SlideShare une entreprise Scribd logo
1  sur  24
1.Deby Tiara Putri
2.Zananda Aditya
3.Dimas Jordhi
4.Annisa Mubarokah
5.Ahmad Alkindi Siregar
6.Rafif Muammar
 1.Keragaman Suku Bangsa
Persebaran Suku Bangsa di Indonesia
Suku bangsa adalah bagian dari suatu bangsa.
Suku bangsa mempunyai ciri-ciri mendasar
tertentu. Ciri-ciri itu biasanya berkaitan
dengan asal-usul dan kebudayaan.
Suku bangsa di Indonesia tersebar di berbagai
daerah,setiap suku memiliki kebiasaan hidup
yang berbeda
Ada beberapa ciri yang dapat digunakan
untukmengenal suatu suku bangsa, yaitu:
 ciri fisik,
 bahasa,
 adat istiadat,
 dan kesenian yang sama.
Contoh ciri fisik : warnakulit,rambut,wajah,dan
bentuk badan.
 Penduduk Indonesia berasal dari daratan Cina selatan,
Suku bangsa Yunan. Menurut teori Suku bangsa Yunan
datang ke Indonesia secara bergelombang,yaitu;
1) Gelombang pertama terjadi sekitar 3.000 tahun yang
lalu. Mereka dikenal sebagai rumpun bangsa Proto
Melayu (Melayu Tua), mereka bermukim di daerah
pantai. Termasuk dalam Melayu Tua adalah suku bangsa
Batak di Sumatra, Dayak di Kalimantan, dan Toraja di
Sulawesi.
2) Gelombang kedua terjadi sekitar 2.000 tahun yang
lalu, disebut Deutero Melayu (penduduk Melayu Muda),
mereka mendesak Melayu Tua ke pedalaman Nusantara.
Termasuk bangsa Melayu Muda adalah Suku Bangsa
Jawa, Minang-Kabau, Bali, Makassar, Bugis, dan Sunda.
1. Perbedaan Ras Asal
2. Perbedaan Lingkungan Geografis
3. Perkembangan Daerah
4. Perbedaan Agama atau Kepercayaan, dan
5. Kemampuan Adaptasi atau menyesuaikan
diri
 Di Indonesia terdapat sekitar 746 bahasa daerah
yang digunakan sebagai bahasa ibunda khususnya
dalam berkomunikasi tidak resmi dengan ahli
keluarga maupun masyarakat. Bahasa Indonesia
adalah bahasa resmi Republik Indonesia (RI)
sebagaimana disebutkan dalam Undang-Undang
Dasar 1945, Pasal 36. Ia juga merupakan bahasa
persatuan bangsa Indonesia sebagaimana
disiratkan dalam Sumpah Pemuda 28 Oktober
1928.Walau memang, sebenarnya bahasa utama
Indonesia adalah bahasa Indonesia, namun
bahasa daerahlah yang kebanyakan digunakan
oleh warga khususnya di daerah-daerah terpencil
di pelosok tanah air. Sekian ratus bahasa daerah
yang dimiliki oleh bangsa Indonesia adalah
 Bali
Bahasa Bali, Bahasa Sasak
Jawa
Bahasa Jawa
Bahasa Madura
Bahasa Sunda
Kalimantan
Bahasa Bahau
Bahasa Bajau
Bahasa Banjar
Bahasa Iban
Bahasa Kayan
Bahasa Kenya
Bahasa Klemautan
Bahasa Melayu
Bahasa Milano
Bahasa Ot-Danum
Maluku Daerah Sekitar
Ambon Timur
Bahasa Alor
Bahasa Ambelan
Bahasa Aru
Bahasa Banda
Bahasa Belu
Bahasa Buru
Bahasa Geloli
Bahasa Goram
Bahasa Helo
Bahasa Kadang
Bahasa Kai
Bahasa Kaisar
Bahasa Kroe
Bahasa Lain
Bahasa Leti
Bahasa Pantar
Bahasa Roma
Bahasa Rote
Bahasa Solor
Bahasa Tanibar
Bahasa Tetun
Bahasa Timor
Bahasa Wetar

Wilayah Maluku Daerah
Sekitar Halmahera Selatan
Bahasa Windesi
Wilayah Maluku Daerah
Sekitar Halmahera Utara
Bahasa Ternate
Bahasa Tidore
Wilayah Maluku Daerah
Sekitar Sula Bacan
 Bahasa Bacan
Bahasa Sula
Bahasa Taliabo
Wilayah Nusa Tenggara
Barat
Bahasa Sasak
Bahasa Sumba
Wilayah Nusa Tenggara
Timur
Bahasa Sasak
Bahasa Sumbawa
Bahasa Tetun
 Bahasa Timor
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Bungku Langku
Bahasa Bungkumori
Bahasa Laki
Bahasa Landawe
Bahasa Mapute
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Gate
 Bahasa Buol
Bahasa Gorontalo
Bahasa Kaidipan
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Gorontalo
 Bahasa Bulanga
Bahasa Balantak
 Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Loinan
Bahasa Banggai
Bahasa Bobongko
Bahasa Loinan
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Muna Butung
Bahasa Bonerate
Bahasa Butung
Bahasa Kalaotoa
Bahasa Karompa
Bahasa Layolo
Bahasa Walio
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Sulsel
Bahasa Bugis
Bahasa Luwu
Bahasa Makassar
Bahasa Mandar
Bahasa Pitu
Bahasa Sa’dan
Bahasa Salu
Bahasa Seko
Bahasa Uluna
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Sulut
Bahasa Bantik
Bahasa Mongondow
Bahasa Sangir
Bahasa Talaud
Bahasa Tambulu
Bahasa Tombatu
Bahasa Tompakewa
Bahasa Tondano
Bahasa Tontembun
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Tomoni
 Bahasa Tomini
Wilayah Sulawesi Daerah
Sekitar Toraja
Bahasa Kail
Bahasa Leboni
Bahasa Napu
Bahasa Pilpikoro
Bahasa Toraja
Bahasa Wotu, Bahasa Bada’
Besona
 Wilayah Sumatera
Bahasa Aceh
Bahasa Alas
Bahasa Angkola
Bahasa Batak
Bahasa Enggano
Bahasa Gayo
Bahasa Karo
Bahasa Kubu
Bahasa Lampung
Bahasa Lom
Bahasa Mandailing
Bahasa Melayu
Bahasa Mentawai
Bahasa Minangkabau
Bahasa Nias
Bahasa Orang Laut
Bahasa Pak-Pak
Bahasa Rejang
Lebong
Bahasa Riau
Bahasa Sikule
Bahasa Simulur
 Istilah budaya berasal dari bahasa Sansekerta, yaitu
Buddayah atau Buddhi yang berarti akal budi.
Kebudayaan berarti segala sesuatu yang dihasilkan
oleh akal budi manusia.
 Ada tiga bentuk kebudayaan, yaitu :
 a. Kebudayaan dalam bentuk gagasan, antara lain:
Ilmu pengetahuan, adat istiadat dan peraturan
 b. Kebudayaan dalam bentuk kebiasaan, antara lain:
cara mencari makan (mata pencaharian), tata cara
pergaulan, tata cara perkawinan, kesenian, dan
bermacam-macam upacara tradisi.
 c. Kebudayaan dalam bentuk benda-benda budaya,
antara lain: semua benda yang diciptakan oleh
manusia, seperti alat-alat keperluan sehari-hari,
rumah, perhiasan, pusaka (senjata), kendaraan, dan
lain-lain
 1. Rumah Bolon (Sumatera Utara)
 2. Rumah Gadang (Minangkabau, Sumatera
Barat)
 3. Rumah Joglo (Jawa Tengah, Yogyakarta
dan Jawa Timur)
 4. Rumah Lamin (Kalimantan Timur)
 5. Rumah Bentang (Kalimantan Tengah)
 6. Rumah Tongkonan (Sulawesi Selatan)
 7. Rumah Honai (Rumah Suku Dani di Papua)
 1. Mitoni, Tedhak Siti, Ruwatan, Kenduri,
Grebegan (Suku Jawa)
 2. Seren Taun (Sunda)
 3. Kasodo (Tengger)
 4. Nelubulanin, Ngaben (Bali)
 5. Rambu Solok (Toraja)
 1. Musik dan Lagu Daerah
 2. Tari-tarian Tradisional Daerah
 3. Seni Pertunjukan Tradisional
 4. Seni Lukis, Ukir, Pahat, dan Anyaman
Tradisional
No Rumah
adat
Pakaian
adat
senjata Lagu
daerah
Alat
musik
Upacara
adat
Asal
daerah
1
2
3
4
5
 Berdasarkan pasal 29 ayat 1 dan 2,Warga negara
Indonesia diberi kebebasan memeluk agamanya masing-
masing dan beribadah sesuai dengan agama yang
dianutnya.
 Di Indonesia agama yang diakui negara,yakni;
- Islam
- Katholik
- Kristen
- Hindu
- Budha
- Khonghucu
1.Kondisi Kepulauan
Kepuauan Indonesia terletak pada posisi silang, terletak diantara dua
benua, Benua Asia dan Australia; dan diantara dua samudera,
Samudera Hindia dan Indonesia. Kesadaran itu telah ditanamkan sejak
awal ketika duduk di bangku sekolah. Biasanya, setelah itu diterangkan
makna dari posisi silang itu. Makna geopolitik posisi silang Indonesia
itu dijelaskan seperti di bawah ini:
1. Politik: Indonesia berada diantara dua sistem politik yang berbeda,
yaitu demokrasi Australia dan demokrasi Asia Selatan;
2. Ekonomi: Indonesia berada di antara sistem ekonomi liberal Australia
dan sistem ekonomi sentral Asia;
3. Ideologis: Indonesia berada diantara ideologi kapitalisme di Selatan
dan komunis di sebelah utara;
4. Sistem Pertahanan: Indonesia berada diantara sistem pertahanan
maritim di selatan, dan sistem pertahanan kontinental di utara.
 2.Persebaran suku Bangsa dan kontak dengan bangsa lain
 Sebelum bangsa Melayu Austronesia masuk ke Indonesia,
wilayah Indonesia sudah ada sukuWeddid dan Negrito.
Kedua suku tersebut berasal dari daerahTonkin.
DariTonkin kemudian menyebar ke Hindia Belanda,
Indonesia, hingga pulau-pulau di Samudera Pasifik.
Suku Bangsa Melayu yang terdapat di Indonesia dalam proses
menetapnya dibedakan menjadi dua yaitu
1. Bangsa MelayuTua (Proto Melayu)
2. Bangsa Melayu Muda (Deutro
Melayu)
Bangsa MelayuTua (Proto Melayu)
Bangsa MelayuTua (Proto Melayu) adalah rumpun bangsa
Austronesia yang datang kali pertama di Indonesia sekitar
2000 tahun SM.
 Kedatangan bangsa Austronesia dari daratanYunan menuju
Indonesia menempuh dua jalur berikut:
1. Jalur Utara danTimur
2. Jalur Barat dan Selatan
1. Jalur Utara danTimur
- MelaluiTelukTonkin menujuTaiwan (Formosa), Filipina,
Sulawesi, dan Maluku dengan membawa kebudayaan kapak
lonjong.
- Persebaran periode Proto Melayu ini membawa kebudayaan
batu baru/Neolithikum.
2. Jalur Barat dan Selatan
- Melalui Semenanjung Malaka, Sumatera, Kalimantan,
Sulawesi, Jawa, dan NusaTenggara dengan membawa
kebudayaan kapak persegi.
- Persebaran periode Deutro Melayu ini mebawa kebudayaan
logam
No Masa Kehidupan Ciri-ciri peninggalan Ciri-ciri
perkembangan
kehidupan
 Sejak awal abad masehi bangsa Indonesia telah
menjalin hubungan dengan dunia luar melalui
kegiatan perdagangan,suku bangsa Indonesia yang
terkenal sebagai pelaut ulung adalah suku bugis
dan makassar
 Pada abad 5 masehi di Indonesia mulai tersebar
kebudayaan Hindu-Budha yang berasal dari
India,yang di sebarkan lewat jalur perdagangan
oleh para pedagang India
 Sementara pengaruh Islam mulai masuk ke
Indonesia pada abad ke 10 dan tersebar sampai ke
seluruh Indonesia sekitar abad ke 13 ( Suma
Oriental-Tome Pires)
 Semenjak kedatangan bangsa Portugis dan Spanyol
di Indonesia mulai berkembang pengaruh
katholik,karena kedatangan bangsa portugis dan
spanyol mengemban cita-cita imprialisme kuno
yakni; gold
(Emas=keuntungan),Gospel(Injil=menyebarkan
agama Nasrani),glory(kejayaan=wilayah kekuasaan )
Dengan demikian budaya bangsa Indonesia semakin
berkembang
keragaman sosial dan budaya indonesia

Contenu connexe

Tendances

Sejarah asal usul nenek moyang bangsa indonesia
Sejarah   asal usul nenek moyang bangsa indonesiaSejarah   asal usul nenek moyang bangsa indonesia
Sejarah asal usul nenek moyang bangsa indonesia
wulan_handayani02
 
Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa
Tonny Basuki
 
Power point tugas IT
Power point tugas ITPower point tugas IT
Power point tugas IT
nuffiq ahmad
 
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
deden98
 
Tulisan kelompok
Tulisan kelompokTulisan kelompok
Tulisan kelompok
Aziza Zea
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampau
Sapari Qu
 

Tendances (20)

Kehidupan Deutro Melayu
Kehidupan Deutro MelayuKehidupan Deutro Melayu
Kehidupan Deutro Melayu
 
Tugas pancasila
Tugas pancasilaTugas pancasila
Tugas pancasila
 
Deutro & proto melayu
Deutro & proto melayuDeutro & proto melayu
Deutro & proto melayu
 
Sejarah asal usul nenek moyang bangsa indonesia
Sejarah   asal usul nenek moyang bangsa indonesiaSejarah   asal usul nenek moyang bangsa indonesia
Sejarah asal usul nenek moyang bangsa indonesia
 
Nenek moyang bangsa indonesia by :ufi
Nenek moyang bangsa indonesia by :ufiNenek moyang bangsa indonesia by :ufi
Nenek moyang bangsa indonesia by :ufi
 
Kedatangan Proto Melayu dan Deutro Melayu
Kedatangan Proto Melayu dan Deutro MelayuKedatangan Proto Melayu dan Deutro Melayu
Kedatangan Proto Melayu dan Deutro Melayu
 
Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa
 
Kebudayaan nasional
Kebudayaan nasionalKebudayaan nasional
Kebudayaan nasional
 
Power point tugas IT
Power point tugas ITPower point tugas IT
Power point tugas IT
 
Materi pkn; satu nusa satu bangsa
Materi pkn; satu nusa satu bangsaMateri pkn; satu nusa satu bangsa
Materi pkn; satu nusa satu bangsa
 
Asal usul nenek moyang bangsa indonesia
Asal usul nenek moyang bangsa indonesiaAsal usul nenek moyang bangsa indonesia
Asal usul nenek moyang bangsa indonesia
 
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
 
Bab 7 Aneka Ragam Budaya dan Masyarakat
Bab 7 Aneka Ragam Budaya dan MasyarakatBab 7 Aneka Ragam Budaya dan Masyarakat
Bab 7 Aneka Ragam Budaya dan Masyarakat
 
Aneka ragam budaya dan masyarakat
Aneka ragam budaya dan masyarakatAneka ragam budaya dan masyarakat
Aneka ragam budaya dan masyarakat
 
Materi 2,new
Materi 2,newMateri 2,new
Materi 2,new
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Tulisan kelompok
Tulisan kelompokTulisan kelompok
Tulisan kelompok
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampau
 
Media ppt. PKn materi ciri khas bangsa Indonesia
Media ppt. PKn materi ciri khas bangsa IndonesiaMedia ppt. PKn materi ciri khas bangsa Indonesia
Media ppt. PKn materi ciri khas bangsa Indonesia
 

En vedette

Virtual boxからVM Importする
Virtual boxからVM ImportするVirtual boxからVM Importする
Virtual boxからVM Importする
Shinji Saito
 
Matter and change 2014
Matter and change 2014Matter and change 2014
Matter and change 2014
cmjslash
 

En vedette (15)

Terma ii
Terma iiTerma ii
Terma ii
 
Strategie di marketing con Twitter Advertising
Strategie di marketing con Twitter AdvertisingStrategie di marketing con Twitter Advertising
Strategie di marketing con Twitter Advertising
 
07 sistema de archivos uti
07 sistema de archivos uti07 sistema de archivos uti
07 sistema de archivos uti
 
Critical media
Critical mediaCritical media
Critical media
 
Web 2.0
Web 2.0  Web 2.0
Web 2.0
 
Bank Alfalah Post Event Report
Bank Alfalah Post Event ReportBank Alfalah Post Event Report
Bank Alfalah Post Event Report
 
Virtual boxからVM Importする
Virtual boxからVM ImportするVirtual boxからVM Importする
Virtual boxからVM Importする
 
Introduction to road materials Part 1
Introduction to road materials Part 1Introduction to road materials Part 1
Introduction to road materials Part 1
 
Glacial environment
Glacial environmentGlacial environment
Glacial environment
 
Facebook Ads: strategy and performance
Facebook Ads: strategy and performanceFacebook Ads: strategy and performance
Facebook Ads: strategy and performance
 
Indifesa Terre Des Hommes campaign
Indifesa Terre Des Hommes campaignIndifesa Terre Des Hommes campaign
Indifesa Terre Des Hommes campaign
 
最強のセキュリティでIoTを実装する方法
最強のセキュリティでIoTを実装する方法最強のセキュリティでIoTを実装する方法
最強のセキュリティでIoTを実装する方法
 
Facebook Advertising: strategia, gestione e performance
Facebook Advertising: strategia, gestione e performanceFacebook Advertising: strategia, gestione e performance
Facebook Advertising: strategia, gestione e performance
 
Matter and change 2014
Matter and change 2014Matter and change 2014
Matter and change 2014
 
クラウドはセキュリティ的に危ないのか
クラウドはセキュリティ的に危ないのかクラウドはセキュリティ的に危ないのか
クラウドはセキュリティ的に危ないのか
 

Similaire à keragaman sosial dan budaya indonesia

PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdfPENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
YaniAdyaramdhani1
 
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptxAsal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
udin100
 
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptxAsal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
udinwahyudin9
 
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdfBAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
LamatokanAryes2
 
Ppt storyboard jadi
Ppt storyboard jadiPpt storyboard jadi
Ppt storyboard jadi
arix_
 
Kondisi fisik wilayah Indonesia
Kondisi fisik wilayah IndonesiaKondisi fisik wilayah Indonesia
Kondisi fisik wilayah Indonesia
Theresia Nelie
 
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Nurul F
 

Similaire à keragaman sosial dan budaya indonesia (20)

PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdfPENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
PENDAMPR21_SEJIN_XA_07_BAB_2_PROSES MIGRASI KE KEPULAUAN INDONESIA.pdf
 
Sosiologi xi 'ras'
Sosiologi xi 'ras'Sosiologi xi 'ras'
Sosiologi xi 'ras'
 
Indonesiaa
IndonesiaaIndonesiaa
Indonesiaa
 
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyangBab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
 
Empat ras nenek moyang indonesia
Empat ras nenek moyang indonesiaEmpat ras nenek moyang indonesia
Empat ras nenek moyang indonesia
 
Bahan-kuliah Ethnograpy-papua
Bahan-kuliah Ethnograpy-papuaBahan-kuliah Ethnograpy-papua
Bahan-kuliah Ethnograpy-papua
 
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docxMAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
 
Nenek moyang
Nenek moyangNenek moyang
Nenek moyang
 
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptxAsal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
 
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptxAsal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
Asal-usul-nenek-moyang-dan-persebarannya-KD-3.3-dan-4.3.pptx
 
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdfBAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
BAB 5 Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia.pdf
 
Asal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyangAsal usul nenek moyang
Asal usul nenek moyang
 
Asal Usul Nenek Moyang Indonesia Farhan.pptx
Asal Usul Nenek Moyang Indonesia Farhan.pptxAsal Usul Nenek Moyang Indonesia Farhan.pptx
Asal Usul Nenek Moyang Indonesia Farhan.pptx
 
Ppt storyboard jadi
Ppt storyboard jadiPpt storyboard jadi
Ppt storyboard jadi
 
Kondisi fisik wilayah Indonesia
Kondisi fisik wilayah IndonesiaKondisi fisik wilayah Indonesia
Kondisi fisik wilayah Indonesia
 
Kondisifisikwilayahindonesia
KondisifisikwilayahindonesiaKondisifisikwilayahindonesia
Kondisifisikwilayahindonesia
 
Tana Toraja
Tana TorajaTana Toraja
Tana Toraja
 
Suku melayu
Suku melayuSuku melayu
Suku melayu
 
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesiaPeradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban indonesia
 
Nenek Moyang Bangsa Indonesia
Nenek Moyang Bangsa IndonesiaNenek Moyang Bangsa Indonesia
Nenek Moyang Bangsa Indonesia
 

keragaman sosial dan budaya indonesia

  • 1. 1.Deby Tiara Putri 2.Zananda Aditya 3.Dimas Jordhi 4.Annisa Mubarokah 5.Ahmad Alkindi Siregar 6.Rafif Muammar
  • 2.  1.Keragaman Suku Bangsa Persebaran Suku Bangsa di Indonesia Suku bangsa adalah bagian dari suatu bangsa. Suku bangsa mempunyai ciri-ciri mendasar tertentu. Ciri-ciri itu biasanya berkaitan dengan asal-usul dan kebudayaan. Suku bangsa di Indonesia tersebar di berbagai daerah,setiap suku memiliki kebiasaan hidup yang berbeda
  • 3. Ada beberapa ciri yang dapat digunakan untukmengenal suatu suku bangsa, yaitu:  ciri fisik,  bahasa,  adat istiadat,  dan kesenian yang sama. Contoh ciri fisik : warnakulit,rambut,wajah,dan bentuk badan.
  • 4.  Penduduk Indonesia berasal dari daratan Cina selatan, Suku bangsa Yunan. Menurut teori Suku bangsa Yunan datang ke Indonesia secara bergelombang,yaitu; 1) Gelombang pertama terjadi sekitar 3.000 tahun yang lalu. Mereka dikenal sebagai rumpun bangsa Proto Melayu (Melayu Tua), mereka bermukim di daerah pantai. Termasuk dalam Melayu Tua adalah suku bangsa Batak di Sumatra, Dayak di Kalimantan, dan Toraja di Sulawesi. 2) Gelombang kedua terjadi sekitar 2.000 tahun yang lalu, disebut Deutero Melayu (penduduk Melayu Muda), mereka mendesak Melayu Tua ke pedalaman Nusantara. Termasuk bangsa Melayu Muda adalah Suku Bangsa Jawa, Minang-Kabau, Bali, Makassar, Bugis, dan Sunda.
  • 5. 1. Perbedaan Ras Asal 2. Perbedaan Lingkungan Geografis 3. Perkembangan Daerah 4. Perbedaan Agama atau Kepercayaan, dan 5. Kemampuan Adaptasi atau menyesuaikan diri
  • 6.
  • 7.  Di Indonesia terdapat sekitar 746 bahasa daerah yang digunakan sebagai bahasa ibunda khususnya dalam berkomunikasi tidak resmi dengan ahli keluarga maupun masyarakat. Bahasa Indonesia adalah bahasa resmi Republik Indonesia (RI) sebagaimana disebutkan dalam Undang-Undang Dasar 1945, Pasal 36. Ia juga merupakan bahasa persatuan bangsa Indonesia sebagaimana disiratkan dalam Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928.Walau memang, sebenarnya bahasa utama Indonesia adalah bahasa Indonesia, namun bahasa daerahlah yang kebanyakan digunakan oleh warga khususnya di daerah-daerah terpencil di pelosok tanah air. Sekian ratus bahasa daerah yang dimiliki oleh bangsa Indonesia adalah
  • 8.  Bali Bahasa Bali, Bahasa Sasak Jawa Bahasa Jawa Bahasa Madura Bahasa Sunda Kalimantan Bahasa Bahau Bahasa Bajau Bahasa Banjar Bahasa Iban Bahasa Kayan Bahasa Kenya Bahasa Klemautan Bahasa Melayu Bahasa Milano Bahasa Ot-Danum Maluku Daerah Sekitar Ambon Timur Bahasa Alor Bahasa Ambelan Bahasa Aru Bahasa Banda Bahasa Belu Bahasa Buru Bahasa Geloli Bahasa Goram Bahasa Helo Bahasa Kadang Bahasa Kai Bahasa Kaisar Bahasa Kroe Bahasa Lain Bahasa Leti Bahasa Pantar Bahasa Roma Bahasa Rote Bahasa Solor Bahasa Tanibar Bahasa Tetun Bahasa Timor Bahasa Wetar
  • 9.  Wilayah Maluku Daerah Sekitar Halmahera Selatan Bahasa Windesi Wilayah Maluku Daerah Sekitar Halmahera Utara Bahasa Ternate Bahasa Tidore Wilayah Maluku Daerah Sekitar Sula Bacan  Bahasa Bacan Bahasa Sula Bahasa Taliabo Wilayah Nusa Tenggara Barat Bahasa Sasak Bahasa Sumba Wilayah Nusa Tenggara Timur Bahasa Sasak Bahasa Sumbawa Bahasa Tetun  Bahasa Timor Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Bungku Langku Bahasa Bungkumori Bahasa Laki Bahasa Landawe Bahasa Mapute Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Gate  Bahasa Buol Bahasa Gorontalo Bahasa Kaidipan Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Gorontalo  Bahasa Bulanga Bahasa Balantak
  • 10.  Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Loinan Bahasa Banggai Bahasa Bobongko Bahasa Loinan Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Muna Butung Bahasa Bonerate Bahasa Butung Bahasa Kalaotoa Bahasa Karompa Bahasa Layolo Bahasa Walio Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Sulsel Bahasa Bugis Bahasa Luwu Bahasa Makassar Bahasa Mandar Bahasa Pitu Bahasa Sa’dan Bahasa Salu Bahasa Seko Bahasa Uluna Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Sulut Bahasa Bantik Bahasa Mongondow Bahasa Sangir Bahasa Talaud Bahasa Tambulu Bahasa Tombatu Bahasa Tompakewa Bahasa Tondano Bahasa Tontembun Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Tomoni  Bahasa Tomini Wilayah Sulawesi Daerah Sekitar Toraja Bahasa Kail Bahasa Leboni Bahasa Napu Bahasa Pilpikoro Bahasa Toraja Bahasa Wotu, Bahasa Bada’ Besona
  • 11.  Wilayah Sumatera Bahasa Aceh Bahasa Alas Bahasa Angkola Bahasa Batak Bahasa Enggano Bahasa Gayo Bahasa Karo Bahasa Kubu Bahasa Lampung Bahasa Lom Bahasa Mandailing Bahasa Melayu Bahasa Mentawai Bahasa Minangkabau Bahasa Nias Bahasa Orang Laut Bahasa Pak-Pak Bahasa Rejang Lebong Bahasa Riau Bahasa Sikule Bahasa Simulur
  • 12.  Istilah budaya berasal dari bahasa Sansekerta, yaitu Buddayah atau Buddhi yang berarti akal budi. Kebudayaan berarti segala sesuatu yang dihasilkan oleh akal budi manusia.  Ada tiga bentuk kebudayaan, yaitu :  a. Kebudayaan dalam bentuk gagasan, antara lain: Ilmu pengetahuan, adat istiadat dan peraturan  b. Kebudayaan dalam bentuk kebiasaan, antara lain: cara mencari makan (mata pencaharian), tata cara pergaulan, tata cara perkawinan, kesenian, dan bermacam-macam upacara tradisi.  c. Kebudayaan dalam bentuk benda-benda budaya, antara lain: semua benda yang diciptakan oleh manusia, seperti alat-alat keperluan sehari-hari, rumah, perhiasan, pusaka (senjata), kendaraan, dan lain-lain
  • 13.  1. Rumah Bolon (Sumatera Utara)  2. Rumah Gadang (Minangkabau, Sumatera Barat)  3. Rumah Joglo (Jawa Tengah, Yogyakarta dan Jawa Timur)  4. Rumah Lamin (Kalimantan Timur)  5. Rumah Bentang (Kalimantan Tengah)  6. Rumah Tongkonan (Sulawesi Selatan)  7. Rumah Honai (Rumah Suku Dani di Papua)
  • 14.  1. Mitoni, Tedhak Siti, Ruwatan, Kenduri, Grebegan (Suku Jawa)  2. Seren Taun (Sunda)  3. Kasodo (Tengger)  4. Nelubulanin, Ngaben (Bali)  5. Rambu Solok (Toraja)
  • 15.  1. Musik dan Lagu Daerah  2. Tari-tarian Tradisional Daerah  3. Seni Pertunjukan Tradisional  4. Seni Lukis, Ukir, Pahat, dan Anyaman Tradisional
  • 17.  Berdasarkan pasal 29 ayat 1 dan 2,Warga negara Indonesia diberi kebebasan memeluk agamanya masing- masing dan beribadah sesuai dengan agama yang dianutnya.  Di Indonesia agama yang diakui negara,yakni; - Islam - Katholik - Kristen - Hindu - Budha - Khonghucu
  • 18. 1.Kondisi Kepulauan Kepuauan Indonesia terletak pada posisi silang, terletak diantara dua benua, Benua Asia dan Australia; dan diantara dua samudera, Samudera Hindia dan Indonesia. Kesadaran itu telah ditanamkan sejak awal ketika duduk di bangku sekolah. Biasanya, setelah itu diterangkan makna dari posisi silang itu. Makna geopolitik posisi silang Indonesia itu dijelaskan seperti di bawah ini: 1. Politik: Indonesia berada diantara dua sistem politik yang berbeda, yaitu demokrasi Australia dan demokrasi Asia Selatan; 2. Ekonomi: Indonesia berada di antara sistem ekonomi liberal Australia dan sistem ekonomi sentral Asia; 3. Ideologis: Indonesia berada diantara ideologi kapitalisme di Selatan dan komunis di sebelah utara; 4. Sistem Pertahanan: Indonesia berada diantara sistem pertahanan maritim di selatan, dan sistem pertahanan kontinental di utara.
  • 19.  2.Persebaran suku Bangsa dan kontak dengan bangsa lain  Sebelum bangsa Melayu Austronesia masuk ke Indonesia, wilayah Indonesia sudah ada sukuWeddid dan Negrito. Kedua suku tersebut berasal dari daerahTonkin. DariTonkin kemudian menyebar ke Hindia Belanda, Indonesia, hingga pulau-pulau di Samudera Pasifik. Suku Bangsa Melayu yang terdapat di Indonesia dalam proses menetapnya dibedakan menjadi dua yaitu 1. Bangsa MelayuTua (Proto Melayu) 2. Bangsa Melayu Muda (Deutro Melayu) Bangsa MelayuTua (Proto Melayu) Bangsa MelayuTua (Proto Melayu) adalah rumpun bangsa Austronesia yang datang kali pertama di Indonesia sekitar 2000 tahun SM.
  • 20.  Kedatangan bangsa Austronesia dari daratanYunan menuju Indonesia menempuh dua jalur berikut: 1. Jalur Utara danTimur 2. Jalur Barat dan Selatan 1. Jalur Utara danTimur - MelaluiTelukTonkin menujuTaiwan (Formosa), Filipina, Sulawesi, dan Maluku dengan membawa kebudayaan kapak lonjong. - Persebaran periode Proto Melayu ini membawa kebudayaan batu baru/Neolithikum. 2. Jalur Barat dan Selatan - Melalui Semenanjung Malaka, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Jawa, dan NusaTenggara dengan membawa kebudayaan kapak persegi. - Persebaran periode Deutro Melayu ini mebawa kebudayaan logam
  • 21. No Masa Kehidupan Ciri-ciri peninggalan Ciri-ciri perkembangan kehidupan
  • 22.  Sejak awal abad masehi bangsa Indonesia telah menjalin hubungan dengan dunia luar melalui kegiatan perdagangan,suku bangsa Indonesia yang terkenal sebagai pelaut ulung adalah suku bugis dan makassar  Pada abad 5 masehi di Indonesia mulai tersebar kebudayaan Hindu-Budha yang berasal dari India,yang di sebarkan lewat jalur perdagangan oleh para pedagang India  Sementara pengaruh Islam mulai masuk ke Indonesia pada abad ke 10 dan tersebar sampai ke seluruh Indonesia sekitar abad ke 13 ( Suma Oriental-Tome Pires)
  • 23.  Semenjak kedatangan bangsa Portugis dan Spanyol di Indonesia mulai berkembang pengaruh katholik,karena kedatangan bangsa portugis dan spanyol mengemban cita-cita imprialisme kuno yakni; gold (Emas=keuntungan),Gospel(Injil=menyebarkan agama Nasrani),glory(kejayaan=wilayah kekuasaan ) Dengan demikian budaya bangsa Indonesia semakin berkembang