SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  12
ABSTRAK
 Kata Kunci: Prestasi belajar, Pendekatan Konstekstual, Sistem gerak
  pada manusia.
Penelitian tentang “Peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan
  pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada manusia di
  kelas XI SMA Negeri 1 Juli” telah dilakukan pada semester ganjil tahun
  pelajaran 2011/2012. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
  peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan
  konstekstual pada materi sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1
  Juli. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMA
  Negeri 1 Juli Kabupaten Bireuen yang berjumlah 125 siswa, sedangkan
  yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah kelas XI1 yang
  berjumlah 30 siswa. Data diperoleh dengan memberikan test kepada
  siswa, yang terdiri dari Pretes dan Postes yang diberikan kepada kelas
  sampel. Untuk analisis data digunakan rumus uji-t. Hasil analisis
  diperoleh thitung = 23,19. Sedangkan ttabel pada taraf signifikan α = 0,05
  dan db = 29 adalah 1,70, berarti harga thitung > ttabel. Dengan demikian
  dapat disimpulkan bahwa prestasi belajar siswa yang diajarkan melalui
  penerapan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada
LATAR BELAKANG
   Pendidikan    adalah    salah   satu  usaha    untuk
    mengembangkan kepribadian baik dalam sekolah
    maupun di luar sekolah dan berlangsung seumur hidup.
    Dalam satu Negara, pendidikan memegang peranan
    penting untuk menjamin kelangsungan hidup Negara
    dan bangsa kedepan, karena pendidikan merupakan
    wahana untuk meningkatkan dan mengembangkan
    kualitas sumber daya manusia.
   Pendekatan kontekstual yang paling menonjol adalah
    memungkinkan              siswa-siswa         untuk
    menguatkan,      memperluas,      dan    menerapkan
    pengetahuan dan keterampilan akademik mereka dalam
    berbagai macam tatanan baik dalam sekolah maupun
    luar sekolah agar dapat memecahkan masalah-masalah
    dunia nyata.
RUMUSAN MASALAH
   Apakah terdapat peningkatan prestasi
    belajar   siswa    melalui    penerapan
    pendekatan kontekstual pada materi
    sistem gerak pada manusia di SMA Negeri
    1 Juli?
           TUJUAN PENELITIAN
   Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
    peningkatan prestasi belajar siswa melalui
    penerapan pendekatan konstektual pada
    materi sistem gerak pada manusia di
    SMA Negeri 1 Juli.
HIPOTESIS PENELITIAN
   Hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat
    peningkatan prestasi belajar siswa melalui
    penerapan pendekatan kontekstual pada materi
    sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1 Juli.
       RUANG LINGKUP PENELITIAN
   Ruang lingkup penelitian ini adalah pada
    konsep sistem gerak pada manusia semester
    ganjil di kelas XI di sekolah SMA Negeri 1 Juli,
    pada strategi belajar mengajar khususnya
    penerapan pendekatan kontekstual untuk
    melihat prestasi belajar siswa.
DEFINISI OPERASIONAL
   Prestasi Belajar adalah suatu bukti keberhasilan belajar
    atau kemampuan seseorang siswa dalam melakukan
    belajarnya sesuai dengan bobot yang dicapai
    (Winkel, 1994:162).
   Pendekatan kontekstual adalah suatu konsepsi yang
    membantu guru mengaitkan konten mata pelajaran
    dengan situasi dunia nyata dan memotivasi siswa
    membuat      hubungan     antara    pengetahuan     dan
    penerapannya dalam kehidupan mereka sebagai
    anggota keluarga (Trianto,2010:104-105).
   Materi sistem gerak pada manusia merupakan
    sautu materi yang di pelajari oleh siswa tingkat SMA
    kelas XI semester ganjil. Pada materi ini membahas
    mengenai organ sistem gerak (rangka, sendi, otot)
    dan cara kerjanya.
MANFAAT PENELITIAN
   Bagi siswa dapat meningkatkan prestasi belajar dalam
    pembelajaran biologi melalui pendekatan kontekstual.

   Bagi guru yaitu dapat menambah wawasan tentang
    pemilihan model pembelajaran yang sesuai dalam
    proses    pembelajaran    biologi,   sehingga     dapat
    meningkatkan prestasi belajar siswa, melatih siswa
    bekerja sama, mandiri dan percaya diri dalam belajar.

   Bagi sekolah dapat melengkapi sarana dan prasarana
    sekolah yang bisa digunakan untuk model dan media
    pembelajaran.

   Bagi peneliti dapat menjadi bahan pertimbangan untuk
    menambah wawasan tentang penggunaan model
    pembelajaran yang sesuai sehingga nantinya hasil
    penelitian ini dapat digunakan sebagai jalan keluar untuk
    meningkatkan prestasi belajar mengajar dimasa yang
PENDEKATAN DAN JENIS
PENELITIAN
   Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini
    adalah pendekatan kuantitatif, sedangkan jenis
    penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian
    eksperimen dengan rancangan Pre tes-Pos tes
    one group design
    TEMPAT DAN WAKTU PENELITIAN
   Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1
    Juli Kabupaten Bireuen, Penelitian ini
    mengacu kepada siswa kelas XI semester
    ganjil tahun pelajaran 2011. Pengambilan
    data dilakukan pada semester ganjil tahun
    2011.
POPULASI DAN SAMPEL
   Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas
    XI SMA Negeri 1 Juli Kabupaten Bireuen yang terdiri dari
    4 kelas dengan jumlah 125 siswa. Pengambilan sampel
    dilakukan secara random sampling, yang menjadi sampel
    dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI1 yang
    berjumlah 30 siswa
             INSTRUMEN PENELITIAN
   Instrument yang digunakan dalam penelitian ini
    adalah berupa tes awal (pre-test) dan tes akhir (pos-
    test) dalam bentuk soal multiple choice (pilihan
    ganda). Adapun soal tes tersebut, jumlah soal untuk
    tes awal sebanyak 20 soal dengan skor masing-
    masing 5, bentuk soal pre tes dan pos tes
    sama, tetapi hanya nomornya yang diacak, begitu
    juga dengan jawabannya.
TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Dalam penelitian ini dilakukan kegiatan
  untuk mengumpulkan data yaitu:
1. Menyusun RPP
2. Menyusun alat evaluasi (tes awal dan tes
   akhir)
3. Melakukan proses belajar mengajar
   dengan     menggunakan       pendekatan
   kontekstual pada materi sistem gerak dan
   pembelajaran     dilakukan    dua    kali
   pertemuan.
TEKNIK ANALISIS DATA
Data   yang     terkumpul  akan    diolah dengan
menggunakan data statistik yang sesuai, yaitu
menggunakan rumus statistik uji-t menurut Arikunto
(2006:279) adalah:        Md
                    t
                           x 2d
                         N (N   I)
Keterangan :
Md    = Mean dari perbedaan
             pretest dan pos
test
Xd = Deviasi masing-masing
             subjek (d-Md)
∑x2d        = Jumlah kuadrat
deviasi
HASILPENELITIAN
   Nilai minimum pretes = 20, sedangkan postes =
    70
   Nilai maksimum pretes = 60, sedangkan postes
    = 80
   Nilai mean pretes = 32,5, sedangkan postes =
    77,3
   Nilai Md = 45, jumlah kuadrat deviasi
    (∑Xd2)=3275
   Nilai t-hitung = 23,19 dan t-tabel = 1,70
   Nilai db = 29
   Hal ini menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel
    (23,19>1,70)
KESIMPULAN
Berdasarkan hasil penelitian yang penulis
 lakukan di SMA Negeri 1 Juli kelas
 XI, maka dapat disimpulkan bahwa:
 Penerapan      pendekatan    kontekstual
 dapat meningkatkan prestasi belajar
 siswa pada konsep sistem gerak pada
 manusia di kelas XI SMA Negeri 1 Juli.
 Hal ini terlihat dari hasil penjumlahan
 pre-test dan post- test yang didapat t-
 hitung = 23,19 dan t- tabel = 1,70 pada
 taraf signifikan α = 0.05. Hal ini
 menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel.

Contenu connexe

Tendances

Abstrak Penelitian Pembelajaran Recip
Abstrak Penelitian Pembelajaran RecipAbstrak Penelitian Pembelajaran Recip
Abstrak Penelitian Pembelajaran Recip
iput22
 
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
kadal123123
 
Seminar PPT Skripsi
Seminar PPT SkripsiSeminar PPT Skripsi
Seminar PPT Skripsi
husnauun
 
Tgs 2. oral
Tgs 2. oralTgs 2. oral
Tgs 2. oral
irhamuna
 
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
Asta Wibawa
 

Tendances (15)

Abstrak Penelitian Pembelajaran Recip
Abstrak Penelitian Pembelajaran RecipAbstrak Penelitian Pembelajaran Recip
Abstrak Penelitian Pembelajaran Recip
 
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
Penerapan model pengajaran_langsung_(direct_instruction)_untuk_meningkatkan_p...
 
Proposal Penelitian Eksperimen
Proposal Penelitian EksperimenProposal Penelitian Eksperimen
Proposal Penelitian Eksperimen
 
Ppt filsafat pendidikan
Ppt filsafat pendidikanPpt filsafat pendidikan
Ppt filsafat pendidikan
 
PPT Skripsi Nur Asiah
PPT Skripsi Nur AsiahPPT Skripsi Nur Asiah
PPT Skripsi Nur Asiah
 
Journal lks inkuiri
Journal lks inkuiriJournal lks inkuiri
Journal lks inkuiri
 
Ppt seminar
Ppt seminarPpt seminar
Ppt seminar
 
Artikel pendidikan
Artikel pendidikanArtikel pendidikan
Artikel pendidikan
 
Seminar PPT Skripsi
Seminar PPT SkripsiSeminar PPT Skripsi
Seminar PPT Skripsi
 
Tgs 2. oral
Tgs 2. oralTgs 2. oral
Tgs 2. oral
 
Artikel Academic Writing
Artikel Academic WritingArtikel Academic Writing
Artikel Academic Writing
 
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
 
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BE...
 
Ppt proposal liza
Ppt proposal lizaPpt proposal liza
Ppt proposal liza
 
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
Jurna Problem Solving dan Gaya Kognitif
 

En vedette

SPM certification
SPM certification SPM certification
SPM certification
Adri Johari
 
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi data
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi dataMenghitung nilai rata rata suatu distribusi data
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi data
Riswan
 
Reka bentuk dan penghasilan projek
Reka bentuk dan penghasilan projekReka bentuk dan penghasilan projek
Reka bentuk dan penghasilan projek
Khb Ert
 

En vedette (16)

SPM certification
SPM certification SPM certification
SPM certification
 
10 uji hipotesis_2_populasi
10 uji hipotesis_2_populasi10 uji hipotesis_2_populasi
10 uji hipotesis_2_populasi
 
Budaya Kerja dan Standar Pelayanan Minimal
Budaya Kerja dan Standar Pelayanan MinimalBudaya Kerja dan Standar Pelayanan Minimal
Budaya Kerja dan Standar Pelayanan Minimal
 
Spm rs
Spm rsSpm rs
Spm rs
 
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi data
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi dataMenghitung nilai rata rata suatu distribusi data
Menghitung nilai rata rata suatu distribusi data
 
T test
T testT test
T test
 
Uji-T
Uji-TUji-T
Uji-T
 
Reka bentuk dan penghasilan projek
Reka bentuk dan penghasilan projekReka bentuk dan penghasilan projek
Reka bentuk dan penghasilan projek
 
UJI Z dan UJI T
UJI Z dan UJI TUJI Z dan UJI T
UJI Z dan UJI T
 
Sistem Pengendalian Manajemen ppt
Sistem Pengendalian Manajemen pptSistem Pengendalian Manajemen ppt
Sistem Pengendalian Manajemen ppt
 
Sistem Pengendalian Manajemen :: Chapter 1
Sistem Pengendalian Manajemen :: Chapter 1Sistem Pengendalian Manajemen :: Chapter 1
Sistem Pengendalian Manajemen :: Chapter 1
 
Lks
LksLks
Lks
 
Pringkat akreditasi
Pringkat akreditasiPringkat akreditasi
Pringkat akreditasi
 
Permenkes no. 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik pratama, te...
Permenkes no. 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik  pratama, te...Permenkes no. 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik  pratama, te...
Permenkes no. 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik pratama, te...
 
Kepmenkes no-129-tahun-2008-standar-pelayanan-minimal-rs
Kepmenkes no-129-tahun-2008-standar-pelayanan-minimal-rsKepmenkes no-129-tahun-2008-standar-pelayanan-minimal-rs
Kepmenkes no-129-tahun-2008-standar-pelayanan-minimal-rs
 
Isi makalah Standar pelayanan
Isi makalah Standar pelayanan Isi makalah Standar pelayanan
Isi makalah Standar pelayanan
 

Similaire à Power point spm

Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
gusty_21
 
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docxProsiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
meimunah3
 
Makalah seminar ispi
Makalah seminar ispiMakalah seminar ispi
Makalah seminar ispi
srirejeki345
 

Similaire à Power point spm (20)

Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa Peningkatan hasil belajar siswa
Peningkatan hasil belajar siswa
 
Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
Artikel ff78f36adf773c182704824e300c97f7
 
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docxProsiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
Prosiding seminar Nasional Pendidikan Fisik1.docx
 
Bab iii PTK seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab iii PTK seni rupa BePee NaiNs UNPBab iii PTK seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab iii PTK seni rupa BePee NaiNs UNP
 
DL X PBL.pdf
DL X PBL.pdfDL X PBL.pdf
DL X PBL.pdf
 
Icp
IcpIcp
Icp
 
BAB III - METODOLOGI PENELITIAN
BAB III - METODOLOGI PENELITIANBAB III - METODOLOGI PENELITIAN
BAB III - METODOLOGI PENELITIAN
 
Agen Milagros Lerepkebumen
Agen Milagros LerepkebumenAgen Milagros Lerepkebumen
Agen Milagros Lerepkebumen
 
7667-16141-1-SM.pdf
7667-16141-1-SM.pdf7667-16141-1-SM.pdf
7667-16141-1-SM.pdf
 
Nht 4
Nht 4Nht 4
Nht 4
 
704 1290-1-sm
704 1290-1-sm704 1290-1-sm
704 1290-1-sm
 
Jurnal pendidikan maret 2011, volume 3 nomor 1
Jurnal pendidikan maret 2011, volume 3 nomor 1Jurnal pendidikan maret 2011, volume 3 nomor 1
Jurnal pendidikan maret 2011, volume 3 nomor 1
 
Penyusunan proposal ptk
Penyusunan proposal ptkPenyusunan proposal ptk
Penyusunan proposal ptk
 
Contoh artikel Tes
Contoh artikel TesContoh artikel Tes
Contoh artikel Tes
 
TUGASAN 2 - ULASAN JURNAL
TUGASAN 2 - ULASAN JURNALTUGASAN 2 - ULASAN JURNAL
TUGASAN 2 - ULASAN JURNAL
 
7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb
 
Pemodelan Jangka Sorong
Pemodelan Jangka SorongPemodelan Jangka Sorong
Pemodelan Jangka Sorong
 
Makalah seminar ispi
Makalah seminar ispiMakalah seminar ispi
Makalah seminar ispi
 
Artikel publikasi
Artikel publikasiArtikel publikasi
Artikel publikasi
 
Journal
JournalJournal
Journal
 

Dernier

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 

Dernier (20)

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 

Power point spm

  • 1. ABSTRAK  Kata Kunci: Prestasi belajar, Pendekatan Konstekstual, Sistem gerak pada manusia. Penelitian tentang “Peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada manusia di kelas XI SMA Negeri 1 Juli” telah dilakukan pada semester ganjil tahun pelajaran 2011/2012. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan konstekstual pada materi sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1 Juli. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMA Negeri 1 Juli Kabupaten Bireuen yang berjumlah 125 siswa, sedangkan yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah kelas XI1 yang berjumlah 30 siswa. Data diperoleh dengan memberikan test kepada siswa, yang terdiri dari Pretes dan Postes yang diberikan kepada kelas sampel. Untuk analisis data digunakan rumus uji-t. Hasil analisis diperoleh thitung = 23,19. Sedangkan ttabel pada taraf signifikan α = 0,05 dan db = 29 adalah 1,70, berarti harga thitung > ttabel. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa prestasi belajar siswa yang diajarkan melalui penerapan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada
  • 2. LATAR BELAKANG  Pendidikan adalah salah satu usaha untuk mengembangkan kepribadian baik dalam sekolah maupun di luar sekolah dan berlangsung seumur hidup. Dalam satu Negara, pendidikan memegang peranan penting untuk menjamin kelangsungan hidup Negara dan bangsa kedepan, karena pendidikan merupakan wahana untuk meningkatkan dan mengembangkan kualitas sumber daya manusia.  Pendekatan kontekstual yang paling menonjol adalah memungkinkan siswa-siswa untuk menguatkan, memperluas, dan menerapkan pengetahuan dan keterampilan akademik mereka dalam berbagai macam tatanan baik dalam sekolah maupun luar sekolah agar dapat memecahkan masalah-masalah dunia nyata.
  • 3. RUMUSAN MASALAH  Apakah terdapat peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1 Juli? TUJUAN PENELITIAN  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan konstektual pada materi sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1 Juli.
  • 4. HIPOTESIS PENELITIAN  Hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat peningkatan prestasi belajar siswa melalui penerapan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak pada manusia di SMA Negeri 1 Juli. RUANG LINGKUP PENELITIAN  Ruang lingkup penelitian ini adalah pada konsep sistem gerak pada manusia semester ganjil di kelas XI di sekolah SMA Negeri 1 Juli, pada strategi belajar mengajar khususnya penerapan pendekatan kontekstual untuk melihat prestasi belajar siswa.
  • 5. DEFINISI OPERASIONAL  Prestasi Belajar adalah suatu bukti keberhasilan belajar atau kemampuan seseorang siswa dalam melakukan belajarnya sesuai dengan bobot yang dicapai (Winkel, 1994:162).  Pendekatan kontekstual adalah suatu konsepsi yang membantu guru mengaitkan konten mata pelajaran dengan situasi dunia nyata dan memotivasi siswa membuat hubungan antara pengetahuan dan penerapannya dalam kehidupan mereka sebagai anggota keluarga (Trianto,2010:104-105).  Materi sistem gerak pada manusia merupakan sautu materi yang di pelajari oleh siswa tingkat SMA kelas XI semester ganjil. Pada materi ini membahas mengenai organ sistem gerak (rangka, sendi, otot) dan cara kerjanya.
  • 6. MANFAAT PENELITIAN  Bagi siswa dapat meningkatkan prestasi belajar dalam pembelajaran biologi melalui pendekatan kontekstual.  Bagi guru yaitu dapat menambah wawasan tentang pemilihan model pembelajaran yang sesuai dalam proses pembelajaran biologi, sehingga dapat meningkatkan prestasi belajar siswa, melatih siswa bekerja sama, mandiri dan percaya diri dalam belajar.  Bagi sekolah dapat melengkapi sarana dan prasarana sekolah yang bisa digunakan untuk model dan media pembelajaran.  Bagi peneliti dapat menjadi bahan pertimbangan untuk menambah wawasan tentang penggunaan model pembelajaran yang sesuai sehingga nantinya hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai jalan keluar untuk meningkatkan prestasi belajar mengajar dimasa yang
  • 7. PENDEKATAN DAN JENIS PENELITIAN  Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, sedangkan jenis penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan rancangan Pre tes-Pos tes one group design TEMPAT DAN WAKTU PENELITIAN  Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Juli Kabupaten Bireuen, Penelitian ini mengacu kepada siswa kelas XI semester ganjil tahun pelajaran 2011. Pengambilan data dilakukan pada semester ganjil tahun 2011.
  • 8. POPULASI DAN SAMPEL  Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMA Negeri 1 Juli Kabupaten Bireuen yang terdiri dari 4 kelas dengan jumlah 125 siswa. Pengambilan sampel dilakukan secara random sampling, yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI1 yang berjumlah 30 siswa INSTRUMEN PENELITIAN  Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah berupa tes awal (pre-test) dan tes akhir (pos- test) dalam bentuk soal multiple choice (pilihan ganda). Adapun soal tes tersebut, jumlah soal untuk tes awal sebanyak 20 soal dengan skor masing- masing 5, bentuk soal pre tes dan pos tes sama, tetapi hanya nomornya yang diacak, begitu juga dengan jawabannya.
  • 9. TEKNIK PENGUMPULAN DATA Dalam penelitian ini dilakukan kegiatan untuk mengumpulkan data yaitu: 1. Menyusun RPP 2. Menyusun alat evaluasi (tes awal dan tes akhir) 3. Melakukan proses belajar mengajar dengan menggunakan pendekatan kontekstual pada materi sistem gerak dan pembelajaran dilakukan dua kali pertemuan.
  • 10. TEKNIK ANALISIS DATA Data yang terkumpul akan diolah dengan menggunakan data statistik yang sesuai, yaitu menggunakan rumus statistik uji-t menurut Arikunto (2006:279) adalah: Md t x 2d N (N I) Keterangan : Md = Mean dari perbedaan pretest dan pos test Xd = Deviasi masing-masing subjek (d-Md) ∑x2d = Jumlah kuadrat deviasi
  • 11. HASILPENELITIAN  Nilai minimum pretes = 20, sedangkan postes = 70  Nilai maksimum pretes = 60, sedangkan postes = 80  Nilai mean pretes = 32,5, sedangkan postes = 77,3  Nilai Md = 45, jumlah kuadrat deviasi (∑Xd2)=3275  Nilai t-hitung = 23,19 dan t-tabel = 1,70  Nilai db = 29  Hal ini menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel (23,19>1,70)
  • 12. KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan di SMA Negeri 1 Juli kelas XI, maka dapat disimpulkan bahwa: Penerapan pendekatan kontekstual dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada konsep sistem gerak pada manusia di kelas XI SMA Negeri 1 Juli. Hal ini terlihat dari hasil penjumlahan pre-test dan post- test yang didapat t- hitung = 23,19 dan t- tabel = 1,70 pada taraf signifikan α = 0.05. Hal ini menunjukkan bahwa t-hitung > t-tabel.