SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  11
DEMOKRASI
PANCASILA
PENGERTIAN
DEMOKRASI ITU……..
ETIMOLOGIS DEMOKRASI BERASAL DARI KATA DEMOS DAN KRATOS
DEMOS ARTINYA RAKYAT
KRATOS ARTINYA KEKUASAAN/BERKUASA
MENURUT ABRAHAN LINCLON
DEMOKRASI ADALAH PEMERINTAHAN DARI RAKYAT,OLEH RAKYAT DAN UNTUK RAKYAT
THE GOVERNMENT FROM THE PEOPLE, BY THE PEOPLE, AND FOR THE PEOPLE
DEMOKRASI PANCASILA
DALAM ARTI LUAS….KEDAULATAN ATAU KEKUASAAN TERTINGGI ADA PADA RAKYAT YANG
DALAM PENYELENGGARAANNYA DIJIWAI OLEH NILAI NILAI PANCASILA
PENGERTIAN ASAS
Asas merupakan sebuah dasar yang menjadi
acuan dalam setiap pengambilan keputusan
yang dilakukan bangsa Indonesia
BENTUK DEMOKRASI
1. BENTUK DEMOKRASI MODERN
A. Demokrasi sistem parlementer
Dalam system demokrasi parlementer hubungan antara eksekutif(
pemerintah) dan badan legislative (badan perwakilan rakyat) sangat
erat, kekuasaan eksekutif diserahkan kepada suatu badan yaitu
cabinet.
B. Demokrasi system pemisahan kekuasaan
Dalam system pemisahaan kekuasaan ini hubungan antara badan
legislatif dengan badan eksekutif tidak ada karena terdapat
pemisahan yang tegas diantara keduanya. Hal ini sesuai dengan ajaran
trias politika. Kekuasaan negara itu dipisahkan tiga macam yaitu;
Legislatif,Eksekutif dan Yudikatif.
2. Bentuk demokrasi berdasarkan penyaluran
kehendak rakyat
1. Demokrasi Langsung
• Demokrasi yang mengikutsertakan setiap warga negaranya dalam
pemusyawaratan untuk menentukan kebijaksanaan umum negara atau
undang-undang.
2. Demokrasi Tidak Langsung
• Demokrasi tak langsung yaitu paham demokrasi yang dilaksanakan melalui
system perwakilan.rakyat menyerahkan aspirasinya kepada suatu badan
yang mewakilinya
• Demokrasi tidak langsung biasanya di laksanakan melalui pemilu
DALAM KONTEKS DEMOKRASIPUN PANCASILA MENJADI NILAI
YANG MENDASARI PENYELENGGARAAN DEMOKRASI DI
INDONESIA
1. NILAI KETUHANAN YANG MAHA ESA
2. NILAI KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB
3. NILAI PERSATUAN INDONESIA
4. NILAI KERAKYATAN
5. NILAI KEADILAN
• Semua nilai nilai tersebut harus terimplementasi ,terintegrasi didalam berjalannya
demokrasi
• Dalam arti sempit…demokrasi di jiwai oleh sila ke empat karena sila ke empat ini aalah
jantung dari demokrasi. Kedaulatan rakyat dilaksanakan menurut hikmat
kebijaksanaan dalam perwakilan
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM
DEMOKRASI PANCASILA
• Dengan media social kita dapat dengan mudah mengakses informasi dari manapun selain itu kita juga bisa
berbagi,berpartisipasidan menciptakan suatu tulisan atau pengalaman lewat blog atau jejaring social
facebook,Instagram,twitter,youtube dan masih banyak lagi .
• Indonesia merupakan negara demokrasi yang memberikan hak bagi warganya untuk berpartisifasi atau
berpendapat dalam berjalannya suatu negara.
• Dalam konteks ii media memiliki peran penting dalam penyampaian informasi atau aspirasi dari rakyat
kepada pemerintah atau pun sebaliknya lewat sebuah forum maupun kolom komentar dari akun media
social milik pemerintah.
• Media social akan menjadi media yang sangat menguntungkan jika digunakan secara baik dan benar,
sebaliknya media social akan membawa petaka bagi oknum yang semena mena dalam dalam
penggunaannya demi mementingkan kepentingan pribadi atau kelompok. Oleh karea itu sebagai generasi
muda yang berpendidikan harus pintar harus pintar dalam menyaring berita berita yang muncul terutama
tentang demokrasi dalam pemerintah
• Dengan demikian kita dapat berpartisipasi dalam penyelenggaraan demokrasi secara baik dan transparan
yang sesuai pada dasar negara pancasila dan UUD1945
DAMPAK MEDIA SOSIAL DALAM
DEMOKRASI PANCASILA
• Fenomena berkembangnya teknologi dan informasi saat ini
berpengaruh pada segala bidang kehidupan. Baik bidang
sosial, ekonomi, budaya, pendidikan, bahkan memengaruhi
politik dan pemerintahan dari suatu negara. Dengan adanya
teknologi dan informasi dapat memudahkan kita mendapat
informasi secara cepat,lengkap,dan akurat.Media sosial
sebagai salah satu bentuk perkembangan teknologi perlu
dimanfaatkan dengan baik untuk memperoleh informasi.
CONTOH PERAN MEDIA SOSIAL
DALAM DEMOKRASI PANCASILA
• Melalui media sosial seperti
WhatsApp,Instagram,Facebook,Twiter,dll kita bisa
menyebarluaskan atau menerima informasi terbaru dengan
cepat. Media sosial sendiri memiliki dua dampak bagi
kehidupan kita, yaitu dampak positif dan dampak negatif.
Mari kita bahas bersama! Dampak positif media sosial bagi
kehidupan antara lain memudahkan kita berhubungan jarak
jauh dengan saudara atau teman, memudahkan mendapat
kabar terbaru secara cepat, sebagai sumber belajar hal
baru bagi pelajar, dan untuk demokrasi negeri bisa
digunakan sebagai media untuk melakukan kampanye.
KEGIATAN DEMOKRASI YANG BERLANGSUNG
DI KECAMATAN ANGGERAJA
MUSYAWARAH RENCANA PEMBANGUNAN ( MUSRENBANG )
BERTUJUAN UNTUK MENGHIMPUN ASPIRASI DARI DESA DAN
KELURAHAN UNTUK MENENTUKAN PRIORITAS
PEMBANGUNAN DI KECAMATAN ANGGERAJA
TERIMA KASIH

Contenu connexe

Similaire à POWER POIN MISNA.pptx

Demokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaDemokrasi Indonesia
Demokrasi Indonesia
Muhamad Yogi
 
Tugas makalah (demokrasi pancasila)
Tugas makalah (demokrasi pancasila)Tugas makalah (demokrasi pancasila)
Tugas makalah (demokrasi pancasila)
Rietz Wiguna
 
Makalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat MadaniMakalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat Madani
Fauzan 'Math
 
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikatAnalisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Muma Amrien Civic
 

Similaire à POWER POIN MISNA.pptx (20)

Demokrasi Indonesia
Demokrasi IndonesiaDemokrasi Indonesia
Demokrasi Indonesia
 
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
 
demokrasi (2012)
demokrasi  (2012)demokrasi  (2012)
demokrasi (2012)
 
Makalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburiMakalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburi
 
Bab 1 daftar isi
Bab 1    daftar isiBab 1    daftar isi
Bab 1 daftar isi
 
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptxPPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
 
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptxPPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Makalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburiMakalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburi
 
Makalah ilmu politik pa kamburi (2)
Makalah ilmu politik pa kamburi (2)Makalah ilmu politik pa kamburi (2)
Makalah ilmu politik pa kamburi (2)
 
Makalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburiMakalah ilmu politik pa kamburi
Makalah ilmu politik pa kamburi
 
Tugas makalah (demokrasi pancasila)
Tugas makalah (demokrasi pancasila)Tugas makalah (demokrasi pancasila)
Tugas makalah (demokrasi pancasila)
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Makalah Demokrasi_PKN_eva olivia i.s
Makalah Demokrasi_PKN_eva olivia i.sMakalah Demokrasi_PKN_eva olivia i.s
Makalah Demokrasi_PKN_eva olivia i.s
 
Makalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat MadaniMakalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat Madani
 
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikatAnalisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
Analisa penerapan demokrasi di indonesia dengan amerika serikat
 
Pancasila kuliah(1)
Pancasila kuliah(1)Pancasila kuliah(1)
Pancasila kuliah(1)
 
Pancasila kuliah
Pancasila kuliahPancasila kuliah
Pancasila kuliah
 

POWER POIN MISNA.pptx

  • 2. PENGERTIAN DEMOKRASI ITU…….. ETIMOLOGIS DEMOKRASI BERASAL DARI KATA DEMOS DAN KRATOS DEMOS ARTINYA RAKYAT KRATOS ARTINYA KEKUASAAN/BERKUASA MENURUT ABRAHAN LINCLON DEMOKRASI ADALAH PEMERINTAHAN DARI RAKYAT,OLEH RAKYAT DAN UNTUK RAKYAT THE GOVERNMENT FROM THE PEOPLE, BY THE PEOPLE, AND FOR THE PEOPLE DEMOKRASI PANCASILA DALAM ARTI LUAS….KEDAULATAN ATAU KEKUASAAN TERTINGGI ADA PADA RAKYAT YANG DALAM PENYELENGGARAANNYA DIJIWAI OLEH NILAI NILAI PANCASILA
  • 3. PENGERTIAN ASAS Asas merupakan sebuah dasar yang menjadi acuan dalam setiap pengambilan keputusan yang dilakukan bangsa Indonesia
  • 4. BENTUK DEMOKRASI 1. BENTUK DEMOKRASI MODERN A. Demokrasi sistem parlementer Dalam system demokrasi parlementer hubungan antara eksekutif( pemerintah) dan badan legislative (badan perwakilan rakyat) sangat erat, kekuasaan eksekutif diserahkan kepada suatu badan yaitu cabinet. B. Demokrasi system pemisahan kekuasaan Dalam system pemisahaan kekuasaan ini hubungan antara badan legislatif dengan badan eksekutif tidak ada karena terdapat pemisahan yang tegas diantara keduanya. Hal ini sesuai dengan ajaran trias politika. Kekuasaan negara itu dipisahkan tiga macam yaitu; Legislatif,Eksekutif dan Yudikatif.
  • 5. 2. Bentuk demokrasi berdasarkan penyaluran kehendak rakyat 1. Demokrasi Langsung • Demokrasi yang mengikutsertakan setiap warga negaranya dalam pemusyawaratan untuk menentukan kebijaksanaan umum negara atau undang-undang. 2. Demokrasi Tidak Langsung • Demokrasi tak langsung yaitu paham demokrasi yang dilaksanakan melalui system perwakilan.rakyat menyerahkan aspirasinya kepada suatu badan yang mewakilinya • Demokrasi tidak langsung biasanya di laksanakan melalui pemilu
  • 6. DALAM KONTEKS DEMOKRASIPUN PANCASILA MENJADI NILAI YANG MENDASARI PENYELENGGARAAN DEMOKRASI DI INDONESIA 1. NILAI KETUHANAN YANG MAHA ESA 2. NILAI KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB 3. NILAI PERSATUAN INDONESIA 4. NILAI KERAKYATAN 5. NILAI KEADILAN • Semua nilai nilai tersebut harus terimplementasi ,terintegrasi didalam berjalannya demokrasi • Dalam arti sempit…demokrasi di jiwai oleh sila ke empat karena sila ke empat ini aalah jantung dari demokrasi. Kedaulatan rakyat dilaksanakan menurut hikmat kebijaksanaan dalam perwakilan
  • 7. PERAN MEDIA SOSIAL DALAM DEMOKRASI PANCASILA • Dengan media social kita dapat dengan mudah mengakses informasi dari manapun selain itu kita juga bisa berbagi,berpartisipasidan menciptakan suatu tulisan atau pengalaman lewat blog atau jejaring social facebook,Instagram,twitter,youtube dan masih banyak lagi . • Indonesia merupakan negara demokrasi yang memberikan hak bagi warganya untuk berpartisifasi atau berpendapat dalam berjalannya suatu negara. • Dalam konteks ii media memiliki peran penting dalam penyampaian informasi atau aspirasi dari rakyat kepada pemerintah atau pun sebaliknya lewat sebuah forum maupun kolom komentar dari akun media social milik pemerintah. • Media social akan menjadi media yang sangat menguntungkan jika digunakan secara baik dan benar, sebaliknya media social akan membawa petaka bagi oknum yang semena mena dalam dalam penggunaannya demi mementingkan kepentingan pribadi atau kelompok. Oleh karea itu sebagai generasi muda yang berpendidikan harus pintar harus pintar dalam menyaring berita berita yang muncul terutama tentang demokrasi dalam pemerintah • Dengan demikian kita dapat berpartisipasi dalam penyelenggaraan demokrasi secara baik dan transparan yang sesuai pada dasar negara pancasila dan UUD1945
  • 8. DAMPAK MEDIA SOSIAL DALAM DEMOKRASI PANCASILA • Fenomena berkembangnya teknologi dan informasi saat ini berpengaruh pada segala bidang kehidupan. Baik bidang sosial, ekonomi, budaya, pendidikan, bahkan memengaruhi politik dan pemerintahan dari suatu negara. Dengan adanya teknologi dan informasi dapat memudahkan kita mendapat informasi secara cepat,lengkap,dan akurat.Media sosial sebagai salah satu bentuk perkembangan teknologi perlu dimanfaatkan dengan baik untuk memperoleh informasi.
  • 9. CONTOH PERAN MEDIA SOSIAL DALAM DEMOKRASI PANCASILA • Melalui media sosial seperti WhatsApp,Instagram,Facebook,Twiter,dll kita bisa menyebarluaskan atau menerima informasi terbaru dengan cepat. Media sosial sendiri memiliki dua dampak bagi kehidupan kita, yaitu dampak positif dan dampak negatif. Mari kita bahas bersama! Dampak positif media sosial bagi kehidupan antara lain memudahkan kita berhubungan jarak jauh dengan saudara atau teman, memudahkan mendapat kabar terbaru secara cepat, sebagai sumber belajar hal baru bagi pelajar, dan untuk demokrasi negeri bisa digunakan sebagai media untuk melakukan kampanye.
  • 10. KEGIATAN DEMOKRASI YANG BERLANGSUNG DI KECAMATAN ANGGERAJA MUSYAWARAH RENCANA PEMBANGUNAN ( MUSRENBANG ) BERTUJUAN UNTUK MENGHIMPUN ASPIRASI DARI DESA DAN KELURAHAN UNTUK MENENTUKAN PRIORITAS PEMBANGUNAN DI KECAMATAN ANGGERAJA