SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  27
BAB 6
ORGANISASI KEHIDUPAN
Sumber : pixabay.com/Siala
Peta Konsep
SEL
1. Pengertian Sel
Setiap sel terdiri dari cairan yang disebut sitoplasma, membran,
serta inti nukleus (atau bahan inti). Berdasarkan ada tidaknya
membran yang melindungi nukleus, sel dibagi menjadi:
a.Prokariot merupakan sel yang tidak memiliki
membran nukleus. Misalnya bakteri dan alga biru.
a.Eukariot merupakan sel yang nukleusnya
bermembran. Misalnya hewan dan tumbuhan.
Robert Hooke (1665) pertama kali mengamati sel gabus pada tumbuhan.
Mathias Schleiden & Thomas Schwann (1839) menyimpulkan bahwa sel merupakan unit
terkecil.
Memiliki ukuran
yang sangat kecil
yaitu 4-20µm
SEL
1. Pengertian Sel
Organisme Bersel Tunggal (Uniseluler)
 Contohnya bakteri dan Protista
 Seluruh kegiatan hidup dilakukan oleh
sel itu sendiri
Sumber: pixabay.com/geralt
Sumber: britannica.com
SEL
1. Pengertian Sel
Organisme Bersel Banyak (Multiseluler)
 Contohnya manusia dan tumbuhan
 Terjadi pembagian tugas pada sel-sel
penyusunnya
Sumber: pixabay.com/Josch13 Sumber: pixabay.com/geralt
SEL
2. Struktur Sel
 Secara umum, sel tersusun dari membran dan protoplasma.
Protoplasma terdiri dari sitoplasma (cairan sel) dan organel-organel.
 Organel merupakan bagian sel yang berfungsi khusus.
Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats
Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Membran Sel
Membran sel tersusun atas
fosfor, lemak (lipid),
karbohidrat, dan protein.
Membran sel berfungsi sebagai
pelindung dan pengatur lalu
lintas zat yang keluar masuk
sel. Membran sel bersifat
semipermeabel. Artinya,
membran sel hanya dapat
dilewati oleh zat tertentu.
Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Sitoplasma
Sitoplasma merupakan cairan
sel. Sitoplasma mengandung
berbagai macam zat, di
antaranya protein, lemak,
karbohidrat, zat-zat anorganik,
enzim, vitamin, dan hormon.
Sitoplasma berfungsi sebagai
tempat berlangsungnya reaksi
metabolisme sel karena
organel sel terdapat di
sitoplasma. Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Nukleus
Nukleus tersusun atas membran, cairan
inti (nukleoplasma), kromosom, dan anak
inti (nukleolus). Cairan inti tersusun atas
air, protein, dan mineral. Kromosom
merupakan pembawa sifat menurun, yang
tersusun atas benang-benang kromatin.
Nukleolus berperan dalam pembuatan
komponen ribosom.
Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Mitokondria
Mitokondria adalah
organel bermembran yang
berfungsi sebagai tempat
penghasil energi. Semakin
aktif suatu sel, semakin
banyak mitokondrianya.
Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Ribosom
Ribosom berbentuk butiran-butiran.
Ribosom ada yang menempel pada
membran retikulum endoplasma dan
ada pula yang bebas di sitoplasma.
Ribosom berfungsi dalam pembuatan
(sintesis) protein.
Sumber: commons.wikimedia.org/Vossman
SEL
2. Struktur Sel
Retikulum Endoplasma
Retikulum endoplasma merupakan
saluran berliku yang membentang
dari inti sel menuju ke sitoplasma.
Ada dua tipe RE, yaitu RE kasar dan
halus. Pada membran RE kasar,
terdapat ribosom. RE halus tidak
ditempeli ribosom. RE berperan untuk
membuat dan menyalurkan bahan-
bahan yang dibutuhkan oleh organel-
organel sel.
Sumber: commons.wikimedia.org/bruceblaus
SEL
2. Struktur Sel
Badan Golgi
Badan Golgi berbentuk seperti kumpulan
kantong yang bertumpuktumpuk. Badan
Golgi berperan untuk memodifikasi
bahan-bahan yang dihasilkan oleh RE
dan menyalurkannya ke organel-organel
yang membutuhkan.
Sumber: britannica.com/KaraRogers
SEL
2. Struktur Sel
Lisosom
Lisosom merupakan organel berbentuk
kantong yang berisi enzim pencernaan.
Lisosom berfungsi untuk mencerna zat sisa,
makanan, atau zat asing. Jika lisosom
pecah, enzim di dalamnya akan mencerna
atau menghancurkan organel sel dan
akibatnya sel akan mati. Lisosom hanya
terdapat pada sel hewan.
Sumber: commons.wikimedia.org/lumoreno
SEL
2. Struktur Sel
Sentriol
Sentriol berperan dalam
pembelahan sel. Sentriol
hanya dimiliki oleh sel
hewan.
Sumber: commons.wikimedia.org/Elmirwikipedia
SEL
2. Struktur Sel
Vakuola
Vakuola berarti ruangan sel. Pada
tumbuhan yang sudah tua, vakuola
berukuran besar dan berisi cadangan
makanan. Sedangkan pada sel hewan,
vakuola berukuran kecil. Pada protozoa,
terdapat dua jenis vakuola, yaitu sebagai
berikut.
a. Vakuola makanan berfungsi untuk
mencerna makanan.
b. Vakuola kontraktil berfungsi
mengeluarkan zat sisa dan mengatur
keseimbangan air dalam sel.
Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
SEL
2. Struktur Sel
Plastida
Plastida hanya terdapat pada
tumbuhan. Plastida
mengandung pigmen tertentu.
Kloroplas merupakan plastida
yang berwarna hijau karena
memiliki klorofil dan berperan
dalam proses fotosintesis.
Kromoplas berwarna kuning
karena memiliki pigmen
xantofil. Leukoplas berfungsi
sebagai tempat cadangan
makanan.
Sumber: cs.wikipedia.org/Miguelsierra
SEL
2. Struktur Sel
Dinding Sel
Membran sel tumbuhan
dilindungi oleh dinding sel.
Selain melindungi sel, dinding
sel juga menjaga bentuk sel
tumbuhan tidak berubah dan
kaku.
Sumber : kliksma.com
SEL
2. Struktur Sel
JARINGAN
1. Jaringan Tumbuhan
• Epidermis merupakan jaringan paling luar dari tubuh tumbuhan
• Jaringan epidermis menutupi seluruh tubuh tumbuhan, mulai dari
akar, batang, dan daun.
Jaringan Epidermis
• Parenkim disebut juga jaringan dasar karena menjadi tempat bagi
jaringan lain
• Parenkima tersusun atas banyak sel parenkima berdinding tipis
Jaringan parenkim
• Kolenkim merupakan jaringan yang memberi kekuatan yang
bersifat sementara pada tumbuhan
• Sklerenkima merupakan jaringan penguat yang bersifat
permanen.
Jaringan penguat
atau penyokong
• Xilem (jaringan pembuluh kayu) tersusun atas sel-sel memanjang
yang sudah mati. Sel-sel tersebut saling menyambung
membentuk suatu pembuluh. Pembuluh inilah yang mengangkut
air dan unsur hara dari akar menuju daun
• Floem (jaringan pembuluh tapis) terdiri atas sel-sel hidup
berdinding tipis. Floem berfungsi mengedarkan hasil fotosintesis
dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan.
Jaringan
pengangkut
JARINGAN
1. Jaringan Tumbuhan
JARINGAN
1. Jaringan Tumbuhan
JARINGAN
2. Jaringan Hewan
• Jaringan epitelium berfungsi sebagai pelindung
tubuh atau organ, pelapis saluran kelenjar, dan
penerima rangsangan.
Jaringan epitelium
• Otot polos, otot jantung, dan otot lurik.
Jaringan otot
• Jaringan saraf tersusun atas sel-sel saraf (neuron)
yang berfungsi menerima dan mengirim rangsangan.
Jaringan saraf
• Jaringan ikat, jaringan tulang rawan, jaringan tulang,
jaringan darah, dan jaringan limfa.
Jaringan penyokong
JARINGAN
2. Jaringan Hewan
ORGAN DAN SISTEM ORGAN
1. Organ
Organ Tumbuhan
Organ pada tumbuhan terdiri atas:
• Akar, bertugas sebagai alat untuk menunjang
berdirinya tubuh tumbuhan pada tempat
hidupnya, menyerap unsur hara, dan
menyimpan cadangan makanan.
• Batang, berfungsi menghubungkan antara akar
dan daun, menegakkan tubuh tumbuhan, dan
menyimpan cadangan makanan.
• Daun, mempunyai fungsi utama sebagai
tempat fotosintesis, penguapan air, dan
pertukaran udara.
Sumber: biologisma.com
ORGAN DAN SISTEM ORGAN
1. Organ
Organ Hewan dan Manusia
Organ pada tubuh hewan dan manusia
mempunyai fungsi khusus, misalnya:
• Lidah, hidung, telinga, dan mata sebagai
organ indra.
• Paru-paru sebagai organ pernapasan.
• Lambung, usus, dan hati sebagai organ
pencernaan.
• Ginjal, kulit, hati, dan paru-paru sebagai
organ ekskresi.
Sumber: commons.wikimedia.org/MikaelHäggström
ORGAN DAN SISTEM ORGAN
1. Organ
Sistem Organ
Sumber: anatomyandphysiologyi.com
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
1. Urutan Takson dalam Klasifikasi
Bagaimanakah sifat jaringan-jaringan yang membentuk suatu organ?
Penyelesaian:
Organ merupakan kumpulan beberapa macam jaringan yang bekerja sama untuk
melakukan tugas tertentu. Organ sering kali tersusun atas jaringan-jaringan yang
berbeda. Misalnya, jantung tersusun atas jaringan otot, jaringan saraf, dan
jaringan darah. Struktur organ pada organisme berbeda-beda. Semakin tinggi
tingkat organisme, semakin sempurna dan kompleks organnya.
Contoh Soal
Kerjakan latihan pada buku IPA Terpadu SMP kelas VII
jilid 1 (Tim Abdi Guru) halaman 265

Contenu connexe

Similaire à Berikut urutan takson dalam klasifikasi makhluk hidup mulai yang paling tinggi hingga terendah:1. Kerajaan (Kingdom)2. Filum (Phylum) 3. Kelas (Class)4. Ordo (Order)5. Famili (Family)6. Genus (Genus)7. Spesies (Species)Urutan ini dikenal dengan KFOGS (Kingdom, Phylum, Class, Order, Family, Genus, Species). Makin ke bawah urutannya, makin spesifik taksonnya

Science (IPA) Grade 7 Organisasi Kehidupan
Science (IPA) Grade 7 Organisasi KehidupanScience (IPA) Grade 7 Organisasi Kehidupan
Science (IPA) Grade 7 Organisasi KehidupanCynthia Eka
 
sel kelompok 1
sel kelompok 1sel kelompok 1
sel kelompok 1bayu_11
 
IPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidupIPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidupAlifia
 
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptBiologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptosaangeliaputri
 
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 Pasarwajo
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 PasarwajoRpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 Pasarwajo
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 PasarwajoManampa Rizair
 
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1Casini Mu'thi
 
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)hyiuiu98
 
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidupModul sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidupLisna M
 
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan Tumbuhan
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan TumbuhanSel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan Tumbuhan
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan TumbuhanIqbal Ziharsya
 
27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-selSMPN 4 Kerinci
 
Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)UNIB
 
17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhanakudankamusatu
 
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptxDYAHALIYAHFAHRUNNISA
 
jumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips anggajumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips anggaRiyanAdita
 

Similaire à Berikut urutan takson dalam klasifikasi makhluk hidup mulai yang paling tinggi hingga terendah:1. Kerajaan (Kingdom)2. Filum (Phylum) 3. Kelas (Class)4. Ordo (Order)5. Famili (Family)6. Genus (Genus)7. Spesies (Species)Urutan ini dikenal dengan KFOGS (Kingdom, Phylum, Class, Order, Family, Genus, Species). Makin ke bawah urutannya, makin spesifik taksonnya (20)

Science (IPA) Grade 7 Organisasi Kehidupan
Science (IPA) Grade 7 Organisasi KehidupanScience (IPA) Grade 7 Organisasi Kehidupan
Science (IPA) Grade 7 Organisasi Kehidupan
 
sel kelompok 1
sel kelompok 1sel kelompok 1
sel kelompok 1
 
Lks media
Lks mediaLks media
Lks media
 
Sel hand out modul
Sel hand out modulSel hand out modul
Sel hand out modul
 
IPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidupIPA keanekaragaman makhluk hidup
IPA keanekaragaman makhluk hidup
 
Biology cell pu3
Biology cell pu3Biology cell pu3
Biology cell pu3
 
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 pptBiologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
Biologi Sel kelas XI kurikulum 2013 ppt
 
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 Pasarwajo
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 PasarwajoRpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 Pasarwajo
Rpp ipa kals vii smtr 2 SMP N 3 Pasarwajo
 
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1
Sel tumbuhan dan jaringan tumbuhan 1
 
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
 
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidupModul sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
Modul sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
 
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan Tumbuhan
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan TumbuhanSel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan Tumbuhan
Sel, Jaringan dan Organ dari Hewan dan Tumbuhan
 
sel hewan
sel hewansel hewan
sel hewan
 
Sel
SelSel
Sel
 
27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel27499244 1-pengertian-sel
27499244 1-pengertian-sel
 
Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)
 
Bab 1 organel sel
Bab 1 organel selBab 1 organel sel
Bab 1 organel sel
 
17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan
 
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx
6. Sistem Organisasi Kehidupan.pptx
 
jumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips anggajumat Bologi (lm) xi ips angga
jumat Bologi (lm) xi ips angga
 

Dernier

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 

Dernier (20)

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 

Berikut urutan takson dalam klasifikasi makhluk hidup mulai yang paling tinggi hingga terendah:1. Kerajaan (Kingdom)2. Filum (Phylum) 3. Kelas (Class)4. Ordo (Order)5. Famili (Family)6. Genus (Genus)7. Spesies (Species)Urutan ini dikenal dengan KFOGS (Kingdom, Phylum, Class, Order, Family, Genus, Species). Makin ke bawah urutannya, makin spesifik taksonnya

  • 1. BAB 6 ORGANISASI KEHIDUPAN Sumber : pixabay.com/Siala
  • 3. SEL 1. Pengertian Sel Setiap sel terdiri dari cairan yang disebut sitoplasma, membran, serta inti nukleus (atau bahan inti). Berdasarkan ada tidaknya membran yang melindungi nukleus, sel dibagi menjadi: a.Prokariot merupakan sel yang tidak memiliki membran nukleus. Misalnya bakteri dan alga biru. a.Eukariot merupakan sel yang nukleusnya bermembran. Misalnya hewan dan tumbuhan. Robert Hooke (1665) pertama kali mengamati sel gabus pada tumbuhan. Mathias Schleiden & Thomas Schwann (1839) menyimpulkan bahwa sel merupakan unit terkecil. Memiliki ukuran yang sangat kecil yaitu 4-20µm
  • 4. SEL 1. Pengertian Sel Organisme Bersel Tunggal (Uniseluler)  Contohnya bakteri dan Protista  Seluruh kegiatan hidup dilakukan oleh sel itu sendiri Sumber: pixabay.com/geralt Sumber: britannica.com
  • 5. SEL 1. Pengertian Sel Organisme Bersel Banyak (Multiseluler)  Contohnya manusia dan tumbuhan  Terjadi pembagian tugas pada sel-sel penyusunnya Sumber: pixabay.com/Josch13 Sumber: pixabay.com/geralt
  • 6. SEL 2. Struktur Sel  Secara umum, sel tersusun dari membran dan protoplasma. Protoplasma terdiri dari sitoplasma (cairan sel) dan organel-organel.  Organel merupakan bagian sel yang berfungsi khusus. Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats
  • 7. SEL 2. Struktur Sel Membran Sel Membran sel tersusun atas fosfor, lemak (lipid), karbohidrat, dan protein. Membran sel berfungsi sebagai pelindung dan pengatur lalu lintas zat yang keluar masuk sel. Membran sel bersifat semipermeabel. Artinya, membran sel hanya dapat dilewati oleh zat tertentu. Sumber: id.wikipedia.org/LadyofHats
  • 8. SEL 2. Struktur Sel Sitoplasma Sitoplasma merupakan cairan sel. Sitoplasma mengandung berbagai macam zat, di antaranya protein, lemak, karbohidrat, zat-zat anorganik, enzim, vitamin, dan hormon. Sitoplasma berfungsi sebagai tempat berlangsungnya reaksi metabolisme sel karena organel sel terdapat di sitoplasma. Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
  • 9. SEL 2. Struktur Sel Nukleus Nukleus tersusun atas membran, cairan inti (nukleoplasma), kromosom, dan anak inti (nukleolus). Cairan inti tersusun atas air, protein, dan mineral. Kromosom merupakan pembawa sifat menurun, yang tersusun atas benang-benang kromatin. Nukleolus berperan dalam pembuatan komponen ribosom. Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
  • 10. SEL 2. Struktur Sel Mitokondria Mitokondria adalah organel bermembran yang berfungsi sebagai tempat penghasil energi. Semakin aktif suatu sel, semakin banyak mitokondrianya. Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
  • 11. SEL 2. Struktur Sel Ribosom Ribosom berbentuk butiran-butiran. Ribosom ada yang menempel pada membran retikulum endoplasma dan ada pula yang bebas di sitoplasma. Ribosom berfungsi dalam pembuatan (sintesis) protein. Sumber: commons.wikimedia.org/Vossman
  • 12. SEL 2. Struktur Sel Retikulum Endoplasma Retikulum endoplasma merupakan saluran berliku yang membentang dari inti sel menuju ke sitoplasma. Ada dua tipe RE, yaitu RE kasar dan halus. Pada membran RE kasar, terdapat ribosom. RE halus tidak ditempeli ribosom. RE berperan untuk membuat dan menyalurkan bahan- bahan yang dibutuhkan oleh organel- organel sel. Sumber: commons.wikimedia.org/bruceblaus
  • 13. SEL 2. Struktur Sel Badan Golgi Badan Golgi berbentuk seperti kumpulan kantong yang bertumpuktumpuk. Badan Golgi berperan untuk memodifikasi bahan-bahan yang dihasilkan oleh RE dan menyalurkannya ke organel-organel yang membutuhkan. Sumber: britannica.com/KaraRogers
  • 14. SEL 2. Struktur Sel Lisosom Lisosom merupakan organel berbentuk kantong yang berisi enzim pencernaan. Lisosom berfungsi untuk mencerna zat sisa, makanan, atau zat asing. Jika lisosom pecah, enzim di dalamnya akan mencerna atau menghancurkan organel sel dan akibatnya sel akan mati. Lisosom hanya terdapat pada sel hewan. Sumber: commons.wikimedia.org/lumoreno
  • 15. SEL 2. Struktur Sel Sentriol Sentriol berperan dalam pembelahan sel. Sentriol hanya dimiliki oleh sel hewan. Sumber: commons.wikimedia.org/Elmirwikipedia
  • 16. SEL 2. Struktur Sel Vakuola Vakuola berarti ruangan sel. Pada tumbuhan yang sudah tua, vakuola berukuran besar dan berisi cadangan makanan. Sedangkan pada sel hewan, vakuola berukuran kecil. Pada protozoa, terdapat dua jenis vakuola, yaitu sebagai berikut. a. Vakuola makanan berfungsi untuk mencerna makanan. b. Vakuola kontraktil berfungsi mengeluarkan zat sisa dan mengatur keseimbangan air dalam sel. Sumber: commons.wikimedia.org/LadyofHats
  • 17. SEL 2. Struktur Sel Plastida Plastida hanya terdapat pada tumbuhan. Plastida mengandung pigmen tertentu. Kloroplas merupakan plastida yang berwarna hijau karena memiliki klorofil dan berperan dalam proses fotosintesis. Kromoplas berwarna kuning karena memiliki pigmen xantofil. Leukoplas berfungsi sebagai tempat cadangan makanan. Sumber: cs.wikipedia.org/Miguelsierra
  • 18. SEL 2. Struktur Sel Dinding Sel Membran sel tumbuhan dilindungi oleh dinding sel. Selain melindungi sel, dinding sel juga menjaga bentuk sel tumbuhan tidak berubah dan kaku. Sumber : kliksma.com
  • 20. JARINGAN 1. Jaringan Tumbuhan • Epidermis merupakan jaringan paling luar dari tubuh tumbuhan • Jaringan epidermis menutupi seluruh tubuh tumbuhan, mulai dari akar, batang, dan daun. Jaringan Epidermis • Parenkim disebut juga jaringan dasar karena menjadi tempat bagi jaringan lain • Parenkima tersusun atas banyak sel parenkima berdinding tipis Jaringan parenkim • Kolenkim merupakan jaringan yang memberi kekuatan yang bersifat sementara pada tumbuhan • Sklerenkima merupakan jaringan penguat yang bersifat permanen. Jaringan penguat atau penyokong • Xilem (jaringan pembuluh kayu) tersusun atas sel-sel memanjang yang sudah mati. Sel-sel tersebut saling menyambung membentuk suatu pembuluh. Pembuluh inilah yang mengangkut air dan unsur hara dari akar menuju daun • Floem (jaringan pembuluh tapis) terdiri atas sel-sel hidup berdinding tipis. Floem berfungsi mengedarkan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan. Jaringan pengangkut JARINGAN 1. Jaringan Tumbuhan
  • 22. JARINGAN 2. Jaringan Hewan • Jaringan epitelium berfungsi sebagai pelindung tubuh atau organ, pelapis saluran kelenjar, dan penerima rangsangan. Jaringan epitelium • Otot polos, otot jantung, dan otot lurik. Jaringan otot • Jaringan saraf tersusun atas sel-sel saraf (neuron) yang berfungsi menerima dan mengirim rangsangan. Jaringan saraf • Jaringan ikat, jaringan tulang rawan, jaringan tulang, jaringan darah, dan jaringan limfa. Jaringan penyokong
  • 24. ORGAN DAN SISTEM ORGAN 1. Organ Organ Tumbuhan Organ pada tumbuhan terdiri atas: • Akar, bertugas sebagai alat untuk menunjang berdirinya tubuh tumbuhan pada tempat hidupnya, menyerap unsur hara, dan menyimpan cadangan makanan. • Batang, berfungsi menghubungkan antara akar dan daun, menegakkan tubuh tumbuhan, dan menyimpan cadangan makanan. • Daun, mempunyai fungsi utama sebagai tempat fotosintesis, penguapan air, dan pertukaran udara. Sumber: biologisma.com
  • 25. ORGAN DAN SISTEM ORGAN 1. Organ Organ Hewan dan Manusia Organ pada tubuh hewan dan manusia mempunyai fungsi khusus, misalnya: • Lidah, hidung, telinga, dan mata sebagai organ indra. • Paru-paru sebagai organ pernapasan. • Lambung, usus, dan hati sebagai organ pencernaan. • Ginjal, kulit, hati, dan paru-paru sebagai organ ekskresi. Sumber: commons.wikimedia.org/MikaelHäggström
  • 26. ORGAN DAN SISTEM ORGAN 1. Organ Sistem Organ Sumber: anatomyandphysiologyi.com
  • 27. KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP 1. Urutan Takson dalam Klasifikasi Bagaimanakah sifat jaringan-jaringan yang membentuk suatu organ? Penyelesaian: Organ merupakan kumpulan beberapa macam jaringan yang bekerja sama untuk melakukan tugas tertentu. Organ sering kali tersusun atas jaringan-jaringan yang berbeda. Misalnya, jantung tersusun atas jaringan otot, jaringan saraf, dan jaringan darah. Struktur organ pada organisme berbeda-beda. Semakin tinggi tingkat organisme, semakin sempurna dan kompleks organnya. Contoh Soal Kerjakan latihan pada buku IPA Terpadu SMP kelas VII jilid 1 (Tim Abdi Guru) halaman 265