SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  19
Unsur Kimia 
“Gas Mulia dan Ion Kompleks” 
SMAN 2 Sidoarjo 
2014/2015
Disusun Oleh : 
• Amci Tirtalina (04) 
• Anastasya Neyla P. (05) 
• Anisa Rahma Dita D. (08) 
• Dedy Budi K. (14) 
• Ilham Putra A. (24) 
XII IPA 1
1. Gas Mulia
a. Kelimpahan 
• Kecuali Radon (Rn), gas mulia 
terdapat di udara sebagai atom 
tunggal. 
UNSUR DI UDARA (% VOLUME) 
Helium (He) 5,2 x 10-4 
Neon (Ne) 1,8 x 10-3 
Argon (Ar) 0,93 
Kripton (Kr) 1,1 x 10-4 
Xenon (Xe) 8,7 x 10-6 
Radon (Rn) Paling sedikit
b. SIFat-Sifat Gas Mulia
1. Sifat Fisis 
SIFAT He Ne Ar Kr Xe Rn 
Nomor Atom 2 10 18 36 54 86 
Elektron Valensi 2 8 8 8 8 8 
Jari-Jari Atom 0,5 0,65 0,95 1,1 1,3 1,45 
Titik Leleh (OC) -272,2 -248,6 -189,4 -157,2 -111,8 -71 
Titik Didih (OC) -268,9 -246,0 -185,9 -153,4 -101,1 -62 
Energi 
Pengionan 
(kJ/mol) 
2.640 2.080 1.520 1.350 1.170 1.040 
Afinitas Elektron 
(kJ/mol) 
21 29 35 39 41 41 
Densitas (gr/l) 0,178 0,9 1,78 3,73 5,89 9,73
2. Sifat Kimia 
• Mempunyai konfigurasi elektron stabil (inert) 
• Sukar bereaksi dengan unsur lain 
• Semakin kebawah periodenya semakin reaktif 
• Rn bersifat radioaktif 
• Senyawa gas mulia yang pertama disintesa 
XePtF6 
• Senyawa Xe yang lain: 
1. XeF2 : sp3d / AX2E3 : linier 
2. XeF4 : sp3d2 / AX4E2 : segi empat datar 
3. XeF6 : sp3d3 / AX6E : oktahedral
c. Kegunaan 
• He : mengisi balon udara; campuran 
oksigen untuk menyelam 
• Ne : mengisi lampu reklame 
• Ar : mengisi lampu pijar 
• Kr : mengisi lampu blitz 
• Xe : mengisi lampu blitz 
• Rn : terapi penyakit kanker
d. Dampak Negatif 
• He : menimbulkan halusinasi pada 
penyelam jika dicampur dengan 
nitrogen dan oksigen 
• Ne : keberadaannya di alam 
• Ar : jumlah yang berlebihan dapat 
menyebabkan keracunan 
• Kr : keberadaannya di alam 
• Xe : keberadaannya di alam 
• Rn : radon dalam rumah menyebabkan 
kematian akibat kanker paru-paru
e. Pembuatan 
• Semua di destilasi bertingkat udara 
cair (kecuali Rn) 
• Rn diperoleh dari peluruhan radioaktif
2. Ion Kompleks
a. Pengertian 
• Ion kompleks adalah ion yang terbentuk 
dari kation/atom pusat (umumnya logam 
transisi) dikelilingi anion/molekul netral yang 
membentuk ikatan koordinasi dengan 
kation tersebut. 
• ION KOMPLEKS = Atom pusat + Ligan Ligan
• Jenis ikatan yang terjadi pada ion 
kompleks adalah ikatan kovalen 
koordinasi. 
- Ligan : donor pasangan elektron 
- Ion pusat : aseptor pasangan elektron 
• Jenis Ligan : 
- Unidentat 
- Bidentat 
- Polidentat
Contoh 
• Atom pusat Ag+ dan dua buah ligan NH3. 
Muatan ion kompleks : 1 + 2(0) = +1 
Rumus ion kompleks : [Ag(NH3)2]+ 
• Atom pusat Cr3+ dan 4 buah ligan NH3 
serta 2 buah ligan Cl- . 
Muatan ion kompleks : 3+4(0)+2(-1) = +1 
Rumus ion kompleks : [Cr(NH3)4Cl2]+
Senyawa Kompleks 
1. Kation + ion kompleks negatif 
Contoh : K2[Zn(CN)4] --- kalium tetrasiano 
zinkat(II) 
2. Ion kompleks positif + anion 
Contoh : [Zn(H2O)4]Cl2 --- tetraakua 
zink(II) klorida 
3. Ion kompleks positif + ion kompleks 
negatif 
Contoh : [Zn(H2O)4][Ag(CN)2]2 --- 
tetraakua zink(II) disiano argentat(I)
Bilangan Koordinasi 
• Adalah jumlah ligan yang terikat pada atom pusat. 
Contoh : 
1. [Ag(NH3)2]+ : bil.koordinasi Ag+ adalah 2 
2. [Fe(CN)6]3- : bil.koordinasi Fe3+ adalah 6 
Cara mencari bil.koordinasi dan biloks atom pusat : 
[Cu(NH3 )2 (CN)2]- : ligannya 2 buah NH3 dan 2 buah CN-Bil. 
Koordinasi Cu = 2 + 2 =4 
Bilangan Oksidasi Cu = X 
Muatan atom pusat Cu = X 
Muatan total 2 buah NH3 = 0 
Muatan total 2 buah CN- = -2 
Muatan ion kompleks = -1 
Jadi harga X = +1
Aturan tata nama 
• Urutan penamaan : 
jumlah ligan-nama ligan-nama atom pusat 
• Jumlah ligan : 
menggunakan awalan jumlah mono, di, tri, tetra, penta, 
heksa 
• Nama ligan : 
- Ligan anion berakhiran o (atau a) 
- Ligan molekul netral sesuai ketentuan penamaan 
• Nama ion pusat : 
Disertai biloksnya berupa angka romawi dalam kurung 
- Ion kompleks positif : nama logam dalam bhs.Indonesia 
- Ion kompleks negatif : nama logam dalam bahasa 
asing diberi akhiran at
Kimia Unsur (Gas Mulia dan Ion Kompleks) ppt

Contenu connexe

Tendances

Unsur transisi periode ke 4
Unsur transisi periode ke 4Unsur transisi periode ke 4
Unsur transisi periode ke 4
Anne Riyanti
 
Ikatan Logam
Ikatan LogamIkatan Logam
Ikatan Logam
Dentyardi
 
Bab 11 senyawa kompleks & polimer
Bab 11 senyawa kompleks & polimerBab 11 senyawa kompleks & polimer
Bab 11 senyawa kompleks & polimer
Imo Priyanto
 

Tendances (20)

Struktur kristal ionik
Struktur  kristal ionik Struktur  kristal ionik
Struktur kristal ionik
 
Teori ikatan valensi
Teori ikatan valensiTeori ikatan valensi
Teori ikatan valensi
 
Logam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanahLogam alkali dan alkali tanah
Logam alkali dan alkali tanah
 
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
 
Unsur transisi periode ke 4
Unsur transisi periode ke 4Unsur transisi periode ke 4
Unsur transisi periode ke 4
 
Ikatan hidrogen
Ikatan hidrogenIkatan hidrogen
Ikatan hidrogen
 
Kimia Unsur - Gas Mulia
Kimia Unsur - Gas MuliaKimia Unsur - Gas Mulia
Kimia Unsur - Gas Mulia
 
Ikatan Logam
Ikatan LogamIkatan Logam
Ikatan Logam
 
Aldehida dan Keton
Aldehida dan KetonAldehida dan Keton
Aldehida dan Keton
 
Perbedaan Ikatan Ionik, Ikatan Kovalen, dan Ikatan Logam
Perbedaan Ikatan Ionik, Ikatan Kovalen, dan Ikatan LogamPerbedaan Ikatan Ionik, Ikatan Kovalen, dan Ikatan Logam
Perbedaan Ikatan Ionik, Ikatan Kovalen, dan Ikatan Logam
 
Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon
 
UNSUR TRANSISI PERIODE 4
UNSUR TRANSISI PERIODE 4UNSUR TRANSISI PERIODE 4
UNSUR TRANSISI PERIODE 4
 
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field TheoryTeori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
Teori Orbital Molekul dan Ligan Field Theory
 
indeks miller
indeks millerindeks miller
indeks miller
 
215139470 9-ppt-senyawa-koordinasi fix
215139470 9-ppt-senyawa-koordinasi fix215139470 9-ppt-senyawa-koordinasi fix
215139470 9-ppt-senyawa-koordinasi fix
 
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfurProses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
Proses pembuatan oksigen, nitrogen, dan sulfur
 
Titanium ppt
Titanium pptTitanium ppt
Titanium ppt
 
Bab 11 senyawa kompleks & polimer
Bab 11 senyawa kompleks & polimerBab 11 senyawa kompleks & polimer
Bab 11 senyawa kompleks & polimer
 
Unsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisiUnsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisi
 
Kimia unsur, Halogen
Kimia unsur, HalogenKimia unsur, Halogen
Kimia unsur, Halogen
 

Similaire à Kimia Unsur (Gas Mulia dan Ion Kompleks) ppt

Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdfMateri 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
nanahuhu
 
8407767 kimia-unsur(2)
8407767 kimia-unsur(2)8407767 kimia-unsur(2)
8407767 kimia-unsur(2)
elly2011
 
Unsur transisi
Unsur transisiUnsur transisi
Unsur transisi
elly2011
 
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
Nurmalina Adhiyanti
 
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
muharomah
 

Similaire à Kimia Unsur (Gas Mulia dan Ion Kompleks) ppt (20)

Chapter 3a sistem periodik unsur
Chapter 3a sistem periodik unsurChapter 3a sistem periodik unsur
Chapter 3a sistem periodik unsur
 
Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdfMateri 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
Materi 2 - Atom, Molekul, dan Ion.pdf
 
8407767 kimia-unsur(2)
8407767 kimia-unsur(2)8407767 kimia-unsur(2)
8407767 kimia-unsur(2)
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
 
kimia gas mulia ppt
 kimia gas mulia ppt kimia gas mulia ppt
kimia gas mulia ppt
 
Kimia unsur terbaru
Kimia unsur terbaruKimia unsur terbaru
Kimia unsur terbaru
 
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogenKelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
Kelimpahan unsur unsur di alam dan halogen
 
unsur transisi new,kimia XII
unsur transisi new,kimia XIIunsur transisi new,kimia XII
unsur transisi new,kimia XII
 
Bab 2 Atom Molekul dan Ion.ppt
Bab 2 Atom Molekul dan Ion.pptBab 2 Atom Molekul dan Ion.ppt
Bab 2 Atom Molekul dan Ion.ppt
 
Kimia anorganik 2 soal
Kimia anorganik 2 soalKimia anorganik 2 soal
Kimia anorganik 2 soal
 
Bab 4 kd 2.1 (lamb & pers reaksi)
Bab 4  kd 2.1 (lamb & pers reaksi) Bab 4  kd 2.1 (lamb & pers reaksi)
Bab 4 kd 2.1 (lamb & pers reaksi)
 
Unsur transisi
Unsur transisiUnsur transisi
Unsur transisi
 
5. SENYAWA KOMPLEKS.pptx
5. SENYAWA KOMPLEKS.pptx5. SENYAWA KOMPLEKS.pptx
5. SENYAWA KOMPLEKS.pptx
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
 
Tata nama senyawa kimia.pptx
Tata nama senyawa kimia.pptxTata nama senyawa kimia.pptx
Tata nama senyawa kimia.pptx
 
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
V. warna kelarutan dan kesetimbangan ion kompleks ni(ii)
 
Transition unsure
Transition unsureTransition unsure
Transition unsure
 
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
 
Struktur dan-isomer-2
Struktur dan-isomer-2Struktur dan-isomer-2
Struktur dan-isomer-2
 
1636585686966_9-Struktur-dan-Kompleks-Logam.pdf
1636585686966_9-Struktur-dan-Kompleks-Logam.pdf1636585686966_9-Struktur-dan-Kompleks-Logam.pdf
1636585686966_9-Struktur-dan-Kompleks-Logam.pdf
 

Dernier

Dernier (10)

Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
tranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energitranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energi
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 

Kimia Unsur (Gas Mulia dan Ion Kompleks) ppt

  • 1. Unsur Kimia “Gas Mulia dan Ion Kompleks” SMAN 2 Sidoarjo 2014/2015
  • 2. Disusun Oleh : • Amci Tirtalina (04) • Anastasya Neyla P. (05) • Anisa Rahma Dita D. (08) • Dedy Budi K. (14) • Ilham Putra A. (24) XII IPA 1
  • 4. a. Kelimpahan • Kecuali Radon (Rn), gas mulia terdapat di udara sebagai atom tunggal. UNSUR DI UDARA (% VOLUME) Helium (He) 5,2 x 10-4 Neon (Ne) 1,8 x 10-3 Argon (Ar) 0,93 Kripton (Kr) 1,1 x 10-4 Xenon (Xe) 8,7 x 10-6 Radon (Rn) Paling sedikit
  • 6. 1. Sifat Fisis SIFAT He Ne Ar Kr Xe Rn Nomor Atom 2 10 18 36 54 86 Elektron Valensi 2 8 8 8 8 8 Jari-Jari Atom 0,5 0,65 0,95 1,1 1,3 1,45 Titik Leleh (OC) -272,2 -248,6 -189,4 -157,2 -111,8 -71 Titik Didih (OC) -268,9 -246,0 -185,9 -153,4 -101,1 -62 Energi Pengionan (kJ/mol) 2.640 2.080 1.520 1.350 1.170 1.040 Afinitas Elektron (kJ/mol) 21 29 35 39 41 41 Densitas (gr/l) 0,178 0,9 1,78 3,73 5,89 9,73
  • 7. 2. Sifat Kimia • Mempunyai konfigurasi elektron stabil (inert) • Sukar bereaksi dengan unsur lain • Semakin kebawah periodenya semakin reaktif • Rn bersifat radioaktif • Senyawa gas mulia yang pertama disintesa XePtF6 • Senyawa Xe yang lain: 1. XeF2 : sp3d / AX2E3 : linier 2. XeF4 : sp3d2 / AX4E2 : segi empat datar 3. XeF6 : sp3d3 / AX6E : oktahedral
  • 8. c. Kegunaan • He : mengisi balon udara; campuran oksigen untuk menyelam • Ne : mengisi lampu reklame • Ar : mengisi lampu pijar • Kr : mengisi lampu blitz • Xe : mengisi lampu blitz • Rn : terapi penyakit kanker
  • 9. d. Dampak Negatif • He : menimbulkan halusinasi pada penyelam jika dicampur dengan nitrogen dan oksigen • Ne : keberadaannya di alam • Ar : jumlah yang berlebihan dapat menyebabkan keracunan • Kr : keberadaannya di alam • Xe : keberadaannya di alam • Rn : radon dalam rumah menyebabkan kematian akibat kanker paru-paru
  • 10. e. Pembuatan • Semua di destilasi bertingkat udara cair (kecuali Rn) • Rn diperoleh dari peluruhan radioaktif
  • 12. a. Pengertian • Ion kompleks adalah ion yang terbentuk dari kation/atom pusat (umumnya logam transisi) dikelilingi anion/molekul netral yang membentuk ikatan koordinasi dengan kation tersebut. • ION KOMPLEKS = Atom pusat + Ligan Ligan
  • 13. • Jenis ikatan yang terjadi pada ion kompleks adalah ikatan kovalen koordinasi. - Ligan : donor pasangan elektron - Ion pusat : aseptor pasangan elektron • Jenis Ligan : - Unidentat - Bidentat - Polidentat
  • 14. Contoh • Atom pusat Ag+ dan dua buah ligan NH3. Muatan ion kompleks : 1 + 2(0) = +1 Rumus ion kompleks : [Ag(NH3)2]+ • Atom pusat Cr3+ dan 4 buah ligan NH3 serta 2 buah ligan Cl- . Muatan ion kompleks : 3+4(0)+2(-1) = +1 Rumus ion kompleks : [Cr(NH3)4Cl2]+
  • 15.
  • 16. Senyawa Kompleks 1. Kation + ion kompleks negatif Contoh : K2[Zn(CN)4] --- kalium tetrasiano zinkat(II) 2. Ion kompleks positif + anion Contoh : [Zn(H2O)4]Cl2 --- tetraakua zink(II) klorida 3. Ion kompleks positif + ion kompleks negatif Contoh : [Zn(H2O)4][Ag(CN)2]2 --- tetraakua zink(II) disiano argentat(I)
  • 17. Bilangan Koordinasi • Adalah jumlah ligan yang terikat pada atom pusat. Contoh : 1. [Ag(NH3)2]+ : bil.koordinasi Ag+ adalah 2 2. [Fe(CN)6]3- : bil.koordinasi Fe3+ adalah 6 Cara mencari bil.koordinasi dan biloks atom pusat : [Cu(NH3 )2 (CN)2]- : ligannya 2 buah NH3 dan 2 buah CN-Bil. Koordinasi Cu = 2 + 2 =4 Bilangan Oksidasi Cu = X Muatan atom pusat Cu = X Muatan total 2 buah NH3 = 0 Muatan total 2 buah CN- = -2 Muatan ion kompleks = -1 Jadi harga X = +1
  • 18. Aturan tata nama • Urutan penamaan : jumlah ligan-nama ligan-nama atom pusat • Jumlah ligan : menggunakan awalan jumlah mono, di, tri, tetra, penta, heksa • Nama ligan : - Ligan anion berakhiran o (atau a) - Ligan molekul netral sesuai ketentuan penamaan • Nama ion pusat : Disertai biloksnya berupa angka romawi dalam kurung - Ion kompleks positif : nama logam dalam bhs.Indonesia - Ion kompleks negatif : nama logam dalam bahasa asing diberi akhiran at