SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  6
Télécharger pour lire hors ligne
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
Lampiran 3 
Analisis Konteks 
ANALISIS KONTEKS 
1. ANALISIS STANDAR ISI (Kerangka Dasar, Struktur Kurikulum, Beban Belajar dan Kalender Pendidikan) 
Sekolah : SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang 
Alamat : Jalan KH. Kilin PAP II Kelurahan Batujaya Kecamatan Batuceper Kota Tangerang Banten 
Komponen 
Sub Komponen 
Kondisi Ideal 
Kondisi Riil 
Rencana Tindak Lanjut 
Struktur Kurikulum 
Muatan Kurikulum 
Muatan Kurikulum dalam Dokumen 1 KTSP SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Disusun dan dilaksanakan Sesuai dengan ketentuan/Acuan dalam buku panduan Kurikulum, salah satu diantara mata pelajaran tambahan yakni mulok, keterampilan/bahasa Asing hanya diberi alokasi muatan kurikulum sebanyak 2 Jam Pelajaran dan koefisien. 
Muatan Kurikulum dalam Dokumen 1 KTSP SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Disusun dan dilaksanakan Sesuai acuan, namun mengingat kondisi dan kebutuhan masyarakat pada bagian mata pelajaran tambahan seperti keterampilan dan bahasa asing keduanya adalah Mata pelajaran yang terindikasi sangat dibutuhkan masyarakat. 
Tahun pelajaran 2014/2015 tetap ditargetkan Muatan Kurikulum pada semua mata pelajaran tambahan seperti : Mulok dan keterampilan dan bahasa asing semua disusun dan dilaksanakan bersama-sama dalam Kegiatan Pembelajaran, tentunya dalam perencanaan, pelaksanaan dan evalusai semua tetap dalam pertimbangan dan pengawasan pihak Yayasan, Komite dan pihak Dinas terkait.
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
2. ANALISIS STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) 
Sekolah : SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang 
Alamat : Jalan KH. Kilin PAP II Kelurahan Batujaya Kecamatan Batuceper Kota Tangerang Banten 
Komponen 
Sub Komponen 
Kondisi Ideal 
Kondisi Riil 
Rencana Tindak Lanjut 
Standar Kompetensi Lulusan satuan pendidikan SMA 
Pengembangan Diri 
Peserta didik dapat mengembangkan Diri secara Optimal dengan memanfaatkan kelebihan diri serta memperbaiki kekurangannya dengan mengikuti berbagai jenis kegiatan ekstrakurikuler pilihan 
99,99 % Peserta didik telah mengikuti kegiatan ekstrakurikuler wajib, namun hanya sekitar 20% peserta didik yang mengikuti jenis eskul pilihan. Hal ini diperkirakan disebabkan oleh keterbatasan kemampuan pembimbing serta terbatasnya sarana pendukung. 
Dalam jangka pendek ditargetkan untuk memberi pelatihan pemantapan kompetensi pada guru pembimbing guna menarik minat peserta didik dalam mengikuti kegiatan eskul pilihan seperti: Drumband, karate,dan Paskibra. Adapun rencana peningkatan sarana pendukung adalah dengan mencari dan mendapatkan peluang bantuan baik dari Dinas, donatur tak terikat maupun partisipasi masyarakat/orang tua wali murid.
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
3. ANALISIS STANDAR PROSES 
Komponen 
Sub Komponen 
Kondisi Ideal 
Kondisi Riil 
Rencana Tindak Lanjut 
PERENCANAAN 
RPP 
Penyiapan Perangkat Pembelajaran 
100% Guru menyiapkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang dikembangkan dari silabus (paling luas mencakup satu KD yang terdiri atas satu atau beberapa indikator untuk satu kali pertemuan) 
Dikarenakan biaya dan waktu yang terbatas dalam menyusun RPP maka dalam persentasinya adalah 60 % Guru menyiapkan RPP sebelum pembelajaran, 30% guru menyiapkan RPP setelah pembelajaran dan sisanya hanya mengumpulkan jika ada pemeriksaan dari pengurus yayasan dan Dinas 
a. Diadakan kegiatan MGMP sekolah selama beberapa hari /jam guna workshop penyusunan RPP dan penekanan Penyusunan RPP selama libur semester genap 
b. Pengurus sekolah bekerjasama dengan pengurus Yayasan dalam mencari dan menghimpun dana yang sudah direncanakan yakni bersumber dari kas sekolah dan kas Yayasan
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
4. ANALISIS STANDAR PENILAIAN 
KOMPONEN 
KONDISI IDEAL 
KONDISI RIIL 
KESENJANGAN 
RENCANA TINDAK LANJUT 
Mekanisme dan Prosedur Penilaian 
100% guru menyusun rancangan jadwal Pelaksanaan Penilaian dan remedial 
100% guru menyusun rancangan jadwal penilaian dan remedial, namun hanya 55% yang dapat melaksanakan kegiatan remedial 
65% Guru yang dapat melaksanakan kegiatan remedial UAS ataw UKK disebabkan karena keterbatasan waktu mengoreksi LJK, apalagi bagi mata pelajaran yang diujikan pada 2 hari terakhir 
Diprogramkan kegiatan koreksi bersama setelah mata pelajaran diujikan semua pada hari tsb. 
5. ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN 
KOMPONEN 
KONDISI IDEAL 
KONDISI RIIL 
RENCANA TINDAK LANJUT 
Tenaga Kependidikan 
Tenaga kependidikan atau struktural/pengurus sekolah sebagai tenaga pendidik yang berkonsentrasi penuh mengelola sekolah terdiri dari Komite Sekolah, Kepala Sekolah, Wakasek Bidang Kurikulum, Wakasek Bidang Kepeserta didikan, Wakasek Bidang Sarana Prasarana, dan Wakasek bidang Humas. 
Pada prinsipnya Pengurus Sekolah telah disesuaikan dengan kebutuhan, hanya saja pada bidang sarana prasarana masih kesulitan karena keterbatasan kompetensi, kemauan dan juga keterbatasan biaya maka selain di SMA tugasnya tersebut sekaligus juga di SMP 
Sekolah bekerjasama dengan Yayasan untuk memberi kesempatan kepada wakasek bidang sarana guna mengkader salah satu rekan sejawat yang diperkirakan memiliki kompetensi bidang sarana atau minimal yang memiliki kemauan untuk bidang tersebut.
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
6. ANALISIS KUALIFIKASI AKADEMIK DAN KOMPETENSI GURU 
KOMPONEN 
KONDISI IDEAL 
KONDISI RIIL 
RENCANA TINDAK LANJUT 
Kompetensi dalam bidang Tekhnologi Informasi 
Sekitar 90% pendidik menguasai bidang Tekhnologi Informasi salah satunya adalah bidang microsoft Office dan layanan Internet dan sejenisnya. 
Sekitar 85% guru sudah menguasai dalam bidang microsoft Office. Namun sekitar 60% guru yang mampu dalam bidang layanan internet dan sejenisnya. 
Dalam program jangka pendek sekolah bekerjasama dengan Yayasan Mengadakan program pelatihan Guru dalam bidang TIK salah satunya pelatihan dalam membuat Blog. 
7. ANALISIS STANDAR PEMBIAYAAN 
KOMPONEN 
KONDISI IDEAL 
KONDISI RIIL 
RENCANA TINDAK LANJUT 
PEMBIAYAAN 
Diharapkan biaya operasional yang sebagian bersumber dari swadaya/biaya partisipasi orang tua berjalan lancar sekitar 85% dari jumlah biaya perpeserta didik tiap tahunnya. 
Biaya operasional sebagian besar bersumber dari kas Yayasan karena dana yang bersumber dari swadaya dirata- ratakan hanya masuk sekitar 30% tiap tahunnya, 
Sekolah, bekerjasama Yayasan, Komite dan atas saran dan masukan dari pihak Dinas terkait mencoba menggunakan berbagai alternatif guna memperbaiki manajemen keuangan demi kelancaran dan kesinambungan operasional sekolah
Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 
8. ANALISIS STANDAR SARANA 
KOMPONEN 
KONDISI IDEAL 
KONDISI RIIL 
RENCANA TINDAK LANJUT 
Tanah 
Idealnya bukti kepemilikan tanah yang lebih kuat adalah dibuktikan dengan adanya AJB dan sertifikat tanah 
Karena waktu dan kondisi keuangan yang masih belum memungkinkan maka dalam hal kepemilikan tanah sekolah masih dalam bentuk AJB (Akta Jual Beli) 
Sekolah bekerjasama dengan pihak Yayasan dalam waktu jangka pendek akan mengupayakan adanya sertifikat tanah.

Contenu connexe

Tendances

Program sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoProgram sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoFerdinand Yohannes
 
Presentasi ojl 2012-sumarso
Presentasi ojl 2012-sumarsoPresentasi ojl 2012-sumarso
Presentasi ojl 2012-sumarsoSumarso M.Pd.
 
8 poin standar nasional pendidikan
8 poin standar nasional pendidikan8 poin standar nasional pendidikan
8 poin standar nasional pendidikanGoda Kumantan
 
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 aktaالمدرسة
 
Pelan strategik lembaga disiplin
Pelan strategik lembaga  disiplinPelan strategik lembaga  disiplin
Pelan strategik lembaga disiplinjamaiena
 
Pelan operasi disiplin 2018
Pelan operasi disiplin 2018Pelan operasi disiplin 2018
Pelan operasi disiplin 2018adnan mohamad
 
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)Nithayun_
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahWARGA SALAPAN
 
Pelan strategik-kelab pencegah jenayah
Pelan strategik-kelab pencegah jenayahPelan strategik-kelab pencegah jenayah
Pelan strategik-kelab pencegah jenayahSalmah Aminuddin
 
Pengelolaan Biaya Pendidikan
Pengelolaan Biaya PendidikanPengelolaan Biaya Pendidikan
Pengelolaan Biaya PendidikanNovi Suryani
 
Presentation sarpras
Presentation sarprasPresentation sarpras
Presentation sarprasIndonesia
 
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iContoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iKahar Muzakkir
 
2. petunjuk penyusunan rtl ok
2. petunjuk penyusunan rtl ok2. petunjuk penyusunan rtl ok
2. petunjuk penyusunan rtl okhasdar_okay
 
7. standar-pembiayaan
7. standar-pembiayaan7. standar-pembiayaan
7. standar-pembiayaanNasiran Siran
 
Dasar Pengurusan HEM
Dasar Pengurusan HEMDasar Pengurusan HEM
Dasar Pengurusan HEMRahim Affandi
 
Laporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okLaporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okhasdar_okay
 
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014Program team pengembang kurikulum sekolah 2014
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014Ad Izal
 
Laporan on the job learning (2)
Laporan on the job learning (2)Laporan on the job learning (2)
Laporan on the job learning (2)Amirudin Taufik
 

Tendances (20)

Program sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejoProgram sarana dan prasarana sma purworejo
Program sarana dan prasarana sma purworejo
 
Presentasi ojl 2012-sumarso
Presentasi ojl 2012-sumarsoPresentasi ojl 2012-sumarso
Presentasi ojl 2012-sumarso
 
8 poin standar nasional pendidikan
8 poin standar nasional pendidikan8 poin standar nasional pendidikan
8 poin standar nasional pendidikan
 
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
 
Pelan strategik lembaga disiplin
Pelan strategik lembaga  disiplinPelan strategik lembaga  disiplin
Pelan strategik lembaga disiplin
 
Pelan operasi disiplin 2018
Pelan operasi disiplin 2018Pelan operasi disiplin 2018
Pelan operasi disiplin 2018
 
Persentasi laporan ojl
Persentasi laporan ojlPersentasi laporan ojl
Persentasi laporan ojl
 
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)
Presentasi adm. keuangan (rencana anggaran belanja sekolah)
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen Sekolah
 
Pelan strategik-kelab pencegah jenayah
Pelan strategik-kelab pencegah jenayahPelan strategik-kelab pencegah jenayah
Pelan strategik-kelab pencegah jenayah
 
Pengelolaan Biaya Pendidikan
Pengelolaan Biaya PendidikanPengelolaan Biaya Pendidikan
Pengelolaan Biaya Pendidikan
 
Presentation sarpras
Presentation sarprasPresentation sarpras
Presentation sarpras
 
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iContoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
 
2. petunjuk penyusunan rtl ok
2. petunjuk penyusunan rtl ok2. petunjuk penyusunan rtl ok
2. petunjuk penyusunan rtl ok
 
7. standar-pembiayaan
7. standar-pembiayaan7. standar-pembiayaan
7. standar-pembiayaan
 
Dasar Pengurusan HEM
Dasar Pengurusan HEMDasar Pengurusan HEM
Dasar Pengurusan HEM
 
Laporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okLaporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok ok
 
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014Program team pengembang kurikulum sekolah 2014
Program team pengembang kurikulum sekolah 2014
 
Laporan on the job learning (2)
Laporan on the job learning (2)Laporan on the job learning (2)
Laporan on the job learning (2)
 
Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018
 

Similaire à Lampiran 3

Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdf
Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdfPenyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdf
Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdfDarmantoManto
 
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Hilmi Halim
 
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docx
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docxPROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docx
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docxHeruEkwanto4
 
Panduan penilaian e raport
Panduan penilaian e raportPanduan penilaian e raport
Panduan penilaian e raportzaenal jaenudin
 
08. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-201708. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-2017Ujang Kasah
 
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdfMakeGreen
 
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdf
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdfRKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdf
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdfssuserb74f78
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Sang Nyoman
 
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Edy Wihardjo
 
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenJuknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenNia Piliang
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Mandiri Bird Farm
 
Penyusunan ktsp presentasi
Penyusunan ktsp presentasiPenyusunan ktsp presentasi
Penyusunan ktsp presentasiHAIDIR_HIDAYAT
 
Panduan pendampingan kurikulum 2013
Panduan pendampingan kurikulum 2013Panduan pendampingan kurikulum 2013
Panduan pendampingan kurikulum 2013Roby Karnain
 
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)Potpotya Fitri
 
Analisis konteks
Analisis konteksAnalisis konteks
Analisis konteksHabib Rifki
 
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptxYatikaInsantama
 

Similaire à Lampiran 3 (20)

BAB I
BAB IBAB I
BAB I
 
Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdf
Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdfPenyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdf
Penyusunan-KOSP-Kurikulum-Operasional-Satuan-Pendidikan.pdf
 
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
 
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docx
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docxPROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docx
PROGRAM_KERJA_KEPSEK_SDN 4 KARNAGRAYUNG.docx
 
Panduan penilaian e raport
Panduan penilaian e raportPanduan penilaian e raport
Panduan penilaian e raport
 
08. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-201708. panduan-penilaian-tahun-2017
08. panduan-penilaian-tahun-2017
 
KBK
KBKKBK
KBK
 
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf
05 - 112023 Pengimbasan PSP di Sekolah sekitar.pdf
 
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdf
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdfRKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdf
RKT 2022 SMK 12 Samarinda.pdf
 
Panduan teknis-penilaian-pengisian-rapor-di-sd
Panduan teknis-penilaian-pengisian-rapor-di-sdPanduan teknis-penilaian-pengisian-rapor-di-sd
Panduan teknis-penilaian-pengisian-rapor-di-sd
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
 
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
Panduan-Teknik-Penilaian-dan-Penulisan-Rapor-SD-K13-th-2014
 
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjenJuknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
Juknis penilaian-sd-2014-tt-dirjen
 
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
Panduan teknik-penilaian-dan-penulisan-rapor-sd-k13-th-2014
 
Penyusunan ktsp presentasi
Penyusunan ktsp presentasiPenyusunan ktsp presentasi
Penyusunan ktsp presentasi
 
Panduan pendampingan kurikulum 2013
Panduan pendampingan kurikulum 2013Panduan pendampingan kurikulum 2013
Panduan pendampingan kurikulum 2013
 
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
LAPORAN TINDAKAN KELAS (LTK)
 
Analisis konteks
Analisis konteksAnalisis konteks
Analisis konteks
 
Persentasi ojl cakep 2016
Persentasi ojl cakep 2016Persentasi ojl cakep 2016
Persentasi ojl cakep 2016
 
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx
3_Program_Sekolah_Penggerak.pptx
 

Plus de Gie Hartanto

Plus de Gie Hartanto (12)

TEKNIK PENCARIAN DARAT
TEKNIK PENCARIAN DARATTEKNIK PENCARIAN DARAT
TEKNIK PENCARIAN DARAT
 
LUKA BAKAR
LUKA BAKARLUKA BAKAR
LUKA BAKAR
 
BALUT DAN BIDAI
BALUT DAN BIDAIBALUT DAN BIDAI
BALUT DAN BIDAI
 
SK Kaldik 1415
SK Kaldik 1415SK Kaldik 1415
SK Kaldik 1415
 
Lampiran 4
Lampiran 4Lampiran 4
Lampiran 4
 
Lampiran 1
Lampiran 1Lampiran 1
Lampiran 1
 
BAB V
BAB VBAB V
BAB V
 
BAB IV
BAB IVBAB IV
BAB IV
 
BAB III
BAB IIIBAB III
BAB III
 
BAB II
BAB IIBAB II
BAB II
 
Lampiran 2: SK Tim Pegembang Kurikulum
Lampiran 2: SK Tim Pegembang KurikulumLampiran 2: SK Tim Pegembang Kurikulum
Lampiran 2: SK Tim Pegembang Kurikulum
 
Pengesahan, kata pengantar, daftar isi (KTSP 1415)
Pengesahan, kata pengantar, daftar isi (KTSP 1415)Pengesahan, kata pengantar, daftar isi (KTSP 1415)
Pengesahan, kata pengantar, daftar isi (KTSP 1415)
 

Dernier

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 

Dernier (20)

Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Lampiran 3

  • 1. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 Lampiran 3 Analisis Konteks ANALISIS KONTEKS 1. ANALISIS STANDAR ISI (Kerangka Dasar, Struktur Kurikulum, Beban Belajar dan Kalender Pendidikan) Sekolah : SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Alamat : Jalan KH. Kilin PAP II Kelurahan Batujaya Kecamatan Batuceper Kota Tangerang Banten Komponen Sub Komponen Kondisi Ideal Kondisi Riil Rencana Tindak Lanjut Struktur Kurikulum Muatan Kurikulum Muatan Kurikulum dalam Dokumen 1 KTSP SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Disusun dan dilaksanakan Sesuai dengan ketentuan/Acuan dalam buku panduan Kurikulum, salah satu diantara mata pelajaran tambahan yakni mulok, keterampilan/bahasa Asing hanya diberi alokasi muatan kurikulum sebanyak 2 Jam Pelajaran dan koefisien. Muatan Kurikulum dalam Dokumen 1 KTSP SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Disusun dan dilaksanakan Sesuai acuan, namun mengingat kondisi dan kebutuhan masyarakat pada bagian mata pelajaran tambahan seperti keterampilan dan bahasa asing keduanya adalah Mata pelajaran yang terindikasi sangat dibutuhkan masyarakat. Tahun pelajaran 2014/2015 tetap ditargetkan Muatan Kurikulum pada semua mata pelajaran tambahan seperti : Mulok dan keterampilan dan bahasa asing semua disusun dan dilaksanakan bersama-sama dalam Kegiatan Pembelajaran, tentunya dalam perencanaan, pelaksanaan dan evalusai semua tetap dalam pertimbangan dan pengawasan pihak Yayasan, Komite dan pihak Dinas terkait.
  • 2. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 2. ANALISIS STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) Sekolah : SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Alamat : Jalan KH. Kilin PAP II Kelurahan Batujaya Kecamatan Batuceper Kota Tangerang Banten Komponen Sub Komponen Kondisi Ideal Kondisi Riil Rencana Tindak Lanjut Standar Kompetensi Lulusan satuan pendidikan SMA Pengembangan Diri Peserta didik dapat mengembangkan Diri secara Optimal dengan memanfaatkan kelebihan diri serta memperbaiki kekurangannya dengan mengikuti berbagai jenis kegiatan ekstrakurikuler pilihan 99,99 % Peserta didik telah mengikuti kegiatan ekstrakurikuler wajib, namun hanya sekitar 20% peserta didik yang mengikuti jenis eskul pilihan. Hal ini diperkirakan disebabkan oleh keterbatasan kemampuan pembimbing serta terbatasnya sarana pendukung. Dalam jangka pendek ditargetkan untuk memberi pelatihan pemantapan kompetensi pada guru pembimbing guna menarik minat peserta didik dalam mengikuti kegiatan eskul pilihan seperti: Drumband, karate,dan Paskibra. Adapun rencana peningkatan sarana pendukung adalah dengan mencari dan mendapatkan peluang bantuan baik dari Dinas, donatur tak terikat maupun partisipasi masyarakat/orang tua wali murid.
  • 3. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 3. ANALISIS STANDAR PROSES Komponen Sub Komponen Kondisi Ideal Kondisi Riil Rencana Tindak Lanjut PERENCANAAN RPP Penyiapan Perangkat Pembelajaran 100% Guru menyiapkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang dikembangkan dari silabus (paling luas mencakup satu KD yang terdiri atas satu atau beberapa indikator untuk satu kali pertemuan) Dikarenakan biaya dan waktu yang terbatas dalam menyusun RPP maka dalam persentasinya adalah 60 % Guru menyiapkan RPP sebelum pembelajaran, 30% guru menyiapkan RPP setelah pembelajaran dan sisanya hanya mengumpulkan jika ada pemeriksaan dari pengurus yayasan dan Dinas a. Diadakan kegiatan MGMP sekolah selama beberapa hari /jam guna workshop penyusunan RPP dan penekanan Penyusunan RPP selama libur semester genap b. Pengurus sekolah bekerjasama dengan pengurus Yayasan dalam mencari dan menghimpun dana yang sudah direncanakan yakni bersumber dari kas sekolah dan kas Yayasan
  • 4. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 4. ANALISIS STANDAR PENILAIAN KOMPONEN KONDISI IDEAL KONDISI RIIL KESENJANGAN RENCANA TINDAK LANJUT Mekanisme dan Prosedur Penilaian 100% guru menyusun rancangan jadwal Pelaksanaan Penilaian dan remedial 100% guru menyusun rancangan jadwal penilaian dan remedial, namun hanya 55% yang dapat melaksanakan kegiatan remedial 65% Guru yang dapat melaksanakan kegiatan remedial UAS ataw UKK disebabkan karena keterbatasan waktu mengoreksi LJK, apalagi bagi mata pelajaran yang diujikan pada 2 hari terakhir Diprogramkan kegiatan koreksi bersama setelah mata pelajaran diujikan semua pada hari tsb. 5. ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN KOMPONEN KONDISI IDEAL KONDISI RIIL RENCANA TINDAK LANJUT Tenaga Kependidikan Tenaga kependidikan atau struktural/pengurus sekolah sebagai tenaga pendidik yang berkonsentrasi penuh mengelola sekolah terdiri dari Komite Sekolah, Kepala Sekolah, Wakasek Bidang Kurikulum, Wakasek Bidang Kepeserta didikan, Wakasek Bidang Sarana Prasarana, dan Wakasek bidang Humas. Pada prinsipnya Pengurus Sekolah telah disesuaikan dengan kebutuhan, hanya saja pada bidang sarana prasarana masih kesulitan karena keterbatasan kompetensi, kemauan dan juga keterbatasan biaya maka selain di SMA tugasnya tersebut sekaligus juga di SMP Sekolah bekerjasama dengan Yayasan untuk memberi kesempatan kepada wakasek bidang sarana guna mengkader salah satu rekan sejawat yang diperkirakan memiliki kompetensi bidang sarana atau minimal yang memiliki kemauan untuk bidang tersebut.
  • 5. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 6. ANALISIS KUALIFIKASI AKADEMIK DAN KOMPETENSI GURU KOMPONEN KONDISI IDEAL KONDISI RIIL RENCANA TINDAK LANJUT Kompetensi dalam bidang Tekhnologi Informasi Sekitar 90% pendidik menguasai bidang Tekhnologi Informasi salah satunya adalah bidang microsoft Office dan layanan Internet dan sejenisnya. Sekitar 85% guru sudah menguasai dalam bidang microsoft Office. Namun sekitar 60% guru yang mampu dalam bidang layanan internet dan sejenisnya. Dalam program jangka pendek sekolah bekerjasama dengan Yayasan Mengadakan program pelatihan Guru dalam bidang TIK salah satunya pelatihan dalam membuat Blog. 7. ANALISIS STANDAR PEMBIAYAAN KOMPONEN KONDISI IDEAL KONDISI RIIL RENCANA TINDAK LANJUT PEMBIAYAAN Diharapkan biaya operasional yang sebagian bersumber dari swadaya/biaya partisipasi orang tua berjalan lancar sekitar 85% dari jumlah biaya perpeserta didik tiap tahunnya. Biaya operasional sebagian besar bersumber dari kas Yayasan karena dana yang bersumber dari swadaya dirata- ratakan hanya masuk sekitar 30% tiap tahunnya, Sekolah, bekerjasama Yayasan, Komite dan atas saran dan masukan dari pihak Dinas terkait mencoba menggunakan berbagai alternatif guna memperbaiki manajemen keuangan demi kelancaran dan kesinambungan operasional sekolah
  • 6. Analisis Konteks SMA Manba’ul Ulum Asshiddiqiyah Kota Tangerang Tahun Pelajaran 2014/2015 8. ANALISIS STANDAR SARANA KOMPONEN KONDISI IDEAL KONDISI RIIL RENCANA TINDAK LANJUT Tanah Idealnya bukti kepemilikan tanah yang lebih kuat adalah dibuktikan dengan adanya AJB dan sertifikat tanah Karena waktu dan kondisi keuangan yang masih belum memungkinkan maka dalam hal kepemilikan tanah sekolah masih dalam bentuk AJB (Akta Jual Beli) Sekolah bekerjasama dengan pihak Yayasan dalam waktu jangka pendek akan mengupayakan adanya sertifikat tanah.