SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  18
PERBANDINGAN




Gambar
Berskala

                  Perban-
                  dingan
                   Senilai

            Contoh Soal
Pengertian Skala

Sebuah peta propinsi Kalimantan Timur dibuat dengan
skala 1 : 6.000.000. Artinya 1 cm pada gambar mewakili
6.000.000 cm pada keadaan sebenarnya.Dalam hal ini
skala adalah perbandingan antara jarak pada peta
dengan jarak sebenarnya, atau 6.000.000 cm pada
keadaan sebenarnya digambar dalam peta 1 cm.




                                            MENU
Perhitungan pada skala

                    Untuk memahami
                  perhitungan mengenai
                 skala, perhatikan contoh


                    Klik disini




                                       MENU
Perhitungan mengenai skala

    contoh


Pada peta berskala 1 : 2.000.000, jarak kota A
dan B adalah 3,5 cm
a. Berapa jarak sesungguhnya ?
b.Jika jarak Kota A ke B 584 km, berapa jarak
   kota A ke B pada peta ?



                                      MENU
penyelesaian

a. Jarak kota A ke B sesungguhnya
              adalah :
   =2.000.000 x 3,5 cm
    = 7.000.000 cm
   = 70 km




                                    MENU
Perhitungan pada
gambar dan model
      skala




                   MENU
Perhitungan pada
                   model gambar dan
                         skala
  Contoh

Seorang arsitek mendapat pesanan merancang
gambar sebuah rumah bertingkat dengan
panjang 15 m dan tinggi 12 m. Jika panjang
rumah pada gambar yang ia buat adalah 10 cm,
berapa tingginya pada gambar ? Berapa pula
skala yang ia gunakan ?

                                      MENU
dik : panjang sebenarnya = 15 m
            tinggi sebenarnya = 12 m
            panjang pada gambar = 10 cm
     dit : tinggi pada gambar = ...?

     penyelesaian :
     Untuk menyelesaikannya, dapat digunakan
perbandingan . Misalkan rumah pada gambar r cm
, maka :




                                          MENU
Arti rasio
                        Perhatikan bahwa
 Aku          Banyak buku Ali   Banyak buku Ani
punya 6       9                 6
 buku

               Dapat dikatakan
              bahwa rasio atau
                 perbandingan
                antara banyak
              buku Ali dan buku
                 Ani adalah 9
               banding 6 atau
              dapat ditulis 9 :6
                                    MENU
Banyak buku Ani       Banyak buku Ali
6                     9
                                        Coba perhatikan
 Jadi rasio atau                           urutan rasio,
 perbandingan                            bolehkah rasio
 antara banyak                          banyaknya buku
  buku Ani dan                          Ali dan Buku Ani
Buku Ali adalah 6                           ditulis 9 :6 ?
 banding 9 atau                           Mengapa ???
dapat ditulis 6 : 9




                                                    MENU
Perbandingan
   Senilai
Perbandingan   senilai adalah
beberapa perbandingan yang
nilainya sama. Atau dua rasio
yang sama.

               Sifat-Sifat
                Penting
                             MENU
1. a : b = c : d sama dengan a x d = b x c
2. Dalam perbandingan senilai suku-sukunya dapat
   dipertukarkan tanpa berubah nilainya.
3. Dalam setiap perbandingan senilai, semua suku pada
   perbandingan pertama dan kedua dapat dikalikan
   atau dibagi dengan bilangan tak nol yang sama.
4. Dalam setiap perbandingan senilai semua suku dapat
   diberi pangkat yang sama.

                                             MENU
Contoh Soal

 Harga 2m kain batik Rp. 45.000,00.
 Berapa harga 10m kain batik tersebut?
 Penyelesaian :
a) Perhitungan berdasarkan nilai satuan
   2m kain harganya Rp. 45.000,00
   harga 1m kain = Rp. 45.000,00/2
                    = Rp. 22.500,00
   Sehingga, harga 10m kain adalah
 10 x Rp. 22.500,00 = Rp. 225.000,00
                                          MENU
b. Perhitungan berdasarkan perbandingan
      Terdapat perbandingan        seniali antara
banyaknya bahan dan harganya, maka :
 2m kain = Rp. 45.000,00
 10m kain = (10/2) x Rp. 45.000,00
            = Rp. 225.000,00
 Jadi harga 10m kain adalah Rp.225.000,00


                                         MENU
Perbandingan
Berbalik Nilai

          Ilustrasi dari perbandingan
          berbalik nilai salah satunya
          adalah jika seorang ibu ingin
          membagikan 100 permen
          kepada          anak-anaknya,
          semakin banyak jumlah anak
          ibu maka akan semakin
          sedikit jumlah permen yang
          diterima oleh setiap anaknya.
                                          MENU
Contoh Soal
 Rumah Anto berjarak cukup jauh dari
 sekolahnya. Ia dapat pergi ke sekolah dengan
 bersepeda, naik mobil antar-jemput sekolah, atau
 ikut mobil ayahnya.
Jawab :
Anto membuat tabel berikut :
          Pilihan     Kecepatan   Waktu
 Sepeda               10 km/jam   60 menit

 Mobil Antar-Jemput   20 km/jam   30 menit

 Mobil Ayah           40 km/jam   15 menit

                                             MENU
Table tersebut menunjukkan hubungan antara
  kecepatan dan waktu. Hasil kali antara kecepatan
  dan waktu yang diperlukan untuk setiap pilihan
  adalah sama.
• Sepeda :
  10 km/jam x 60 menit = 10 km/jam x 1 jam
                           = 10 km
• Mobil antar-jemput :
  20 km/jam x 30 menit = 20 km/jam x ½ jam
                         = 10 km
• Mobil ayah :
  40 km/jam x 15 menit = 40 km/jam x ¼ jam
                            = 10 km          MENU
Perhatikan bahwa,




Tampak bahwa perbandingan kecepatan
adalah kebalikan perbandingan waktu
(1/4 adalah kebalikan dari 4/1 )
                             MENU

Contenu connexe

Tendances

Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
azrin10
 
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
Zulyy Zelyytta
 
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAIPERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
Maulana Guntara
 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Diyah Sri Hariyanti
 

Tendances (20)

Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
 
Kemampuan representasi matematis
Kemampuan representasi matematisKemampuan representasi matematis
Kemampuan representasi matematis
 
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
 
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
 
PPT Relasi & Fungsi Matematika Kelas VIII
PPT Relasi & Fungsi Matematika Kelas VIIIPPT Relasi & Fungsi Matematika Kelas VIII
PPT Relasi & Fungsi Matematika Kelas VIII
 
Ppt spldv kelas viii
Ppt spldv kelas viiiPpt spldv kelas viii
Ppt spldv kelas viii
 
LKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKalaLKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKala
 
PPT MATERI SPLDV.pptx
PPT MATERI SPLDV.pptxPPT MATERI SPLDV.pptx
PPT MATERI SPLDV.pptx
 
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAIPERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunan
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1c
 
SPLDV (Metode Grafik) p-2
SPLDV (Metode Grafik) p-2SPLDV (Metode Grafik) p-2
SPLDV (Metode Grafik) p-2
 
Basic Counting
Basic CountingBasic Counting
Basic Counting
 
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 120 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
20 Pembuktian Teorema Pythagoras oleh Kelompok 1
 
PERBANDINGAN (Berbalik Nilai) - Pertemuan 5
PERBANDINGAN (Berbalik Nilai) - Pertemuan 5PERBANDINGAN (Berbalik Nilai) - Pertemuan 5
PERBANDINGAN (Berbalik Nilai) - Pertemuan 5
 
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
 
Ppt persamaan linier satu variabel
Ppt persamaan linier satu variabelPpt persamaan linier satu variabel
Ppt persamaan linier satu variabel
 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
 
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi LengkungRPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
 
Bahan Ajar Persamaan Kuadrat SMP Kelas IX Kurikulum 2013
Bahan Ajar Persamaan Kuadrat SMP Kelas IX Kurikulum 2013Bahan Ajar Persamaan Kuadrat SMP Kelas IX Kurikulum 2013
Bahan Ajar Persamaan Kuadrat SMP Kelas IX Kurikulum 2013
 

En vedette

Materi Perbandingan SD
Materi Perbandingan SDMateri Perbandingan SD
Materi Perbandingan SD
Rina Anggrina
 
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALAppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
AYANAH SEPTIANITA
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
.
 
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALARpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
AYANAH SEPTIANITA
 
Buku siswa materi aritmatika sosial
Buku siswa materi aritmatika sosialBuku siswa materi aritmatika sosial
Buku siswa materi aritmatika sosial
Rfebiola
 
Perbandingan dan skala
Perbandingan dan skalaPerbandingan dan skala
Perbandingan dan skala
Lilo Kautsar
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
mardiyanto83
 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7
Fikram_72
 
Perbandingan by rini yulianingsih
Perbandingan by rini yulianingsihPerbandingan by rini yulianingsih
Perbandingan by rini yulianingsih
Rini Orin
 
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
Muhammad Ridwan Nawawi
 

En vedette (20)

Materi Perbandingan SD
Materi Perbandingan SDMateri Perbandingan SD
Materi Perbandingan SD
 
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALAppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
ppt Micro teaching PERBANDINGAN SKALA
 
Latihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpLatihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smp
 
Arti perbandingan kelas 5
Arti perbandingan kelas 5Arti perbandingan kelas 5
Arti perbandingan kelas 5
 
RPP Perbandingan dan Skala KURIKULUM 2013
RPP Perbandingan dan Skala KURIKULUM 2013RPP Perbandingan dan Skala KURIKULUM 2013
RPP Perbandingan dan Skala KURIKULUM 2013
 
Skala SD kelas 6
Skala SD kelas 6Skala SD kelas 6
Skala SD kelas 6
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
Perbandingan & skala
Perbandingan & skalaPerbandingan & skala
Perbandingan & skala
 
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALARpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
Rpp micro teaching PERBANDINGAN SKALA
 
Buku siswa materi aritmatika sosial
Buku siswa materi aritmatika sosialBuku siswa materi aritmatika sosial
Buku siswa materi aritmatika sosial
 
Perbandingan dan skala
Perbandingan dan skalaPerbandingan dan skala
Perbandingan dan skala
 
Lembar kerja siswa
Lembar kerja siswaLembar kerja siswa
Lembar kerja siswa
 
Kelas vii matematika bs sem 2
Kelas vii matematika bs sem 2Kelas vii matematika bs sem 2
Kelas vii matematika bs sem 2
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
 
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7
 
materi matematika Perbandingan
materi matematika Perbandingan materi matematika Perbandingan
materi matematika Perbandingan
 
Perbandingan by rini yulianingsih
Perbandingan by rini yulianingsihPerbandingan by rini yulianingsih
Perbandingan by rini yulianingsih
 
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
Skripsi - Analisis Dan Perancangan Aplikasi Jejaring Sosial Penjualan Berbasi...
 
Tentang perbandingan
Tentang perbandinganTentang perbandingan
Tentang perbandingan
 

Similaire à Materi perbandingan

Similaire à Materi perbandingan (14)

Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
PPT MTK 7 Rasio.pptx
PPT MTK 7 Rasio.pptxPPT MTK 7 Rasio.pptx
PPT MTK 7 Rasio.pptx
 
Materi kelas 7 kurikulum merdeka BAB 3 RASIO.pptx
Materi kelas 7 kurikulum merdeka BAB 3 RASIO.pptxMateri kelas 7 kurikulum merdeka BAB 3 RASIO.pptx
Materi kelas 7 kurikulum merdeka BAB 3 RASIO.pptx
 
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptxMatematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
 
Bab 5 Perbandingan.pptx
Bab 5 Perbandingan.pptxBab 5 Perbandingan.pptx
Bab 5 Perbandingan.pptx
 
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptxMatematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 5 Perbandingan.pptx
 
Perbandingan senilai SMP kelas 7
Perbandingan senilai SMP kelas 7 Perbandingan senilai SMP kelas 7
Perbandingan senilai SMP kelas 7
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
Perbandingan Kls VII-2.pptx
Perbandingan Kls VII-2.pptxPerbandingan Kls VII-2.pptx
Perbandingan Kls VII-2.pptx
 
Perbandingan
PerbandinganPerbandingan
Perbandingan
 
1b menghitung skala
1b menghitung skala1b menghitung skala
1b menghitung skala
 
Ppt kelas 5 mapel matematika
Ppt kelas 5 mapel matematikaPpt kelas 5 mapel matematika
Ppt kelas 5 mapel matematika
 
Adlina saelan
Adlina saelanAdlina saelan
Adlina saelan
 

Dernier

PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 

Dernier (20)

PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

Materi perbandingan

  • 1. PERBANDINGAN Gambar Berskala Perban- dingan Senilai Contoh Soal
  • 2. Pengertian Skala Sebuah peta propinsi Kalimantan Timur dibuat dengan skala 1 : 6.000.000. Artinya 1 cm pada gambar mewakili 6.000.000 cm pada keadaan sebenarnya.Dalam hal ini skala adalah perbandingan antara jarak pada peta dengan jarak sebenarnya, atau 6.000.000 cm pada keadaan sebenarnya digambar dalam peta 1 cm. MENU
  • 3. Perhitungan pada skala Untuk memahami perhitungan mengenai skala, perhatikan contoh Klik disini MENU
  • 4. Perhitungan mengenai skala contoh Pada peta berskala 1 : 2.000.000, jarak kota A dan B adalah 3,5 cm a. Berapa jarak sesungguhnya ? b.Jika jarak Kota A ke B 584 km, berapa jarak kota A ke B pada peta ? MENU
  • 5. penyelesaian a. Jarak kota A ke B sesungguhnya adalah : =2.000.000 x 3,5 cm = 7.000.000 cm = 70 km MENU
  • 6. Perhitungan pada gambar dan model skala MENU
  • 7. Perhitungan pada model gambar dan skala Contoh Seorang arsitek mendapat pesanan merancang gambar sebuah rumah bertingkat dengan panjang 15 m dan tinggi 12 m. Jika panjang rumah pada gambar yang ia buat adalah 10 cm, berapa tingginya pada gambar ? Berapa pula skala yang ia gunakan ? MENU
  • 8. dik : panjang sebenarnya = 15 m tinggi sebenarnya = 12 m panjang pada gambar = 10 cm dit : tinggi pada gambar = ...? penyelesaian : Untuk menyelesaikannya, dapat digunakan perbandingan . Misalkan rumah pada gambar r cm , maka : MENU
  • 9. Arti rasio Perhatikan bahwa Aku Banyak buku Ali Banyak buku Ani punya 6 9 6 buku Dapat dikatakan bahwa rasio atau perbandingan antara banyak buku Ali dan buku Ani adalah 9 banding 6 atau dapat ditulis 9 :6 MENU
  • 10. Banyak buku Ani Banyak buku Ali 6 9 Coba perhatikan Jadi rasio atau urutan rasio, perbandingan bolehkah rasio antara banyak banyaknya buku buku Ani dan Ali dan Buku Ani Buku Ali adalah 6 ditulis 9 :6 ? banding 9 atau Mengapa ??? dapat ditulis 6 : 9 MENU
  • 11. Perbandingan Senilai Perbandingan senilai adalah beberapa perbandingan yang nilainya sama. Atau dua rasio yang sama. Sifat-Sifat Penting MENU
  • 12. 1. a : b = c : d sama dengan a x d = b x c 2. Dalam perbandingan senilai suku-sukunya dapat dipertukarkan tanpa berubah nilainya. 3. Dalam setiap perbandingan senilai, semua suku pada perbandingan pertama dan kedua dapat dikalikan atau dibagi dengan bilangan tak nol yang sama. 4. Dalam setiap perbandingan senilai semua suku dapat diberi pangkat yang sama. MENU
  • 13. Contoh Soal Harga 2m kain batik Rp. 45.000,00. Berapa harga 10m kain batik tersebut? Penyelesaian : a) Perhitungan berdasarkan nilai satuan 2m kain harganya Rp. 45.000,00 harga 1m kain = Rp. 45.000,00/2 = Rp. 22.500,00 Sehingga, harga 10m kain adalah 10 x Rp. 22.500,00 = Rp. 225.000,00 MENU
  • 14. b. Perhitungan berdasarkan perbandingan Terdapat perbandingan seniali antara banyaknya bahan dan harganya, maka : 2m kain = Rp. 45.000,00 10m kain = (10/2) x Rp. 45.000,00 = Rp. 225.000,00 Jadi harga 10m kain adalah Rp.225.000,00 MENU
  • 15. Perbandingan Berbalik Nilai Ilustrasi dari perbandingan berbalik nilai salah satunya adalah jika seorang ibu ingin membagikan 100 permen kepada anak-anaknya, semakin banyak jumlah anak ibu maka akan semakin sedikit jumlah permen yang diterima oleh setiap anaknya. MENU
  • 16. Contoh Soal Rumah Anto berjarak cukup jauh dari sekolahnya. Ia dapat pergi ke sekolah dengan bersepeda, naik mobil antar-jemput sekolah, atau ikut mobil ayahnya. Jawab : Anto membuat tabel berikut : Pilihan Kecepatan Waktu Sepeda 10 km/jam 60 menit Mobil Antar-Jemput 20 km/jam 30 menit Mobil Ayah 40 km/jam 15 menit MENU
  • 17. Table tersebut menunjukkan hubungan antara kecepatan dan waktu. Hasil kali antara kecepatan dan waktu yang diperlukan untuk setiap pilihan adalah sama. • Sepeda : 10 km/jam x 60 menit = 10 km/jam x 1 jam = 10 km • Mobil antar-jemput : 20 km/jam x 30 menit = 20 km/jam x ½ jam = 10 km • Mobil ayah : 40 km/jam x 15 menit = 40 km/jam x ¼ jam = 10 km MENU
  • 18. Perhatikan bahwa, Tampak bahwa perbandingan kecepatan adalah kebalikan perbandingan waktu (1/4 adalah kebalikan dari 4/1 ) MENU