SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  1
Télécharger pour lire hors ligne
Dosa Berkurang
“Tidak ada satupun musibah (cobaan) yang menimpa
seorang Muslim, melainkan dosanya dihapus Allah
Ta'ala karenanya, sekalipun musibah itu hanya lantaran
tertusuk duri.” (HR Muslim). Dalam sebuah hadis qudsi lain
disampaikan, Rasulullah SAW bersabda, “Allah berfirman,
‘Hai anak Adam! Jika kamu bersabar dan ikhlas saat tertimpa
musibah maka Aku tidak akan meridhai bagimu sebuah
balasan kecuali surga.’” (HR Ibnu Majah).
Di antara keutamaan pantang berputus asa ialah
membangkitkan kesabaran. Dengan bersabar, pertolongan
dari Allah SWT akan lebih dekat. Dia akan mengurangi dosa-
dosa hamba-Nya, sebagaimana dikehendaki-Nya.
FOTO DOK WIKIPEDIA DIOLAH: RENDRA PURNAMA/REPUBLIKA
MOZAIK
25 JULI 2021 | 15 DZULHIJJAH 1442 H
Ahad
Luar P Jawa Rp 6.000
(ditambah ongkos kirim)
Rp 5.500
8 HLM/12 HLM E-PAPER
Versi Lengkap
Baca E-paper
n OLEH: HASANUL RIZQA
“W
ahai hamba-hamba-Ku yang melampaui batas terhadap diri sendiri! Janganlah
kalian berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya, Allah mengampuni dosa-
dosa semuanya. Sungguh, Dialah Yang Maha Pengampun, Maha Penyayang.”
Demikian arti dari surah az-Zumar ayat 53. Firman Allah SWT dalam Alquran itu memberikan
kabar gembira untuk kaum beriman yang tidak berputus asa.
Menurut Prof Buya Abdul Malik Karim Amrullah (Hamka) dalam Tafsir al-Azhar, ayat
tersebut mengingatkan kaum Muslimin tentang betapa luasnya kasih sayang Tuhan. Maka dari
itu, di antara sifat-sifat ideal dalam diri seorang mukmin ialah optimistis. Terlebih lagi, Allah
Ta’ala Maha Melihat segala perbuatan hamba-hamba-Nya, termasuk yang berusaha keras
dalam kebajikan. Dia pun Mahateliti terhadap segala yang dikerjakan setiap makhluk-Nya.
Dengan menyadari hal itu, seorang Muslim akan berpasrah diri kepada Allah. Sikap
demikian tidak menjurus pada pesimisme. Sebab, tawakal berarti menyerahkan keputusan
terbaik kepada Zat Yang Mahaadil lagi Mahabijaksana sesudah diri berikhtiar.
Kadar Ujian
Sebenarnya, tidak ada ruang bagi orang
beriman untuk putus harapan. Sebab, se-
tiap cobaan dan ujian yang menerpanya dalam
kehidupan telah digariskan sesuai ketentuan-
Nya. Dan, Allah SWT tidak akan membebani
hamba-hamba-Nya di luar batas kesanggupan
mereka. Firman-Nya dalam surah al-Baqarah
ayat 286, artinya, “Allah tidak membebani se-
seorang melainkan sesuai dengan kesanggu-
pannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan)
yang dikerjakannya dan dia mendapat (siksa)
dari (kejahatan) yang diperbuatnya.”
Dalam situasi sulit, umpamanya pandemi
Covid-19 kini, dibutuhkan iman yang kuat. Ja-
ngan sampai ujian yang datang justru tidak
mengangkat diri kepada level ketaatan dan
ketakwaan. Untuk itu, seorang Muslim hen-
daknya berprasangka baik kepada takdir dari
Allah. Rasulullah SAW bersabda, “Sesungguh-
nya Allah berfirman, ‘Aku sesuai prasangka
hamba-Ku pada-Ku dan Aku bersamanya apa-
bila ia memohon kepada-Ku.’” (HR Muslim).
Tobat Nasuha
Dalam surah az-Zumar ayat 54, Allah SWT
menyuruh hamba-hamba-Nya untuk menye-
gerakan bertobat. “Dan kembalilah kamu kepada
Tuhanmu, dan berserah dirilah kepada-Nya sebe-
lum datang azab kepadamu, kemudian kamu tidak
dapat ditolong.” Nabi SAW bersabda, “Sesungguh-
nya Allah menerima tobat hamba-Nya selama ruh
orang itu belum sampai di kerongkongan.”
Dengan demikian, sesudah memantapkan diri
untuk tidak berputus asa dari rahmat-Nya,
seorang Muslim hendaknya tidak menunda-nunda
pertobatan. Selama hayat masih dikandung badan,
harapan untuk memperoleh ampunan-Nya selalu
terbuka lebar. Imam Nawawi dalam Nashaih al-
Ibad berkata, “Allah lebih senang pada tobatnya
seorang hamba melebihi senangnya orang haus
yang menemukan air, atau orang mandul yang
memiliki anak.” n
www.republika.co.id
MAHAKA GROUP
NOMOR 193/TAHUN KE-29
@republikaonline RepublikaOnline
@republikaonline
DOK PXFUEL
DOK PXFUEL
Jangan Berputus Asa
DOK REP PUTRA M AKBAR

Contenu connexe

Tendances

Tendances (19)

Buat renungan
Buat renunganBuat renungan
Buat renungan
 
Pesanan
PesananPesanan
Pesanan
 
Ridho
RidhoRidho
Ridho
 
Kenapa aku diuji
Kenapa aku diujiKenapa aku diuji
Kenapa aku diuji
 
Terapi rasulullah-dalam-menyembuhkan-penyakit-cinta1
Terapi rasulullah-dalam-menyembuhkan-penyakit-cinta1Terapi rasulullah-dalam-menyembuhkan-penyakit-cinta1
Terapi rasulullah-dalam-menyembuhkan-penyakit-cinta1
 
Reminder
ReminderReminder
Reminder
 
Artifak Rasulullah1
Artifak Rasulullah1Artifak Rasulullah1
Artifak Rasulullah1
 
Hairan
HairanHairan
Hairan
 
Hairan
HairanHairan
Hairan
 
Hairan
HairanHairan
Hairan
 
Reminder
ReminderReminder
Reminder
 
Khutbah jum'at 01 vii 1423_h_2003m
Khutbah jum'at 01 vii 1423_h_2003mKhutbah jum'at 01 vii 1423_h_2003m
Khutbah jum'at 01 vii 1423_h_2003m
 
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRANHUKUM MENGUNGKAPKEBATILAN SUATU ALIRAN
HUKUM MENGUNGKAP KEBATILAN SUATU ALIRAN
 
In the name of allah (versi indo)
In the name of allah (versi indo)In the name of allah (versi indo)
In the name of allah (versi indo)
 
Dengan nama allah
Dengan nama allahDengan nama allah
Dengan nama allah
 
God
GodGod
God
 
Sabar itu...
Sabar itu...Sabar itu...
Sabar itu...
 
Ghibah
GhibahGhibah
Ghibah
 
Ketika Setan Bertamu Dengan Rasulullah
Ketika Setan Bertamu Dengan RasulullahKetika Setan Bertamu Dengan Rasulullah
Ketika Setan Bertamu Dengan Rasulullah
 

Plus de RepublikaDigital

Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya Wedakarna
Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya WedakarnaSurat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya Wedakarna
Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya WedakarnaRepublikaDigital
 
Keterangan Kementerian Luar Negeri Saudi
Keterangan Kementerian Luar Negeri SaudiKeterangan Kementerian Luar Negeri Saudi
Keterangan Kementerian Luar Negeri SaudiRepublikaDigital
 
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika Selatan
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika SelatanPutusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika Selatan
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika SelatanRepublikaDigital
 
Putusan Pendahuluan Mahkamah Internasional
Putusan Pendahuluan Mahkamah InternasionalPutusan Pendahuluan Mahkamah Internasional
Putusan Pendahuluan Mahkamah InternasionalRepublikaDigital
 
Surat Pengunduran Diri Craig Mokhiber
Surat Pengunduran Diri Craig MokhiberSurat Pengunduran Diri Craig Mokhiber
Surat Pengunduran Diri Craig MokhiberRepublikaDigital
 
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata Myanmar
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata MyanmarLaporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata Myanmar
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata MyanmarRepublikaDigital
 
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951RepublikaDigital
 
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021RepublikaDigital
 
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdf
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdfBuku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdf
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdfRepublikaDigital
 
Paparan Potensi Kerisi Lemhannas
Paparan Potensi Kerisi LemhannasPaparan Potensi Kerisi Lemhannas
Paparan Potensi Kerisi LemhannasRepublikaDigital
 
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022RepublikaDigital
 
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RI
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RIPernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RI
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RIRepublikaDigital
 
Surat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisSurat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisRepublikaDigital
 
The Muslim 500 2023 edition.pdf
The Muslim 500 2023 edition.pdfThe Muslim 500 2023 edition.pdf
The Muslim 500 2023 edition.pdfRepublikaDigital
 
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPF
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPFKesimpulan dan Rekomendasi TGIPF
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPFRepublikaDigital
 
Masterplan Eksyar_Preview.pdf
Masterplan Eksyar_Preview.pdfMasterplan Eksyar_Preview.pdf
Masterplan Eksyar_Preview.pdfRepublikaDigital
 

Plus de RepublikaDigital (20)

Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya Wedakarna
Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya WedakarnaSurat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya Wedakarna
Surat Putusan Dewan Pers 85/DP/K/I/2024 tentang aduan Arya Wedakarna
 
Keterangan Kementerian Luar Negeri Saudi
Keterangan Kementerian Luar Negeri SaudiKeterangan Kementerian Luar Negeri Saudi
Keterangan Kementerian Luar Negeri Saudi
 
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika Selatan
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika SelatanPutusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika Selatan
Putusan Pendahuluan ICJ atas gugatan Afrika Selatan
 
Putusan Pendahuluan Mahkamah Internasional
Putusan Pendahuluan Mahkamah InternasionalPutusan Pendahuluan Mahkamah Internasional
Putusan Pendahuluan Mahkamah Internasional
 
Surat Pengunduran Diri Craig Mokhiber
Surat Pengunduran Diri Craig MokhiberSurat Pengunduran Diri Craig Mokhiber
Surat Pengunduran Diri Craig Mokhiber
 
Nama-nama Korban di Gaza
Nama-nama Korban di GazaNama-nama Korban di Gaza
Nama-nama Korban di Gaza
 
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata Myanmar
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata MyanmarLaporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata Myanmar
Laporan Dewan HAM PBB Tentang Belanja Senjata Myanmar
 
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951
UU Darurat Nomor 51 Tahun 1951
 
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021
Risalah Rapat Komisi I DPR dan Menkominfo pada 1 Februari 2021
 
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdf
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdfBuku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdf
Buku-Pilot-Project-Model-Bisnis-Pengembangan-Ekonomi-Pesantren-Berbasis-EBT.pdf
 
Paparan Potensi Kerisi Lemhannas
Paparan Potensi Kerisi LemhannasPaparan Potensi Kerisi Lemhannas
Paparan Potensi Kerisi Lemhannas
 
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022
Dokumen DNI soal Laporan Penampakan UFO pada 2022
 
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RI
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RIPernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RI
Pernyataan Sikap Bersama Fraksi Partai Parlemen DPR RI
 
Surat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin MeningitisSurat Edaran Vaksin Meningitis
Surat Edaran Vaksin Meningitis
 
The Muslim 500 2023 edition.pdf
The Muslim 500 2023 edition.pdfThe Muslim 500 2023 edition.pdf
The Muslim 500 2023 edition.pdf
 
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPF
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPFKesimpulan dan Rekomendasi TGIPF
Kesimpulan dan Rekomendasi TGIPF
 
SURAT MAJELIS DPP PPP.pdf
SURAT MAJELIS DPP PPP.pdfSURAT MAJELIS DPP PPP.pdf
SURAT MAJELIS DPP PPP.pdf
 
BPS Agustus 2022.pdf
BPS Agustus 2022.pdfBPS Agustus 2022.pdf
BPS Agustus 2022.pdf
 
BPS Juli.pdf
BPS Juli.pdfBPS Juli.pdf
BPS Juli.pdf
 
Masterplan Eksyar_Preview.pdf
Masterplan Eksyar_Preview.pdfMasterplan Eksyar_Preview.pdf
Masterplan Eksyar_Preview.pdf
 

Hal 01 cover 1

  • 1. Dosa Berkurang “Tidak ada satupun musibah (cobaan) yang menimpa seorang Muslim, melainkan dosanya dihapus Allah Ta'ala karenanya, sekalipun musibah itu hanya lantaran tertusuk duri.” (HR Muslim). Dalam sebuah hadis qudsi lain disampaikan, Rasulullah SAW bersabda, “Allah berfirman, ‘Hai anak Adam! Jika kamu bersabar dan ikhlas saat tertimpa musibah maka Aku tidak akan meridhai bagimu sebuah balasan kecuali surga.’” (HR Ibnu Majah). Di antara keutamaan pantang berputus asa ialah membangkitkan kesabaran. Dengan bersabar, pertolongan dari Allah SWT akan lebih dekat. Dia akan mengurangi dosa- dosa hamba-Nya, sebagaimana dikehendaki-Nya. FOTO DOK WIKIPEDIA DIOLAH: RENDRA PURNAMA/REPUBLIKA MOZAIK 25 JULI 2021 | 15 DZULHIJJAH 1442 H Ahad Luar P Jawa Rp 6.000 (ditambah ongkos kirim) Rp 5.500 8 HLM/12 HLM E-PAPER Versi Lengkap Baca E-paper n OLEH: HASANUL RIZQA “W ahai hamba-hamba-Ku yang melampaui batas terhadap diri sendiri! Janganlah kalian berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya, Allah mengampuni dosa- dosa semuanya. Sungguh, Dialah Yang Maha Pengampun, Maha Penyayang.” Demikian arti dari surah az-Zumar ayat 53. Firman Allah SWT dalam Alquran itu memberikan kabar gembira untuk kaum beriman yang tidak berputus asa. Menurut Prof Buya Abdul Malik Karim Amrullah (Hamka) dalam Tafsir al-Azhar, ayat tersebut mengingatkan kaum Muslimin tentang betapa luasnya kasih sayang Tuhan. Maka dari itu, di antara sifat-sifat ideal dalam diri seorang mukmin ialah optimistis. Terlebih lagi, Allah Ta’ala Maha Melihat segala perbuatan hamba-hamba-Nya, termasuk yang berusaha keras dalam kebajikan. Dia pun Mahateliti terhadap segala yang dikerjakan setiap makhluk-Nya. Dengan menyadari hal itu, seorang Muslim akan berpasrah diri kepada Allah. Sikap demikian tidak menjurus pada pesimisme. Sebab, tawakal berarti menyerahkan keputusan terbaik kepada Zat Yang Mahaadil lagi Mahabijaksana sesudah diri berikhtiar. Kadar Ujian Sebenarnya, tidak ada ruang bagi orang beriman untuk putus harapan. Sebab, se- tiap cobaan dan ujian yang menerpanya dalam kehidupan telah digariskan sesuai ketentuan- Nya. Dan, Allah SWT tidak akan membebani hamba-hamba-Nya di luar batas kesanggupan mereka. Firman-Nya dalam surah al-Baqarah ayat 286, artinya, “Allah tidak membebani se- seorang melainkan sesuai dengan kesanggu- pannya. Dia mendapat (pahala) dari (kebajikan) yang dikerjakannya dan dia mendapat (siksa) dari (kejahatan) yang diperbuatnya.” Dalam situasi sulit, umpamanya pandemi Covid-19 kini, dibutuhkan iman yang kuat. Ja- ngan sampai ujian yang datang justru tidak mengangkat diri kepada level ketaatan dan ketakwaan. Untuk itu, seorang Muslim hen- daknya berprasangka baik kepada takdir dari Allah. Rasulullah SAW bersabda, “Sesungguh- nya Allah berfirman, ‘Aku sesuai prasangka hamba-Ku pada-Ku dan Aku bersamanya apa- bila ia memohon kepada-Ku.’” (HR Muslim). Tobat Nasuha Dalam surah az-Zumar ayat 54, Allah SWT menyuruh hamba-hamba-Nya untuk menye- gerakan bertobat. “Dan kembalilah kamu kepada Tuhanmu, dan berserah dirilah kepada-Nya sebe- lum datang azab kepadamu, kemudian kamu tidak dapat ditolong.” Nabi SAW bersabda, “Sesungguh- nya Allah menerima tobat hamba-Nya selama ruh orang itu belum sampai di kerongkongan.” Dengan demikian, sesudah memantapkan diri untuk tidak berputus asa dari rahmat-Nya, seorang Muslim hendaknya tidak menunda-nunda pertobatan. Selama hayat masih dikandung badan, harapan untuk memperoleh ampunan-Nya selalu terbuka lebar. Imam Nawawi dalam Nashaih al- Ibad berkata, “Allah lebih senang pada tobatnya seorang hamba melebihi senangnya orang haus yang menemukan air, atau orang mandul yang memiliki anak.” n www.republika.co.id MAHAKA GROUP NOMOR 193/TAHUN KE-29 @republikaonline RepublikaOnline @republikaonline DOK PXFUEL DOK PXFUEL Jangan Berputus Asa DOK REP PUTRA M AKBAR