
DiversifikasiDiversifikasi
Diversifikasi
 
5.Saham_Mj Keuangan
5.Saham_Mj Keuangan5.Saham_Mj Keuangan
5.Saham_Mj Keuangan
 
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptxAminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
Aminullah Assagaf_P10_Manaj Inv Lanjutan_29 Mei 2021.pptx
 
risk and return
risk and returnrisk and return
risk and return
 
risk & return
risk & returnrisk & return
risk & return
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_14 nov 2020
 
Manajemen Risiko 14 diversifikasi
Manajemen Risiko 14 diversifikasiManajemen Risiko 14 diversifikasi
Manajemen Risiko 14 diversifikasi
 
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
Aminullah assagaf mil10 manaj inv lanjutan_29 mei 2021
 
Resiko investasi dan teori portofolio
Resiko investasi dan teori portofolioResiko investasi dan teori portofolio
Resiko investasi dan teori portofolio
 

Dernier

Dernier (9)

PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINOPresentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 

risk and return

  • 1. Oleh: Ajeng Putri Naradita(166020202111004) Olyvia Resyana Citra (166020202111009) Mohamad Fariz Dwi Permana (166020202111011) Ni Putu Ayu Dhita Apsari (166020202111016) RISK & RETURN
  • 2. RISK RISK (RISIKO) Kemungkinan terjadinya hasil yang tidak diinginkan Berlawanan dari yang diinginkan
  • 3. 1. Penyuka / pencari risiko (risk seeker / lover / taker) 2. Netral terhadap risiko (risk neutral) 3. Tdk menyukai / menghindari risiko (risk averter)
  • 4. RISK RISK (RISIKO) On a stand alone basis (risiko tunggal) In a portfolio context (risiko aset dalam suatu portofolio)
  • 5. Risiko Tunggal (Stand Alone Risk) Mengukur risiko tunggal: • Return yang diharapkan (Expected Return) • Deviasi standar return • Koefisien variasi RISIKO TUNGGAL INVESTOR MENGADAKAN SATU ASSET.
  • 6. 1. Risiko dalam konteks aset tunggal.  Risiko yang harus ditanggung jika berinvestasi hanya pada satu aset saja. 2. Risiko dalam konteks portofolio aset. a. Risiko sistematis (risiko pasar/risiko umum).  Terkait dengan perubahan yang terjadi di pasar dan mempengaruhi return seluruh saham yang ada di pasar. b. Risiko tidak sistematis (risiko spesifik).  Terkait dengan perubahan kondisi mikro perusahaan, dan bisa diminimalkan dengan melakukan diversifikasi.
  • 7. semua kemungkinan nilai & masing2 probabilitas. Semakin rapat distribusi probabilita s, Risiko semakin kecil
  • 8. Return yang diharapkan (Expected Rate of Return) E (R) = Return yang diharapkan dari suatu sekuritas Ri = Return ke-i yang mungkin terjadi pri = Probabilitas kejadian return ke-i n = Banyaknya return yang mungkin terjadi rata2 tertimbang dari distribusi probabilitas E(R) = n i ii prR 1
  • 9. Berikut ini akan diberikan contoh perhitungan return yang diharapkan dari suatu sekuritas ABC berdasarkan skenario kondisi ekonomi seperti dalam Tabel 1 di bawah ini: Kondisi Ekonomi Probabilitas Return Ekonomi kuat 0,30 0,20 Ekonomi sedang 0,40 0,15 Resesi 0,30 0,10 Tabel 1 Distribusi Probabilitas Sekuritas ABC
  • 10. Penghitungan return yang diharapkan dari sekuritas ABC tersebut bisa dihitung dengan rumus di atas, seperti berikut ini : E (R)= [(0,30) (0,20)] +  (0,4) (0,15)  + (0,30 (0,10)] = 0,15 Jadi, return yang diharapkan dari sekuritas ABC adalah sebesar 0,15 atau 15%.
  • 11. Menghitung Resiko Investor harus mampu menghitung risiko dari suatu investasi. Untuk menghitung besarnya risiko total yang dikaitkan dengan return yang diharapkan dari suatu investasi, bisa kita lakukan dengan menghitung varians dan standar deviasi return investasi bersangkutan.
  • 12. Dimana :  2 = Varians return   = Standar deviasi  E (R) = Return yang diharapkan dari suatu sekuritas  Ri = Return ke-i yang mungkin terjadi  pri = probabilitas kejadian return ke-i Varians return = 2 = [RI – E (R)]2pri Standar deviasi =  = (2)12 Rumus Varians Return : Rumus Standar Deviasi :
  • 13. Dalam Tabel 2 berikut ini diberikan contoh perhitungan varians dan standar deviasi saham DEF. Tabel 2 Penghitungan Varians dan Standar Deviasi Saham DEF (1) Return (Ri) (2) Probabilitas (pri) (3) (1) x (2) (4) Ri – E (R) (5) [(Ri – E(R)]2 (6) [(ri – E(R)]2 pri 0,07 0,2 0,014 -0,010 0,0001 0,00002 0,01 0,2 0,002 -0,070 0,0049 0,00098 0,08 0,3 0,024 0,000 0,0000 0,00000 0,10 0,1 0,010 0,020 0,0004 0,00004 0,15 0,2 0,030 0,070 0,0049 0,00098 1,0 E (R) = 0,080 Varians = 0,00202 Standar deviasi =  = (2)1/2 = (0,00202)1/2 = 0,0449 = 4,49%
  • 14.  Dalam pengukuran risiko sekuritas kita juga perlu menghitung risiko relatif sekuritas tersebut. Risiko relatif ini menunjukkan risiko per unit return yang diharapkan. Hal ini diperlukan karena informasi risiko yang hanya berupa varians dan standar deviasi kadangkala bisa menyesatkan, terutama jika terdapat penyebaran return diharapkan yang sangat besar. Ukuran risiko relatif yang bisa dipakai adalah koefisien variasi.
  • 15. Terdapat dua pilihan investasi, yaitu A dengan return yg diharapkan lebih tinggi dan B mempunyai deviasi standar lebih rendah. PROYEK A PROYEK B Return yang diharapkan 60% 8% Deviasi standar 15% 3% Koefisien Variasi 15 = 0.25 60 3 = 0.37 8 0.37 > 0.25 berarti proyek B lebih berisiko daripada proyek A Contoh: Apabila terdapat 2 proyek, A&B Contoh Lain
  • 16. PORTOFOLIO KOMBINASI DUAATAU LEBIH ASSET. RISIKO ASET LEBIH KECIL Risiko Aset dalam Suatu Portofolio (Risk in Portopolio Context)
  • 18. Rumus untuk menghitung varians portofolio p = 2/1 n i Contoh: Misalnya risiko setiap sekuritas sebesar 0,20, maka risiko portofolio akan menurun terus jika semakin banyak jumlah sekuritas yang dimasukkan dalam portofolio. Misalnya, jika kita memasukkan 100 saham dalam portofolio tersebut maka risiko portofolio akan berkurang dari 0,20 menjadi 0,02 02,0 100 20,0 2/1 p
  • 19. PENGARUH PENAMBAHAN JENIS ASET TERHADAP RESIKO PORTOFOLIO
  • 20. DIVERSIFIKASI  Untuk menurunkan risiko portofolio, investor perlu melakukan ‘diversifikasi’, dengan membentuk portofolio sedemikian rupa hingga risiko dapat diminimalkan tanpa mengurangi return yang diharapkan.  Diversifikasi bisa dilakukan dengan: 1. Diversifikasi random. - Memilih aset yang akan dimasukkan dalam portofolio secara acak. 2. Diversifikasi model Markowitz. - Memilih aset yang dimasukkan dalam portofolio berdasar berbagai informasi dan karakteristik aset.
  • 21. Risiko Portofolio Koefisien Korelasi Kovarians Perhitungan Risiko Portofolio Return yang Diharapkan
  • 22. Ukuran korelasi biasanya dilambangkan dengan (i,j) dan berjarak (berkorelasi) antara +1,0 sampai –1,0, dimana: Korelasi Vs manfaat pengurangan risiko:  Penggabungan dua sekuritas yang berkorelasi positif sempurna (+1,0) tidak akan memberikan manfaat pengurangan risiko.  Penggabungan dua sekuritas yang berkorelasi nol, akan mengurangi risiko portofolio secara signifikan.
  • 23.  Korelasi Vs manfaat pengurangan risiko :  Penggabungan dua buah sekuritas yang berkorelasi negatif sempurna (-1,0) akan menghilangkan risiko kedua sekuritas tersebut.  Dalam dunia nyata, ketiga jenis korelasi ekstrem tersebut (+1,0; 0,0; dan –1,0) sangat jarang terjadi. Oleh karena itu, investor tidak akan bisa menghilangkan sama sekali risiko portofolio. Hal yang bisa dilakukan adalah ‘mengurangi’ risiko portofolio.
  • 24. KOVARIANS Kovarians menunjukkan sejauhmana return dari dua sekuritas mempunyai kecenderungan bergerak bersama-sama. Kovarians bisa berbentuk angka positif, negatif ataupun nol. Secara matematis, rumus untuk menghitung kovarians dua buah sekuritas A dan B adalah : CovAB =   iBiBAiA prRERRER )]()][([ ,,
  • 25. ESTIMASI RETURN PORTOFOLIO  Return yang diharapkan dari suatu portofolio bisa diestimasi dengan menghitung rata-rata tertimbang dari return yang diharapkan dari masing-masing aset individual yang ada dalam portofolio.  Rumusnya adalah :   n 1i )E(RW)E(R iip
  • 26. Estimasi Return Portofolio  Sebuah portofolio yang terdiri dari 3 jenis saham ABC, DEF dan GHI menawarkan return yang diharapkan masing-masing sebesar 15%, 20% dan 25%.  Misalnya, prosentase dana yang diinvestasikan pada saham ABC sebesar 40%, saham DEF 30% dan saham GHI 30%.  Maka, return yang diharapkan: E(Rp) = 0,4 (0,15) + 0,3 (0,2) + 0,3 (0,25) = 0,195 atau 19,5%
  • 27. Estimasi Risiko Portofolio Dalam menghitung risiko portofolio, ada tiga hal yang perlu ditentukan, yaitu : 1. Varians setiap sekuritas 2. Kovarians antara satu sekuritas dengan sekuritas lainnya. 3. Bobot portofolio untuk masing-masing sekuritas.