SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  51
dr. Aisyah, MKM
Kp. Geduk D.04 Cipanas
HP: 0812 22 335010
aisyaharum2@gmail.com
Widyaiswara
BBPK Ciloto Kemenkes RI
TUJUAN UMUM
PESERTA MAMPU:
Setelah selesai mengikuti materi ini,
peserta mampu melakukan
komunikasi efektif.
Tujuan Pembelajaran Khusus
Wajib mampu…
“Petugas PPIH”
Komunikasi Efektif PPIH
Menunjukkan sikap positif
Memberikan informasi secara benar
Menjadi Pendengar baik
1
2
3
Memberikan umpan balik secara efektif 4
Menerapkan Komuniksi Efektif 5
Kemampuan Komunikasi Yang
seperti apa yang harus dimiliki oleh
seorang petugas PPIH??
Ada yang mempunyai pengalaman
terkait komunikasi ??
TUJUAN KOMUNIKASI
Setiap individu yang melakukan
komunikasi dengan pesan-pesan yang
disengaja dan disadari mengharapkan
tercapainya tujuan dari proses
komunikasi yaitu :
kesamaan pandangan atau
pengertian terhadap isi pesan
yang disampaikan
Proses penyampaian informasi atau pesan dari komunikator
kepada komunikan dengan menggunakan media dan cara
yang dipahami bersama dan mendapatkan kesamaan arti
melalui transmisi pesan secara timbal balik.
KOMUNIKASI
UNSUR-UNSUR KOMUNIKASI
1. Pihak yang mengawali (Komunikator, Sender,
source/sumber)
2. Pesan yang ingin disampaikan
3. Saluran Komunikasi (lisan/oral, tertulis/written,
atau elektronik/electronic )
4. Situasi Komunikasi (tempat, waktu, cuaca, iklim
dan keadaan alam, serta psykologi tertentu)
5. Gangguan Komunikasi
6. Pihak yang menerima (komunikan, receiver;
decoder; destination, audience)
7. Umpan balik dan dampak (Tanggapan dari
penerima atas pesan yang diterima)
SASARAN
KOMUNIKASI PETUGAS KESEHATAN HAJI
JEMAAH HAJI
PIMPINAN
PETUGAS HAJI YANG LAIN
Sesama petugas PPIH (TPP, TGC,TKR dan TPK)
Petugas TKHI, Karom, Karu
SYARAT KOMUNIKASI
PETUGAS KESEHATAN HAJI ??
BERSIKAP POSITIF
Menurut Dr. Patricia Patton
Bagaimana kita
memandang diri sendiri
Bagaimana kita
memandang orang lain
Bagaimana kita memandang
tugas
rofesional
amah
khlas
utu
ntusias
Memandang diri sendiri
Sebelum menghargai orang lain (pelanggan)
perlu memberikan memperhatian pada diri
sendiri pada :
 Kemampuan
 Pengetahuan
 Keterampilan
 Penampilan
Simulasi
• Peserta diminta untuk menuliskan image
diri masing-masing (baik dan buruk) pada
selembar kertas
• Mintalah peserta/teman untuk menuliskan
image kita (teman yg mengenalnya)
• Mintalah peserta berkomunikasi, saling
menanyakan image masing2
• Refleksikan
1. Daerah terbuka 2. Daerah buta
3. Daerah tertutup 4. Daerah gelap
Siapa saya????
 Walaupun sudah lama menjalani hidup, masih
banyak hal mengenai diri kita yang tidak kita
ketahui
 Apalagi orang lain, mereka terhalang berbagai
alasan untuk mengenal kita jauh lebih baik
 Beberapa hal perlu orang lain untuk mengungkap
siapa sebenarnya diri kita. Hal ini membutuhkan
kesadaran diri kita akan kebutuhan berinteraksi
dengan orang lain
 Demikian sebaliknya orang lain membutuhkan
keterbukaan kita mengenai siapa diri kita yang
sebenarnya, dan tentunya hal-hal yang patut saja.
 Berbagai potensi diri tentunya perlu dicari dan
dikembangkan demi membangun citra positif kita
 Hambatan dalam membuka daerah terbuka kita
seluas-luasnya pada orang lain membuat kita tidak
percaya diri dalam berinteraksi atau bahkan
berprasangka negatif pada orang lain
 Demikian pula orang lain akan menjadi canggung,
dan serba salah ketika berinteraksi dengan kita
karena tidak mengenal kita sepatutnya.
ROLE PLAY
• Peserta dibagi 4 kelompok, setiap
kelompok mendiskusikan dan
mempraktekkan kasus yang diberikan
• Waktu diskusi 5 menit
• Waktu roleplay 10 menit
• Kelompok yang lain perhatikan dan
memberi tanggapan
Kasus 1
Pada tanggal 7 Dzulhijjah, Seoarang jamaah haji laki-laki
65 tahun di bawa ke KKHI mekkah oleh petugas kloter
dan keluarga nya, setelah diperiksa oleh dokter KKHI
ternyata indikasi untuk safari wukuf, pasien tidak mau ikut
safari wukuf Karena pasien berpendapat kalo ikut safari
wukuf maka ibadah haji nya tidak afdol, dan keluarganya
pun keberatan , informasi dan komunikasi apa yang bisa
anda lakukan sebagai dokter petugas PPIH
Kasus 2
Telah terjadi Diare massal , banyak jemaah haji
yang mengalami dehidrasi dan marah-marah
setelah mengkonsumsi jatah catering, tIndakan
apa yang harus dilakukan oleh PPIH Arab Saudi
untuk mengatasi hal tersebut
Kasus 3
Pada saat di Arafah ada Ketua kloter beserta
dokter kloternya melapor ke Pos Petugas
PPIH, Jemaahnya yang sakit dibawa oleh
ambulans Arab Saudi dan satu orang lagi
meninggal di tenda, apa yang harus anda
lakukan.
Kasus 4
Salah satu jamaah yang dirawat di KKHI Mekkah ,
sudah 2hari tidak mau makan, dia terus minta
pulang ke pondokkan, jamaah tidak di dampingin
oleh keluarga, selama dirawat diKKHI tidak ada
petugas, dan teman sekamarnya yang
menjenguknya, apa yang saudara lakukan
 Lakukan hubungan yang emosional
secara positif dengan jamaah haji dan
dengan apapun yang kita kerjakan
 Hargai pekerjaan yang kita lakukan.
 Pilih pekerjaan yang kita anggap penting
dan khusus
 Lakukan pekerjaan dengan sepenuh hati
dan penuh perhatian.
 Bersikap Netral
 Mampu mengendalikan diri maupun
situasi
 Berfikir kreatif dan berencana
 Mampu menangani dan mengelola
perubahan
 Optimis
 Mampu mengkomunikasikan sifat-sifat
positif secara efektif
FILM
• Pesan (ucapan atau ekspresi), atau
kumpulan pesan yang terdiri dari order
sekuens dari simbol, atau makna yang
dapat ditafsirkan dari pesan atau
kumpulan pesan
• Kumpulan data dan fakta yang telah
diolah dan dianalisis, kemudian
disajikan menjadi sesuatu yang
memiliki nilai, arti, atau pemahaman
tertentu bagi orang lain
 Informasi harus berhubungan (nyambung)
 Informasi harus akurat/tidak bias
 Informasi harus ada ketika dibutuhkan
 Relevan/ manfaat untuk pemakainya
 Nilai informasi (manfaat dan biaya)
 Ketahui mitra bicara (usia, tingkat pendidikan,
penalaran, jenis kelamin, dan karakter lainnya)
 Ketahui tujuan (untuk apa? Manfaatnya apa?)
 Perhatikan konteks (tema, situasi, dan kondisi yang
melatarbelakangi dan cara pandang seseorang)
 Pelajari kultur (kebiasaan, adat, budaya, tata krama,
dsb)
 Pahami bahasa (jenis, bentuk, cara bertutur, dsb)
Perhatikan gambar berikut selama 5 detik lalu
katakan kesan saudara.
Perbedaan konteks/ tema menyebabkan orang-orang
memahami suatu hal dengan makna yang berbeda……
Hasil riset penyampaian informasi:
• 55% ditentukan oleh bahasa tubuh (postur,
isyarat, kontak mata)
• 38% ditentukan oleh nada suara
• 7 % saja yang ditentukan oleh kata-kata
(Mechribian and Ferris)
Wati makan jambu monyet yang
menggantung di pohon
Simulasi
PESERTA DIBAGI 4 KELOMPOK , MASING-MASING
KELOMPOK MEMILIH KETUA DAN SEKRETARIS. DAN
SETIAP KELOMPOK MENSIMULASIKAN KASUS YANG
DIBAGIKAN
Bahasa Isyarat Ekspresi Wajah Sandi
Warna
Simbol Bahasa Isyarat
• Repetition (pengulangan)
• Contradiction (berlawanan)
• Substitution (pengganti)
• Complementing (tambahan)
• Accenting (penekanan)
Mendengarkan dengan aktif
Mendengarkan untuk mengerti yang dikatakan dibalik
pesan.
Tips mendengar secara aktif :
1.Ulang kembali pesan dengan kata-kata sendiri
2.Check kembali apa yang ada dibalik pesan
3.Amati pembicara tanpa generalisasi tentang latar
belakang atau sifat-sifat lainnya.
HURIER Model :
Hearing, Understand, Remembering,
Interpreting, Evaluating, Responding.
Simulasi
Dibagi 2 kelompok
1. Hindari untuk memberikan evaluasi terlebih dahulu terhadap pembicara.
2. Hindari pemberian bumbu-bumbu pada isi pembicaraan orang lain.
3. Jangan mencampuri pemikiran kita terhadap ide orang lain.
4. Penghindaran diri untuk mendengakan si pembicara menjauhkan
ketertutupan anda untuk berkomunikasi dengan si pembicara.
5. Sebaiknya keinginan untuk menginterupsi pembicaraan orang dibatasi.
6. Jangan perhatikan sikap dan penampilan si pembicara, perhatikan
isinya.
7. Hindari kecurigaan anda terhadap apa yang akan dibicarakan orang lain.
8. Jangan bersikap munafik terhadap diri anda sendiri, ini akan
berpengaruh terhadap harapan anda terhadap isi pembicaraaan.
9. Dengarlah si pembicara, hindari gangguan dari luar,karena akan
berpengaruh pada perhatian anda.
10. Tindakan-tindakan anda sambil mendengarkan pembicaraan,akan
mengganggu konsentrasi anda.
Efektif
 Kesegeraan:
Diberikan segera setelah pesan diterima.
 Kejujuran
Umpan balik harus merupakan reaksi
yg jujur
 Kepatutan:
Harus sesuai dengan situasi dan kondisi
 Kejelasan
Refleksi yg jelas mengenai pesan, bukan refleksi dari
perasaan atau prasangka pribadi anda.
Efektif
Memberikan
Efektif
Menerima
• Kepekaan:
Kebanyakan umpan balik datang
dari pesan non-verbal
Dukungan:
ketanggapan anda terhadap umpan balik sangat
menentukan ragam dan kedalaman umpan balik
yang anda terima.
Keterbukaan pikiran:
jika umpan balik itu negatif, cobalah dievaluasi
apa yg dikatakan, terimalah apa yang masuk
akal dan apa yang tidak masuk akal.
Ada pengalaman menghadapi
reaksi/ umpan balik dari lawan
bicara/ pasien anda?
Silakan ceritakan, sementara yang
lain menyimak
 Berkomunikasi dengan jamaah haji bukan hal yang
mudah. Jamaah haji berasal dari sosek, pendidikan,
budaya, dan pola pikir yang berbeda.
 Perlu banyak persiapan menghadapi jamaah dengan
pola komunikasi yang jauh berbeda dengan kita.
 Keberhasilan komunikasi dengan jamaah tidak
hanya dipengaruhi oleh persiapan diri yang matang,
namun kerja sama antara teman sejawat atau
dengan para pimpinan
Semoga AllAh swt
memberikan hadiah yang terbaik
Sebaik - baiknya manusia adalah orang
yang paling bermanfaat bagi manusia
( HR. Thabrani dan Daruquthni)
Terima Kasih
Komunikasi Efektif PPIH

Contenu connexe

Tendances

Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah Retorika
Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah RetorikaTahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah Retorika
Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah RetorikaAtika Cahya Ningrum
 
Komunikasi Edit
Komunikasi EditKomunikasi Edit
Komunikasi Editmishalea
 
Konseling dalam Asuhan Kebidanan
Konseling dalam Asuhan Kebidanan Konseling dalam Asuhan Kebidanan
Konseling dalam Asuhan Kebidanan pjj_kemenkes
 
Keterampilan observasi dalam praktik kebidanan
Keterampilan observasi dalam praktik kebidananKeterampilan observasi dalam praktik kebidanan
Keterampilan observasi dalam praktik kebidananValny Majid
 
14 teknik komunikasi yang paling efektif
14 teknik komunikasi yang paling efektif14 teknik komunikasi yang paling efektif
14 teknik komunikasi yang paling efektifHarvy Damara
 
Respon mendengar dan empati
Respon mendengar dan empati Respon mendengar dan empati
Respon mendengar dan empati fitri norlida
 
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)Maria Sofea
 
Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K pjj_kemenkes
 
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonal
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonalKOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonal
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonalAmin Upsi
 
Komunikasi Dalam Praktek Kebidanan
Komunikasi Dalam Praktek KebidananKomunikasi Dalam Praktek Kebidanan
Komunikasi Dalam Praktek Kebidananintan fadilla
 
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1Uwes Chaeruman
 
Bab komunikasi
Bab komunikasiBab komunikasi
Bab komunikasiaimm reka
 
Kemahiran insaniah (Soft skills)
Kemahiran insaniah (Soft skills)Kemahiran insaniah (Soft skills)
Kemahiran insaniah (Soft skills)Nor Yusof
 
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektifpjj_kemenkes
 
Membangun kredibiltas sebagai pembicara
Membangun kredibiltas sebagai pembicaraMembangun kredibiltas sebagai pembicara
Membangun kredibiltas sebagai pembicaraSasetyo Satria
 

Tendances (20)

Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah Retorika
Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah RetorikaTahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah Retorika
Tahap Penyampaian Pidato-Mata Kuliah Retorika
 
Makalah kap
Makalah kapMakalah kap
Makalah kap
 
Komunikasi Edit
Komunikasi EditKomunikasi Edit
Komunikasi Edit
 
Konseling dalam Asuhan Kebidanan
Konseling dalam Asuhan Kebidanan Konseling dalam Asuhan Kebidanan
Konseling dalam Asuhan Kebidanan
 
Keterampilan observasi dalam praktik kebidanan
Keterampilan observasi dalam praktik kebidananKeterampilan observasi dalam praktik kebidanan
Keterampilan observasi dalam praktik kebidanan
 
Komunikasi berkesan
Komunikasi berkesanKomunikasi berkesan
Komunikasi berkesan
 
14 teknik komunikasi yang paling efektif
14 teknik komunikasi yang paling efektif14 teknik komunikasi yang paling efektif
14 teknik komunikasi yang paling efektif
 
Respon mendengar dan empati
Respon mendengar dan empati Respon mendengar dan empati
Respon mendengar dan empati
 
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)
Ciri komunikasi yg berkesan (kumpulan 4)
 
Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K Keterampilan Inti KIP/K
Keterampilan Inti KIP/K
 
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonal
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonalKOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonal
KOMUNIKASI DAN INTERAKSI SOSIAL komunikasi interpersonal
 
Komunikasi Dalam Praktek Kebidanan
Komunikasi Dalam Praktek KebidananKomunikasi Dalam Praktek Kebidanan
Komunikasi Dalam Praktek Kebidanan
 
Makalah pidato
Makalah pidatoMakalah pidato
Makalah pidato
 
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1
Kb 1 komunikasi kebidanan modul 1
 
5 komunikasi di khalayak
5 komunikasi di khalayak5 komunikasi di khalayak
5 komunikasi di khalayak
 
Bab komunikasi
Bab komunikasiBab komunikasi
Bab komunikasi
 
Kemahiran insaniah (Soft skills)
Kemahiran insaniah (Soft skills)Kemahiran insaniah (Soft skills)
Kemahiran insaniah (Soft skills)
 
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektif
 
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektif
 
Membangun kredibiltas sebagai pembicara
Membangun kredibiltas sebagai pembicaraMembangun kredibiltas sebagai pembicara
Membangun kredibiltas sebagai pembicara
 

Similaire à Komunikasi Efektif PPIH

Definisi komunikasi
Definisi komunikasiDefinisi komunikasi
Definisi komunikasifiro HAR
 
Dasar dasar komunikasi.2
Dasar dasar komunikasi.2Dasar dasar komunikasi.2
Dasar dasar komunikasi.2om_wiez
 
komunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdfkomunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdfParakangPoppo
 
Komunikasi dalam pengurusan
Komunikasi dalam pengurusanKomunikasi dalam pengurusan
Komunikasi dalam pengurusanrabiatulnazari
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptAfifFikri11
 
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kip
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kipMakalah pengaruh pemahaman diri terhadap kip
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kipOleJyo1
 
Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K pjj_kemenkes
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxCandraDewi69
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulanQueen Lea
 
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)Konselor Sebaya (PIK-Remaja)
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)Rajabul Gufron
 
Kip k (ix) new
Kip k (ix) newKip k (ix) new
Kip k (ix) newTiyara II
 
Teknik konseling
Teknik konselingTeknik konseling
Teknik konselingdrdr013
 
Komunikasi_terapeutik.ppt
Komunikasi_terapeutik.pptKomunikasi_terapeutik.ppt
Komunikasi_terapeutik.pptRani267816
 
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winarta
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian WinartaThe Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winarta
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winartastarcoach indonesia
 

Similaire à Komunikasi Efektif PPIH (20)

Definisi komunikasi
Definisi komunikasiDefinisi komunikasi
Definisi komunikasi
 
Dasar dasar komunikasi.2
Dasar dasar komunikasi.2Dasar dasar komunikasi.2
Dasar dasar komunikasi.2
 
Pelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi EfektifPelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi Efektif
 
komunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdfkomunikasi_efektif.pdf
komunikasi_efektif.pdf
 
Komunikasi dalam pengurusan
Komunikasi dalam pengurusanKomunikasi dalam pengurusan
Komunikasi dalam pengurusan
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
 
Budaya konteks memasuki budaya baru
Budaya konteks memasuki budaya baruBudaya konteks memasuki budaya baru
Budaya konteks memasuki budaya baru
 
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
 
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kip
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kipMakalah pengaruh pemahaman diri terhadap kip
Makalah pengaruh pemahaman diri terhadap kip
 
Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K Konsep Dasar KIP/K
Konsep Dasar KIP/K
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulan
 
Komunikasi
KomunikasiKomunikasi
Komunikasi
 
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)Konselor Sebaya (PIK-Remaja)
Konselor Sebaya (PIK-Remaja)
 
Kip k (ix) new
Kip k (ix) newKip k (ix) new
Kip k (ix) new
 
Epd week 7
Epd week 7Epd week 7
Epd week 7
 
Komunikasi efektif
Komunikasi efektifKomunikasi efektif
Komunikasi efektif
 
Teknik konseling
Teknik konselingTeknik konseling
Teknik konseling
 
Komunikasi_terapeutik.ppt
Komunikasi_terapeutik.pptKomunikasi_terapeutik.ppt
Komunikasi_terapeutik.ppt
 
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winarta
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian WinartaThe Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winarta
The Power of Commucation & Attitude by Coach Barlian Winarta
 

Plus de rickygunawan84

7121 format baru modul kurikulum komunikasi ilmiah
7121 format baru modul  kurikulum komunikasi ilmiah7121 format baru modul  kurikulum komunikasi ilmiah
7121 format baru modul kurikulum komunikasi ilmiahrickygunawan84
 
Pokok Bahan 1 Distribusi Kusta
Pokok Bahan 1 Distribusi KustaPokok Bahan 1 Distribusi Kusta
Pokok Bahan 1 Distribusi Kustarickygunawan84
 
Kebijakan pelatihan sdmk
Kebijakan pelatihan sdmkKebijakan pelatihan sdmk
Kebijakan pelatihan sdmkrickygunawan84
 
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh Sistem Pembelajaran Jarak Jauh
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh rickygunawan84
 
05. transportasi pasien gadar
05. transportasi pasien gadar05. transportasi pasien gadar
05. transportasi pasien gadarrickygunawan84
 
03. initial assessment
03. initial assessment03. initial assessment
03. initial assessmentrickygunawan84
 
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisirickygunawan84
 
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)rickygunawan84
 
Review formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyaReview formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyarickygunawan84
 
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingPpt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingrickygunawan84
 
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanReview  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanrickygunawan84
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...rickygunawan84
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...rickygunawan84
 
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)rickygunawan84
 
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)rickygunawan84
 
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)rickygunawan84
 
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)rickygunawan84
 
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...rickygunawan84
 

Plus de rickygunawan84 (20)

7121 format baru modul kurikulum komunikasi ilmiah
7121 format baru modul  kurikulum komunikasi ilmiah7121 format baru modul  kurikulum komunikasi ilmiah
7121 format baru modul kurikulum komunikasi ilmiah
 
Lo ko mpor
Lo ko mporLo ko mpor
Lo ko mpor
 
Pokok Bahan 1 Distribusi Kusta
Pokok Bahan 1 Distribusi KustaPokok Bahan 1 Distribusi Kusta
Pokok Bahan 1 Distribusi Kusta
 
Kebijakan pelatihan sdmk
Kebijakan pelatihan sdmkKebijakan pelatihan sdmk
Kebijakan pelatihan sdmk
 
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh Sistem Pembelajaran Jarak Jauh
Sistem Pembelajaran Jarak Jauh
 
05. transportasi pasien gadar
05. transportasi pasien gadar05. transportasi pasien gadar
05. transportasi pasien gadar
 
03. initial assessment
03. initial assessment03. initial assessment
03. initial assessment
 
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi
02. bantuan hidup dasar ns 2020 revisi
 
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
 
Review pb2 supervisi
Review   pb2 supervisiReview   pb2 supervisi
Review pb2 supervisi
 
Review formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyaReview formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnya
 
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingPpt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
 
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanReview  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
 
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
 
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
 
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
 
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
 
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
 

Dernier

UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Dernier (20)

UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

Komunikasi Efektif PPIH

  • 1.
  • 2. dr. Aisyah, MKM Kp. Geduk D.04 Cipanas HP: 0812 22 335010 aisyaharum2@gmail.com Widyaiswara BBPK Ciloto Kemenkes RI
  • 3. TUJUAN UMUM PESERTA MAMPU: Setelah selesai mengikuti materi ini, peserta mampu melakukan komunikasi efektif.
  • 4. Tujuan Pembelajaran Khusus Wajib mampu… “Petugas PPIH” Komunikasi Efektif PPIH Menunjukkan sikap positif Memberikan informasi secara benar Menjadi Pendengar baik 1 2 3 Memberikan umpan balik secara efektif 4 Menerapkan Komuniksi Efektif 5
  • 5. Kemampuan Komunikasi Yang seperti apa yang harus dimiliki oleh seorang petugas PPIH?? Ada yang mempunyai pengalaman terkait komunikasi ??
  • 6. TUJUAN KOMUNIKASI Setiap individu yang melakukan komunikasi dengan pesan-pesan yang disengaja dan disadari mengharapkan tercapainya tujuan dari proses komunikasi yaitu : kesamaan pandangan atau pengertian terhadap isi pesan yang disampaikan
  • 7. Proses penyampaian informasi atau pesan dari komunikator kepada komunikan dengan menggunakan media dan cara yang dipahami bersama dan mendapatkan kesamaan arti melalui transmisi pesan secara timbal balik. KOMUNIKASI
  • 8. UNSUR-UNSUR KOMUNIKASI 1. Pihak yang mengawali (Komunikator, Sender, source/sumber) 2. Pesan yang ingin disampaikan 3. Saluran Komunikasi (lisan/oral, tertulis/written, atau elektronik/electronic ) 4. Situasi Komunikasi (tempat, waktu, cuaca, iklim dan keadaan alam, serta psykologi tertentu) 5. Gangguan Komunikasi 6. Pihak yang menerima (komunikan, receiver; decoder; destination, audience) 7. Umpan balik dan dampak (Tanggapan dari penerima atas pesan yang diterima)
  • 9. SASARAN KOMUNIKASI PETUGAS KESEHATAN HAJI JEMAAH HAJI PIMPINAN PETUGAS HAJI YANG LAIN Sesama petugas PPIH (TPP, TGC,TKR dan TPK) Petugas TKHI, Karom, Karu
  • 10. SYARAT KOMUNIKASI PETUGAS KESEHATAN HAJI ?? BERSIKAP POSITIF
  • 11. Menurut Dr. Patricia Patton Bagaimana kita memandang diri sendiri Bagaimana kita memandang orang lain Bagaimana kita memandang tugas rofesional amah khlas utu ntusias
  • 12. Memandang diri sendiri Sebelum menghargai orang lain (pelanggan) perlu memberikan memperhatian pada diri sendiri pada :  Kemampuan  Pengetahuan  Keterampilan  Penampilan
  • 13. Simulasi • Peserta diminta untuk menuliskan image diri masing-masing (baik dan buruk) pada selembar kertas • Mintalah peserta/teman untuk menuliskan image kita (teman yg mengenalnya) • Mintalah peserta berkomunikasi, saling menanyakan image masing2 • Refleksikan
  • 14.
  • 15. 1. Daerah terbuka 2. Daerah buta 3. Daerah tertutup 4. Daerah gelap
  • 16. Siapa saya????  Walaupun sudah lama menjalani hidup, masih banyak hal mengenai diri kita yang tidak kita ketahui  Apalagi orang lain, mereka terhalang berbagai alasan untuk mengenal kita jauh lebih baik  Beberapa hal perlu orang lain untuk mengungkap siapa sebenarnya diri kita. Hal ini membutuhkan kesadaran diri kita akan kebutuhan berinteraksi dengan orang lain
  • 17.  Demikian sebaliknya orang lain membutuhkan keterbukaan kita mengenai siapa diri kita yang sebenarnya, dan tentunya hal-hal yang patut saja.  Berbagai potensi diri tentunya perlu dicari dan dikembangkan demi membangun citra positif kita  Hambatan dalam membuka daerah terbuka kita seluas-luasnya pada orang lain membuat kita tidak percaya diri dalam berinteraksi atau bahkan berprasangka negatif pada orang lain  Demikian pula orang lain akan menjadi canggung, dan serba salah ketika berinteraksi dengan kita karena tidak mengenal kita sepatutnya.
  • 18. ROLE PLAY • Peserta dibagi 4 kelompok, setiap kelompok mendiskusikan dan mempraktekkan kasus yang diberikan • Waktu diskusi 5 menit • Waktu roleplay 10 menit • Kelompok yang lain perhatikan dan memberi tanggapan
  • 19. Kasus 1 Pada tanggal 7 Dzulhijjah, Seoarang jamaah haji laki-laki 65 tahun di bawa ke KKHI mekkah oleh petugas kloter dan keluarga nya, setelah diperiksa oleh dokter KKHI ternyata indikasi untuk safari wukuf, pasien tidak mau ikut safari wukuf Karena pasien berpendapat kalo ikut safari wukuf maka ibadah haji nya tidak afdol, dan keluarganya pun keberatan , informasi dan komunikasi apa yang bisa anda lakukan sebagai dokter petugas PPIH
  • 20. Kasus 2 Telah terjadi Diare massal , banyak jemaah haji yang mengalami dehidrasi dan marah-marah setelah mengkonsumsi jatah catering, tIndakan apa yang harus dilakukan oleh PPIH Arab Saudi untuk mengatasi hal tersebut
  • 21. Kasus 3 Pada saat di Arafah ada Ketua kloter beserta dokter kloternya melapor ke Pos Petugas PPIH, Jemaahnya yang sakit dibawa oleh ambulans Arab Saudi dan satu orang lagi meninggal di tenda, apa yang harus anda lakukan.
  • 22. Kasus 4 Salah satu jamaah yang dirawat di KKHI Mekkah , sudah 2hari tidak mau makan, dia terus minta pulang ke pondokkan, jamaah tidak di dampingin oleh keluarga, selama dirawat diKKHI tidak ada petugas, dan teman sekamarnya yang menjenguknya, apa yang saudara lakukan
  • 23.
  • 24.  Lakukan hubungan yang emosional secara positif dengan jamaah haji dan dengan apapun yang kita kerjakan
  • 25.  Hargai pekerjaan yang kita lakukan.  Pilih pekerjaan yang kita anggap penting dan khusus  Lakukan pekerjaan dengan sepenuh hati dan penuh perhatian.
  • 26.  Bersikap Netral  Mampu mengendalikan diri maupun situasi  Berfikir kreatif dan berencana  Mampu menangani dan mengelola perubahan  Optimis  Mampu mengkomunikasikan sifat-sifat positif secara efektif
  • 27.
  • 28. FILM
  • 29. • Pesan (ucapan atau ekspresi), atau kumpulan pesan yang terdiri dari order sekuens dari simbol, atau makna yang dapat ditafsirkan dari pesan atau kumpulan pesan • Kumpulan data dan fakta yang telah diolah dan dianalisis, kemudian disajikan menjadi sesuatu yang memiliki nilai, arti, atau pemahaman tertentu bagi orang lain
  • 30.  Informasi harus berhubungan (nyambung)  Informasi harus akurat/tidak bias  Informasi harus ada ketika dibutuhkan  Relevan/ manfaat untuk pemakainya  Nilai informasi (manfaat dan biaya)
  • 31.
  • 32.  Ketahui mitra bicara (usia, tingkat pendidikan, penalaran, jenis kelamin, dan karakter lainnya)  Ketahui tujuan (untuk apa? Manfaatnya apa?)  Perhatikan konteks (tema, situasi, dan kondisi yang melatarbelakangi dan cara pandang seseorang)  Pelajari kultur (kebiasaan, adat, budaya, tata krama, dsb)  Pahami bahasa (jenis, bentuk, cara bertutur, dsb)
  • 33. Perhatikan gambar berikut selama 5 detik lalu katakan kesan saudara. Perbedaan konteks/ tema menyebabkan orang-orang memahami suatu hal dengan makna yang berbeda……
  • 34.
  • 35. Hasil riset penyampaian informasi: • 55% ditentukan oleh bahasa tubuh (postur, isyarat, kontak mata) • 38% ditentukan oleh nada suara • 7 % saja yang ditentukan oleh kata-kata (Mechribian and Ferris)
  • 36. Wati makan jambu monyet yang menggantung di pohon
  • 37. Simulasi PESERTA DIBAGI 4 KELOMPOK , MASING-MASING KELOMPOK MEMILIH KETUA DAN SEKRETARIS. DAN SETIAP KELOMPOK MENSIMULASIKAN KASUS YANG DIBAGIKAN
  • 38. Bahasa Isyarat Ekspresi Wajah Sandi Warna Simbol Bahasa Isyarat
  • 39. • Repetition (pengulangan) • Contradiction (berlawanan) • Substitution (pengganti) • Complementing (tambahan) • Accenting (penekanan)
  • 40.
  • 41. Mendengarkan dengan aktif Mendengarkan untuk mengerti yang dikatakan dibalik pesan. Tips mendengar secara aktif : 1.Ulang kembali pesan dengan kata-kata sendiri 2.Check kembali apa yang ada dibalik pesan 3.Amati pembicara tanpa generalisasi tentang latar belakang atau sifat-sifat lainnya. HURIER Model : Hearing, Understand, Remembering, Interpreting, Evaluating, Responding.
  • 42.
  • 44. 1. Hindari untuk memberikan evaluasi terlebih dahulu terhadap pembicara. 2. Hindari pemberian bumbu-bumbu pada isi pembicaraan orang lain. 3. Jangan mencampuri pemikiran kita terhadap ide orang lain. 4. Penghindaran diri untuk mendengakan si pembicara menjauhkan ketertutupan anda untuk berkomunikasi dengan si pembicara. 5. Sebaiknya keinginan untuk menginterupsi pembicaraan orang dibatasi. 6. Jangan perhatikan sikap dan penampilan si pembicara, perhatikan isinya. 7. Hindari kecurigaan anda terhadap apa yang akan dibicarakan orang lain. 8. Jangan bersikap munafik terhadap diri anda sendiri, ini akan berpengaruh terhadap harapan anda terhadap isi pembicaraaan. 9. Dengarlah si pembicara, hindari gangguan dari luar,karena akan berpengaruh pada perhatian anda. 10. Tindakan-tindakan anda sambil mendengarkan pembicaraan,akan mengganggu konsentrasi anda.
  • 46.  Kesegeraan: Diberikan segera setelah pesan diterima.  Kejujuran Umpan balik harus merupakan reaksi yg jujur  Kepatutan: Harus sesuai dengan situasi dan kondisi  Kejelasan Refleksi yg jelas mengenai pesan, bukan refleksi dari perasaan atau prasangka pribadi anda. Efektif Memberikan
  • 47. Efektif Menerima • Kepekaan: Kebanyakan umpan balik datang dari pesan non-verbal Dukungan: ketanggapan anda terhadap umpan balik sangat menentukan ragam dan kedalaman umpan balik yang anda terima. Keterbukaan pikiran: jika umpan balik itu negatif, cobalah dievaluasi apa yg dikatakan, terimalah apa yang masuk akal dan apa yang tidak masuk akal.
  • 48. Ada pengalaman menghadapi reaksi/ umpan balik dari lawan bicara/ pasien anda? Silakan ceritakan, sementara yang lain menyimak
  • 49.  Berkomunikasi dengan jamaah haji bukan hal yang mudah. Jamaah haji berasal dari sosek, pendidikan, budaya, dan pola pikir yang berbeda.  Perlu banyak persiapan menghadapi jamaah dengan pola komunikasi yang jauh berbeda dengan kita.  Keberhasilan komunikasi dengan jamaah tidak hanya dipengaruhi oleh persiapan diri yang matang, namun kerja sama antara teman sejawat atau dengan para pimpinan
  • 50. Semoga AllAh swt memberikan hadiah yang terbaik Sebaik - baiknya manusia adalah orang yang paling bermanfaat bagi manusia ( HR. Thabrani dan Daruquthni) Terima Kasih