SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  14
INSTRUMEN PASAR MODAL
Dosen:
Munawar Kholil
e-mail: kholil@uns.ac.id 2
Definisi Pasar Modal
• Pasar Modal (PM) adalah pasar yg
memperdagangkan efek dlm bentuk
instrumen keuangan jangka panjang baik
dalam bentuk modal (equity) dan utang.
• Istilah lain PM: Capital Market –securities
market.
e-mail: kholil@uns.ac.id 3
Definisi Efek
• Efek adalah surat berharga, yaitu surat
pengakuan utang, surat berharga komersial,
saham, obligasi, tanda bukti utang, unit
peneyertaan Kontrak Investasi Kolektif (KIK),
kontrak berjangka atas efek, dan setiap
derivatif dari efek (Ps 1 angka 5 UUPM).
• Instrumen PM dapat dibedakan atas: Surat yg
bersifat utang (bonds atau obligasi) dan Surat
berharga yang bersifat pemilikan (saham atau
equity)
e-mail: kholil@uns.ac.id 4
SAHAM OBLIGASI
Bagian pyertaan dlm modal dasar PT.
PS adlah pemilik Perush.
Bukti pengakuan utang/pinjaman
uang dr masy. Pemegang obligasi
adlh Kreditur.
Penanaman dana tdk terbatas, jangka
waktunya selama perush beroperasi.
Terbatas waktunya (maturity date):
pendek, menengah, Jangka panjang.
Deviden ditambah kemungkinan
capital gain atau capital loss
Bunga tetap (suku bunga tahunan)
Risiko relatif lebih besar Risiko relatif lebih kecil
Hak suara dlm rapat PS turut serta
menentukan kebijakan perusahaan
Hak pemegan Obligasi dlm Rapat
Umum Pemegang Obligasi terbatas
pada lahan pinjaman saja
Dalam hal likuidasi PS mpy klaim
terakhir thd asset perusahaan
Dlm hal likuidasi PO mpy klaim utk
didahulukan thd PS (senior right)
Dasar perikatan ditentukan dlm
anggaran dasar perush.
Dasar Perikatan ditentukan dlm
perwaliamanatan trust
agreement/indenture
e-mail: kholil@uns.ac.id 5
EFEK YANG
DIPERDAGANGKAN DI PASAR
MODAL
A. EFEK PENYERTAAN, yaitu efek yang memberikan hak
kpd pemegangnya utk ikut serta ke dalam equity suatu
perusahaan. Contohnya a.l.:
1. Saham
2. Derivatif Saham, spt bukti right,
Warran, opsi (put atau call).
3. Unit penyertaan KIK
4. Kontrak berjangka atas efek , dll.
e-mail: kholil@uns.ac.id 6
B. EFEK UTANG
Yaitu efek yang penerbitannya (issuer) mengeluarkan/menjual
suart utang, dengan kewajiban menebus kembali suatu
masa nanti sesuai kesepakatan di antara para pihak, di
mana utang tersebut disertai dg bunga, baik yg dihitung
scr discount (discount rate) atau scr perhitungan biasa
(interest bearing). Termasuk efek ini a.l:
 Obligasi;
 Commercial paper (surat berharga komersial);
 Surat Pengakuan utang; dan
 Bukti Utang.
e-mail: kholil@uns.ac.id 7
C. EFEK KONVERSI (SEMI EKUITI)
Yaitu efek yg sebenarnya efek utang tetapi
kemudian pada saat yang telah
ditentukan dapat menukarkannya efek
utang tersebut dg efek penyertaan, baik
pertukaran tersebut diwajibkan, atau ada
pilihan dari pemegang efek yg
bersangkutan. Inilah yg disebut dg
“Obligasi Konversi”.
e-mail: kholil@uns.ac.id 8
D. EFEK DERIVATIF
Yaitu efek yang ditawarkan kepada publik yang
sebenarnya hanya kelanjutan saja dari efek
yang telah terlebih dahulu dipasarkan.
Termasuk efek derivatif a.l. :
1. Bukti right;
2. Warran;
3. Opsi, dan lain-lain.
e-mail: kholil@uns.ac.id 9
RIGHT
• Right adalah penerbitan surat hak
pemegang saham lama perusahaan
publik untuk membeli saham baru yg
hendak diterbitkan.
• Right merupakan instrumen derivatif yg
ditawarkan kpd publik melalui PM.
• Pemilik Rght tidak mdpt Deviden.
e-mail: kholil@uns.ac.id 10
OPTION
• Option atau Opsi adalah hak yg dimiliki
oleh pihak utk membeli atau menjual kpd
pihak lain sejumlah efek pada harga dan
dalm waktu tertentu.
e-mail: kholil@uns.ac.id 11
WARRANT (Waran/Surat Saham)
• Waran adalah efek yg diterbitkan oleh suatu
perushaaan yg meberi hak kpd pemegang efek
utk memesan saham dr perusahaan tsb pd
harga setelah 6 (enam) bulan atau lebih sejak
efek dimaksud diterbitkan.
• Pd dasarnya waran sama dg Opsi, yaitu hak
utk membeli sejumlah saham, namun warrant
ini dikeluarkan oleh pihak issuer atau
perusahaan yg menerbitkan efek.
e-mail: kholil@uns.ac.id 12
INSTRUMEN EFEK LAIN
A. INDONESIAN DEPOSITORY RECEIPT (IDR),
disebut juga sertifikat penitipan efek Indonesia.
• IDR berdasar Perat Bapepam IX.A.10 adlah: efek
yg memberikan hak kpd pemegangnya atas efek
utama yg dititipkan scr kolektif pd bank kustodian
yg telah mendapatkan persetujuan dr Bapepam.
• Efek utama adlh efek yg dititipkan pd bank
kustodian yg mjd dasar diterbitkannya sertifikat
efek Indonesia.
e-mail: kholil@uns.ac.id 13
B. EFEK BERAGUN ASET (EBA)
• EBA adlh efek yang disekuritisasi, artinya aset
tsb dinilai dg efek yg kemudian diperjualbelikan.
Sekuritisasi aset mrpk suatu proses mjd suatu
piutang atau tagihan yg kmd ditarnsformasikan
ke dlm efek yg dijamin dg aset tsb. Kumpulan
piutangg/tagihan tsb diubah mjd investasi yg
diperdagangkan di PM.
• Dasar Hukum EBA Perat Bapepam No. IX.K.1
Terima kasih
&
Matur Nuwun

Contenu connexe

Tendances

Tendances (20)

Pasar modal pengantar
Pasar modal pengantarPasar modal pengantar
Pasar modal pengantar
 
Pasar modal presentasi
Pasar modal presentasiPasar modal presentasi
Pasar modal presentasi
 
Pasar Modal
Pasar ModalPasar Modal
Pasar Modal
 
Blk09 pasar-modal
Blk09 pasar-modalBlk09 pasar-modal
Blk09 pasar-modal
 
PPT MATERI PASAR MODAL KELAS X SMA/MA
PPT MATERI PASAR MODAL KELAS X SMA/MAPPT MATERI PASAR MODAL KELAS X SMA/MA
PPT MATERI PASAR MODAL KELAS X SMA/MA
 
Presentasi Bursa Efek
Presentasi Bursa EfekPresentasi Bursa Efek
Presentasi Bursa Efek
 
Pengertian pasar modal
Pengertian pasar modalPengertian pasar modal
Pengertian pasar modal
 
Mekanisme pasar modal
Mekanisme pasar modalMekanisme pasar modal
Mekanisme pasar modal
 
Pelaku pasar modal
Pelaku pasar modal Pelaku pasar modal
Pelaku pasar modal
 
1. pasar modal
1. pasar modal1. pasar modal
1. pasar modal
 
pasar modal
pasar modalpasar modal
pasar modal
 
Investasi dan pasar modal power point
Investasi dan pasar modal power pointInvestasi dan pasar modal power point
Investasi dan pasar modal power point
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas XEkonomi "Pasar Modal" kelas X
Ekonomi "Pasar Modal" kelas X
 
Pasarmodal 120221091855-phpapp01
Pasarmodal 120221091855-phpapp01Pasarmodal 120221091855-phpapp01
Pasarmodal 120221091855-phpapp01
 
Struktur pasar modal indonesia
Struktur pasar modal indonesiaStruktur pasar modal indonesia
Struktur pasar modal indonesia
 
Pasar modal
Pasar modal Pasar modal
Pasar modal
 
Pasar uang & pasar modal
Pasar uang & pasar modalPasar uang & pasar modal
Pasar uang & pasar modal
 

En vedette

Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016
Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016
Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016Martin Jaglin
 
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...Milind !!
 
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005Optics-Trade
 
World History From An Islamic Perspective
World History From An Islamic PerspectiveWorld History From An Islamic Perspective
World History From An Islamic PerspectiveFatin Nazihah Aziz
 
Pkn Kelas X Sistem Hukum di Indonesia
Pkn Kelas X Sistem Hukum di IndonesiaPkn Kelas X Sistem Hukum di Indonesia
Pkn Kelas X Sistem Hukum di IndonesiaNandha Zulyana
 
Capital budgeting
Capital budgetingCapital budgeting
Capital budgetingnonarunny
 
Personal Financial Planning Guide
Personal Financial Planning GuidePersonal Financial Planning Guide
Personal Financial Planning GuideGuptaji
 
Transformasi akhir zaman
Transformasi akhir zamanTransformasi akhir zaman
Transformasi akhir zamanFori Suwargono
 
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics Trade
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics TradeInstructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics Trade
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics TradeOptics-Trade
 
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...Jonathan Doquin
 
Warranty NIKON | Optics Trade
Warranty NIKON | Optics TradeWarranty NIKON | Optics Trade
Warranty NIKON | Optics TradeOptics-Trade
 
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'i
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'iPresentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'i
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'iHisyam Suhaimi
 
34 Mots de html pour créer sa Newsletter
34 Mots de html pour créer sa Newsletter34 Mots de html pour créer sa Newsletter
34 Mots de html pour créer sa NewsletterAlain Planger
 
Comptabilite generale exercices et corriges 1
Comptabilite generale exercices et corriges 1Comptabilite generale exercices et corriges 1
Comptabilite generale exercices et corriges 1Tanger Outlets
 

En vedette (20)

Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016
Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016
Petit déjeuner "Messaging mobile : dernières tendances" MMAF 15 mars 2016
 
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...
Spoken English Classes in Pune | English Speaking Classes | Pune Training Ins...
 
Kontrak opsi
Kontrak opsiKontrak opsi
Kontrak opsi
 
Aspek hukum bioteknologi
Aspek hukum bioteknologiAspek hukum bioteknologi
Aspek hukum bioteknologi
 
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005
Product catalog KAHLES Helia CS | Optics Trade | 2005
 
World History From An Islamic Perspective
World History From An Islamic PerspectiveWorld History From An Islamic Perspective
World History From An Islamic Perspective
 
Pkn Kelas X Sistem Hukum di Indonesia
Pkn Kelas X Sistem Hukum di IndonesiaPkn Kelas X Sistem Hukum di Indonesia
Pkn Kelas X Sistem Hukum di Indonesia
 
C12 - Orientalist
C12 - OrientalistC12 - Orientalist
C12 - Orientalist
 
Ekologi Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda
Ekologi Taman Hutan Raya Ir. H. DjuandaEkologi Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda
Ekologi Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda
 
How to...
How to...How to...
How to...
 
Capital budgeting
Capital budgetingCapital budgeting
Capital budgeting
 
Personal Financial Planning Guide
Personal Financial Planning GuidePersonal Financial Planning Guide
Personal Financial Planning Guide
 
Transformasi akhir zaman
Transformasi akhir zamanTransformasi akhir zaman
Transformasi akhir zaman
 
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics Trade
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics TradeInstructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics Trade
Instructions SWAROVSKI EL Range W B | Optics Trade
 
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...
(Synthèse du mémoire) LE FINANCEMENT PARTICIPATIF : Réflexions autour du succ...
 
Warranty NIKON | Optics Trade
Warranty NIKON | Optics TradeWarranty NIKON | Optics Trade
Warranty NIKON | Optics Trade
 
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'i
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'iPresentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'i
Presentation UNGS 2040 Imam Al-Syafi'i
 
34 Mots de html pour créer sa Newsletter
34 Mots de html pour créer sa Newsletter34 Mots de html pour créer sa Newsletter
34 Mots de html pour créer sa Newsletter
 
Serie1
Serie1Serie1
Serie1
 
Comptabilite generale exercices et corriges 1
Comptabilite generale exercices et corriges 1Comptabilite generale exercices et corriges 1
Comptabilite generale exercices et corriges 1
 

Similaire à Hukum pasar-modal 3

Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modalreidjen raden
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modalreidjen raden
 
Presentation portofolio (kelompok ii)
Presentation portofolio (kelompok ii)Presentation portofolio (kelompok ii)
Presentation portofolio (kelompok ii)Caca Rani
 
036_ISMAIL UMAR-1.pptx
036_ISMAIL UMAR-1.pptx036_ISMAIL UMAR-1.pptx
036_ISMAIL UMAR-1.pptxismailumar17
 
Artikel 2 mene
Artikel 2 meneArtikel 2 mene
Artikel 2 menewardahmega
 
2. pasar finansial dan suku bunga
2.  pasar finansial dan suku bunga2.  pasar finansial dan suku bunga
2. pasar finansial dan suku bungaRatih Aryati
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptzulfikar425966
 
Materi pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalMateri pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalDeden Mohamad
 
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modal
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modalPortofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modal
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modalJudianto Nugroho
 
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar ModalEKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar ModalAncilla Kustedjo
 
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxPERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxginanjarsuendro
 
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURESTUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURESsischayank
 
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURESTUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURESsischayank
 
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptx
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptxPengertian dan jenis-jenis obligasi.pptx
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptxmuhammadarsyad77
 

Similaire à Hukum pasar-modal 3 (20)

Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
Instrumen pasar
Instrumen pasarInstrumen pasar
Instrumen pasar
 
Instrumen pasar
Instrumen pasarInstrumen pasar
Instrumen pasar
 
Materi 06
Materi 06Materi 06
Materi 06
 
Presentation portofolio (kelompok ii)
Presentation portofolio (kelompok ii)Presentation portofolio (kelompok ii)
Presentation portofolio (kelompok ii)
 
036_ISMAIL UMAR-1.pptx
036_ISMAIL UMAR-1.pptx036_ISMAIL UMAR-1.pptx
036_ISMAIL UMAR-1.pptx
 
Artikel 2 mene
Artikel 2 meneArtikel 2 mene
Artikel 2 mene
 
2. pasar finansial dan suku bunga
2.  pasar finansial dan suku bunga2.  pasar finansial dan suku bunga
2. pasar finansial dan suku bunga
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
 
Bab 18 investasi
Bab 18 investasiBab 18 investasi
Bab 18 investasi
 
obli.docx
obli.docxobli.docx
obli.docx
 
Materi pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalMateri pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modal
 
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modal
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modalPortofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modal
Portofolio investasi-bab-2-pengertian-instrumen-pasar-modal
 
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar ModalEKSI 4203  - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
EKSI 4203 - Modul 1 Pengertian dan Instrument Pasar Modal
 
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptxPERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
PERTEMUAN KE 4 Obligasi dan Instrumen Pendapatan Tetap lainnya.pptx
 
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURESTUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
 
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURESTUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE  DAN FUTURES
TUGAS MANAJEMEN KEUANGAN OPTION, WARRANTS, CONVERTIBLE DAN FUTURES
 
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptx
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptxPengertian dan jenis-jenis obligasi.pptx
Pengertian dan jenis-jenis obligasi.pptx
 

Dernier

Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnisMemahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnisGallynDityaManggala
 
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaanReview Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaanHakamNiazi
 
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.pptsejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.pptpebipebriyantimdpl
 
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptmuhammadarsyad77
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121tubagus30
 
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah okebsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah okegaluhmutiara
 
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanianpresentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanianHALIABUTRA1
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5SubhiMunir3
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh Cityjaanualu31
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsunghaechanlee650
 
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdfSlide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdfSriHandayani820917
 

Dernier (19)

Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnisMemahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
 
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaanReview Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
 
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.pptsejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
 
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
 
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah okebsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
 
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanianpresentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
 
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptxMETODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
 
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptxTEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
 
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
 
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptxPEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
 
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdfSlide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
 
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
 

Hukum pasar-modal 3

  • 2. e-mail: kholil@uns.ac.id 2 Definisi Pasar Modal • Pasar Modal (PM) adalah pasar yg memperdagangkan efek dlm bentuk instrumen keuangan jangka panjang baik dalam bentuk modal (equity) dan utang. • Istilah lain PM: Capital Market –securities market.
  • 3. e-mail: kholil@uns.ac.id 3 Definisi Efek • Efek adalah surat berharga, yaitu surat pengakuan utang, surat berharga komersial, saham, obligasi, tanda bukti utang, unit peneyertaan Kontrak Investasi Kolektif (KIK), kontrak berjangka atas efek, dan setiap derivatif dari efek (Ps 1 angka 5 UUPM). • Instrumen PM dapat dibedakan atas: Surat yg bersifat utang (bonds atau obligasi) dan Surat berharga yang bersifat pemilikan (saham atau equity)
  • 4. e-mail: kholil@uns.ac.id 4 SAHAM OBLIGASI Bagian pyertaan dlm modal dasar PT. PS adlah pemilik Perush. Bukti pengakuan utang/pinjaman uang dr masy. Pemegang obligasi adlh Kreditur. Penanaman dana tdk terbatas, jangka waktunya selama perush beroperasi. Terbatas waktunya (maturity date): pendek, menengah, Jangka panjang. Deviden ditambah kemungkinan capital gain atau capital loss Bunga tetap (suku bunga tahunan) Risiko relatif lebih besar Risiko relatif lebih kecil Hak suara dlm rapat PS turut serta menentukan kebijakan perusahaan Hak pemegan Obligasi dlm Rapat Umum Pemegang Obligasi terbatas pada lahan pinjaman saja Dalam hal likuidasi PS mpy klaim terakhir thd asset perusahaan Dlm hal likuidasi PO mpy klaim utk didahulukan thd PS (senior right) Dasar perikatan ditentukan dlm anggaran dasar perush. Dasar Perikatan ditentukan dlm perwaliamanatan trust agreement/indenture
  • 5. e-mail: kholil@uns.ac.id 5 EFEK YANG DIPERDAGANGKAN DI PASAR MODAL A. EFEK PENYERTAAN, yaitu efek yang memberikan hak kpd pemegangnya utk ikut serta ke dalam equity suatu perusahaan. Contohnya a.l.: 1. Saham 2. Derivatif Saham, spt bukti right, Warran, opsi (put atau call). 3. Unit penyertaan KIK 4. Kontrak berjangka atas efek , dll.
  • 6. e-mail: kholil@uns.ac.id 6 B. EFEK UTANG Yaitu efek yang penerbitannya (issuer) mengeluarkan/menjual suart utang, dengan kewajiban menebus kembali suatu masa nanti sesuai kesepakatan di antara para pihak, di mana utang tersebut disertai dg bunga, baik yg dihitung scr discount (discount rate) atau scr perhitungan biasa (interest bearing). Termasuk efek ini a.l:  Obligasi;  Commercial paper (surat berharga komersial);  Surat Pengakuan utang; dan  Bukti Utang.
  • 7. e-mail: kholil@uns.ac.id 7 C. EFEK KONVERSI (SEMI EKUITI) Yaitu efek yg sebenarnya efek utang tetapi kemudian pada saat yang telah ditentukan dapat menukarkannya efek utang tersebut dg efek penyertaan, baik pertukaran tersebut diwajibkan, atau ada pilihan dari pemegang efek yg bersangkutan. Inilah yg disebut dg “Obligasi Konversi”.
  • 8. e-mail: kholil@uns.ac.id 8 D. EFEK DERIVATIF Yaitu efek yang ditawarkan kepada publik yang sebenarnya hanya kelanjutan saja dari efek yang telah terlebih dahulu dipasarkan. Termasuk efek derivatif a.l. : 1. Bukti right; 2. Warran; 3. Opsi, dan lain-lain.
  • 9. e-mail: kholil@uns.ac.id 9 RIGHT • Right adalah penerbitan surat hak pemegang saham lama perusahaan publik untuk membeli saham baru yg hendak diterbitkan. • Right merupakan instrumen derivatif yg ditawarkan kpd publik melalui PM. • Pemilik Rght tidak mdpt Deviden.
  • 10. e-mail: kholil@uns.ac.id 10 OPTION • Option atau Opsi adalah hak yg dimiliki oleh pihak utk membeli atau menjual kpd pihak lain sejumlah efek pada harga dan dalm waktu tertentu.
  • 11. e-mail: kholil@uns.ac.id 11 WARRANT (Waran/Surat Saham) • Waran adalah efek yg diterbitkan oleh suatu perushaaan yg meberi hak kpd pemegang efek utk memesan saham dr perusahaan tsb pd harga setelah 6 (enam) bulan atau lebih sejak efek dimaksud diterbitkan. • Pd dasarnya waran sama dg Opsi, yaitu hak utk membeli sejumlah saham, namun warrant ini dikeluarkan oleh pihak issuer atau perusahaan yg menerbitkan efek.
  • 12. e-mail: kholil@uns.ac.id 12 INSTRUMEN EFEK LAIN A. INDONESIAN DEPOSITORY RECEIPT (IDR), disebut juga sertifikat penitipan efek Indonesia. • IDR berdasar Perat Bapepam IX.A.10 adlah: efek yg memberikan hak kpd pemegangnya atas efek utama yg dititipkan scr kolektif pd bank kustodian yg telah mendapatkan persetujuan dr Bapepam. • Efek utama adlh efek yg dititipkan pd bank kustodian yg mjd dasar diterbitkannya sertifikat efek Indonesia.
  • 13. e-mail: kholil@uns.ac.id 13 B. EFEK BERAGUN ASET (EBA) • EBA adlh efek yang disekuritisasi, artinya aset tsb dinilai dg efek yg kemudian diperjualbelikan. Sekuritisasi aset mrpk suatu proses mjd suatu piutang atau tagihan yg kmd ditarnsformasikan ke dlm efek yg dijamin dg aset tsb. Kumpulan piutangg/tagihan tsb diubah mjd investasi yg diperdagangkan di PM. • Dasar Hukum EBA Perat Bapepam No. IX.K.1