SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  17
Pancasila Pada Era
Orde Baru
Nama Kelompok :
• Riskiana Setya Adhani (14.0101.0056)
• Dwi Renni Wahyu Pratiwi (14.0101.0087)
• Suhenny (14.0101.0123 )
Pancasila
 Pancasila sendiri dapat di artikan menjadi 3 yaitu :
 Etimologis : Bhs Sansekerta ( Panca=5,Syila= dasar/alas/sendi )
 Syiila = aturan tingkah laku yang baik/ penting
 Historis : Tri Pitaka Budha ( 5 aturan berupa larangan = membunuh,
 mencuri,berzina, berdusta,minum miras)
 Negara Kertagama;Mpu Prapanca; Majapahit 1365 &Sutasoma;Mpu Tantular ( 5 batu
sendi kesusilaan berupa larangan = tindak kekerasa, mencuri,berhati
dengki,berdusta,minum miras)
 Terminologis : Digunakan untuk memberi nama dasar fils negara.
 Prosesnya : Pengusulan ( Sukarno, sidang BPUPKI 1 Juni 1945), Perumusan (Panitia 9
BPUPKI 22 Juni 45 dlm Piagam Jakarta), Penetapan ( PPKI, 18 Agst 45, dlm Pembukaan
UUD 45), Peresmian ( MPRS, 5 Juli 1966, dlm Tap MPRS No. XX/MPRS/66)
Satu tonggak sejarah yang merefleksikan dinamika kehidupan
kebangsaan yang dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila adalah termanifestasi
dalam Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928 yang berbunyi :
“Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah
darah yang satu, tanah air Indonesia;
Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa
yang satu, bangsa Indonesia;
Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa
persatuan, bahasa Indonesia”.
Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa
Indonesia
Era Pra
Kemerdekaan
Era
Kemerdekaan
Era Orde
Lama
Era Orde Baru
Era Reformasi
Pancasila Pada Era Orde Baru
Orde Baru adalah sebutan bagi masa
pemerintahan presiden Soeharto di indonesia.
Orde Baru menggantikan orde lama yang merujuk
kepada era pemerintahan soekarno. Lahirnya
Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya surat
pemerintah 11 maret 1966. Orde Baru
berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam
jangka waktu tersebut, ekonomi
Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini
terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang
merajalela.
Pancasila Pada Era
Orde Baru
Ir. Soekarno menghendaki persatuan di antara beragam
golongan dan ideologi termasuk komunis, di bawah satu
payung besar, bernama Pancasila (doktrin Manipol),
sementara golongan antikomunis mengkonsolidasi diri
sebagai kekuatan berpaham Pancasila yang lebih “murni”
dengan menyingkirkan paham komunisme yang tidak ber-
Tuhan (ateisme). Pada rezim orde baru, hubungan yang
tidak baik dengan barat mulai diperbaiki.
Hal itulah yang
mendasari munculnya
Orde Baru
Soekarno
dilengserkan
oleh MPRs,
dan Jend.
Soeharto
kemudian
memegang
kendali
Pada peringatan hari lahir Pancasila, 1 Juni 1967
Presiden Soeharto mengatakan, “Pancasila makin
banyak mengalami ujian zaman dan makin bulat tekad
kita mempertahankan Pancasila”. Selain itu, Presiden
Soeharto juga mengatakan, “Pancasila sama sekali
bukan sekedar semboyan untuk dikumandangkan,
Pancasila bukan dasar falsafah negara yang sekedar
dikeramatkan dalam naskah UUD, melainkan Pancasila
harus diamalkan (Setiardja, 1994: 5)
Selanjutnya pada tahun 1968 Presiden Soeharto mengeluarkan Instruksi
Presiden Nomor 12 tahun 1968 yang menjadi panduan dalam mengucapkan
Pancasila sebagai dasar negara, yaitu:
1. Ke-Tuhan-an Yang Maha Esa
2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam
permusyawaratan/ perwakilan
5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
Instruksi Presiden tersebut mulai berlaku pada tanggal 13 April 1968.
Pada tanggal 22 Maret 1978 ditetapkan ketetapan (disingkat TAP)
MPR Nomor II/MPR/1978 tentang Pedoman Penghayatan dan
Pengamalan Pancasila (Ekaprasetya Pancakarsa)
Pada bulan Agustus 1982 Pemerintahan Orde Baru menjalankan
“Azas Tunggal” yaitu pengakuan terhadap Pancasila sebagai Azas
Tunggal, bahwa setiap partai politik harus mengakui posisi Pancasila
sebagai pemersatu bangsa (Pranoto dalam Dodo dan Endah (ed.),
2010)
Adanya kesadaran dan timbullah gerakan masyarakat yang
dipelopori oleh mahasiswa, cendekiawan dan masyarakat sebagai
gerakan moral politik yang menuntut adanya “reformasi” di segala
bidang politik, ekonomi dan hukum
Pancasila hanya
dijadikan sebagai
legitimasi kekuasaan
Romantisme Pelaksanaan P4
Di era Orde Baru, terdapat kebijakan Pemerintah terkait penanaman nilai-nilai Pancasila, yaitu
Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (P4). Materi penataran P4 bukan hanya
Pancasila, terdapat juga materi lain seperti UUD 1945, Garis-Garis Besar Haluan Negara
(GBHN), Wawasan Nusantara, dan materi lain yang berkaitan dengan kebangsaan,
nasionalisme dan patriotisme. Kebijakan tersebut disosialisaikan pada seluruh komponen
bangsa sampai level bawah termasuk penataran P4 untuk siswa baru Sekolah Dasar
(SD) sampai dengan Sekolah Menengah Atas (SMA), yang lalu dilanjutkan di perguruan tinggi
hingga di wilayah kerja. Pelaksanaannya dilakukan secara menyeluruh melalui Badan
Penyelenggara Pelaksanaan Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (BP7)
dengan metode indoktrinasi. Dalam ungkapan Langenberg (1990), Orde Baru adalah negara
dan sekaligus sistem negara (pemerintahan eksekutif, militer, polisi, parlemen, birokrasi, dan
pengadilan), yang sejak 1965/1966 membangun hegemoni dengan formulasi ideologi sebagai
tiang penyangganya.
Visi Orde Baru pada saat itu adalah untuk mewujudkan tatanan kehidupan masyarakat,
bangsa, dan negara yang melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan
konsekuen.
Peran Pancasila pada Masa Orde Baru
Peran Pancasila pada Masa Orde Baru Pancasila merupakan dasar
bagi suatu pemerintahan untuk menjalankan
kuasa bagi seluruh Rakyat Indonesia. Mulai dari Indonesia sebelum
merdeka hingga padamasa sekarang ini. Setiap masa Pemerintahan
mempunyai penerapan Pancasila yang berbeda-
beda. Dimulai dari pengaruh Pancasila pada pengambilan keputusan hi
ngga peran Pemerintah dalam mengatur disiplin Pancasila bagi
masyarakat Indonesia.Pemerintah mempunyai peranan penting dalam
mengatur disiplin
Pancasila bagi masyarakat Indonesia. Pancasila yang merupakan dasa
r negara, dapat dijadikanlandasan agar pemikiran seluruh rakyat
Indonesia sesuai dengan dasar negarasehingga dapat dijadikan
landasan kuat Pemerintah dalam pengambilan suatukeputusan
kenegaraan agar tidak terdapat pro kontra yang besar bagi
kehidupankenegaraan.
Lanjutan.,
Pada masa Orde Baru, adalah masa saat gencar-gencarnya penanaman
nilai-nilai Pancasila. Hal tersebut dapat dilihat dari penggunaan Pancasila
sebagai asastunggal dalam kehidupan berorganisasi. Semua organisasi
seperti organisasimasyarakat, komunitas, perkumpulan dan sejenisnya
harus menggunakan Pancasilasebagai asas utamanya. Pada sisi
masyarakat, banyak hal positif dari gencarnya penanaman Pancasila oleh
pemerintah seperti meningkatnya kehidupan sosial di kalangan rakyat
Indonesia.Sifat-sifat ketimuran sangat menonjol karena penanaman
Pancasila yang kuat padamasa orde baru tersebut. antara lain yaitu
kepedulian antarwargasangat kental, toleransi di kalangan masyarakat
cukup baik, dan budaya gotong royong yang sangat dijunjung tinggi.
Pasca-Orde Baru
Mundurnya Soeharto dari jabatannya pada tahun 1998 dapat
dikatakan sebagai tanda akhirnya Orde Baru, untuk kemudian
digantikan "Era Reformasi". Masih adanya tokoh-tokoh penting
pada masa Orde Baru di jajaran pemerintahan pada masa
Reformasi ini sering membuat beberapa orang mengatakan
bahwa Orde Baru masih belum berakhir. Oleh karena itu Era
Reformasi atau Orde Reformasi sering disebut sebagai "Era
Pasca Orde Baru".
Meski diliputi oleh kerusuhan etnis dan lepasnya Timor Timur,
transformasi dari Orde Baru ke Era Reformasi berjalan relatif
lancar dibandingkan negara lain seperti Uni Soviet
dan Yugoslavia. Hal ini tak lepas dari peran Habibie yang
berhasil meletakkan pondasi baru yang terbukti lebih kokoh dan
kuat menghadapi perubahan zaman.
Kelebihan sistem Pemerintahan Orde Baru
 Perkembangan GDP per kapita Indonesia yang pada
tahun 1968 hanya AS$70 dan pada 1996 telah
mencapai lebih dari AS$1.565
 Sukses transmigrasi
 Sukses KB
 Sukses memerangi buta huruf
 Sukses swasembada pangan
 Pengangguran minimum
 Sukses REPELITA (Rencana Pembangunan Lima
Tahun)
 Sukses Gerakan Wajib Belajar
 Sukses Gerakan Nasional Orang-Tua Asuh
 Sukses keamanan dalam negeri
 Investor asing mau menanamkan modal di Indonesia
Sukses menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta
produk dalam negeri
Konflik Perpecahan Pasca Orde Baru
Di masa Orde Baru pemerintah sangat mengutamakan persatuan bangsa
Indonesia. Setiap hari media massa
seperti radio dan televisi mendengungkan slogan "persatuan dan kesatuan
bangsa". Salah satu cara yang dilakukan oleh pemerintah adalah
meningkatkan transmigrasi dari daerah yang padat penduduknya
seperti Jawa, Bali dan Madura ke luar Jawa, terutama
ke Kalimantan, Sulawesi, Timor Timur, dan Irian Jaya.[butuh rujukan] Namun
dampak negatif yang tidak diperhitungkan dari program ini adalah terjadinya
marjinalisasi terhadap penduduk setempat dan kecemburuan terhadap
penduduk pendatang yang banyak mendapatkan bantuan pemerintah.
Muncul tuduhan bahwa program transmigrasi sama dengan jawanisasi yang
sentimen anti-Jawa di berbagai daerah, meskipun tidak semua transmigran
itu orang Jawa.
Pada awal Era Reformasi konflik laten ini meledak menjadi terbuka antara lain
dalam bentuk konflik Ambon dan konflik Madura-Dayak di
Kalimantan.[12] Sementara itu gejolak diPapua yang dipicu oleh rasa
diperlakukan tidak adil dalam pembagian keuntungan pengelolaan sumber
alamnya, juga diperkuat oleh ketidaksukaan terhadap para transmigran
Penyimpangan Konstitusi pada Masa
Orde Baru yaitu:
1. Kekuasaan presiden dijalankan secara sewenang-wenanghal ini terjadi karena
kekuasaan MPR, DPR, dan DPA yang pada waktu itu belum dibentuk dan
dilaksanakan oleh presiden.
2. Mprs menetapkan presiden menjadi presiden seumur hiduphal ini tidak sesuai
dengan ketentuan mengenai masa jabatan presiden.
3. Pimpinan mprs dan dpr diberi status sebagai menteridengan demikian, MPR
dan DPR berada di bawah presiden.
4. Pimpinan ma diberi status menteripeyimpangan terhadap prinsip bahwa
kekuasaan kehakiman merupakankekuasaan yang merdeka.
5. Presiden membuat penetapan yang isinya semestinya diatur dengan undang-
undangdengan demikian, presiden melampaui kewenangannya yang
seharusnya undang-undang dibuat bersama dengan dpr.
6. Pembentukkan lembaga negara yang tidak diatur dalam konstitusi.
7. Presiden membubarkan dprmenurut konstitusi, presiden tidak
bisa membubarkan DPR.
Kesimpulan.,
Pancasila merupakan dasar bagi suatu Pemerintahan
untuk menjalankan
kuasa bagi seluruh Rakyat Indonesia. Pemerintah
mempunyai peranan penting dalammengatur disiplin
Pancasila bagi masyarakat Indonesia. Sehingga sebagai
rakyatIndonesia yang baik, kita juga perlu melakukan
pengawasan bagi Pemerintah apakahsesuai dengan
dasar negara yang ditetapkan atau tidak.Masa Orde Baru
dapat dikatakan sebagai puncak diagung-
agungkannyaPancasila. Pada kehidupan masyarakat,
Pancasila merupakan hal positif yang dapatdijadikan
dasar dalam kehidupan sehari-hari dan dalam kehidupan
bernegara. Namundalam beberapa penerapannya
terdapat beberapa penyimpangan yang dilakukan oleh
Pemerintah.
Sekian
dan
Terimakasih ...

Contenu connexe

Tendances

Makalah pancasila dalam sejarah bangsa
Makalah pancasila dalam sejarah bangsaMakalah pancasila dalam sejarah bangsa
Makalah pancasila dalam sejarah bangsaWarnet Raha
 
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaPresentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaARY SETIADI
 
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)rogensamuel
 
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"Syifa Nadia
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatRika Mouri
 
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1Azza Mafazah
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiNuri Andhika Pratama
 
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde BaruMasa Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde BaruKiki Evi Wahyuliana
 
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenMochammad Ridwan
 
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan IlmuPancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmudayurikaperdana19
 
Pancasila di masa orde baru (p3)
Pancasila di masa orde baru (p3)Pancasila di masa orde baru (p3)
Pancasila di masa orde baru (p3)ahmad sururi
 
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraanPancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraanElla Feby
 
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))Putri Alfisyahrini
 
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)Cahya Mustikaroh
 
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesiaPancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesiaYabniel Lit Jingga
 
Pancasila sebagai Sistem Etika
Pancasila sebagai Sistem EtikaPancasila sebagai Sistem Etika
Pancasila sebagai Sistem EtikaDindaAnggita2
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaNena Puji
 

Tendances (20)

Makalah pancasila dalam sejarah bangsa
Makalah pancasila dalam sejarah bangsaMakalah pancasila dalam sejarah bangsa
Makalah pancasila dalam sejarah bangsa
 
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaPresentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
 
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
MASA REFORMASI DI INDONESIA (1998 - Sekarang)
 
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
Esai hukum; Indonesia : "Sistem Hukum yang belum "Dewasa"
 
Ppt Demokrasi Pancasila
Ppt Demokrasi PancasilaPpt Demokrasi Pancasila
Ppt Demokrasi Pancasila
 
Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1
PPT Pend. Pancasila Oleh Kelompok 1
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde BaruMasa Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
Masa Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
 
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemenSistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
Sistem pemerintahan indonesia sebelum dan sesudah amandemen
 
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan IlmuPancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu
Pancasila Sebagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu
 
Pancasila di masa orde baru (p3)
Pancasila di masa orde baru (p3)Pancasila di masa orde baru (p3)
Pancasila di masa orde baru (p3)
 
Pancasila sebagai Dasar Negara
Pancasila sebagai Dasar NegaraPancasila sebagai Dasar Negara
Pancasila sebagai Dasar Negara
 
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraanPancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
 
Ppt filsafat pancasila
Ppt filsafat pancasilaPpt filsafat pancasila
Ppt filsafat pancasila
 
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))
PPKn (Demokrasi Masa Revolusi (1945 1949))
 
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)
Sejarah (Indonesia Pada Masa Orde Baru)
 
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesiaPancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia
Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia
 
Pancasila sebagai Sistem Etika
Pancasila sebagai Sistem EtikaPancasila sebagai Sistem Etika
Pancasila sebagai Sistem Etika
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
 

Similaire à Pancasila pada era orde baru

Masa Order Baru
Masa Order BaruMasa Order Baru
Masa Order BaruYABES HULU
 
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptx
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptxPANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptx
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptxMGunawansyah1
 
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baru
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baruKedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baru
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baruIyanS3
 
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpin
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpinAkibat penafsiran pancasila oleh pemimpin
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpinAdi Pratama
 
Asas Tunggal Pancasila
Asas Tunggal PancasilaAsas Tunggal Pancasila
Asas Tunggal PancasilaAlvianocto
 
Sejarah Pancasila
Sejarah PancasilaSejarah Pancasila
Sejarah Pancasilainasalsa
 
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docx
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docxPancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docx
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docxMRezaJauhari
 
Makalah pend. islam orde baru
Makalah pend. islam orde baruMakalah pend. islam orde baru
Makalah pend. islam orde baruYuliana Aminulloh
 
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08hasbicahyadi
 
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiaMakalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiamunziraja
 
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiaMakalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiamunziraja
 
Memahami nilai nilai pancasila
Memahami  nilai nilai   pancasilaMemahami  nilai nilai   pancasila
Memahami nilai nilai pancasilaMandiri Sekuritas
 
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...Latief Ahyaluddin
 
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptxbimazco45
 

Similaire à Pancasila pada era orde baru (20)

Masa Order Baru
Masa Order BaruMasa Order Baru
Masa Order Baru
 
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptx
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptxPANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptx
PANCASILA_DALAM_KAJIAN__SEJARAH_BANGSA_INDONESIA.pptx
 
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baru
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baruKedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baru
Kedudukan pancasila di masyarakat pada masa orde baru
 
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpin
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpinAkibat penafsiran pancasila oleh pemimpin
Akibat penafsiran pancasila oleh pemimpin
 
Asas Tunggal Pancasila
Asas Tunggal PancasilaAsas Tunggal Pancasila
Asas Tunggal Pancasila
 
Sejarah Pancasila
Sejarah PancasilaSejarah Pancasila
Sejarah Pancasila
 
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docx
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docxPancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docx
Pancasila di masa ordebaru dan reformasi_M.Reza Jauhari.docx
 
Makalah pend. islam orde baru
Makalah pend. islam orde baruMakalah pend. islam orde baru
Makalah pend. islam orde baru
 
Ppkn artikel i
Ppkn artikel iPpkn artikel i
Ppkn artikel i
 
Makalah orde lama
Makalah orde lamaMakalah orde lama
Makalah orde lama
 
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08
Makalah Pancasila dan Gerakan Mahasiswa/Pemuda '08
 
Bab 1 kelas 9
Bab 1 kelas 9Bab 1 kelas 9
Bab 1 kelas 9
 
Tugas Leo-1.pptx
Tugas Leo-1.pptxTugas Leo-1.pptx
Tugas Leo-1.pptx
 
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiaMakalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
 
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesiaMakalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
Makalah pancasila sebagai dasar negara republik indonesia
 
Pancasila orde baru
Pancasila orde baruPancasila orde baru
Pancasila orde baru
 
Memahami nilai nilai pancasila
Memahami  nilai nilai   pancasilaMemahami  nilai nilai   pancasila
Memahami nilai nilai pancasila
 
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...
Analisis mengenai perkembangan indonesia melalui pendekatan historical guna m...
 
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx
2 masa lahirnya pancasila dalam nkri.pptx
 
Iwan pancasila
Iwan pancasilaIwan pancasila
Iwan pancasila
 

Dernier

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxAdrimanMulya
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 

Dernier (11)

Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 

Pancasila pada era orde baru

  • 1. Pancasila Pada Era Orde Baru Nama Kelompok : • Riskiana Setya Adhani (14.0101.0056) • Dwi Renni Wahyu Pratiwi (14.0101.0087) • Suhenny (14.0101.0123 )
  • 2. Pancasila  Pancasila sendiri dapat di artikan menjadi 3 yaitu :  Etimologis : Bhs Sansekerta ( Panca=5,Syila= dasar/alas/sendi )  Syiila = aturan tingkah laku yang baik/ penting  Historis : Tri Pitaka Budha ( 5 aturan berupa larangan = membunuh,  mencuri,berzina, berdusta,minum miras)  Negara Kertagama;Mpu Prapanca; Majapahit 1365 &Sutasoma;Mpu Tantular ( 5 batu sendi kesusilaan berupa larangan = tindak kekerasa, mencuri,berhati dengki,berdusta,minum miras)  Terminologis : Digunakan untuk memberi nama dasar fils negara.  Prosesnya : Pengusulan ( Sukarno, sidang BPUPKI 1 Juni 1945), Perumusan (Panitia 9 BPUPKI 22 Juni 45 dlm Piagam Jakarta), Penetapan ( PPKI, 18 Agst 45, dlm Pembukaan UUD 45), Peresmian ( MPRS, 5 Juli 1966, dlm Tap MPRS No. XX/MPRS/66)
  • 3. Satu tonggak sejarah yang merefleksikan dinamika kehidupan kebangsaan yang dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila adalah termanifestasi dalam Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928 yang berbunyi : “Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia; Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia; Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia”.
  • 4. Pancasila dalam Kajian Sejarah Bangsa Indonesia Era Pra Kemerdekaan Era Kemerdekaan Era Orde Lama Era Orde Baru Era Reformasi
  • 5. Pancasila Pada Era Orde Baru Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan presiden Soeharto di indonesia. Orde Baru menggantikan orde lama yang merujuk kepada era pemerintahan soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya surat pemerintah 11 maret 1966. Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.
  • 6. Pancasila Pada Era Orde Baru Ir. Soekarno menghendaki persatuan di antara beragam golongan dan ideologi termasuk komunis, di bawah satu payung besar, bernama Pancasila (doktrin Manipol), sementara golongan antikomunis mengkonsolidasi diri sebagai kekuatan berpaham Pancasila yang lebih “murni” dengan menyingkirkan paham komunisme yang tidak ber- Tuhan (ateisme). Pada rezim orde baru, hubungan yang tidak baik dengan barat mulai diperbaiki. Hal itulah yang mendasari munculnya Orde Baru
  • 7. Soekarno dilengserkan oleh MPRs, dan Jend. Soeharto kemudian memegang kendali Pada peringatan hari lahir Pancasila, 1 Juni 1967 Presiden Soeharto mengatakan, “Pancasila makin banyak mengalami ujian zaman dan makin bulat tekad kita mempertahankan Pancasila”. Selain itu, Presiden Soeharto juga mengatakan, “Pancasila sama sekali bukan sekedar semboyan untuk dikumandangkan, Pancasila bukan dasar falsafah negara yang sekedar dikeramatkan dalam naskah UUD, melainkan Pancasila harus diamalkan (Setiardja, 1994: 5) Selanjutnya pada tahun 1968 Presiden Soeharto mengeluarkan Instruksi Presiden Nomor 12 tahun 1968 yang menjadi panduan dalam mengucapkan Pancasila sebagai dasar negara, yaitu: 1. Ke-Tuhan-an Yang Maha Esa 2. Kemanusiaan yang adil dan beradab 3. Persatuan Indonesia 4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan 5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Instruksi Presiden tersebut mulai berlaku pada tanggal 13 April 1968.
  • 8. Pada tanggal 22 Maret 1978 ditetapkan ketetapan (disingkat TAP) MPR Nomor II/MPR/1978 tentang Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (Ekaprasetya Pancakarsa) Pada bulan Agustus 1982 Pemerintahan Orde Baru menjalankan “Azas Tunggal” yaitu pengakuan terhadap Pancasila sebagai Azas Tunggal, bahwa setiap partai politik harus mengakui posisi Pancasila sebagai pemersatu bangsa (Pranoto dalam Dodo dan Endah (ed.), 2010) Adanya kesadaran dan timbullah gerakan masyarakat yang dipelopori oleh mahasiswa, cendekiawan dan masyarakat sebagai gerakan moral politik yang menuntut adanya “reformasi” di segala bidang politik, ekonomi dan hukum Pancasila hanya dijadikan sebagai legitimasi kekuasaan
  • 9. Romantisme Pelaksanaan P4 Di era Orde Baru, terdapat kebijakan Pemerintah terkait penanaman nilai-nilai Pancasila, yaitu Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (P4). Materi penataran P4 bukan hanya Pancasila, terdapat juga materi lain seperti UUD 1945, Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN), Wawasan Nusantara, dan materi lain yang berkaitan dengan kebangsaan, nasionalisme dan patriotisme. Kebijakan tersebut disosialisaikan pada seluruh komponen bangsa sampai level bawah termasuk penataran P4 untuk siswa baru Sekolah Dasar (SD) sampai dengan Sekolah Menengah Atas (SMA), yang lalu dilanjutkan di perguruan tinggi hingga di wilayah kerja. Pelaksanaannya dilakukan secara menyeluruh melalui Badan Penyelenggara Pelaksanaan Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (BP7) dengan metode indoktrinasi. Dalam ungkapan Langenberg (1990), Orde Baru adalah negara dan sekaligus sistem negara (pemerintahan eksekutif, militer, polisi, parlemen, birokrasi, dan pengadilan), yang sejak 1965/1966 membangun hegemoni dengan formulasi ideologi sebagai tiang penyangganya. Visi Orde Baru pada saat itu adalah untuk mewujudkan tatanan kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara yang melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen.
  • 10. Peran Pancasila pada Masa Orde Baru Peran Pancasila pada Masa Orde Baru Pancasila merupakan dasar bagi suatu pemerintahan untuk menjalankan kuasa bagi seluruh Rakyat Indonesia. Mulai dari Indonesia sebelum merdeka hingga padamasa sekarang ini. Setiap masa Pemerintahan mempunyai penerapan Pancasila yang berbeda- beda. Dimulai dari pengaruh Pancasila pada pengambilan keputusan hi ngga peran Pemerintah dalam mengatur disiplin Pancasila bagi masyarakat Indonesia.Pemerintah mempunyai peranan penting dalam mengatur disiplin Pancasila bagi masyarakat Indonesia. Pancasila yang merupakan dasa r negara, dapat dijadikanlandasan agar pemikiran seluruh rakyat Indonesia sesuai dengan dasar negarasehingga dapat dijadikan landasan kuat Pemerintah dalam pengambilan suatukeputusan kenegaraan agar tidak terdapat pro kontra yang besar bagi kehidupankenegaraan.
  • 11. Lanjutan., Pada masa Orde Baru, adalah masa saat gencar-gencarnya penanaman nilai-nilai Pancasila. Hal tersebut dapat dilihat dari penggunaan Pancasila sebagai asastunggal dalam kehidupan berorganisasi. Semua organisasi seperti organisasimasyarakat, komunitas, perkumpulan dan sejenisnya harus menggunakan Pancasilasebagai asas utamanya. Pada sisi masyarakat, banyak hal positif dari gencarnya penanaman Pancasila oleh pemerintah seperti meningkatnya kehidupan sosial di kalangan rakyat Indonesia.Sifat-sifat ketimuran sangat menonjol karena penanaman Pancasila yang kuat padamasa orde baru tersebut. antara lain yaitu kepedulian antarwargasangat kental, toleransi di kalangan masyarakat cukup baik, dan budaya gotong royong yang sangat dijunjung tinggi.
  • 12. Pasca-Orde Baru Mundurnya Soeharto dari jabatannya pada tahun 1998 dapat dikatakan sebagai tanda akhirnya Orde Baru, untuk kemudian digantikan "Era Reformasi". Masih adanya tokoh-tokoh penting pada masa Orde Baru di jajaran pemerintahan pada masa Reformasi ini sering membuat beberapa orang mengatakan bahwa Orde Baru masih belum berakhir. Oleh karena itu Era Reformasi atau Orde Reformasi sering disebut sebagai "Era Pasca Orde Baru". Meski diliputi oleh kerusuhan etnis dan lepasnya Timor Timur, transformasi dari Orde Baru ke Era Reformasi berjalan relatif lancar dibandingkan negara lain seperti Uni Soviet dan Yugoslavia. Hal ini tak lepas dari peran Habibie yang berhasil meletakkan pondasi baru yang terbukti lebih kokoh dan kuat menghadapi perubahan zaman.
  • 13. Kelebihan sistem Pemerintahan Orde Baru  Perkembangan GDP per kapita Indonesia yang pada tahun 1968 hanya AS$70 dan pada 1996 telah mencapai lebih dari AS$1.565  Sukses transmigrasi  Sukses KB  Sukses memerangi buta huruf  Sukses swasembada pangan  Pengangguran minimum  Sukses REPELITA (Rencana Pembangunan Lima Tahun)  Sukses Gerakan Wajib Belajar  Sukses Gerakan Nasional Orang-Tua Asuh  Sukses keamanan dalam negeri  Investor asing mau menanamkan modal di Indonesia Sukses menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta produk dalam negeri
  • 14. Konflik Perpecahan Pasca Orde Baru Di masa Orde Baru pemerintah sangat mengutamakan persatuan bangsa Indonesia. Setiap hari media massa seperti radio dan televisi mendengungkan slogan "persatuan dan kesatuan bangsa". Salah satu cara yang dilakukan oleh pemerintah adalah meningkatkan transmigrasi dari daerah yang padat penduduknya seperti Jawa, Bali dan Madura ke luar Jawa, terutama ke Kalimantan, Sulawesi, Timor Timur, dan Irian Jaya.[butuh rujukan] Namun dampak negatif yang tidak diperhitungkan dari program ini adalah terjadinya marjinalisasi terhadap penduduk setempat dan kecemburuan terhadap penduduk pendatang yang banyak mendapatkan bantuan pemerintah. Muncul tuduhan bahwa program transmigrasi sama dengan jawanisasi yang sentimen anti-Jawa di berbagai daerah, meskipun tidak semua transmigran itu orang Jawa. Pada awal Era Reformasi konflik laten ini meledak menjadi terbuka antara lain dalam bentuk konflik Ambon dan konflik Madura-Dayak di Kalimantan.[12] Sementara itu gejolak diPapua yang dipicu oleh rasa diperlakukan tidak adil dalam pembagian keuntungan pengelolaan sumber alamnya, juga diperkuat oleh ketidaksukaan terhadap para transmigran
  • 15. Penyimpangan Konstitusi pada Masa Orde Baru yaitu: 1. Kekuasaan presiden dijalankan secara sewenang-wenanghal ini terjadi karena kekuasaan MPR, DPR, dan DPA yang pada waktu itu belum dibentuk dan dilaksanakan oleh presiden. 2. Mprs menetapkan presiden menjadi presiden seumur hiduphal ini tidak sesuai dengan ketentuan mengenai masa jabatan presiden. 3. Pimpinan mprs dan dpr diberi status sebagai menteridengan demikian, MPR dan DPR berada di bawah presiden. 4. Pimpinan ma diberi status menteripeyimpangan terhadap prinsip bahwa kekuasaan kehakiman merupakankekuasaan yang merdeka. 5. Presiden membuat penetapan yang isinya semestinya diatur dengan undang- undangdengan demikian, presiden melampaui kewenangannya yang seharusnya undang-undang dibuat bersama dengan dpr. 6. Pembentukkan lembaga negara yang tidak diatur dalam konstitusi. 7. Presiden membubarkan dprmenurut konstitusi, presiden tidak bisa membubarkan DPR.
  • 16. Kesimpulan., Pancasila merupakan dasar bagi suatu Pemerintahan untuk menjalankan kuasa bagi seluruh Rakyat Indonesia. Pemerintah mempunyai peranan penting dalammengatur disiplin Pancasila bagi masyarakat Indonesia. Sehingga sebagai rakyatIndonesia yang baik, kita juga perlu melakukan pengawasan bagi Pemerintah apakahsesuai dengan dasar negara yang ditetapkan atau tidak.Masa Orde Baru dapat dikatakan sebagai puncak diagung- agungkannyaPancasila. Pada kehidupan masyarakat, Pancasila merupakan hal positif yang dapatdijadikan dasar dalam kehidupan sehari-hari dan dalam kehidupan bernegara. Namundalam beberapa penerapannya terdapat beberapa penyimpangan yang dilakukan oleh Pemerintah.