SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  3
Apa yang dimaksud ISPA?
ISPA adalah penyakit infeksi saluran
pernafasan akut disebut juga batuk pilek,
dapat terjadi pada siapa saja.
Apa penyebabnya?
Penyebab utama : Virus
Penyebab lain :
• Tertular penderita lain
• Kurang makanan bergizi
• Tinggal dilingkungan yang kurang
sehat
Pembagian jenis, tanda dan gejala ISPA?
1. ISPA Ringan
Tandanya: batuk pilek, kadang disertai
demam
2. ISPA Sedang (Pneumonia)
Tandanya: batuk pilek disertai napas
cepat
3. ISPA Berat (Pneumonia berat)
Tandanya: batuk pilek disertai sesak
napas.
Apa akibat dari ISPA?
1. Daya tahan tubuh menurun
2. Biaya berobat mahal
3. Sesak napas berat bisa meninggal dunia
Bagaimana cara mengatasinya?
1. Istirahat yang cukup
2. Bersihkan hidung yang tersumbat
dengan sapu tangan
3. Jika demam:
- Berikan obat penurun panas
- Minum yang banyak
- Kompres dengan air pada dahi
dan ketiak
- Jangan menggunakan selimut
yang tebal.
4. Jika Batuk:
- Berikan inhalasi (pelega
tenggorokan dan pernapasan)
dengan menggunakan air panas
dalam baskom dan menthol (minyak
kayu putih)
- Tarik napas dalam dan batuk
efektif
- Obat tradisional: campuran
setengah sendok makan air perasan
jeruk nipis dengan setengah sendok
makan madu atau kecap
5. Memakan makanan yang bergizi
6. Datang Puskesmas atau rumah sakit
terdekat
Bagaimana lingkungan rumah yang sehat
untuk menghindari ISPA?
1. Rumah dan lingkungan bersih
2. Penerangan dari sinar matahari cukup
3. Hindari debu dan asap
4. Pertukaran udara (ventilasi) cukup
dengan cara membuka jendela setiap
pagi
5. Tidak lembab
infeksi saluran
pernApasan akut
(ispa)
Oleh :
AKADEMI KEPERAWATAN
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA
2015

Contenu connexe

Tendances

Pentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabunPentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabun
Bella Nur Andani
 
Pedoman pengendalian ispa
Pedoman pengendalian ispaPedoman pengendalian ispa
Pedoman pengendalian ispa
Mi Mie
 
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endangPenyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Muamar Ys
 
Materi pengenalan program prolanis
Materi pengenalan program prolanisMateri pengenalan program prolanis
Materi pengenalan program prolanis
Klinik Jejaring PT Rumah Sakit Padjadjaran
 
Penyuluhan diabetes mellitus
Penyuluhan diabetes mellitusPenyuluhan diabetes mellitus
Penyuluhan diabetes mellitus
Yunita Manurung
 

Tendances (20)

Pentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabunPentingnya cuci tangan pakai sabun
Pentingnya cuci tangan pakai sabun
 
ASMA: patofisiologi Asthma
ASMA: patofisiologi AsthmaASMA: patofisiologi Asthma
ASMA: patofisiologi Asthma
 
ppt kader caregiver lansia.pptx
ppt kader caregiver lansia.pptxppt kader caregiver lansia.pptx
ppt kader caregiver lansia.pptx
 
Penyuluhan prolanis revisi
Penyuluhan prolanis revisiPenyuluhan prolanis revisi
Penyuluhan prolanis revisi
 
Pedoman pengendalian ispa
Pedoman pengendalian ispaPedoman pengendalian ispa
Pedoman pengendalian ispa
 
GERMAS 2022.pptx
GERMAS 2022.pptxGERMAS 2022.pptx
GERMAS 2022.pptx
 
Pneumonia
PneumoniaPneumonia
Pneumonia
 
Penyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endangPenyuluhan hipertensi dr.endang
Penyuluhan hipertensi dr.endang
 
Materi pengenalan program prolanis
Materi pengenalan program prolanisMateri pengenalan program prolanis
Materi pengenalan program prolanis
 
Penyuluhan etika batuk erizal azmi
Penyuluhan etika batuk   erizal azmiPenyuluhan etika batuk   erizal azmi
Penyuluhan etika batuk erizal azmi
 
Penyuluhan diabetes mellitus
Penyuluhan diabetes mellitusPenyuluhan diabetes mellitus
Penyuluhan diabetes mellitus
 
Ppt hipertensi
Ppt hipertensiPpt hipertensi
Ppt hipertensi
 
06 prolanis
06 prolanis06 prolanis
06 prolanis
 
Epilepsi
EpilepsiEpilepsi
Epilepsi
 
Anatomi hidung
Anatomi hidungAnatomi hidung
Anatomi hidung
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akut
 
ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan AKut)
ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan AKut)ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan AKut)
ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan AKut)
 
Teks mc
Teks mcTeks mc
Teks mc
 
Infeksi saluran pernafasan akut
Infeksi saluran pernafasan akutInfeksi saluran pernafasan akut
Infeksi saluran pernafasan akut
 
Hipertensi utk AWAM
Hipertensi utk AWAMHipertensi utk AWAM
Hipertensi utk AWAM
 

Similaire à Leaflet ispa akper muna.14

Pendahulua nrrr
Pendahulua nrrrPendahulua nrrr
Pendahulua nrrr
Fajri Eka
 
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docxadoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
RAWINGRAHU
 

Similaire à Leaflet ispa akper muna.14 (20)

Pendahulua nrrr
Pendahulua nrrrPendahulua nrrr
Pendahulua nrrr
 
Pendahuluan
PendahuluanPendahuluan
Pendahuluan
 
Leaflet ispa akper muna.16
Leaflet ispa akper muna.16Leaflet ispa akper muna.16
Leaflet ispa akper muna.16
 
Leaflet ispa akper muna.7
Leaflet ispa akper muna.7Leaflet ispa akper muna.7
Leaflet ispa akper muna.7
 
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 3
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 3Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 3
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 3
 
GANGGUAN PADA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
GANGGUAN PADA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptxGANGGUAN PADA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
GANGGUAN PADA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
 
Leaflet ispa akper pemkab muna raha
Leaflet ispa akper pemkab muna rahaLeaflet ispa akper pemkab muna raha
Leaflet ispa akper pemkab muna raha
 
SISTEM PERNAFASAN "LARINGITIS"
SISTEM PERNAFASAN "LARINGITIS"SISTEM PERNAFASAN "LARINGITIS"
SISTEM PERNAFASAN "LARINGITIS"
 
materi bahan ajar penyakit gangguan pernafasan
materi bahan ajar penyakit gangguan pernafasanmateri bahan ajar penyakit gangguan pernafasan
materi bahan ajar penyakit gangguan pernafasan
 
Leaflet ispa akper muna2
Leaflet ispa akper muna2Leaflet ispa akper muna2
Leaflet ispa akper muna2
 
Leaflet ispa
Leaflet ispaLeaflet ispa
Leaflet ispa
 
Zidan
ZidanZidan
Zidan
 
Dispnea
DispneaDispnea
Dispnea
 
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 2
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 2Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 2
Macam macam jenis penyakit pada sistem pernapasan 2
 
Leaflet ispa akper muna
Leaflet ispa akper munaLeaflet ispa akper muna
Leaflet ispa akper muna
 
Leaflet ispa akper pemkab muna raha
Leaflet ispa akper pemkab muna rahaLeaflet ispa akper pemkab muna raha
Leaflet ispa akper pemkab muna raha
 
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docxadoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
adoc.pub_satuan-acara-penyuluhan-sap-.docx
 
Leaflet ispa akper muna.5
Leaflet ispa akper muna.5Leaflet ispa akper muna.5
Leaflet ispa akper muna.5
 
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
 
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
Satpel ispa akper pemda muna pada ibu22
 

Plus de Septian Muna Barakati

Plus de Septian Muna Barakati (20)

Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
 
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
 
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
 
Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA
 
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
 
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
 
Dokomen polisi
Dokomen polisiDokomen polisi
Dokomen polisi
 
Dokumen perusahaan
Dokumen perusahaanDokumen perusahaan
Dokumen perusahaan
 
Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3
 
Dosa besar
Dosa besarDosa besar
Dosa besar
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi pendudukFaktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
 
E
EE
E
 
Faktor
FaktorFaktor
Faktor
 
Fho...................
Fho...................Fho...................
Fho...................
 
555555555555555 (2)
555555555555555 (2)555555555555555 (2)
555555555555555 (2)
 
99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya
 
10 impact of global warming
10 impact of global warming10 impact of global warming
10 impact of global warming
 
10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global
 
5 w 1h penyakit hiv
5 w 1h  penyakit hiv5 w 1h  penyakit hiv
5 w 1h penyakit hiv
 

Leaflet ispa akper muna.14

  • 1. Apa yang dimaksud ISPA? ISPA adalah penyakit infeksi saluran pernafasan akut disebut juga batuk pilek, dapat terjadi pada siapa saja. Apa penyebabnya? Penyebab utama : Virus Penyebab lain : • Tertular penderita lain • Kurang makanan bergizi • Tinggal dilingkungan yang kurang sehat Pembagian jenis, tanda dan gejala ISPA? 1. ISPA Ringan Tandanya: batuk pilek, kadang disertai demam 2. ISPA Sedang (Pneumonia) Tandanya: batuk pilek disertai napas cepat 3. ISPA Berat (Pneumonia berat) Tandanya: batuk pilek disertai sesak napas. Apa akibat dari ISPA? 1. Daya tahan tubuh menurun 2. Biaya berobat mahal 3. Sesak napas berat bisa meninggal dunia Bagaimana cara mengatasinya? 1. Istirahat yang cukup 2. Bersihkan hidung yang tersumbat dengan sapu tangan 3. Jika demam: - Berikan obat penurun panas - Minum yang banyak - Kompres dengan air pada dahi dan ketiak - Jangan menggunakan selimut yang tebal. 4. Jika Batuk: - Berikan inhalasi (pelega tenggorokan dan pernapasan) dengan menggunakan air panas dalam baskom dan menthol (minyak kayu putih) - Tarik napas dalam dan batuk efektif - Obat tradisional: campuran setengah sendok makan air perasan jeruk nipis dengan setengah sendok makan madu atau kecap
  • 2. 5. Memakan makanan yang bergizi 6. Datang Puskesmas atau rumah sakit terdekat Bagaimana lingkungan rumah yang sehat untuk menghindari ISPA? 1. Rumah dan lingkungan bersih 2. Penerangan dari sinar matahari cukup 3. Hindari debu dan asap 4. Pertukaran udara (ventilasi) cukup dengan cara membuka jendela setiap pagi 5. Tidak lembab infeksi saluran pernApasan akut (ispa) Oleh :