SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  8
10 LANGKAH KALIBRASI
TERMOMETER INFRAMERAH
@siwaliswantika siwali.com
Sumber: Fluke Calibration Blog
@siwaliswantika siwali.com
Letakkan kalibrator inframerah pada lokasi yang bebas dari sumber angin (ventilasi
udara, pintu HVAC atau AC) serta jangan letakkan sumber radiasi pada lokasi yang
menghadap energi panas lain (tubuh manusia, jendela, peralatan kalibrasi lainnya
atau mesin pembuat kopi).
1
Aturlah kalibrator inframerah/ sumber radiasi pada suhu kalibrasi yag diinginkan,
berikan waktu untuk kalibrator agar stabil, kurang lebih 10 - 15 menit.
2
Ilustrasi pengaturan alat dalam lab
@siwaliswantika siwali.com
Tentukan titik pengukuran yang akan dikalibrasi. Penentuan titik pengukuran ini
berdasarkan dari harapan dan kebutuhan. Minimal gunakanlah 3 titik pengukuran
yang dapat mewakili suhu penggunaan termometer inframerah yaitu nilai suhu
minimum, nilai suhu menengah dan nilai suhu maksimum.
Atur emisivitas pada kalibrator inframerah dan termometer UUT. Pengaturan
emisivitas kalibrator disesuaikan dengan emisivitas pada termometer UUT.
Pengaturan emisivitas ini harus sama nilainya antara termometer UUT dan
kalibrator.
4
5
Sebelum kalibrasi, berikan cukup waktu untuk termometer inframerah agar berada
dalam kondisi suhu lingkungan lab. Biasanya 15 menit - 1 jam. Hal ini menjadi
pertimbangan penting ketika unit termometer yang akan dikalibrasi baru saja
dibawa dari luar ruangan karena suhu internal UUT merupakan bagian terpenting
dari akurasi termometer inframerah, suhu internal ini perlu berada dalam kondisi
suhu lingkungan area kalibrasi agar mendapatkan hasil yang terbaik.
3
@siwaliswantika siwali.com
Tentukan jarak pengukuran termometer UUT, berdasarkan dari spesifikasi rasio
jarak D:S (distance-to-spot) dari UUT. Apabila rasio jarak D:S tidak diketahui, dapat
menggunakan jarak 10 cm. Jarak diukur antara permukaan kalibrator dan
termometer UUT, seperti pada gambar ilustrasi dibawah ini.
6
Ilustrasi jarak antara kalibrator dan termometer UUT
@siwaliswantika siwali.com
Posisi teknisi yang melakukan kalibrasi perlu diperhatikan, karena posisi tersebut
dapat mempengaruhi suhu yang dipantulkan. Untuk kalibrasi dibawah suhu 50°C,
praktik terbaiknya perlu menggunakan partisi antara teknisi dan sumber radiasi
(kalibrator inframerah).
7
Ilustrasi penggunaan partisi saat kalibrasi
@siwaliswantika siwali.com
Catatlah 5 nilai pembacaan pada termometer UUT serta catat suhu yang
ditampilkan pada kalibrator
Hitunglah nilai rata-rata dan standar deviasi dari tampilan termometer UUT serta
suhu yang tertera pada layar kalibrator
Hitung nilai error pengukuran dengan mengurangkan nilai rata-rata UUT dan nilai
rata-rata pada kalibrator
8
9
10
Dua pilihan model dengan rentang suhu sebagai berikut
Seri 4180 dari suhu –15 °C hingga 120 °C
Seri 4181 dari suhu 35 °C hingga 500 °C
Dapat mencapai suhu set-point dengan cepat
Tampilan intuitif dan mudah pembacaannya dengan
indikasi kapan suhu stabil.
Target blackbody berukuran 152 mm (16 inch)
Kalibrator ini ringan dan mudah dimobilisasi
Dilengkapi dengan sertifikat akreditasi NVLAP
@siwaliswantika siwali.com
REKOMENDASI PERALATAN
Fluke 4180 Series Precision Infrared Calibrators
JKT : 021-45850618 | SBY : 031-8421264
DISKUSI TEKNIS DAN PANDUAN PEMILIHAN PRODUK, HUBUNGI PT SIWALI SWANTIKA
siwali.com

Contenu connexe

Tendances

5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)
5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)
5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)Redo Pariansah
 
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor SuhuIPA 2014
 
Spektrofotometri infra merah
Spektrofotometri infra merahSpektrofotometri infra merah
Spektrofotometri infra merahSyarif Hamdani
 
Makalah Wattmeter
Makalah Wattmeter Makalah Wattmeter
Makalah Wattmeter Uchiha Setya
 
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika listrik
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika  listrikPerawatan dan analisa kerusakan pada setrika  listrik
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika listrikkusty
 
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)University Of Polytechnic Malang
 
Presentasi metode px mikroalbuminuria
Presentasi metode px mikroalbuminuriaPresentasi metode px mikroalbuminuria
Presentasi metode px mikroalbuminuriaDiana Arwati
 
Bab 2 multimeter
Bab 2 multimeterBab 2 multimeter
Bab 2 multimeterAgus Subowo
 
voltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermetervoltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermeterZara Neur
 
Mengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronikaMengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronikaachmad yani
 
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptx
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptxPPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptx
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptxlukasnapitupulu
 
Elektronika Dasar - Resistor
Elektronika Dasar - ResistorElektronika Dasar - Resistor
Elektronika Dasar - ResistorBeny Abd
 
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran tegangan
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran teganganLaporan lengkap kesalahan pada pengukuran tegangan
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran teganganErnhy Hijoe
 
Laporan praktikum Penyearah Gelombang
Laporan praktikum Penyearah GelombangLaporan praktikum Penyearah Gelombang
Laporan praktikum Penyearah Gelombangayu purwati
 
1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahanSimon Patabang
 
Kk09 menggunakan instrumen kontrol
Kk09   menggunakan instrumen kontrolKk09   menggunakan instrumen kontrol
Kk09 menggunakan instrumen kontrolEko Supriyadi
 
1.teori dasar listrik
1.teori dasar listrik1.teori dasar listrik
1.teori dasar listrikWicah
 
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode ImunokromatografiPemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode ImunokromatografiPatriciaGitaNaully
 
Multimeter analog dan digital
Multimeter analog dan digitalMultimeter analog dan digital
Multimeter analog dan digitalFian DeBoris
 

Tendances (20)

5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)
5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)
5. instrumentasi dan pengukuran listrik (mkk)
 
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu
14708251128_Nilia Fithriyyati_Sensor Suhu
 
Spektrofotometri infra merah
Spektrofotometri infra merahSpektrofotometri infra merah
Spektrofotometri infra merah
 
Makalah Wattmeter
Makalah Wattmeter Makalah Wattmeter
Makalah Wattmeter
 
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika listrik
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika  listrikPerawatan dan analisa kerusakan pada setrika  listrik
Perawatan dan analisa kerusakan pada setrika listrik
 
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)
Sistem Kontrol (Distributed Control System dan Programable Logic Controller)
 
Presentasi metode px mikroalbuminuria
Presentasi metode px mikroalbuminuriaPresentasi metode px mikroalbuminuria
Presentasi metode px mikroalbuminuria
 
Bab 2 multimeter
Bab 2 multimeterBab 2 multimeter
Bab 2 multimeter
 
voltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermetervoltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermeter
 
Mengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronikaMengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronika
 
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptx
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptxPPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptx
PPT KELOMPOK 5 ALAT UKUR POWER.pptx
 
Elektronika Dasar - Resistor
Elektronika Dasar - ResistorElektronika Dasar - Resistor
Elektronika Dasar - Resistor
 
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran tegangan
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran teganganLaporan lengkap kesalahan pada pengukuran tegangan
Laporan lengkap kesalahan pada pengukuran tegangan
 
Laporan praktikum Penyearah Gelombang
Laporan praktikum Penyearah GelombangLaporan praktikum Penyearah Gelombang
Laporan praktikum Penyearah Gelombang
 
1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan1 pengukuran dan kesalahan
1 pengukuran dan kesalahan
 
Kk09 menggunakan instrumen kontrol
Kk09   menggunakan instrumen kontrolKk09   menggunakan instrumen kontrol
Kk09 menggunakan instrumen kontrol
 
1.teori dasar listrik
1.teori dasar listrik1.teori dasar listrik
1.teori dasar listrik
 
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode ImunokromatografiPemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
 
Multimeter analog dan digital
Multimeter analog dan digitalMultimeter analog dan digital
Multimeter analog dan digital
 
MIKROMETER SEKRUP
MIKROMETER SEKRUP MIKROMETER SEKRUP
MIKROMETER SEKRUP
 

Similaire à 10LANGKAHKALIBRASI

Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekanan
Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekananAdditel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekanan
Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekananPT. Siwali Swantika
 
METODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxMETODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxAzharBaiquni2
 
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Innes Annindita
 
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptx
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptxPraktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptx
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptxhasbisidqi
 
Teknik Penulisan Karya Ilmiah
Teknik Penulisan Karya IlmiahTeknik Penulisan Karya Ilmiah
Teknik Penulisan Karya IlmiahSutraagungs
 
MESIN PENETAS TELUR OTOMATIS
MESIN PENETAS TELUR OTOMATISMESIN PENETAS TELUR OTOMATIS
MESIN PENETAS TELUR OTOMATISgalih Eko
 
ROOM HEATER SIMULATION
ROOM HEATER SIMULATIONROOM HEATER SIMULATION
ROOM HEATER SIMULATIONTito Riyanto
 
makalah-termometer-digital
makalah-termometer-digitalmakalah-termometer-digital
makalah-termometer-digitalRendy Wahyudi
 
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnop
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnopabcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnop
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnopasrilananda27
 
Signal conditioning
Signal conditioningSignal conditioning
Signal conditioningFani Hakim
 
Laporan praktikum humidity sensor UNLA Bandung
Laporan praktikum humidity sensor UNLA BandungLaporan praktikum humidity sensor UNLA Bandung
Laporan praktikum humidity sensor UNLA BandungFirmanabduljalil
 
Dasar2 Pengukuran For Student
Dasar2 Pengukuran For StudentDasar2 Pengukuran For Student
Dasar2 Pengukuran For StudentMuhammad AR
 
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptx
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptxMedia Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptx
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptxMuhammadHanifanTeach
 

Similaire à 10LANGKAHKALIBRASI (20)

Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekanan
Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekananAdditel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekanan
Additel - mengapa kompensasi suhu sangat penting pada pengukuran tekanan
 
METODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxMETODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptx
 
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
Bab 1 introduction and review (instrumentasi)
 
Avometer
AvometerAvometer
Avometer
 
punya ku
punya kupunya ku
punya ku
 
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptx
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptxPraktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptx
Praktikum2 - Kalibrasi dan Pelaporan_Landasan Instrumentasi.pptx
 
Alat elektrik
Alat elektrikAlat elektrik
Alat elektrik
 
Makalah voltmeter
Makalah voltmeterMakalah voltmeter
Makalah voltmeter
 
Teknik Penulisan Karya Ilmiah
Teknik Penulisan Karya IlmiahTeknik Penulisan Karya Ilmiah
Teknik Penulisan Karya Ilmiah
 
MESIN PENETAS TELUR OTOMATIS
MESIN PENETAS TELUR OTOMATISMESIN PENETAS TELUR OTOMATIS
MESIN PENETAS TELUR OTOMATIS
 
ROOM HEATER SIMULATION
ROOM HEATER SIMULATIONROOM HEATER SIMULATION
ROOM HEATER SIMULATION
 
makalah-termometer-digital
makalah-termometer-digitalmakalah-termometer-digital
makalah-termometer-digital
 
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnop
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnopabcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnop
abcdefghijklmnopqrstufwxyzabcdefghijklmnop
 
Signal conditioning
Signal conditioningSignal conditioning
Signal conditioning
 
Laporan praktikum humidity sensor UNLA Bandung
Laporan praktikum humidity sensor UNLA BandungLaporan praktikum humidity sensor UNLA Bandung
Laporan praktikum humidity sensor UNLA Bandung
 
Dasar2 Pengukuran For Student
Dasar2 Pengukuran For StudentDasar2 Pengukuran For Student
Dasar2 Pengukuran For Student
 
3 megger
3 megger3 megger
3 megger
 
Kalibrasi tachometer
Kalibrasi tachometerKalibrasi tachometer
Kalibrasi tachometer
 
Materi pertemuan 7 PRE
Materi pertemuan 7 PREMateri pertemuan 7 PRE
Materi pertemuan 7 PRE
 
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptx
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptxMedia Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptx
Media Pembelajran DLE_KD3.7_FIFT.pptx
 

Plus de PT. Siwali Swantika

Fluke 418x Infrared Calibrator.pdf
Fluke 418x Infrared Calibrator.pdfFluke 418x Infrared Calibrator.pdf
Fluke 418x Infrared Calibrator.pdfPT. Siwali Swantika
 
Kalibrasi dengan metode komparasi
Kalibrasi dengan metode komparasiKalibrasi dengan metode komparasi
Kalibrasi dengan metode komparasiPT. Siwali Swantika
 
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdfPT. Siwali Swantika
 
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdf
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdfPengujian Sistem Photovoltaic.pdf
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdfPT. Siwali Swantika
 
Fluke Process Calibration Tools Catalog
Fluke Process Calibration Tools CatalogFluke Process Calibration Tools Catalog
Fluke Process Calibration Tools CatalogPT. Siwali Swantika
 
Fluke Temperature Calibration Catalog
Fluke Temperature Calibration CatalogFluke Temperature Calibration Catalog
Fluke Temperature Calibration CatalogPT. Siwali Swantika
 

Plus de PT. Siwali Swantika (20)

NetAlly LinkRunner 10G
NetAlly LinkRunner 10GNetAlly LinkRunner 10G
NetAlly LinkRunner 10G
 
NetAlly Etherscope nXG
NetAlly Etherscope nXGNetAlly Etherscope nXG
NetAlly Etherscope nXG
 
Fluke 418x Infrared Calibrator.pdf
Fluke 418x Infrared Calibrator.pdfFluke 418x Infrared Calibrator.pdf
Fluke 418x Infrared Calibrator.pdf
 
Kalibrasi dengan metode komparasi
Kalibrasi dengan metode komparasiKalibrasi dengan metode komparasi
Kalibrasi dengan metode komparasi
 
Kalibrasi Transmitter
Kalibrasi TransmitterKalibrasi Transmitter
Kalibrasi Transmitter
 
Kategori Pengukuran Kelistrikan
Kategori Pengukuran KelistrikanKategori Pengukuran Kelistrikan
Kategori Pengukuran Kelistrikan
 
5 Langkah Kalibrasi RTD
5 Langkah Kalibrasi RTD5 Langkah Kalibrasi RTD
5 Langkah Kalibrasi RTD
 
Keuntungan AnyWare Cloud.pdf
Keuntungan AnyWare Cloud.pdfKeuntungan AnyWare Cloud.pdf
Keuntungan AnyWare Cloud.pdf
 
3 Metode Kalibrasi Sensor Suhu
3 Metode Kalibrasi Sensor Suhu3 Metode Kalibrasi Sensor Suhu
3 Metode Kalibrasi Sensor Suhu
 
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf
10 Langkah Kalibrasi Termometer.pdf
 
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdf
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdfPengujian Sistem Photovoltaic.pdf
Pengujian Sistem Photovoltaic.pdf
 
Fluke Process Calibration Tools Catalog
Fluke Process Calibration Tools CatalogFluke Process Calibration Tools Catalog
Fluke Process Calibration Tools Catalog
 
Fluke Temperature Calibration Catalog
Fluke Temperature Calibration CatalogFluke Temperature Calibration Catalog
Fluke Temperature Calibration Catalog
 
Vitrek Catalog
Vitrek CatalogVitrek Catalog
Vitrek Catalog
 
Rotronic Water Activity Series
Rotronic Water Activity SeriesRotronic Water Activity Series
Rotronic Water Activity Series
 
Rotronic Catalog 2022
Rotronic Catalog 2022Rotronic Catalog 2022
Rotronic Catalog 2022
 
Rotronic RMS Catalog
Rotronic RMS CatalogRotronic RMS Catalog
Rotronic RMS Catalog
 
Fluke Catalog 2022
Fluke Catalog 2022Fluke Catalog 2022
Fluke Catalog 2022
 
Metrel Catalog 2022
Metrel Catalog 2022Metrel Catalog 2022
Metrel Catalog 2022
 
NetAlly Product Family Brochure
NetAlly Product Family BrochureNetAlly Product Family Brochure
NetAlly Product Family Brochure
 

Dernier

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 

Dernier (20)

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 

10LANGKAHKALIBRASI

  • 1. 10 LANGKAH KALIBRASI TERMOMETER INFRAMERAH @siwaliswantika siwali.com Sumber: Fluke Calibration Blog
  • 2. @siwaliswantika siwali.com Letakkan kalibrator inframerah pada lokasi yang bebas dari sumber angin (ventilasi udara, pintu HVAC atau AC) serta jangan letakkan sumber radiasi pada lokasi yang menghadap energi panas lain (tubuh manusia, jendela, peralatan kalibrasi lainnya atau mesin pembuat kopi). 1 Aturlah kalibrator inframerah/ sumber radiasi pada suhu kalibrasi yag diinginkan, berikan waktu untuk kalibrator agar stabil, kurang lebih 10 - 15 menit. 2 Ilustrasi pengaturan alat dalam lab
  • 3. @siwaliswantika siwali.com Tentukan titik pengukuran yang akan dikalibrasi. Penentuan titik pengukuran ini berdasarkan dari harapan dan kebutuhan. Minimal gunakanlah 3 titik pengukuran yang dapat mewakili suhu penggunaan termometer inframerah yaitu nilai suhu minimum, nilai suhu menengah dan nilai suhu maksimum. Atur emisivitas pada kalibrator inframerah dan termometer UUT. Pengaturan emisivitas kalibrator disesuaikan dengan emisivitas pada termometer UUT. Pengaturan emisivitas ini harus sama nilainya antara termometer UUT dan kalibrator. 4 5 Sebelum kalibrasi, berikan cukup waktu untuk termometer inframerah agar berada dalam kondisi suhu lingkungan lab. Biasanya 15 menit - 1 jam. Hal ini menjadi pertimbangan penting ketika unit termometer yang akan dikalibrasi baru saja dibawa dari luar ruangan karena suhu internal UUT merupakan bagian terpenting dari akurasi termometer inframerah, suhu internal ini perlu berada dalam kondisi suhu lingkungan area kalibrasi agar mendapatkan hasil yang terbaik. 3
  • 4. @siwaliswantika siwali.com Tentukan jarak pengukuran termometer UUT, berdasarkan dari spesifikasi rasio jarak D:S (distance-to-spot) dari UUT. Apabila rasio jarak D:S tidak diketahui, dapat menggunakan jarak 10 cm. Jarak diukur antara permukaan kalibrator dan termometer UUT, seperti pada gambar ilustrasi dibawah ini. 6 Ilustrasi jarak antara kalibrator dan termometer UUT
  • 5. @siwaliswantika siwali.com Posisi teknisi yang melakukan kalibrasi perlu diperhatikan, karena posisi tersebut dapat mempengaruhi suhu yang dipantulkan. Untuk kalibrasi dibawah suhu 50°C, praktik terbaiknya perlu menggunakan partisi antara teknisi dan sumber radiasi (kalibrator inframerah). 7 Ilustrasi penggunaan partisi saat kalibrasi
  • 6. @siwaliswantika siwali.com Catatlah 5 nilai pembacaan pada termometer UUT serta catat suhu yang ditampilkan pada kalibrator Hitunglah nilai rata-rata dan standar deviasi dari tampilan termometer UUT serta suhu yang tertera pada layar kalibrator Hitung nilai error pengukuran dengan mengurangkan nilai rata-rata UUT dan nilai rata-rata pada kalibrator 8 9 10
  • 7. Dua pilihan model dengan rentang suhu sebagai berikut Seri 4180 dari suhu –15 °C hingga 120 °C Seri 4181 dari suhu 35 °C hingga 500 °C Dapat mencapai suhu set-point dengan cepat Tampilan intuitif dan mudah pembacaannya dengan indikasi kapan suhu stabil. Target blackbody berukuran 152 mm (16 inch) Kalibrator ini ringan dan mudah dimobilisasi Dilengkapi dengan sertifikat akreditasi NVLAP @siwaliswantika siwali.com REKOMENDASI PERALATAN Fluke 4180 Series Precision Infrared Calibrators
  • 8. JKT : 021-45850618 | SBY : 031-8421264 DISKUSI TEKNIS DAN PANDUAN PEMILIHAN PRODUK, HUBUNGI PT SIWALI SWANTIKA siwali.com